• Tidak ada hasil yang ditemukan

EDUKASI KESEHATAN MENTAL DAN MOTIVASI BELAJAR

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "EDUKASI KESEHATAN MENTAL DAN MOTIVASI BELAJAR"

Copied!
6
0
0

Teks penuh

(1)

EDUKASI KESEHATAN MENTAL DAN MOTIVASI BELAJAR

Dewi Alaika Atqiyaa1,Frida Adzanni Syalsabilla 2, Nurul Faizah Safira Dewi Sarah3, Reza Alerio Reihan4,* , Lusi Andriyani 5

1Prodi Ilmu Kesejahteraan Sosial, Fak. Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Muhamadiyah Jakarta, Jakarta, 15419

2,3,4 Prodi Ilmu Komunikasi, Fak. Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Muhamadiyah Jakarta, Jakarta,

15419

5 Prodi Ilmu Politik, Fak. Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Muhammadiyah Jakarta, Jakarta, 15419

*Email : rezaalerio17@gmail.com

ABSTRAK

Awa l ta hun 2020 a da la h ta hun di ma na ora ng-ora ng mengena l virus mengerika n ya ng seka ra ng dikena l seba ga i Corona Virus Disea se 2019 (COVID-19). La ma nya Covid-19 menyera ng keseha tan ba hkan kehidupan masy a ra k a t di dunia menyeba bka n peruba ha n pola hidup norma l ma nusia . Peruba ha n tersebut memba wa da mpa k pa da keseja htera a n menta l ma nusia ka rena ha rus menga la mi efek merugika n ya ng ditimbulka n oleh virus tersebut.

keseha ta n mental ya ng a da di ma syara kat a dala h panic buying, kecema san, stres, keta kutan, depresi, m a sk u lin it a s bera cun, penya la hguna a n oba t da n a lkohol, ga nggua n psikosoma tik, dll. Ca ra menja ga keseha ta n menta l da n mencega hnya da ri ma sa la h a nta ra la in mengkonsumsi ma ka na n bergizi, memba ngun hubunga n ba ik denga n kelua rga da n tema n, mela kuka n medita si untuk mengenda lika n kecema sa n, memila h informa si denga n bija k, meminta ba ntua n profesiona l, da n seba ga inya . Progra m kegia ta n kepa da ma sya ra ka t ini m erupa ka n bentuk kerja sa ma ya ng dila ksa nakan a ntara dosen denga n ma hasiswa ya ng bertujua n untuk membangun semanga t m a sy a ra k a t dibida ng sosia l da n ekonomi da la m mela wa n covid. Kegia ta n ya ng dila kuka n a da la h membua t poster tenta ng Keseha ta n Menta l, Motiva si Bela ja r, penda mpinga n bela ja r, da n ya ng tera khir Sa ntuna n a ta u Dona si. Mela lui progra m kegia ta n penga bdia n kepada masyarakat ya ng dila kuka n ma mpu menimbulkan ke sa d a ra n k e m b a li p a d a ma sya rakat untuk peduli terha da p kesehatannya da n sekita rnya.

Kata Kunci : Covid-19, KKN Online, Keseha ta n Menta l, UMJ

ABSTRACT

The beginning of 2020 wa s the yea r tha t people got to know the terrible virus now known a s Corona Virus Disea se 2019 (COVID-19). The length of time Covid-19 a tta cks the hea lth a nd even the lives of people in the world ha s ca used cha nges in the norma l pa ttern of huma n life. These cha nges ha ve a n impa ct on the menta l well-being of huma ns beca use they ha ve to experience the detrimenta l effects ca used by the virus. Menta l hea lth problems tha t exist in society a re pa nic buying, a nxiety, stress, fea r, depression, toxic ma sculinity, drug a nd a lcohol a buse, psychosoma tic disorders, etc. Wa ys to ma inta in mental hea lth a nd prevent problems include ea ting nutritious fo o d s, building good rela tionships with fa mily a nd friends, doing medita tion to control a nxiety, sorting informa tion wisely, a sking for professiona l help, a nd so on. This progra m of a ctivities for the community is a form of coopera tion ca rried out between lecturers a nd students which a ims to bu ild community spirit in the socia l a nd economic fields in fighting Covid. The a ctivities ca rried out a re ma king posters a bout Menta l Hea lth, Lea rning Motiva tion, lea rning a ssista nce, a nd the la st one is Compensa tion or Dona tions. Through the progra m of com munity service a ctivities ca rried out, it is a ble to ra ise a wa reness a ga in in the community to ca re a bout their hea lth a nd surroundings.

