• Tidak ada hasil yang ditemukan

Perancangan Sistem Informasi Manajemen Terhadap Persediaan Produk Jadi Pada PT. Bintang Rezeki Maju

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Perancangan Sistem Informasi Manajemen Terhadap Persediaan Produk Jadi Pada PT. Bintang Rezeki Maju"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

PT. Bintang Rezeki Maju yang bergerak di bidang produksi genteng dengan berbagai jenis produknya sering kali mengalami masalah dalam pengaturan persediaan produk jadi. Persediaan produk jadi erat kaitanya dengan bagian produksi dan bagian sales dalam suatu perusahaan. Perusahaan melakukan distribusi produk melalui sales center dan proses distribusi yang dilakukan berdasarkan atas permintaan konsumen yang disampaikan kesales center. Sedangkan bagian produksi memproduksi permintaan tersebut dan memenuhi ketersediaan persediaan produk jadi digudang. Sehingga gudang persediaan produk jadi harus menyediakan informasi ketersediaan produk jadi kebagian sales center.

Metode yang digunakan untuk menyelesaikan permasalahan ini adalah Sistem Informasi Manajemen dan metode EPQ. Dimana Sistem Informasi Manajemen tersebut membuat aplikasi untuk persediaan produk jadi, Sedangkan EPQ digunakan untuk menentukan produk ekonomis, menentukan jumlah order produksi, dan menentukan waktu produksi perorder. Hasil penerapan metode EPQ diperoleh jumlah per order produksi 2 kali setiap produk selama 4 jam perhari dengan jumlah satu kali produksi yaitu produk 2m= 190 bag/hari, produk 4m= 166 bag/hari, produk 6m= 105 bag/har. Sehingga total produksi setiap produk dengan jumlah order production 2 kali dalam satu hari yaitu produk 2m= 380 bag/hari, produk 4m= 332 bag/ hari, produk 6m= 210 bag/hari.

Kata Kunci :Sistem Informasi Manajemen, Metode Waterfall, EPQ.

Referensi

Dokumen terkait

Hal ini diduga karena pada petis udang B merupakan petis kualitas sedang dan lama pemanasan 1.5 menit merupakan pemanasan yang tidak terlalu lama,

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui tingkat persepsi orang tua terhadap pembelajaran anak usia dini di desa Ngasinan kecamatan Bulu kabupaten Sukoarjo tahun 2014

Telah dilakukan uji aktivitas antipiretik dan antiinflamasi senyawa asam O- (4-metoksibenzoil) salisilat pada tikus putih jantan galur wistar.. Asam O-(4- metoksibenzoil) salisilat

Usaha ternak sapi perah dapat difokuskan pada peningkatan produksi susu dan pedet, sehingga hasil produksi yang dihasilkan lebih optimal.. Produk yang dihasilkan, pasca panen

Data penelitian yang ingin diperoleh adalah (1) tingkat kemampuan keterampilan bertanya mahasiswa, dikumpulkan melalui penilaian terhadap simulasi mengajar mahasiswa

Sesudah 10 tahun kedepan debit Mata Air masih cukup untuk memenuhi kebutuhan air bersih dan jika ada pengembangan pada kondisi sosial dan ekonomi masyarakat,

sedangkan leverage berpengaruh positif dan signifikan terhadap underpricing pada perusahaan non-keuangan yang melakukan Initial Public Offering (IPO) di Bursa Efek

Tata bahasa deskriptif atau descriptive grammar adalah suatu pendekatan yang memberikan atau mendiskripsikan konstruksi- konstruksi gramatikal yang