• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENUGASAN-PENUGASAN KEINVESTIGASIAN YANG BERHUBUNGAN DENGAN PEKERJAAN KONSTRUKSI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "PENUGASAN-PENUGASAN KEINVESTIGASIAN YANG BERHUBUNGAN DENGAN PEKERJAAN KONSTRUKSI"

Copied!
20
0
0

Teks penuh

(1)

PENUGASAN-PENUGASAN KEINVESTIGASIAN

YANG BERHUBUNGAN DENGAN

PEKERJAAN KONSTRUKSI

JAKARTA, 1 DESEMBER 2017

ISWAN ELMI, Ak., SH., MSAcc., CFE., CA., QIA

(2)

LATAR BELAKANG

Ø

PSL 42 UNDANG-UNDANG NO.17 TAHUN 2017 :

PEMILIHAN PENYEDIA JASA KONSTRUKSI YANG DIBIAYAI DENGAN KEUANGAN NEGARA DILAKUKAN MELALUI TENDER ATAU SELEKSI, PENGADAAN SECARA ELEKTRONIK, PENUNJUKAN LANGSUNG DAN PENGADAAN LANGSUNG SESUAI KETENTUAN PERUNDANGAN

Ø

LAMAN INDUSTRI.BISNIS.COM/READ/20160310/45/526933 TGL 10 MARET 2016 :

• PADA PERIODE 2014-2016 KORUPSI DALAM PENGADAAN BARANG/JASA MENDUDUKI URUTAN

KEDUA SETELAH PENYUAPAN

WAKIL KETUA GAPENSI : SALAH SATU TANTANGAN INDUSTRI KONSTRUKSI ADALAH MENDAPATKAN

PEKERJAAN TANPA KOLUSI

LKPP : DALAM PERIODE 2014-2016 SEKITAR 70% PELELANGAN PEMERINTAH TIDAK DILAKUKAN

(3)

KEWENANGAN

BADAN PENGAWASAN KEUANGAN DAN PEMBANGUNAN

(BPKP)

Ø

BPKP ADALAH APARAT PENGAWASAN INTERN PEMERINTAH (APIP) YANG BERTANGGUNG

JAWAB LANGSUNG KEPADA PRESIDEN.

Ø

BPKP MELAKUKAN PENGAWASAN INTERN TERHADAP AKUNTABILITAS KEUANGAN NEGARA ATAS

KEGIATAN TERTENTU YANG MELIPUTI:

• KEGIATAN YANG BERSIFAT LINTAS SEKTORAL

KEGIATAN KEBENDAHARAAN UMUM NEGARA BERDASARKAN PENETAPAN OLEH MENTERI KEUANGAN

SELAKU BENDAHARA UMUM NEGARA; DAN

KEGIATAN LAIN BERDASARKAN PENUGASAN DARI PRESIDEN

Ø

TUGAS POKOK:

MELAKSANAKAN TUGAS PEMERINTAHAN DI BIDANG PENGAWASAN KEUANGAN DAN PEMBANGUNAN SESUAI DENGAN KETENTUAN PERATURAN PERUNDANG-UNDANGAN YANG BERLAKU.

(4)

DEPUTI INVESTIGASI

ØTUGAS POKOK

PELAKSANAAN PENGAWASAN KELANCARAN PEMBANGUNAN TERMASUK :

PROGRAM LINTAS SEKTORALPENCEGAHAN KORUPSI

AUDIT ATAS PENYESUAIAN HARGA, AUDIT KLAIM, AUDIT INVESTIGATIF TERHADAP KASUS-KASUS

PENYIMPANGAN YANG BERINDIKASI MERUGIKAN KEUANGAN NEGARA, AUDIT PENGHITUNGAN KERUGIAN KEUANGAN NEGARA DAN PEMBERIAN KETERANGAN AHLI

ØFUNGSI, a.l

PELAKSANAAN AUDIT ATAS PENYESUAIAN HARGA, AUDIT KLAIM DAN AUDIT INVESTIGATIF TERHADAP

KASUS-KASUS PENYIMPANGAN YANG BERINDIKASI MERUGIKAN KEUANGAN NEGARA

AUDIT PENGHITUNGAN KERUGIAN KEUANGAN NEGARA, DAN PEMBERIAN KETERANGAN AHLI PADA

INSTANSI PUSAT DAN DAERAH, DAN/ATAU KEGIATAN LAIN YANG SELURUH ATAU SEBAGIAN

KEUANGANNYA DIBIAYAI OLEH ANGGARAN NEGARA DAN/ATAU SUBSIDI TERMASUK BADAN USAHA DAN BADAN LAINNYA YANG DIDALAMNYA TERDAPAT KEPENTINGAN KEUANGAN ATAU KEPENTINGAN LAIN DARI PEMERINTAH PUSAT DAN/ATAU PEMERINTAH DAERAH, SERTA UPAYA PENCEGAHAN KORUPSI

