• Tidak ada hasil yang ditemukan

POLA KUMAN PADA PASIEN SEPSIS YANG DIRAWAT DI ICU RSUP DR.KARIADI SEMARANG Periode 1 Januari 31 Desember 2011 LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "POLA KUMAN PADA PASIEN SEPSIS YANG DIRAWAT DI ICU RSUP DR.KARIADI SEMARANG Periode 1 Januari 31 Desember 2011 LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH"

Copied!
14
0
0

Teks penuh

(1)

i

POLA KUMAN PADA PASIEN SEPSIS YANG DIRAWAT DI ICU RSUP DR.KARIADI SEMARANG

Periode 1 Januari – 31 Desember 2011

LAPORAN HASIL KARYA TULIS ILMIAH

Diajukan sebagai syarat untuk mengikuti ujian hasil penelitian Karya Tulis Ilmiah mahasiswa Program Srata-1 Kedokteran Umum

SITTI ARDIANTI G2A009091

PROGRAM PENDIDIKAN SARJANA KEDOKTERAN FAKULTAS KEDOKTERAN

UNIVERSITAS DIPONEGORO 2013

(2)

ii

(3)

iii

PERNYATAAN KEASLIAN

Yang bertanda tangan dibawah ini,

Nama : Sitti Ardianti

NIM : G2A009091

Program Studi : Program Pendidikan Sarjana Program Studi Pendidikan

Dokter Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro

Judul KTI : Pola Kuman pada Pasien Sepsis yang di Rawat di ICU Rumah Sakit Dr. Kariadi Semarang (Periode Januari – Desember 2012)

Dengan ini menyatakan bahwa:

a) Karya tulis ini ditulis sendiri tulisan asli saya sendiri tanpa bantuan orang lain selain pembimbing dan narasumber yang diketahui pembimbing.

b) Karya Tulis ini sebagian atau seluruhnya belum pernah dipublikasi dalam bentuk artikel ataupun tugas ilmiah lain di Universitas Diponegoro maupun di perguruan tinggi lain.

c) Dalam karya tulis ini tidak terdapat karya atau pendapat yang telah ditulis atau dipublikasikan orang lain, kecuali secara tertulis dengan jelas dicantumkan sebagai acuan dalam naskah dengan disebutkan nama pengarang dan judul buku aslinya serta dicantumkan dalam daftar pustaka.

Semarang, 19 Juli 2013 Yang membuat pernyataan,

Sitti Ardianti

(4)

iv

KATA PENGANTAR

Puji syukur saya panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat dan rahmat-Nya saya dapat menyelesaikan tugas Karya Tulis Ilmiah ini.

Penulisan Karya Tulis Ilmiah ini dilakukan dalam rangka memenuhi salah satu syarat untuk mencapai gelar Sarjana Kedokteran di Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro. Saya menyadari sangatlah sulit bagi saya untuk menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah ini tanpa bantuan dan bimbingan dari berbagai pihak sejak penyusunan proposal sampai dengan terselesaikannya laporan hasil Karya Tulis Ilmiah ini. Bersama ini saya menyampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya serta penghargaan yang setinggi-tingginya kepada:

1) Rektor Universitas Diponegoro Semarang yang telah memberi kesempatan kepada saya untuk menimba ilmu di Universitas Diponegoro.

2) dr. Endang Ambarwati, Sp. KFR selaku Dekan Fakultas Kedokteran UNDIP yang telah memberikan sarana dan prasarana kepada saya sehingga saya dapat menyelesaikan tugas ini dengan baik dan lancar.

3) dr. Uripno Budiono, Sp.An. dan dr. V. Rizke Ciptaningtyas selaku dosen pembimbing yang telah menyediakan waktu, tenaga dan pikiran untuk membimbing kami dalam penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini.

4) dr. Heru Dwi Jatmiko, Sp.An., KAKV, KAP selaku penguji dan dr. Jati Listijanto Pujo, Sp.An, KIC selaku ketua penguji yang telah berkenan memberikan masukan dalam penulisan karya tulis ilmiah ini.

(5)

v

5) Orang tua, kakak, adik, beserta keluarga saya yang senantiasa memberikan dukungan moral maupun material.

6) Para sahabat dan teman terdekat yang selalu memberi dukungan dalam menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah Ini.

