• Tidak ada hasil yang ditemukan

Gambaran Kualitas Hidup Pasien Luka Kaki Diabetik yang Menjalani Perawatan Luka Kaki di Asri Wound Care Centre

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Gambaran Kualitas Hidup Pasien Luka Kaki Diabetik yang Menjalani Perawatan Luka Kaki di Asri Wound Care Centre"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

iv

Judul : Gambaran Kualitas Hidup Pasien Luka Kaki Diabetik yang Menjalani Perawatan Luka Kaki di Asri Wound Care Centre

Nama Mahasiswa : Fatricia Br Girsang

NIM : 121101061

Program Studi : Ilmu Keperawatan (S.Kep)

Tahun : 2016

Abstrak

Kualitas hidup pasien luka kaki diabetik adalah pesepsi pasien dalam menghadapi masalah luka pada kaki yang merupakan komplikasi dari penyakit DM yang diderita. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi gambaran kualitas hidup pasien luka kaki diabetik yang menjalani perawatan luka kaki di Asri Wound Care Centre. Pengambilan sampel dilakukan dengan accidental sampling dengan jumlah sampel 20 orang. Data dianalisa secara univariat dan menggunakan teknik komputerisasi dengan uji statistik deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 12 orang (60%) memiliki kualitas hidup yang buruk, sedangkan 8 orang (40%) berada dalam kategori baik. Kualitas hidup ditinjau dari domain fungsi fisik sebanyak 16 orang (80%) dalam kategori buruk, domain keterbatasan peran karena masalah fisik menunjukkan 16 orang (80%) berada dalam kategori buruk. Domain nyeri tubuh menunjukkan 13 orang (65%) dalam kategori buruk, domain kesehatan secara umum menunjukkan 18 orang (90%) berada dalam kategori buruk, sedangkan domain energi menunjukkan 17 orang (85%) dalam kategori baik. Domain fungsi sosial menunjukkan 16 orang (60%) dalam kategori buruk. Domain keterbatasan peran karena masalah emosional menunjukkan 15 orang (75%) dalam kategori buruk, sedangkan domain kesehatan mental menunjukkan seluruh pasien (100%) dalam kategori baik. Meskipun luka kaki diabetik telah memberikan perubahan pada kondisi kesehatan pasien, namun luka kaki diabetik tidak selalu membuat pasien merasa terpuruk dan putus asa. Dukungan keluarga dan orang di sekitar pasien dapat memberikan dampak yang positif terhadap kualitas hidup pasien. Penelitian ini dapat memberi masukan kepada perawat untuk merawat pasien luka diabetik dengan memperhatikan kondisi fisik maupun psikologis, sosial, dan lingkungan pasien sehingga dapat meningkatkan kualitas hidup pasien. Untuk penelitian selanjutnya diharapkan meneliti lebih lanjut aspek-aspek yang mempengaruhi kualitas hidup pasien luka kaki diabetik.

Kata kunci : kualitas hidup, luka kaki diabetik, perawatan luka

Referensi

Dokumen terkait

The application of personal journal writing as the part of teaching and learning process in the classroom helps the students improve their ability in writing recount text

48  ASRM  ASURANSI RAMAYANA Tbk 

Scaffolded Reading Experience strategy can be categorized as moderately effective and better alternative than the strategy commonly used by the teacher to teach

[r]

Data dalam penelitian ini, yaitu; (1) RPP yang dibuat guru dan peneliti secara kolaborasi yang mencakup perencanaan, pelaksanaan serta hasil pengamatan dan

Setiap Pemegang saham public DVLA yang secara tegas memberikan suara tidak setuju atas rencana Penggabungan Usaha pada saat RUPSLB DVLA dan bermaksud untuk menjual saham

Pada sub indikator ini rata-rata respon siswa sebesar 81,1 % dengan kriteria sangat kuat sehingga dapat disimpulkan bahwa kalimat dalam modul tidak berbelit-belit dan

Finite state automata dapat digunakan untuk membuat model Non-Deterministic Finite Automata (NDFA), sehingga dapat mendeteksi keadaan yang tidak normal atau malfungsi