• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGARUH MOTIVASI, KOMITMEN ORGANISASI, DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN UKM STAR MY SKRIPSI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "PENGARUH MOTIVASI, KOMITMEN ORGANISASI, DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN UKM STAR MY SKRIPSI"

Copied!
14
0
0

Teks penuh

(1)

i

Untuk memenuhi salah satu persyaratan mencapai derajat sarjana ekonomi

Oleh :

Nur Ramadhani Febrianti 201410160311349

PROGRAM STUDI MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

2018

(2)

PENGARUH MOTIVASI, KOMITMEN ORGANISASI, DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN UKM STAR MY

SKRIPSI

Untuk memenuhi salah satu persyaratan mencapai derajat sarjana ekonomi

Oleh :

Nur Ramadhani Febrianti 201410160311349

PROGRAM STUDI MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

2018

(3)
(4)
(5)

KATA PENGANTAR

Bissmillahirrohmannirrohim

Alhamdulillah puji syukur saya panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat serta hidayah sehingga dapat menyelesaikan tugas akhir dengan baik. Shalawat serta salam senantiasa terlimpah kepada junjungan Nabi besar Muhammad SAW, Rasul akhir zaman, penutup para Nabi yang membawa kesempurnaan ajaran Tauhid dan Budi Pekerti dalam Islam.

Salah satu tujuan penulisan skripsi ini ialah untuk memenuhi persyaratan dalam memperoleh gelar Sarjana Ekonomi pada program studi Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Malang dengan mengangkat judul skripsi yaitu “Pengaruh Motivasi, Komitmen Organisasi, dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan UKM Star My”.

Selama proses penyusunan skripsi tidak telepas oleh bimbingan dan dukungan dari berbagai pihak. Oleh sebab itu, dalam kesempatan kali ini saya mengucapkan terimakasih kepada :

1. Drs. Fauzan, M.Pd selaku Bapak Rektor Univeritas Muhammadiyah Malang 2. Ibu Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Univeritas Muhammdiyah Malang 3. Dr. Marsudi,M.M selaku Ketua Progam Studi Manajemen

4. Bambang Widagdo, Prof,Dr,MM selaku dosen pembimbing I yang telah membimbing dan memberi masukan kepada penulis untuk menyelasaikan tugas akhir ini dengan baik.

(6)

5. Dicky Wisnu UR.,Drs,.M.M. selaku dosen pembimbing II yang telah membimbing dan memberi masukan kepada penulis untuk menyelasaikan tugas akhir ini dengan baik.

6. Baroya Milla Shanty, S.E., M.M selaku dosen wali yang memberikan motivasi dan juga arahan kepada penulis dan juga temann-teman manajamen kelas G angkatan 2014 mulai awal semester hingga akhir.

7. Staff Dosen Progam Studi Manajemen Univeristas Muhammadiyah Malang yang telah memberikan dan membekali penulis dengan berbagai ilmu yang didapatkan selama perkuliahan sampai akhir penulisan skripsi.

8. Kedua orang tua, bapak dan ibuku yang telah mendidik dan mebesarkan dan tak lupa selalu mengiringi doa untukku.

9. Adik tercintaku yaitu Rizky Yanuar yang sealu memberikan dukungan dan semangat.

10. Teman-teman kos Jl. Margobasuki gang 4 no 15 yang ikut mendukung dan selalu meberikan support kepada penulis dalam menyelesaikan tugas akhir ini.

11. Sahabat-sahabatku, Lika, Sasmiati Kolo, Risky Prammesti yang selalu bersedia membantu dan memberikan dukungan.

12. Kepada pemilik UKM Star My bapak Hadi yang ikut membantu dalam proses penelitian sehingga berjalan dengan lancar.

13. Keluarga besar Manajemen G angkatan 2014, atas solidaritas dan kebersamaan yang telah kalian berikan.

14. Sahabatku Mochammad Farit atas dukungan dan motivasi yang diberikan

(7)

15. Serta seluruh pihak yang tidak bisa saya sebutkan disini, terimakasih untuk semua hal yang kalian berikan.

Kepada mereka semua saya mengucapkan terimakasih dan doa tulus yang dapat saya berikan. Semoga hal baik yang kalian berikan mendapatkan balasan yang baik dari Allah SWT.

Akhirnya, dengan segala keterbatasan dan kekurangannya, saya persembahkan karya tulis ini kepada siapapun yang membutuhkannya. Kritik konstruktif dan saran dari semua pihak sangat saya harapakan untuk penyempurnaan karya-karya saya selanjutnya. Terimakasih.

Billahittaufiq Wal Hidayah.

