• Tidak ada hasil yang ditemukan

T POR 1201576 Chapter5

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "T POR 1201576 Chapter5"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

100

Mesa Rahmi Stephani, 2014

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS DAN

KETERAMPILAN BERMAIN BOLABASKET

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB V

KESIMPULAN DAN REKOMENDASI

A. Kesimpulan

Sesuaidenganpengolahandananalisis data sertapembahasanpadabab IV, dapatdiambilkesimpulansebagaiberikut:

1. TidakTerdapat peningkatan yang signifikan antara skor pre-test dan

post-testkemampuanberpikirkritispadakelompok yang menggunakanmodel

pembelajaran inkuiri.

2. Terdapat peningkatan yang signifikan antara skor pre-test dan

post-testketerampilanbermainkelompok yang menggunakanmodel pembelajaran

inkuiri.

3. Tidak terdapat peningkatan yang signifikan antara skor pre-test dan

post-testkemampuanberpikirkritispadakelompok yang menggunakanmodel

pembelajarankonvensional.

4. Tidak terdapat peningkatan yang signifikan antara skor pre-test dan

post-testketerampilanbermainyang kelompok yang menggunakanmodel pembelajaran

konvensional.

5. Terdapatperbedaanskorberpikirkritisantarasiswa yang belajardengan model

pembelajaraninkuiridan model pembelajarankonvensional.

6. Terdapatperbedaanskorketerampilanbermainantarasiswa yang belajardengan

model pembelajaraninkuiridan model pembelajarankonvensional.

B. Rekomendasi

(2)

101

Mesa Rahmi Stephani, 2014

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS DAN

KETERAMPILAN BERMAIN BOLABASKET

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

1. Kemampuanberpikirkritissiswatidakhanyadipengaruhiolehpemberian model pembelajaran yang berpusatpadasiswa, namunmasihbanyakfaktor yang mempengaruhikemampuanberpikirkritissiswasalahsatunya IQ. Sehinggaperludilakukanpenelitianlebihlanjut yang melibatkanvariabel moderator denganjumlahsampel yang lebihbanyak.

2. Keterampilanbermaindapatdijadikansalahsatuaspekpenilaian yang otentikpada domain psikomotorsiswapadapembelajaranpenjas. Sehinggahasilbelajarsiswapada domain psikomotortidaklagiditekankanterhadappenguasaanteknikdasarsemata, namun yang lebihpentingialahkebermaknaangerakanpadasebuahpermainan. 3. Keterkaitankognitifdanpsikomotortentunyatidakdapatdipisahkan.

Pembelajaranpenjasmenyediakansituasinyatauntukmelihatkemampuankognitifses eorangmelaluisebuahpermainan. Maka, keliruapabilaseseorang yang terampilberolahragahanyamengandalkankemampuanpsikomotor,

namunkemampuanpsikomotorseseorangmerupakancerminandarikemampuankogn itif yang dimilikinya.

4. Model

pembelajaraninkuirisangatdisarankandansesuaiuntukditerapkanpadapembelajaran penjasdalammenyongsongkurikulum 2013 yang berbasissains.

5. Para praktisiolahragamaupun guru pendidikanjasmaniseyogyanyamemberikan model pembelajaran yang berpusatpadasiswauntukpencapaianhasilbelajar yang lebih optimal danbermakna.

(3)

102

Mesa Rahmi Stephani, 2014

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS DAN

KETERAMPILAN BERMAIN BOLABASKET

Referensi

Dokumen terkait

kelompok eksperimen terdapat perbedaan yang signifikan pre test kecemasan dan post test kecemasan, sedangkan pada kelompok kontrol menunjukkan tidak terdapat perbedaan

Berdasarkan hasil temuan penelitian, diketahui bahwa terdapat perbedaan yang signifikan antara peningkatan skor keterampilan proses sains pada kelas eksperimen yang

Temuan tidak terdapat perbedaan yang signifikan diposisi statistis antara. kelompok eksperimen dan

1. Terdapat perbedaan hasil belajar permainan sepak bola secara keseluruhan antara penerapan model pembelajaran dengan kemampuan motorik. Terdapat pengaruh model pembelajaran

Ketiga, terdapat perbedaan peningkatan sikap peduli lingkungan siswa yang signifikan antara siswa pada kelas eksperimen eksperimen yang mendapatkan pembelajaran

Berdasarkan perbedaan peningkatan skor pre-test post-test , ada perbedaan peningkatan skor pengetahuan yang signifikan diantara keempat perlakuan dengan nilai mean

Skor Rerata Pre-test, Post-test, dan Peningkatan Skor Kelompok yang Diberikan Perlakuan pada Uji Coba Lebih Luas Sekolah Berkategori Rendah………... Skor Kemampuan Pemecahan

Terdapat peningkatan yang signifikan mengenai kemampuan memecahkan masalah antara kelas eksperimen yang menggunakan model pembelajaran berbasis masalah dengan kelas