• Tidak ada hasil yang ditemukan

STUDI EPIDEMIOLOGI DESKRIPTIF KORBAN KECELAKAAN LALU LINTAS DENGAN CEDERA KEPALA YANG DI RAWAT DI RSUP Dr. KARIADI SEMARANG 2007 - UDiNus Repository

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "STUDI EPIDEMIOLOGI DESKRIPTIF KORBAN KECELAKAAN LALU LINTAS DENGAN CEDERA KEPALA YANG DI RAWAT DI RSUP Dr. KARIADI SEMARANG 2007 - UDiNus Repository"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

S1 Study Program of Public Health

Health Faculty of Dian Nuswantoro University

Semarang 2008

ABSTRACT

Dani Kurniawati

STUDY ABOUT DESCRIPTIVE EPIDEMIOLOGY TO THE WOUNDED HEAD OF TRAFFIC ACCIDENT VICTIM WHICH CURED ON RSUP Dr. KARIADI SEMARANG 2007

Trauma / wounded which hitting the head is the most causing of the damage of brai tissue, even, it can cause death. There are many thing which could causing head trauma and traffic accident has important role as head trauma cause factor. Aim of this research is to know about descripitive epidemiology to the wounded head of traffic accident victim which cured on RSUP Dr. Kariadi especially to obtain the descriptive about people characteristic, vehicle, environmental, the wounded headed type and accident impact.

This research is descriptive research with cross sectional approach. Sample is traffic accident victim with the wounded head which cured on RSUP Dr. Kariadi Semarang during January – September 2007. Data obtained systematically which collected from 78 people as sample and use record medic index of RSUP Dr. Kariadi. Data is managed by computer and analyzed by univariate (graph).

Result of this research is that traffic accident victim with the wounded head is group of 19 – 39 year age (51,3%), and man more than woman (74,4%), type of fight against collision is motorcycle (61,5%), usage of safe appliance (helmet) (67,9%), and at 06.00 –08.59 o’clock is the most time of traffic accident and also the most impact is victim could recover (83,3%).

Suggestion to the victim is to more careful and always use safe appliance (helmet), and also obey the traffic rules.

Keyword : Epidemiology, the wounded head, traffic accident Bibliography : 26, 1990 – 2000

(2)

Program Studi S1 Kesehatan Masyarakat

Fakultas Kesehatan Universitas Dian Nuswantoro Semarang 2008

ABSTRAK

Dani Kurniawati

STUDI EPIDEMIOLOGI DESKRIPTIF KORBAN KECELAKAAN LALU LINTAS DENGAN CEDERA KEPALA YANG DIRAWAT DI RSUP. Dr. KARIADI

SEMARANG 2007.

Trauma / cedera yang mengenai terjadinya kerusakan pada jaringan otak, bahkan dapat mengakibatkan kematian. Banyak hal yang dapat menjadi penyebab trauma kepala dan kecelakaan lalu lintas memegang peran penting sebagai faktor penyebab trauma kepala. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran epidemiologi deskriptif korban kecelakaan lalu lintas dengan cedera kepala yang dirawat di RSUP Dr. Kariadi Semarang, khususnya untuk memperoleh gambaran tentang karakteristik orang, kendaraan, lingkungan, jenis cedera kepala dan dampak kecelakaan.

Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan pendekatan Cross Sectional. Sampel adalah korban kecelakaan lalu lintas dengan cedera kepala yang dirawat di RSUP. Dr. Kariadi Semarang selama bulan Januari s/d September 2007. Pengumpulan data dilakukan secara sistematik diperoleh 78 orang sebagai sampel. Pengambilan data mengunakan data indeks rekam medis RSUP. Dr. Kariadi. Pengolahan data menggunakan Komputer – Analisis data berupa analisis Univariat (grafik).

Hasil penelitian didapatkan bahwa korban kecelakaan lalu lintas dengan cedera kepala adalah kelompok umur 19 – 39 tahun (51,3%) dan jenis kelamin laki – laki lebih banyak daripada perempuan (74,7%), jensi lawan tabrakan terbanyak sepeda motor (61,5%), pemakaian alat pengaman helm (67,9%), jam 06.00 – 08.59 adalah waktu yang paling rawan terjadi kecelakaan lalu lintas yaitu sebesar (17,9%), jenis cedera kepala yang terbanyak dialami korban adalah cedera kepala ringan (ringan 50,0%) serta dampak yang paling banyak dialami korban adalah sembuh (83,3%).

Saran yang dapat diberikan kepada korban yaitu agar lebih berhati – hati dan selalu menggunakan alat pengaman (helm) saat mengemudi, serta mentaati peraturan lalu lintas yang ada.

Kata kunci : Epidemiologi, Cedera Kepala, Kecelakaan lalu lintas. Kepustakaan : 26 buah, 1990 – 2000

Referensi

Dokumen terkait

informasi publik yang diajukan oleh pemohon baik itu permohonan yang merupakan penerusan dari PPID Kementerian Keuangan maupun permohonan di lingkup PPID Tingkat I

Kekurangan protokol routing SGP salah satunya adalah terjadinya bottleneck yang mengakibatkan penuhnya antrian jaringan, sehingga menurunkan packet delivery ratio. Salah

Beberapa hasil penelitian ini menurut peneliti dimungkinkan karena sebagian besar tingkat pengetahuan lansia tentang hipertensi di Unit Rehabilitasi Sosial Pucang

(tugas saya sebagai kreatif sudah pasti membuat konten acara sesuai dengan konsep yang telah disepakati kemudian mencari refrensi yang mendekati dengan konsep, membuatkan

Dengan melihat beberapa aspek diatas, maka dalam hukum pidana Islam orang yang melakukan tindak pidana harus dijatuhi hukuman yang telah ditetapkan atas apa yang

Bahwa dalam rangka meningkatkan Pendapatan Asli Daerah dalam sektor pajak Bangsa Asing yang telah tidak sesuai lagi dengan situasi Perekonomian dewasa ini, perlu mencabut

Konsep nilai hasil merupakan suatu metode yang mampu menghitung besarnya biaya yang menurut anggaran sesuai dengan pekerjaan yang telah di selesaikan atau di laksanakan,

Lalu dari segi Vokal, Jelas Stella harus banyak belajar dan berlatih lagi. Suara Stella memag tidak jelek. Janganlah dulu membandingkan Stella dengan Raisa, misalnya. Stella masih