(5)

KERANGKA PENUGASAN

FRAUD

Target output, outcome dan benefit

pembangunan tidak tercapai

Tidak dapat diselesaikan dengan

kewenangan para pihak

Kecurangan Laporan Keuangan, Penyalah gunaan aset, korupsi

(6)

KERANGKA TEORITIS

FRAUD EXAMINATION FRAUD PREVENTION FRAUD DETERRENCE FRAUD

DETECTION FORENSIC ACCOUNTING

CONTRUCTION CLAIM ENVIROMENTAL CLAIM ESTATE/FAMILY VALUATION FRAUD INVESTIGATION FINANCIAL CONTRACT DISPUTE GOVERNMENT CONTRACT CLAIM INTELLECTUAL PROPERTY INFRINGEMENT DAMAGES FRAUD LOSS &

COST RECOVERY ANTI-FRAUD CONTROL REMEDIATION ANTI-FRAUD EDUCATION & TRAINING

(7)

EVALUASI HAMBATAN KELANCARAN EMBANGUNAN

HAMBATAN KELANCARAN PEMBANGUNAN :

KONDISI DIMANA PROSES PEMBANGUNAN TIDAK DAPAT MENCAPAI KELUARAN (OUTPUT), HASIL (OUTCOME), DAN MANFAAT (BENEFIT) YANG TELAH DITETAPKAN KARENA ADANYA MASALAH YANG TIDAK DAPAT DISELESAIKAN DENGAN MENGGUNAKAN KEWENANGAN PARA PIHAK TERKAIT.

EHKP:

EVALUASI SECARA INDEPENDEN DAN OBYEKTIF TERHADAP HAMBATAN KELANCARAN PEMBANGUNAN UNTUK MENDAPATKAN ALTERNATIF PENYELESAIAN SESUAI KETENTUAN YANG BERLAKU MELALUI PROSES MEDIASI.

(8)

PELAKSANAAN PENUGASAN EHKP

1. IDENTIFIKASI & ANALISIS: a. MASALAH

b. PENYEBAB (MELALUI ROOT CAUSE ANALYSIS) c. PIHAK-PIHAK TERKAIT

d. AKIBAT ATAU POTENSI AKIBAT

2. EVALUASI & KLARIFIKASI BUKTI PENDUKUNG SEBAGAI BAHAN DALAM MENGGALI ATAU MENCARI PILIHAN ALTERNATIF PEMECAHAN/PENYELESAIAN MASALAH YANG SESUAI DENGAN KETENTUAN.

3. FASILITASI PARA PIHAK UNTUK ALTERNATIF PENYELESAIAN MASALAH.

4. FASILITASI PARA PIHAK MENYUSUN KESEPAKATAN PENYELESAIAN MASALAH.

(9)

KONFLIK

KONFLIK ADALAH SITUASI (KEADAAN) DI MANA DUA ATAU LEBIH PIHAK-PIHAK MEMPERJUANGKAN TUJUAN MEREKA MASING-MASING YANG TIDAK DAPAT DIPERSATUKAN DAN DI MANA TIAP-TIAP PIHAK MENCOBA MEYAKINKAN PIHAK LAIN MENGENAI KEBENARAN TUJUANNYA MASING-MASING

UNSUR KONFLIK

1. ADANYA PIHAK-PIHAK (DUA ORANG ATAU LEBIH).

2. TUJUAN YANG BERBEDA, YAKNI PIHAK YANG SATU MENGHENDAKI AGAR PIHAK YANG LAIN BERBUAT/BERSIKAP SESUAI DENGAN YANG DIKEHENDAKI.

(10)

PENYELESAIAN SENGKETA

Ø PASAL 58 UNDANG-UNDANG NOMOR 48 TAHUN 2009 TENTANG KEKUASAAN KEHAKIMAN: “ UPAYA PENYELESAIAN SENGKETA PERDATA DAPAT DILAKUKAN DI LUAR PENGADILAN NEGARA MELALUI ARBITRASE ATAU ALTERNATIF PENYELESAIAN SENGKETA”.

