• Tidak ada hasil yang ditemukan

PERENCANAAN TEKNIS DAN KAJIAN SISTEM PENGENDALIAN PROYEK DENGAN METODE EARNED VALUE PADA BENDUNG SUSUKAN KABUPATEN MAGELANG - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PERENCANAAN TEKNIS DAN KAJIAN SISTEM PENGENDALIAN PROYEK DENGAN METODE EARNED VALUE PADA BENDUNG SUSUKAN KABUPATEN MAGELANG - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)"

Copied!
4
0
0

Teks penuh

(1)

BAB II

Kali Kanci yang terletak di sebelah barat kabupaten Magelang

merupakan andalan bagi pengembangan kesejahteraan masyarakat di daerah

tersebut. Kali Kanci berasal dari Gunung Sumbing dan mengalir ke arah

selatan melalui bagian hulu menuju ke Sungai Progo. Panjang sungai dari

hulu ke hilir sekitar 2 km. Luas Daerah Aliran Sungai (DAS) Kali Kanci

dari anak sungai paling hulu sampai dengan muara adalah 35,709 km2.

Semula masyarakat setempat membuat bangunan bendung

tradisional yang bersifat darurat berupa tumpukan - tumpukan batu kali

yang berfungsi untuk membendung, menaikkan elevasi muka air normal,

dan membelokkan aliran sebagian debit Kali Kanci ke saluran irigasi

Susukan desa Beseran sehingga dapat mengairi daerah pertaniannya.

Bendung sementara yang dibuat oleh swadaya masyarakat ini, memang

cukup berhasil dan menguntungkan dalam fungsinya. Namun bila ditinjau

dari segi teknis dan konstruksi, bangunan ini tidak memenuhi syarat dan

tidak memadai sehingga hasilnya kurang maksimal. Oleh karena itu, perlu

adanya bangunan utama berupa bendung tetap ( weir ) dengan konstruksi

pasangan batu kali dan beton. Diharapkan dengan tinjauan teknis dan

konstruksi yang lebih tepat, hasilnya dapat lebih optimal dan berguna bagi

masyarakat.

2.2 LOKASI PROYEK

Lokasi proyek Bendung Susukan terletak di :

Desa : Beseran

(2)

BAB II

GAMBARAN UMUM PROYEK

Laporan Tugas Akhir

Perencanaan Teknis Dan Kajian Earned Value Didip Dimas P.B L2A 002 041 Proyek Bendung Susukan Kabupaten Magelang Reni Widyastuti W.S L2A 005 098 II-2

Kabupaten : Magelang

Propinsi : Jawa Tengah

Bendung Susukan secara kedinasan termasuk wilayah kerja Dinas

Pekerjaan Umum Kabupaten Magelang Propinsi Jawa Tengah. Secara

geografis lokasi bendung Susukan terletak di antara 702730 - 702847

Lintang Selatan dan 1100800- 11000906 Bujur Timur.

(3)

BAB II

GAMBARAN UMUM PROYEK

Laporan Tugas Akhir

Perencanaan Teknis Dan Kajian Earned Value Didip Dimas P.B L2A 002 041 Proyek Bendung Susukan Kabupaten Magelang Reni Widyastuti W.S L2A 005 098 II-3

2.3 MAKSUD DAN TUJUAN

Pembangunan bendung Susukan ini mempunyai maksud untuk

mengakomodasi dan merespon positif usulan petani untuk menunjang

peningkatan pertumbuhan ekonomi, meningkatkan pendapatan petani, dan

mengoptimalisasi pemanfaatan sumber daya air.

Tujuan perencanaan bendung untuk pembangunan bendung Susukan

adalah :

a. Mengganti konstruksi bendung awal yang masih berupa batu – batu yang

disusun oleh penduduk setempat sebagai bendung yang hasilnya masih

kurang maksimal.

b. Mengatur sistem irigasi yang lebih baik sehingga penyaluran debit air

dapat tercukupi.

(4)

BAB II

GAMBARAN UMUM PROYEK

Laporan Tugas Akhir

Perencanaan Teknis Dan Kajian Earned Value Didip Dimas P.B L2A 002 041 Proyek Bendung Susukan Kabupaten Magelang Reni Widyastuti W.S L2A 005 098 II-4

Gambar 2.3 Keadaan Hulu Bendung Susukan sebelum direhabilitasi

Dari gambar diatas dapat dilihat keadaan Kali Kanci sebelum

dibangun bendung Susukan, di sebelah kanan sungai terdapat intake untuk

saluran irigasi Susukan, tapi untuk menaikkan elevasi muka air sungai

masih menggunakan cara tradisional yaitu dengan menggunakan batu yang

disusun oleh masyarakat setempat sebagai bendung.

2.4 RUANG LINGKUP PEKERJAAN

Paket pekerjaan pada proyek Bendung susukan ini meliputi

pembangunan mercu bendung pada Kali Kanci untuk mengairi saluran

Irigasi Susukan desa Beseran.

2.5. DATA PROYEK

Proyek ini bertempat di Kabupaten Magelang. Berikut ini data-data proyek

tersebut.

1. Nama kegiatan : Rehabilitasi Bendung dan Saluran Irigasi (2P0A)

2. Paket pekerjaan : Rehabilitasi Bendung dan Jaringan Irigasi Susukan,

Desa Beseran

3. Lokasi kegiatan : Desa Beseran, Kec. Kaliangkrik

4. Nilai proyek : Rp.

Gambar

Gambar 2.1 Lokasi bendung Susukan
Gambar 2.2 Keadaan Hilir Bendung Susukan Sebelum direhabilitasi

Referensi

Dokumen terkait

Optimasi Waktu dan Biaya pada Jaringan Kerja Critical Path Method (CPM) dan Preceden Diagram Method (PDM) Kami menyadari sepenuhnya bahwa Laporan Tugas Akhir ini masih jauh dari

Diajukan untuk memenuhi salah satu syarat akademis dalam menyelesaikan. Pendidikan Tingkat Sarjana ( Program Strata –

Pada tahap ini dilakukan perbandingan antara sistem yang diterapkan saat ini dengan sistem pengendalian yang dikembangkan, dan dilakukan analisis terhadap hasil pengolahan data

adalah konsep mengukur kemajuan suatu pekerjaan berdasarkan sumber daya yang telah diserapnya pada suatu saat dengan membandingkan nilai yang telah dicapai pada saat itu (

Pengendalian pada tingkat paket dan sub paket sepenuhnya merupakan tanggung jawab dari Pimbagpro (Pimpinan Bagian Proyek) / PPK ( Pejabat Pembuat Komitmen ) sebagai pelaksana

Dengan metode earned value dapat dihasilkan format laporan yang sesuai dengan kebutuhan pada tiap level pengendalian sehingga pengendalian proyek Jalan Jalur Lintas Utara Jawa

Pujoartanto, Nuruddin, “Kajian Potensi Pengembangan Earned ValueManagement System ( EVMS ) Pada Sistem Akuntansi Biaya pada Kontraktor Kecil “, Tesis Prgram Studi Teknik

Tujuan penulisan skripsi ini adalah melakukan studi tentang perencanaan teknis proyek dan memberikan gambaran mengenai sistem pengendalian waktu dan biaya dengan