Keywords: Covid-19, KKN Online, Menta l Hea lth, UMJ

1. PENDAHULUAN

Ada awal tahun 2020, dunia sedang waspada dengan sebuah virus yang disebut

dengan corona virus yang menyebabkan penyakit COVID-19. COVID-19 menimbulkan penyakit mulai dari flu hingga

(2)

dapat menimbulkan penyakit yang berat seperti Middle East Respiratory Syndrome atau yang disebut dengan MERS-CoV dan penyakit Severe Acute Respiratory Syndrome atau yang disebut dengan SARS- CoV1. COVID-19 diakibatkan oleh jenis coronavirus yang baru. Virus ini adalah jenis virus yang baru sehingga penyakit ini belum dikenal hingga terjadinya wabah COVID- 19 di Wuhan, China pada bulan Desember 20192. Kasus penyakit COVID-19 muncul dan menginfeksi manusia pertama kali di provinsi Wuhan, China.

Lamanya Covid-19 menyerang kesehatan bahkan kehidupan masyarakat di dunia menyebabkan perubahan pola hidup normal manusia. Perubahan tersebut membawa dampak pada kesejahteraan mental manusia karena harus mengalami efek merugikan yang ditimbulkan oleh virus tersebut. kesehatan mental yang ada di masyarakat adalah panic buying, kecemasan, stres, ketakutan, depresi, maskulinitas beracun, penyalahgunaan obat dan alkohol, gangguan psikosomatik, dll. Cara menjaga kesehatan mental dan mencegahnya dari masalah antara lain mengkonsumsi makanan bergizi, membangun hubungan baik dengan keluarga dan teman, melakukan meditasi untuk mengendalikan kecemasan, memilah informasi dengan bijak, meminta bantuan profesional, dan sebagainya.

Di masa pandemi yang serba sulit ini tidak hanya ketahanan fisik, tapi ketahanan psikis juga turut diuji. Kesehatan mental merupakan salah satu faktor utama yang mendukung kita supaya bisa melalui keadaan yang serba sulit ini. Dalam menjaga kesehatan mental kita bisa melakukan penyesuaian diri dengan cara mengatur pola pikir dan juga menumbuhkan motivasi.

Selain itu berpegang teguh dengan aspek religiusitas juga Sangat berpengaruh Dalam Meningkatkan pola pikir yang positif. Hal lainnya yaitu hobi. Hobi membantu kita untuk melepaskan stres.

Selain dari diri sendiri, kondisi lingkungan dan orang-orang sekitar juga menentukan kondisi mental health.

Semangat belajar dapat dimiliki dengan meningkatkan motivasi belajar.

Motivasi belajar adalah sebuah penggerak atau pendorong yang membuat seseorang akan tertarik kepada belajar sehingga akan belajar secara terus-menerus. Motivasi yang rendah dapat menybabkan rendahnya keberhasilan dalam belajar sehingga akan merendahkan prestasi belajar. Oleh karena itu, Penyuluhan Kesehatan Mental &

Motivasi Belajar diartikan sebagai kegiatan pendidikan kesehatan yang dilakukan dengan cara menyebarluaskan pesan dan menanamkan keyakinan. Dengan demikian anak tidak hanya sadar, tahu dan mengerti, tetapi juga mau dan dapat melakukan anjuran yang berhubungan dengan kesehatan mental & motivasi belajr. Tujuan penyuluhan kesehatan mental & motivasi belajar adalah mengubah perilaku anak dalam mengatur pola pikir dan juga menumbuhkan motivasi belajar mereka.

Menjaga kesehatan mental tidak timbul begitu saja, tetapi harus dibiasakan sejak kecil. Anak- anak merupakan agen perubahan untuk memberikan edukasi baik untuk diri sendiri dan lingkungannya.

Pelaksanaan kegiatan pengabdian masyarakat dan KKN UMJ Tahun 2021 dilakukan di Rumah Asuh Yayasan Al Abqo Ziyadah yang beralamat di Jl. Surya Kencana, Pamulang Barat, Kecamatan Pamulang Kota Tangerang Selatan, Banten 15417. Luas wilayah Kecamatan Pamulang 26,82 Ha terdapat 8 Kelurahan dengan Jumlah Penduduk 178.384 jiwa : 176.996 jiwa penduduk laki-laki dan 181.426 penduduk perempuan. Batas Wilayah a.

Utara : Kecamatan Ciputat dan Ciputan Timur, b. Selatan : Kota Depok Prov. Jawa Barat , c. Barat : Kecamatan Serpong dan Kecamatan Setu, d.Timur : Kota Jakarta Selatan Prov. DKI Jakarta

(3)

Gambar 1. Denah Lokasi Mitra MASALAH

Dikarenakan masih tingginya angka penularan covid-19 saat ini, perlu adanya peningkatan pengetahuan dan juga motivasi masyarakat untuk menjaga kesehetan mental

& memotivasi diri dalam kehidupan sehari hari. Berdasarkan permasalahan tersebut, maka kami melakukan upaya sosialisasi berupa kegiatan penyuluhan kesehatan mental & motivasi belajar kepada anak-anak di Rumah Asuh Yayasan Al Abqo Ziyadah.