Malang, 10 Oktober 2018

Penulis

(8)

DAFTAR ISI

Halaman

Abstrak ... i

Abstract ... ii

KATA PENGANTAR ... iv

DAFTAR ISI ... viii

DAFTAR TABEL ... x

DAFTAR GAMBAR ... xi

BAB I. PENDAHULUAN ... 1

A. Latar Belakang ... 1

B. Rumusan Masalah... 10

C. Batasan Masalah ... 10

D. Tujuan Penelitian ... 11

E. Manfaat Penelitian ... 11

BAB II. TEORI DAN KAJIAN PUSTAKA ... 13

A. Penelitian Terdahulu ... 13

B. Landasan Teori ... 16

C. Pengaruh Antar Variabel ... 33

D. Kerangka Pikir ... 36

E. Hipotesis ... 37

BAB III. METODE PENELITIAN... 40

A. Lokasi Penelitian ... 40

B. Jenis Penelitian ... 40

C. Populasi dan Sampel ... 40

D. Definisi Operasional Variabel ... 41

E. Jenis Data dan Sumber Data ... 46

F. Metode Pengumpulan Data ... 47

G. Tehnik Pengukuran Data ... 47

H. Uji Instrument ... 48

I. Tehnik Analisis Data ... 49

J. Regresi Linier Berganda ... 54

K. Uji Hipotesis ... 55

(9)

BAB IV. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 56

A. Gambaran Umum Objek ... 56

B. Gambaran Karakteristik Responden ... 59

C. Uji Instrumen ... 64

D. Analisis Rentang Skala ... 68

E. Uji Asumsi Klasik ... 74

F. Analisis Regresi Linier Berganda ... 78

G. Uji R Square ... 80

H. Uji Hipotesis ... 81

I. Pembahasan Hasil Penelitian ... 85

BAB V. PENUTUP ... 90

A. Kesimpulan ... 90

B. Saran ... 91

DAFTAR PUSTAKA ... 94 LAMPIRAN

(10)

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 Data Tabel Hasil Produksi Tahun 2017 ... 5

Tabel 1.2 Data Turnover Karyawan Tahun 2015-2017 ... 7

Tabel 1.3 Data Kehadiran Karyawan Tahun 2017 ... 9

Tabel 2.1 Penelitian Terdahulu ...13

Tabel 3.1 Skala Likert ...48

Tabel 3.2 Skor Rentang Skala ...50

Tabel 3.3 Pengambilan Keputusan Autokorelasi ...54

Tabel 4.1 Jam Kerja Karyawan UKM Star My...58

Tabel 4.2 Karakteristik Responden Berdasarkan Usia ...60

Tabel 4.3 Karakteristik Responden Berdarkan Jenis Kelamin ...61

Tabel 4.4 Karakteristik Responden Berdasarkan Karakteristik Status Perkawinan ...61

Tabel 4.5 Karakteristik Responden Berdasarkan Pendidikan Terakhir ...62

Tabel 4.6 Karakteristik Responden Berdasarkan Lama Bekerja ...63

Tabel 4.7 Hasil Perhitungan Validitas Instrumen Variabel Motivasi ...64

Tabel 4.8 Hasil Perhitungan Validitas Instrumen Komitmen Organisasi ...65

Tabel 4.9 Hasil Perhitungan Validitas Instrument Disiplin Kerja ...66

Tabel 4.10 Hasil Perhitungan Validitas Instrument Kinerja ...67

Tabel 4.11 Tabel Hasil Uji Reabilitas ...68

Tabel 4.12 Hasil Rentang Skala Variabel Kinerja ...69

Tabel 4.13 Hasil Rentang Skala Variabel Motivasi ...70

Tabel 4.14 Hasil Analisis Rentang Skala Variabel Komitmen Organisasi ...72

Tabel 4.15 Hasil Analisis Rentang Skala Variabel Disiplin Kerja ...73

Tabel 4.16 Tabel Uji Multikolonieritas ...77

Tabel 4.17 Hasil Uji Autokorelasi ...78

Tabel 4.18 Rekapitulasi Hasil Uji Regresi Linier Berganda ...79

Tabel 4.19 Hasil Uji Simultan F ...84

(11)

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Kerangka Pikir...37

Gambar 4.1 Struktur Organisasi ...58

Gambar 4.2 Grafik Normal Probabilty Plot ...75

Gambar 4.3 Grafik Histogram ...75

Gambar 4.4 Grafik Scatterplot ...76

(12)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Lembar Kuesioner

Lampiran 2 Hasil Jawaban Responden Lampiran 3 Karakteristik Responden Lampiran 4 Uji Validitas

Lampiran 5 Uji Reliabilitas Lampiran 6 Uji Asumsi Klasik Lampiran 7 Regresi linier berganda

(13)

DAFTAR PUSTAKA

Aini, Nur.2016. “Pengaruh Motivasi,Dan Komitmen Organisasi, OCB, Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan”. Jurnal Ilmu dan Riset Manajemen, Vol. 5, No. 9.

Arikunto, S. 2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek, Edisi Kelima.