7) Serta pihak lain yang tidak mungkin saya sebutkan satu-persatu atas bantuannya secara langsung maupun tidak langsung sehingga Karya Tulis ini dapat terselesaikan dengan baik

Akhir kata, saya berharap Tuhan Yang Maha Esa berkenan membalas segala kebaikan semua pihak yang telah membantu. Semoga Karya Tulis Ilmiah ini dapat bermanfaat bagi kita semua.

Semarang, 19 Juli 2013

Sitti Ardianti

(6)

vi DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ... i

LEMBAR PENGESAHAN ... ii

PERNYATAAN KEASLIAN ... iii

KATA PENGANTAR ... iv

DAFTAR ISI ... vi

DAFTAR TABEL ... viii

DAFTAR GAMBAR ... ix

DAFTAR LAMPIRAN ... x

DAFTAR SINGKATAN ... xi

ABSTRAK ... xiii

ABSTRACT ... xiv

BAB 1 PENDAHULUAN ... 1

1.1 Latar belakang ... 1

1.2 Rumusan masalah ... 2

1.3 Tujuan ... 3

1.3.1 Tujuan umum ... 3

1.3.2 Tujuan khusus ... 3

1.4 Manfaat penelitian ... 3

1.5 Orisinalitas penelitian ... 4

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA ... 6

2.1 Sepsis ... 6

2.2 Pola Kuman ... 20

2.3 Intensive Care Unit (ICU) ... 23

BAB 3 KERANGKA TEORI, KERANGKA KONSEP DAN HIPOTESIS.. ... 25

3.1 Kerangka Teori ... 25

3.2 Kerangka Konsep ... 25

BAB 4 METODE PENELITIAN ... 26

4.1 Ruang Lingkup Penelitian ... 26

4.2 Tempat dan Waktu Penelitian ... 26

(7)

vii

4.3 Jenis Penelitian ... 26

4.4 Populasi dan Sampel Penelitian ... 26

4.4.1.1 Populasi Target ... 26

4.4.1.2 Populasi Terjangkau ... 26

4.4.2 Sampel Penelitian ... 27

4.5 Definisi Operasional ... 27

4.6 Prosedur Penelitian ... 27

4.6.1 Cara Pengumpulan Data ... 27

4.6.2 Jenis Data ... 28

4.6.3 Cara Pengelolaan dan Analisis ... 28

4.7 Alur Penelitian ... 29

4.8 Etika Penelitian ... 29

BAB 5 HASIL PENELITIAN ... 30

5.1 Karakteristik Populasi dan Sampel ... 30

5.2 Pola Kuman pada Pasien Sepsis di ICU ... 31

5.2.1 Pola Kuman Menurut Usia Pasien Sepsis di ICU ... 32

5.2.2 Pola Kuman Menurut Jenis Kelamin Pasien Sepsis di ICU ... 34

BAB 6 PEMBAHASAN ... 30

6.1 Karakteristik Populasi dan Sampel ... 30

6.2 Pola Kuman pada Pasien Sepsis di ICU ... 30

6.2.1 Pola Kuman Menurut Usia Pasien Sepsis di ICU ... 31

6.2.2 Pola Kuman Menurut Jenis Kelamin Pasien Sepsis di ICU ... 33

6.3 Kasulitan Penelitian ... 30

BAB 7 SIMPULAN DAN SARAN ... 40

DAFTAR PUSTAKA ... 41

LAMPIRAN ... 46

Lampiran 1. Biodata penulis ... 46

Lampiran 2. Ethical clearance ... 47

Lampiran 3. Surat izin penelitian ... 48

Lampiran 4. Output SPSS ... 49

Lampiran 5. Dokumentasi penelitian ... 51

(8)

viii

DAFTAR TABEL

Tabel 1. Orisinalitas Penelitian ... 4 Table 2. Distribusi angka kejadian sepsis menurut usia ... 32 Table 3. Distribusi kuman berdasarkan macam spesies menurut usia ... 33

(9)

ix

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. Etiologi Kuman penyebab sepsis ... 8