Ø PASAL 60 AYAT (1) UU 48/2009: “ALTERNATIF PENYELESAIAN SENGKETA MERUPAKAN LEMBAGA PENYELESAIAN SENGKETA ATAU BEDA PENDAPAT MELALUI PROSEDUR YANG DISEPAKATI PARA PIHAK, YAKNI PE-NYELESAIAN DI LUAR PENGADILAN DENGAN CARA KONSULTASI, NEGOSIASI, MEDIASI, KONSILIASI, ATAU PENILAIAN AHLI

.”

(11)

PENYELESAIAN

SENGKETA

AJUDIKASI NON-AJUDIKASI

LITIGASI NON-LITIGASI

ARBITRASE • KONSULTASI

• NEGOSIASI

FASILITASI

MEDIASI

PEMBERITAN PENDAPAT AHLI

(12)

MEDIASI

Ø BLACK’S LAW DICTIONARY: A METHOD OF A NON BINDING DISPUTE RESOLUTION INVOLVING A NEUTRAL THIRD PARTY WHO TRIES TO HELP THE DISPUTING PARTIES REACH A MUTUALLY AGREEABLE SOLUTION.

Ø KAMUS BESAR BAHASA INDONESIA: PROSES PENGIKUTSERTAAN PIHAK KETIGA DALAM PENYELESAIAN SUATU PERSELISIHAN SEBAGAI PENASEHAT.

(13)
(14)

AUDIT PENYESUAIAN HARGA

1.

AUDIT PENYESUAIAN HARGA

a. PROSES PENGUMPULAN DAN PENGUJIAN BUKTI YANG TERKAIT DENGAN PERMINTAAN PH

b. SIMPULAN SEBAGAI BAHAN PERTIMBANGAN BAGI AUDITAN DALAM PENGAMBILAN KEPUTUSAN TERKAIT PH

2.

SEBAB PENYESUAIAN HARGA

a. PERBEDAAN ANTARA HARGA PADA SAAT DITETAPKAN DENGAN SAAT PELAKSANAAN PEKERJAAN b. PENYELESAIAN PEKERJAAN BERLARUT-LARUT KARENA KONDISI DILUAR KENDALI PARA PIHAK

(15)

PELAKSANAAN AUDIT PENYESUAIAN HARGA

1. PENGUJIAN ASPEK KONTRAKTUAL

PENGUJIAN DASAR ATURAN DALAM DOKUMEN PENGADAAN ATAS PEMBERIAN PENYESUAIAN HARGA; 2. PENGUJIAN ASPEK TEKNIS

PENGUJIAN PENERAPAN RUMUS/FORMULA PENYESUAIAN HARGA, KOEFISIEN KOMPONEN, HARGA SATUAN YANG DIPAKAI, PERIODE PENGHITUNGAN PENYESUAIAN HARGA, VOLUME PEKERJAAN YANG DIGUNAKAN (TERMASUK VOLUME TERPASANG, VOLUME TERESKALASI, PENGGUNAAN JADWAL), PENERAPAN INDEKS HARGA.

3. PENGUJIAN ASPEK KEUANGAN a. KETERSEDIAAN ANGGARAN

b. NILAI PH SESUAI DENGAN HASIL PENGUJIAN ASPEK TEKNIS.

(16)

AUDIT KLAIM

1.

AUDIT KLAIM

a. AUDIT YANG TERKAIT DENGAN PENGAJUAN KLAIM/TUNTUTAN PIHAK KETIGA

b. SIMPULAN SEBAGAI BAHAN PERTIMBANGAN BAGI STAKEHOLDER DALAM PENGAMBILAN KEPUTUSAN ATAS PENYELESAIAN KLAIM/TUNTUTAN

2.

SEBAB KLAIM/KOMPENSASI

KLAIM TERJADI KARENA ADANYA KERUGIAN DARI SALAH SATU PIHAK DALAM MELAKSANAKAN SUATU PERJANJIAN ATAU KONTRAK YANG DISEBABKAN, ADANYA PERBEDAAN ANTARA KONDISI NYATA YANG ADA DALAM PELAKSANAAN PEKERJAAN DENGAN KONDISI YANG DITETAPKAN DALAM DOKUMEN

PENGADAAN DAN/ATAU KONTRAK, ATAU ADANYA PERINTAH/PERMINTAAN DARI PENGGUNA

BARANG/JASA, ATAU KARENA TERJADINYA SESUATU HAL YANG TIDAK DIPERKIRAKAN SEBELUMNYA YANG MENGAKIBATKAN TIMBULNYA KEWAJIBAN/KERUGIAN SALAH SATU PIHAK.

(17)

PELAKSANAAN AUDIT KLAIM

1. PENGUJIAN ASPEK KONTRAKTUAL

KLAIM MEMILIKI DASAR ATURAN DALAM DOKUMEN PENGADAAN ATAU PENETAPAN DARI PIHAK YANG BERWENANG;

2. PENGUJIAN ASPEK TEKNIS

FAKTA PERISTIWA/KEJADIAN YANG MENIMBULKAN KLAIM BUKAN BAGIAN DARI PERJANJIAN/KONTRAK DAN BUKAN TERJADI AKIBAT KESALAHAN PENYEDIA BARANG/JASA.

3. PENGUJIAN ASPEK KEUANGAN a. KETERSEDIAAN ANGGARAN

b. NILAI YANG KLAIM SESUAI DENGAN FAKTA PERISTIWA/KEJADIAN YANG TELAH DIUJI.

(18)

AUDIT KLAIM ATAS PERMINTAAN

PIHAK YANG BERWENANG

1.

DALAM KONDISI KONTRAK TIDAK MENGATUR KLAUSUL KLAIM, PERLU PENETAPAN DARI

PIHAK YANG BERWENANG MELALUI PROSES ARBITRASE ATAU PUTUSAN PENGADILAN

UNTUK BISA DILAKUKAN AUDIT KLAIM

2.

SYARAT PEMENUHAN PENUGASAN AUDIT KLAIM TETAP MENGACU PADA PEDOMAN AUDIT

KLAIM DI BPKP, KARENA AUDIT MERUPAKAN PROSES YANG TERPISAH DARI KEGIATAN

ARBITRASE/PENGADILAN.

3.

PROSEDUR PELAKSANAAN AUDIT JUGA MENCAKUP PROSEDUR YANG TELAH DIATUR DALAM

PEDOMAN AUDIT KLAIM.

(19)

SYARAT PENUGASAN AUDIT KLAIM /

AUDIT PENYESUAIAN HARGA

1. PERMINTAAN AUDIT SECARA TERTULIS DARI UNIT PENANGGUNG JAWAB/PELAKSANA KEGIATAN; 2. KESEPAKATAN TERTULIS DARI PIHAK TERKAIT (PENYEDIA BARANG/JASA) UNTUK DIAUDIT OLEH BPKP; 3. BERITA ACARA HASIL EVALUASI/KESEPAKATAN ATAS HASIL EVALUASI OLEH PENANGGUNG

JAWAB/PELAKSANA KEGIATAN TERHADAP USULAN KLAIM/PH DARI PENYEDIA BARANG/JASA. 4. TIDAK SEDANG DIAUDIT OLEH EKSTERNAL AUDITOR;

5. TIDAK SEDANG DALAM PROSES PENYELIDIKAN/PENYIDIKAN OLEH PENEGAK HUKUM;

6. KLAUSUL KLAIM/PH TERCANTUM DALAM DOKUMEN PENGADAAN ATAU BERDASARKAN PENETAPAN PIHAK BERWENANG.

(20)

Referensi

Dokumen terkait

Pulau Sempu adalah kawasan cagar alam yang terletak di sebelah selatan Kabupaten Malang. Selain fungsinya sebagai kawasan konservasi ekosistem alami, Pulau Sempu juga menjadi

At dahil sa kanila, magpahanggang ngayon, nakikilala natin para sa atin ang sinabi ni San Agustin, “Si Hesus ay naglaho sa ating mga mata, upang matagpuan natin siya sa

Responden merasa bahwa isu mengenai estimasi kebutuhan dan isu mengenai pemeliharaan mesin dan peralatan konstruksi juga merupakan hal yang penting dan pada umumnya

Pada gambar 3.1 bagian a, bisa dilihat secara visual bahwa ritme sinyal pada gelombang tidak berada pada garis isoline(garis 0), sehingga padda bagian durasi tertentu

Dengan tahapan semacam itu maka kegiatan penelitian ini telah mengarah pada realisasi dari tujuannya yaitu: mengembangkan pembelajaran tentang deteksi dini dan

Dalam percakapan terakhir dalam artikel wawancara ini ditemukan partikel modalitas nur dan eben yang muncul dalam tipe kalimat pernyataan dan berada pada posisi pertama

Saat ini warga binaan juga telah mampu memutar keuangan hasil berjualan produk jamur segar, mereka mampu membeli sendiri bibit jamur dari hasil penjualan mereka,

halnya Mulan, seorang Princess yang memiliki keahlian dalam berpedang. Anak lainnya terlihat tengah berenang dengan menggunakan berbagai aksesoris dengan simbolisasi