• Tidak ada hasil yang ditemukan

Analisis Galat Fungsi Keanggotaan Fuzzy Pada Metode Mamdani Dan Metode Sugeno

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Analisis Galat Fungsi Keanggotaan Fuzzy Pada Metode Mamdani Dan Metode Sugeno"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

iii

ABSTRAK

Fungsi Keanggotaan memiliki beberapa model dan setiap model memiliki hasil penyelesaian yang berbeda dalam menyelesaikan masalah, model fungsi keanggotaan sangat mempengaruhi hasil output data. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis Galat fungsi keanggotaan fuzzy pada metode mamdani dan metode sugeno untuk mendapatkan nilai optimasi fungsi dengan cepat dengan menggunakan algoritma PSO (Particle Swarm Optimization) danMAPE (Mean Absolute Percentage Error). Fungsi keanggotaan ini menggunakan model fungsi keanggotaan segitiga. Input terdiri dari 3 (tiga) variabel yaitu : Variabel Materi, Variabel Disiplin dan Variabel Sikap. Parameter fungsi keanggotaan fuzzy yang terdiri dari 5 daerah linguistik yaitu Sangat Rendah (SR), Rendah (R), Cukup (C), Baik (B) dan Sangat Baik (SB). Hasil yang diperoleh dalam penelitian ini nilai fungsi yang telah teroptimasi dimana terjadi perbaikan error pada Mamdani-PSO sebesar 3,8 % dan perbaikan error pada Sugeno-PSO sebesar 3,3 %.

Kata kunci : Galat, fungsi keanggotaan, Mamdani, Sugeno

(2)

iv

ABSTRACT

Membership function has several models and each model has a different settlement results in solving the problem, the model greatly affect the membership function of the output data. This study aimed to analyze the error of the fuzzy membership functions mamdani method and Sugeno method to get the value of the optimization function quickly by using algorithms PSO (Particle Swarm Optimization) and MAPE (Mean Absolute Percentage Error). This membership function using triangular membership function models. Input consists of three (3) variables: Variable Content, Variable Variable Discipline and attitude. Fuzzy membership function parameters consisting of five areas of linguistics is Very Low (VL), Low (L), Simply (S), Good (G) and Very Good (VG). The results obtained in this study the functions that have been optimized value where there is improvement in the Mamdani-PSO error of 3.8% and improvements on Sugeno-PSO error of 3.3%.

Keywords: Error, membership functions, Mamdani, Sugeno

Referensi

Dokumen terkait

Menurut Mawdudi, kekuasaan negara dilaksanakan oleh tiga badan tersebut di atas atau yang lazim disebut Trias Politika ala Montesqu. Siapapun tahu dari kalangan

Hasil penelitian menunjukkan bahwa budaya organisasi, kompensasi dan kepuasan kerjaberpengaruh positif signifikan terhadap terhadap kinerja karyawan Yamaha Mataram Sakti

Secara umum prosedur sistem yang diusulkan tidak mengubah sistem yang berjalan sebelumnya, namun membuat sistem lebih mudah dilakukan dengan menggunakan aplikasi

Setelah bayi selesai menyusu bayi perlu disendawakan dengan tujuan untuk membantu ASI yang masih ada di saluran cerna bagian atas masuk ke dalam lambung sehingga dapat

• Catatan hasil wawancara tentang kesesuaian fakta sikap dan perilaku pelaksana pelayanan dengan ketentuan yang ada • Catatan hasil observasi fakta. sikap dan perilaku

Dalam hal ini mengijinkan node 1 dan 2 untuk mengirimkan paket secara bersamaan dan memodifikasi operasi network coding secara alamiah pada gelombang EM, dengan melakukan

Pelayanan terhadap konsumen pun akan semakin cepat dan memuaskan karena mereka akan mendapat Nota Pembayaran yang berisi perincian barang-barang yang dibeli, sehingga

Disini dapat disimpulkan bahwa perusahaan yang mendapatkan opini audit going concern pada tahun sebelumnya tidak akan mempengaruhi opini audit yang akan diterima pada