Gambar 2. Mekanisme pengenalan Tollike Receptor ... 10

Gambar 3. Mekanisme kerja imunitas adaptif ... 12

Gambar 4. Kaskade dan interaksi endotelial-leukosit.. ... 13

Gambar 5. Kaskade kegagalan organ pada sirkulasi mikro ... ... 16

Gambar 6. Efek sepsis terhadap aktivasi protein C ... 18

Gambar 7. Kerangka teori ... 25

Gambar 8. Kerangka konsep ... 25

Gambar 9. Alur penelitian ... 29

Gambar 10. Distribusi kuman pasien sepsis di ICU Januari-Desember 2011 . 31 Gambar 11. Jenis kelamin pasien sepsis di ICU 2011 ... 34

Gambar 12. Jenis kelamin pasien sepsis di ICU 2011 dengan kultur positif ... 34

Gambar 13. Pola kuman menurut jenis kelamin ... 35

(10)

x

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1. Biodata penulis ... 46

Lampiran 2. Ethical Clearance ... 47

Lampiran 3. Surat izin penelitian ... 48

Lampiran 4. Output SPSS ... 49

Lampiran 5. Dokumentasi penelitian ... 51

(11)

xi

DAFTAR SINGKATAN

ACCP : The American Collage of Chest Physician

ARDS : Acute Respiratory Distress Syndrome

CD4 : Cluster of Differentiation 4

CD18 : Cluster of Differentiation 18

CNS : Central Nervous System

COPD : Chronic obstructive pulmonary disease

cGMP : Cyclic Guanosine Monophosphate

IgE : Immunoglobulin E

IL-1 : Interleukin-1

IL-8 : Interleukin-8

IL-10 : Interleukin-10

IL-13 : Interleukin-13

ICU : Intensive Care Unit

LPS : Lipopolisakarida

MODS : Multiple Organ Dysfunction Syndrome

MAP : Mean Arterial Pressure

MHC : Major Histocompatibility Complex

MRSA : Methicillin-resistant Staphylococcus aureus

NF-κB : Nuclear Factor-KappaB

(12)

xii

NOD1/2 : Nodosome 1/2

NO : Nitrogen Oksida

NNIS : The National Nosocomial Infection Surveillance

O2 : Oksigen

OH : Hidroksil

PRRS : Pattern Recognition Receptors

PAMPS : Pathogen-Associated Molecular Patterns

pCO2 : Partial Pressure of Carbon Dioxide

RNA : Ribo Nucleic acid

SCCM : Society for Critical Care Medicine

SIRS : Systemic Inflammatory Response Syndrome

SLPI : Sekretori leukosit inhibitor protease

Th-1 : T Helper 1

Th-2 : T Helper 2

TNF- α : Tumor Necrosis Factor-α

USG : Ultrasonografi

(13)

xiii ABSTRAK

Latar belakang : Pengobatan sepsis sejauh ini memanfaatkan terapi empirik berdasarkan pola kuman RS setempat, yang ditentukan berdasarkan kultur kuman, namun sayangnya, pola kuman cenderung berubah dari tahun ke tahun akibat pola pemakaian antibiotik yang salah, pola hidup masyarakat, infeksi nosokomial, dan kelompok masyarakat yang berobat sebelumnya. Sepsis seringkali menjadi penyebab utama kematian di sejumlah rumah sakit khususnya di ICU pada berbagai negara, baik di negara maju maupun bekembang.

Tujuan : Mengetahui pola kuman pada pasien sepsis yang dirawat di ICU RSUP Dr.

Kariadi Semarang periode 1 Januari – 31 Desember 2011.

Metode : Desain penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan data yang dikumpulkan secara retrospektif, menggunakan pasien sepsis di ICU periode 1 Januari–31 Desember 2011 sebagai sampel. Sejumlah 86 sampel didapatkan dari 150 jumlah pasien sepsis.

Hasil : Dari 150 lembar kultur pasien ICU, 86 (57,3%) yang menunjukkan hasil kultur kuman positif. Dari 86 sampel hasil kltur kuman positif ditemukan jenis kuman Staphylococcus epidermidis 25 (16,7%), Staphylococcus aureus 17 (11,3%), Pseudomonas aeruginosa 16 (10,7%), Enterobacter aerogenes dan Acinetobacter sp 8 (5,3%), Esherichia coli dan Klebsiella sp 3 (2,0%), Streptococcus pneumonia 2 (1,3%), Candida sp, Serratia fonticola, Staphylococcus haemolyticus, Staphylococcus hominis ss. Hominis masing-masing 1 (0,7%).