RENCANA PEMECAHAN MASALAH Berdasarkan survey masalah yang terjadi maka. solusi yang digagas oleh tim pengabdian masyarakat kepada pihak mitra yaitu :

a) Edukasi Kesehetan Mental & Motivasi Belajar

b) Pendampingan anak-anak Yayasan Al Abqo Ziyadah untuk melakukan catatan konseling

c) Pembagian santunan serta alat-alat tulis

& buku untuk menunjang belajar anak- anak Yayasan Al Abqo Ziyadah.

2. METODE

Untuk dapat menjalankan kegiatan penyuluhan/pengabdian masyarakat ini maka diperlukan tahapan metode pelaksanaan yang terstruktur. Berikut ini metode pelaksanaan penyuluhan:

Tahap I Diskusi Kelompok

Pada tahap ini, tim pengabdian melakukan kegiatan diskusi kelompok terkait kegiatan penyuluhan. yaitu dengan menentukan lokasi dan mitra terlebih dahulu lalu membahas jenis program apa yang akan dilaksanakan.

Tahap II Survey Lokasi, Pembelian dan Persiapan Keperluan Penyuluhan

Pada tahap ini, tim pengabdian melakukan survey ke lokasi Yayasan Al Abqo Ziyadah yang beralamat di Jl. Surya Kencana, Pamulang Barat, Kecamatan Pamulang Kota Tangerang Selatan, Banten.

Setelah itu melakukan persiapan pembelian kebutuhan.

Tahap III Pelaksanaan Kegiatan Penyuluhan/Pengabdian

Pada tahap ini, tim pengabdian memberikan edukasi kepada anak-anak terkait materi tentang kesehatan mental &

memotivasi belajar ke anak-anak Serta melakukan kegiatan tanya jawab atau diskusi santai yang diselingi dengan games menarik.

Tahap IV Pendampingan Konseling Pada tahap ini, tim pengabdian melakukan pendampingan dan pengamatan kepada anak-anak dengan melakukan catatan konseling kepada mereka.

Tahap V Pembagian santunan serta alat- alat tulis & buku

Pada tahap ini, tim pengabdian melakukan santunan atau donasi yang telah dikumpulkan dari beberapa donatur. Serta membagikan alat-alat tulis, seperti buku, pulpen, pensil, penghapus. Semua benda tersebut digunakan untuk menunjang kebutuhan belajar anak-anak.

3. HASIL DAN PEMBAHASAN

(4)

Dibidang Kesehatan

Menyadari pentingnya Menjaga kesehatan mental dengan cara melakukan penyesuaian diri bisa diawali oleh menumbuhkan mindset dan motivasi. Maka kami melaksanakan kegiatan penyuluhan kesehatan mental dan motivasi belajar dimasa pandemic covid-19. Kegiatan ini kami sampaikan kepada adik-adik yatim dan dilaksanakan di rumah asuh yayasan al abqo ziyadah pamulang, Dalam program kesehatan mental dan motivasi belajar ini kami memberikan penyuluhan kepada adik- adik untuk tetap menjaga kesehatan mental/jiwanya selama masa pandemic covid-19 ini masih berlangsung, karena saat ini menjaga kesehatan mental sangat lah penting agar kita selalu berfikir positif dan semangat. Selain itu juga kami memberikan edukasi kepada adik-adik tentang pentingnya membangun motivasi belajar dimasa pandemic ini. Dengan adanya program atau kegiatan ini adik-adik sangat antusias sekali mengikuti program kegiatan ini. Dalam kegiatan ini bertujuan untuk membangkitkan rasa semangat untuk tetap rajin belajar dan terus berfikir postif kepada adik-adik. Kegiatan lainnya yaitu melakukan konseling kepada adik-adik.

Gambar 2. Poster Kesehatan Mental

Gambar 3. Poster Motivasi Belajar

Gambar 4. Pemaparan Materi Mental Health

Gambar 5. Catatan Konseling Dibidang Ekonomi

Dalam program ini, tim pemberdayaan melakukan kegiatan Santunan/Donasi kepada adik-adik di Rumah Asuh Yayasan Al Abqo Ziyadah. Serta membagikan beberapa alat-alat tulis & buku untuk menunjang pembelajaran anak-anak.

(5)

Gambar 6. Pembagian hadiah alat-alat tulis

Gambar 7. Acara Santunan

4. KESIMPULAN

Kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) Berbasis Online merupakan wadah bagi mahasiswa untuk mendukung terwujudnya sumber daya manusia yang berkualitas.

Sasaran program kegiatan yang telah direncanakan oleh Kelompok 12 KKN Online UMJ 2021 yaitu memberikan sosialisasi kesehatan mental di saat pandemic Covid-19 guna dalam menjaga kesehatan mental kita bisa melakukan penyesuaian diri dengan cara mengatur pola

pikir dan juga

menumbuhkan motivasi belajar pada anak- anak, selain itu kami juga melaksanakan pengembangan dibidang ekonomi maupun

sosial dengan pendampingan pembelajaran dan pemberian Donasi.

UCAPAN TERIMAKASIH

Ucapan terima kasih kepada LPPM Universitas Muhammadiyah Jakarta dan juga pihak pihak terkait lainnya yang telah mendanai dan memfasilitasi KKN UMJ Online 2021. Serta tidak lupa kami berterima kasih juga kepada mitra kami yaitu Rumah Asuh Yayasan Al Abqo Ziyadah yang sudah memberikan kami kesempatan untuk melaksanakan kegiatan KKN pada periode ini.

DAFTAR PUSTAKA

Salsabila, A. (n.d.). MENJAGA KESEHATAN MENTAL DI MASA PANDEMI Nasya Andini Salsabila.

Ferismayanti, M. P., & A. (2020).

Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa pada Pembelajaran Online Akibat Pandemi COVID-19. 2(2), 1–10.

Agustina, M. T., & Kurniawan, D. A.

(2020). Motivasi Belajar Mahasiswa di Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Psikologi Perseptual, 5(2), 120.

https://doi.org/10.24176/perseptual.v5 i2.5168

Badan Pusat Statistik Kota Tangerang Selatan. (2019). Kecamatan Pamulang Dalam Angka 2019 (Badan Pusat Statistik Kota Tangerang Selatan (ed.)). Badan Pusat Statistik Kota Tangerang Selatan.

Vibriyanti, D. (2020). Kesehatan Mental Masyarakat: Mengelola Kecemasan Di Tengah Pandemi Covid-19. Jurnal Kependudukan Indonesia, 2902, 69.

https://doi.org/10.14203/jki.v0i0.550 Rozali, Y. A., Sitasari, N. W., Lenggogeni,

A., Psikologi, F., Esa, U., Arjuna, J., Tol, U., & Kebon, T. (2020).

(6)

MENINGKATKAN KESEHATAN MENTAL DI MASA PANDEMIC.

Uruk, F. H. (2021). Menguak Kondisi Motivasi Belajar Siswa Dalam Pembelajaran Daring Pada Masa Pandemi Covid-19. Journal Inovasi Penelitian, 53(9), 2227–2247.

Gambar

Gambar 1. Denah Lokasi Mitra  MASALAH
Gambar 2. Poster Kesehatan Mental

Referensi

Dokumen terkait

kematian. Salah satunya yang barubaru ini muncul menjadi masalah global yaitu virus corona atau COVID-19. Coronavirus adalah suatu kelompok virus yang dapat menyebabkan penyakit

dengan kasus konfirmasi positif dalam satu RT selama 7 tujuh hari terakhir, maka skenario kasus pengendalian adalah menemukan suspek dan pelacakan kontak erat, lalu melakukan

Penelitian ini diharapkan dapat memberikan informasi dan meningkatkan pemahaman masyarakat mengenai pengaruh pengetahuan tentang Covid-19 dan kesehatan gigi mulut terhadap

bahwa dengan terjadinya bencana nonalam berupa penyebaran wabah penyakit akibat Corona Virus Disease 2019 (COVID-19) yang menyebabkan banyak Wajib Pajak Daerah menurun

Buku Panduan ini memuat informasi terkait Profil Singkat Kota Padang Panjang selaku Tuan Rumah Penyelenggara, Lokasi Perlombaan untuk setiap Cabang Musabaqah, Jadwal

Menuju Tatanan Baru Era Pandemi COVID 19. Budaya Media Sosial, Edukasi Masyarakat dan Pandemi COVID-19. Virus Corona: Hal-hal apa yang perlu

Menurut World Health Organization (WHO) Covid-19 adalah penyakit menular yang disebabkan oleh corona virus baru yang menyebabkan infeksi pernafasan. Wabah ini dimulai pada sekitar

Covid-19 merupakan penyakit yang disebabkan oleh virus corona jenis baru dan dapat menyebabkan penyakit pernapasan akut. Penyakit ini sudah menyebar ke Indonesia pada semua