Jakarta: Rineka Cipta

Bangun, Wilson. 2012. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta : Erlangga Danim S. 2008. Kinerja Staf dan Organisasi.Cetakan ke-10. Bandung: Pustaka

Setia

Dharma, Agus. 2003. Manajemen Supervisi: Petunjuk Praktis Bagi Para Supervisior. Jakarta: Rajagrafindo Persada

Dwiki, Amira.,D. Hamid & M.Iqbal. 2014. “Pengaruh Motivasi dan Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan (Studi pada Karyawan PT.

Nusantara Medika Utama Mojokerto). Jurnal Administrasi Bisnis. Vol. 14, No.1.

Hamzah Nur,2015. “Pengaruh Motivasi, Dan Komitmen Organisasi, dan Disiplin Kerja Terhadap KinerjaKaryawan di PT. Primatama Mulya Jaya (PMJ) Kabupaten Pasaman Barat”. Jurnal Apresiasi Ekonomi.Vol. 3, No. 2, hlm:199-206.

Hani Handoko, T. 2014. Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia.

BPFE, Yogyakarta

Hasibuan, Malayu S.P.2005. Sumber Daya Manusia Edisi Revisi. Jakarta : Bumi Aksara

Hasibuan, Malayu S.P. 2012. “Sumber Daya Manusia”. Jakarta:Bumi Aksara Kasmir.2016. Manajemen Sumber daya manusia (Teori dan Praktik).Jakarta: PT.

Grafindo Persada

Luthans, Fred.2006.Perilaku Organisasi. Yogyakarta: ANDI

Mangkunegara, Anwar Prabu, A.A.2001. Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya

Mangkunegara, Anwar Prabu, A.A.2006. Evaluasi Kinerja SDM. Bandung:PT.

Refika Aditama

Mathis, Robert.L dan John H. Jackson. 2001. Manajemen Sumber Daya Manusia.

Edisi Pertama. Jakarta: Salemba Empat

(14)

Rivai, Veithzal & Basri. 2005. Performance Apprasial: Sistem Yang Tepat Untuk Menilai Kinerja Kryawan Dan Meningkatkan Daya Saing Perusahaan.

Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada

Robbins,Stephen P.,dan Thimoty A. Judge.2015. Perilaku Oganisasi Edisi 16.

Jakarta: Salemba Empat.

Robbins, Stephen P ., dan Coulter, Mary. 2005. Management 8th Edition. New Jersey : Prentice Hall

Sedarmayanti. 2001. Sumber Daya Manusia dan Produktivitas Kerja. Jakarta:

Mandar Maju

Sopiah.2008. Perilaku Organisasional. Andi Yogyakarta

Sugiyono. 2015. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitaif, dan R&D. Bandung: CV.

Alfabeta

Sutrisno, Edy. 2011. Manajemen Sumber Daya manusia. Jakarta: kencana

Sutrisno, Sugeng.2013. “Pengaruh Disiplin Kerja dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Negeri Sipil (Studi di Kantor Dinas Sosial Provinsi Jawa Tengah. Jurnal Ilmiah Dinamika Ekonomi dan Bisnis. Vol. 1, No. 1.

Thoha, Miftah. 2014. Perilaku Organisasi: Konsep dasar dan Aplikasinya. Jakarta : Rajawali Pers

Umar, Husein. 2010. Desain Penelitian MSDM dan Perilaku Kryawan. Jakarta:

Rajagrafindo Perada

Wahjono, Sentot Imam. 2010. Perilaku Organisasi Edisi Pertama. Yogyakarta : Graha Ilmu

Referensi

Dokumen terkait

Dalam ketiga pertemuan tersebut peneliti selalu menggunakan metode EGRA untuk mengetahui bagaimana penerapan metode EGRA (Exposure, Generalization, Reinforcement,

Pada hasil penelitian, jawaban orang tua di kedua sekolah mengenai ketersediaan sayur, mengajak anak untuk makan sayur serta frekuensi konsumsi sayur pada anak

Segala puji dan syukur penulis panjatkan atas kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan Rahmat dan Hidayahnya kepada penulis, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi

a) Melakukan pelaksanaan pembelian bahan baku. b) Menyetujui pemesanan pembelian dengan supplier. c) Melakukan pengontrolan bahan baku pada bagian produksi. Tidak ada pekerjaan yang

Tujuan penulisan skripsi ini adalah untuk memenuhi salah satu syarat untuk mendapatkan Gelar Sarjana Ekonomi pada Program Studi S1 Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi

2ada tingkat ini, dapat dilibatkan pakar dari berbagai macam bidang (misalnya terkait transportasi, dan lain lain) untuk menghasilkan inter$ensi yang berbasis bukti dan

Penulisan skripsi ini diajukan untuk memenuhi salah satu syarat memperoleh gelar Sarjana Ekonomi pada Program Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas

Artinya instrumen Indeks harga konsumen (GPI), Pendapatan riil (GDP), Giro wajib minimum m(GWM) dan Stok uang dalam arti luas (HPM) secara bersama-sama memberi pengaruh