Simpulan : Distribusi kuman penyebab sepsis yang diperoleh dari hasil kultur darah pasien di ruang ICU RSUP Dr. Kariadi periode 1 Januari – 31 Desember 2011 yang terbanyak adalah kuman gram positif yaitu Staphylococcus epidermidis. Urutan kuman dalam penelitian ini, Staphylococcus epidermidis, Staphylococcus aureus, Pseudomonas aeruginosa, Enterobacter aerogenes, Acinetobacter sp, Esherichia coli, Streptococcus pneumonia, Serratia fonticola, Staphylococcus haemolyticus, Staphylococcus hominis ss. Hominis, dan Candida sp.

Kata kunci : pola kuman, sepsis, ICU (Intensuve Care Unit), RSUP dr. Kariadi Semarang

(14)

xiv ABSTRACT

Background: Treatment of sepsis so far is utilizing empiric therapy based on the pattern of local hospital germs, which are determined by culturing the bacteria, but unfortunately, the pattern of germs tend to change from year to year due to the wrong antibiotic usage patterns, lifestyle communities, nosokomial infection, and community groups who seek treatment earlier. Sepsis is often a major cause of death in hospitals, especially in ICU in many countries, both developed and developing countries.

Objective: To determine the pattern of bacteria in the sepsis patients admitted to the ICU Hospital Dr. Semarang Kariadi from January 1st to December 31st, 2011.

Methods: The study design is a descriptive study with data collected retrospectively, using sepsis patients in the ICU period January 1st to December 31st, 2011as the samples. 86 samples were obtained from 150 sepsis patients get.

Results: From 150 sepsis patients cultured in ICU, there is 86 (57.3%) have positive culture of bacteria. Culture results of 86 samples found positive bacteria Staphylococcus epidermidis types 25 (16.7%), Staphylococcus aureus 17 (11.3%), Pseudomonas aeruginosa 16 (10.7%), Enterobacter aerogenes and Acinetobacter sp 8 (5.3 %), Esherichia coli and Klebsiella sp 3 (2.0%), Streptococcus pneumoniae 2 (1.3%), Candida sp, Serratia fonticola, Staphylococcus haemolyticus, Staphylococcus hominis ss. Hominis each 1 (0.7%).

Conclusion: Distribution of sepsis-causing bacteria obtained from blood cultures of patients in ICU Hospital Dr. Kariadi the period 1 January to 31 December 2011, which is the most Gram-positive bacteria, namely Staphylococcus epidermidis. Order of germs in this study, Staphylococcus epidermidis, Staphylococcus aureus, Pseudomonas aeruginosa, Enterobacter aerogenes, Acinetobacter sp, Esherichia coli, Streptococcus pneumoniae, Serratia fonticola, Staphylococcus haemolyticus, Staphylococcus hominis ss. Hominis, and Candida sp.

Keywords: patterns of bacteria, sepsis, ICU (Intensuve Care Unit), RSUP Dr.Kariadi Semarang

Referensi

Dokumen terkait

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena atas limpahan berkat, rahmat, dan karunia-Nya penulis dapat menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah ini yang

Puji syukur saya panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat dan rahmat-Nya kami dapat menyelesaikan tugas Karya Tulis Ilmiah ini. Penulisan Karya Tulis

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat, rahmat, dan karunia-Nya, penulis dapat menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah ini dengan judul

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat dan rahmat-Nya penulis dapat menyelesaikan karya tulis ilmiah dengan judul

Puji dan syukur penulis panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah menganugerahkan kemudahan dan kelancaran sehingga penulis dapat menyelesaikan karya tulis ilmiah

Dengan mengucapkan puji syukur kehadirat Tuhan yang Maha Esa, yang telah memberikan berkat, rahmat, serta karunia-Nya, sehingga saya dapat menyelesaikan karya tulis ilmiah

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat dan rahmat-Nya kami dapat menyelesaikan Laporan Hasil Karya Tulis Ilmiah ini.. Penulisan

Segala puji dan syukur saya panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, atas berkat, rahmat serta lindunga-Nya, sehingga saya dapat menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah