• Tidak ada hasil yang ditemukan

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENERIMAAN PAJAK PERTAMBAHAN NILAI DI INDONESIA TESIS

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENERIMAAN PAJAK PERTAMBAHAN NILAI DI INDONESIA TESIS"

Copied!
18
0
0

Teks penuh

(1)

S EK

O L A

H

P A

S C

AS AR JA N

A

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI

PENERIMAAN PAJAK PERTAMBAHAN NILAI

DI INDONESIA

TESIS

Oleh

TUGINO

107018021/EP

SEKOLAH PASCASARJANA

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

(2)

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI

PENERIMAAN PAJAK PERTAMBAHAN NILAI

DI INDONESIA

T E S I S

Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Magister Sains dalam Program Studi Ekonomi Pembangunan pada Sekolah

Pascasarjana Universitas Sumatera Utara

Oleh

TUGINO

107018021/EP

SEKOLAH PASCA SARJANA

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

(3)

Judul Tesis : ANALISIS FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENERIMAAN PAJAK PERTAMBAHAN NILAI DI INDONESIA Nama Mahasiswa : Tugino

Nomor Pokok : 107018021

Program Studi : Ekonomi Pembangunan

Menyetujui, Komisi Pembimbing

(Prof. Dr. Ramli, SE, MS) (Dr. Bastari, SE, MM

Ketua Anggota

)

Ketua Program Studi, Direktur,

(4)

Telah diuji pada

Tanggal : 14 Agustus 2012

PANITIA PENGUJI TESIS

Ketua : Prof. Dr. Ramli, S.E., M.S.

Anggota : 1. Dr. Bastari, S.E., M.M.

2. Prof. Dr. Sya’ad Afifuddin, S.E., M.Ec.

3. Dr. Rujiman, M.A.

(5)

PERNYATAAN

“ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENERIMAAN PAJAK PERTAMBAHAN NILAI

DI INDONESIA”

Dengan ini penulis menyatakan bahwa tesis ini disusun sebagai syarat

untuk memperoleh gelar Magister Sains pada Program Studi Ekonomi

Pembangunan Sekolah Pascasarjana Universitas Sumatera Utara adalah benar

merupakan hasil karya penulis sendiri.

Adapun pengutipan-pengutipan yang penulis lakukan pada bagian-bagian

tertentu dari hasil karya orang lain dalam penulisan tesis ini, telah penulis

cantumkan sumbernya secara jelas sesuai dengan norma, kaidah, dan etika

penulisan ilmiah.

Apabila di kemudian hari ternyata ditemukan seluruh atau sebagian tesis

ini bukan hasil karya penulis sendiri atau adanya plagiat dalam bagian-bagian

tertentu, penulis bersedia menerima sanksi pencabutan gelar akademik yang

penulis sandang dan sanksi-sanksi lainnya sesuai dengan peraturan perundangan

yang berlaku.

Medan, Desember 2012 Penulis,

T u g i n Materai

(6)

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENERIMAAN PAJAK PERTAMBAHAN NILAI

DI INDONESIA

ABSTRAK

Pajak Pertambahan Nilai (PPN) merupakan salah satu jenis pajak yang ada di Indonesia. Pajak yang bersifat tidak langsung ini dikenakan terhadap konsumsi pada setiap tingkatan produksi atau distribusi. Sebagai pajak atas konsumsi, PPN sangat bergantung terhadap kondisi perekonomian secara umum. Indikator-indikator ekonomi makro mungkin memiliki pengaruh terhadap penerimaan PPN setiap tahunnya. Demikian juga dengan jumlah Pengusaha Kena Pajak (PKP) sebagai pemungut PPN berdasarkan Undang-undang PPN yang berlaku. Oleh karena itu penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana pengaruh jumlah PKP, PDB, ekspor, inflasi, suku bunga SBI dan tingkat konsumsi serta penyaluran kredit investasi dan kredit konsumsi terhadap penerimaan PPN di Indonesia. Model yang digunakan dalam menganalisis penelitian ini adalah model ekonometrika, sedangkan metode yang dipakai adalah metode kuadrat linier terkecil (Ordinary Least Square) dan persamaan struktural analisis jalur (Path Analysis), yang bertujuan untuk menganalisis besarnya pengaruh variabel-variabel eksogenus (variabel bebas) terhadap variabel endogenus (variabel terikat). Variabel jumlah PKP, PDB, ekspor, inflasi, suku bunga SBI, pengeluaran konsumsi, kredit investasi dan kredit konsumsi secara langsung dan bersama-sama (simultan) mampu memberikan pengaruh yang signifikan terhadap penerimaan PPN di Indonesia. Secara parsial terhadap penerimaan PPn di Indonesia, jumlah PKP mempunyai pengaruh positif dan signifikan. PDBt-1 mempunyai pengaruh

positif dan signifikan. Ekspor mempunyai pengaruh positif namun pengaruhnya tidak signifikan. Inflasi mempunyai pengaruh positif namun pengaruhnya tidak signifikan. Suku Bunga SBI mempunyai pengaruh negatif namun pengaruhnya tidak signifikan. Pengeluaran konsumsi mempunyai pengaruh negatif dan signifikan. Kredit investasi mempunyai pengaruh negatif namun pengaruhnya tidak signifikan. Kedit konsumsi mempunyai pengaruh positif namun pengaruhnya tidak signifikan. Inflasi mempunyai pengaruh positif namun pengaruhnya tidak signifikan terhadap pengeluaran konsumsi.

(7)

ANALYSIS OF FACTORS AFFECTING VALUE ADDED TAX

REVENUE IN INDONESIA

ABSTRACT

Value Added Tax (VAT) is a type of tax in Indonesia. Indirect taxes that is imposed on consumption at all levels of the production or distribution. As a tax on consumption, VAT depends on general economic conditions. Macroeconomic indicators may have an influence on VAT revenues annually. Likewise Taxable amount (PKP) as VAT collectors under the Act applicable VAT. Therefore this study was to determine how the effect of the number of PKP, GDP, exports, inflation, interest rates and consumption levels SBI and investment lending and consumer credit on VAT revenues in Indonesia. The model used in this study is to analyze econometric model, while the method used is the linear least squares method (Ordinary Least Square) and structural equation analysis of the path (Path Analysis), which aims to analyze the influence of exogenous variables (independent variables) on endogenous variable (the dependent variable). Variable number of PKP, GDP, exports, inflation, interest rates SBI, consumption expenditure, investment loans and consumer loans directly and jointly (simultaneously) can provide a significant impact on VAT receipts in Indonesia. Partially on sales tax revenue in Indonesia, the number of PKP has a positive and significant impact. PDBt-1 has a positive and significant impact. Exports have a positive effect, but the effect is not significant. Inflation has a positive effect, but the effect is not significant. Interest Rate has a negative effect, but the effect is not significant. Consumption expenditure has a negative and significant effect. Investment credit has a negative effect, but the effect is not significant. Kedit consumption has a positive effect, but the effect is not significant. Inflation has a positive effect, but the effect is not significant effect on consumption expenditure.

(8)

KATA PENGANTAR

Penulis memanjatkan puji dan syukur kepada Allah SWT, Dzat Yang

Maha Penyayang, pemilik segala keagungan, kemuliaan, kekuatan dan

keperkasaan, karena dengan rahmat dan karuni-Nya, penulis dapat menyelesaikan

penyusunan tesis ini yang berjudul “Analisis Faktor-faktor Yang Mempengaruhi

Penerimaan Pajak Pertambahan Nilai di Indonesia”. Shalawat serta salam akan

senantiasa tercurah kepada teladan dan pemimpin umat, Nabi Muhammad SAW,

beserta keluarga, sahabat dan pengikutnya.

Penulis menyadari bahwa selama mengikuti pendidikan dan penyelesaian

penyusunan tesis ini, penulis banyak mendapatkan bantuan dan dukungan dari

berbagai pihak berupa materi maupun dorongan moril baik secara langsung

maupun tidak langsung. Oleh karena itu pada kesempatan ini penulis

menyampaikan ucapan terima kasih dan penghargaan kepada :

1. Bapak Prof. Dr. dr. Syahril Pasaribu, DTM&H, MSc(CTM). Sp.A(K)

selaku Rektor Universitas Sumatera Utara Medan.

2. Bapak Prof. Dr. Ir. A. Rahim Matondang, MSIE. selaku Direktur Sekolah

Pascasarjana Universitas Sumatera Utara

3. Bapak Prof. Dr. Syaad Afifuddin, S.E., M.Ec. Ketua Program Studi

Magister Ekonomi Pembangunan, Universitas Sumatera Utara dan

sekaligus selaku Ketua Pembanding.

4. Bapak Prof. Dr. Ramli, S.E., M.S. selaku Ketua pembimbing yang telah

banyak memberikan waktu dan pemikirannya serta bimbingannya dalam

(9)

5. Bapak Dr. Bastari, S.E., M.M. selaku Pembimbing kedua yang telah

banyak memberikan waktu dan pemikiran serta bimbingannya kepada

penulis sehingga tesis ini dapat diselesaikan.

6. Bapak Dr. Rujiman, M.A. selaku pembanding yang telah memberikan

saran-saran yang sangat membantu dalam penyelesaian tesis ini.

7. Bapak Dr. HB. Tarmizi, S.U. selaku pembanding yang telah memberikan

saran-saran yang sangat membantu dalam penyelesaian tesis ini.

8. Bapak dan Ibu Dosen Sekolah Pascasarjana Program Studi Magister

Ekonomi Pembangunan Universitas Sumatera Utara.

9. Penghargaan tertinggi penulis sampaikan kepada ayahanda Sunardi yang

selalu mendo’akan penulis dalam menyelesaikan pendidikan, ayah mertua

Dikky Suprapto dan ibu mertua Maimanah Lubis atas do’a dan

dorongannya serta kepada istri tercinta Fika Sari, S.E. dan anak-anakku

tersayang Ahya Aghniya Izzati dan Athiyyah Azka Mahfudzah yang selalu

menjadi motivasi bagi penulis di dalam menyelesaikan tesis ini.

10. Rekan-rekan mahasisiwa dan seluruh alumni Pascasarjana (S-2) Magister

Ekonomi Pembangunan (MEP) Universitas Sumatera Utara, seluruh

staff/karyawan sekretariat Sekolah Pascasarjana USU serta semua pihak

yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah banyak

membantu dan memberikan saran, pendapat serta pandangannya sehingga

tesis ini dapat diselesaikan.

Dalam penyusunan tesis ini, penulis sudah berusaha mencurahkan

seluruh daya dan kemampuan agar lebih baik dan sempurna. Namun penulis

(10)

dalam isi maupun penyajiannya. Oleh karena itu penulis mengharapkan saran

dan kritik yang membangun dari semua pihak, sehingga tesis ini dapat

bermanfaat sebagai sumber ilmu pengetahuan dan referensi bagi para penelitian

lainnya.

Akhirnya, semoga Allah memberikan balasan yang setimpal atas segala

amal dan budi yang diberikan. Dan semoga kemudahan dan kelapangan selalu

menyertai kita semua. Amin.

Medan, Desember 2012

(11)

RIWAYAT HIDUP

1. Nama : T u g i n o

2. Tempat/Tanggal Lahir : Mulio Rejo / 15 April 1978

3. Agama : Islam

4. Pekerjaan : Pegawai Negeri Sipil

5. Nama Ayah : Sunardi

Nama Ibu : Leginem (almarhumah)

6. Status : Menikah

7. Nama Istri : Fika Sari

8. Nama Anak : 1. Ahya Aghniya Izzati

2. Athiyya Azka Mahfudzah

9. Riwayat Pendidikan : 1. SD Negeri 101737 Mulio Rejo, lulus tahun 1991

2. SMP Negeri 2 Diski, lulus tahun 1994

3. SMA Negeri 2 Binjai, lulus tahun 1997

4. PRODIP I Keuangan Medan, lulus tahun 1998

5. Fakultas Ekonomi Jurusan Akuntansi UMSU,

lulus tahun 2006

6. Sekolah Pascasarjana Program Studi Magister

Ilmu Ekonomi Pembangunan USU, lulus tahun

(12)

DAFTAR ISI

2.5.3. Ciri-Ciri Komoditi Ekspor…... 37

2.5.4. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Ekspor... 38

(13)

2.6.1. Defenisi Inflasi…... 40

2.8.2.2. Teori Dengan Hipotesis Pendapatan Permanen...,... 55

2.8.2.3. Teori Dengan Hipotesis Siklus Hidup... 55

2.8.2.4. Teori Dengan Hipotesis Pendapatan Relatif ... 56

2.10. Penelitian Terdahulu... 64

2.11. Kerangka Konseptual... 65

3.5.1. Koefisiean Determinasi (R-Square) ... 76

3.5.2. Uji t-Statistik... 77

3.5.3. Uji F-Statistik... 77

3.5.4. Defenisi Operasional ... 78

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN... 79

4.1. Hasil Penelitian………... 79

4.1.1. Perkembangan Penerimaan PPN... 79

4.1.2. Perkembangan Pengusaha Kena Pajak (PKP)... 82

4.1.3. Perkembangan Produk Domestik Bruto PDB... 84

4.1.4. Perkembangan Ekspor…... 85

4.1.5. Perkembangan Inflasi…... 87

4.1.6. Perkembangan Tingkat Suku Bunga SBI... 88

4.1.7. Perkembangan Pengeluaran Konsumsi…... 89

4.1.8. Perkembangan Kredit Investasi……... 91

(14)

4.2. Hasil Analisis Data……... 95

4.2.1. Analisis Persamaan Substruktural 1……... 95

4.2.2. Persamaan Substruktural 2 …....…... 98

4.2.3. Persamaan Substruktural 3... 99

4.2.4. Persamaan Substruktural 4... 100

4.3. Pembahasan... 101

4.3.1.Analisis Pengaruh………....………... 101

4.3.2. Diagram Jalur (Path Diagram) …... 108

4.3.3. Penghitungan Pengaruh... 110

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN... 114

5.1. Kesimpulan…...…………... 114

5.2 . Saran………….…………... 116

(15)

DAFTAR TABEL

Nomor J udul Halaman

1.1 Struktur pendapatan negara pada APBN... . 3

2.1 Penelitian Terdahulu…... 63

4.1 Path Diagram pengaruh jumlah PKP, PDBt-1, inflasi, suku bunga SBI, pengeluaran konsumsi, kredit investasi dan kredit Konsumsi Variabel bebas terhadap penerimaan PPN sebagai variabel terikat secara langsung (direct effect), secara tidak langsung (indirect effect) dan pengaruh total (tatal effect)... 109

4.2 Perkembangan Pengusaha Kena Pajak di Indonesia tahun 1986s.d 2010 (dalam satuan)………... 83

4.3 Perkembangan PDB di Indonesia tahun 1986s.d 2010 (dalam milyar rupiah) ... 84

4.4 Perkembangan ekspor di Indonesia tahun 1986 s.d 2010 (dalam milyar rupiah)…...…... ... 86

4.5. Perkembangan inflasi di Indonesia tahun 1986 s.d 2010 (dalam persen) ... 87

4.6. Perkembangan tingkat suku bunga SBI di Indonesia tahun 1986 s.d 2010 (dalam persen) ... 88

4.7. Perkembangan pengeluaran konsumsi di Indonesia tahun 1986 s.d 2010 (dalam milyar rupiah) ... 90

4.8. Perkembangan kredit investasi di Indonesia tahun 1986 s.d 2010 (dalam milyar rupiah) ... 91

4.9. Perkembangan Kredit Konsumsi di Indonesia tahun 1986 s.d 2010 (dalam milyar rupiah) ... 93

4.10. Hasil Regresi penerimaan PPN dengan jumlah Pengusaha kena pajak, PDBt-1, ekspor, tingkat inflasi, suku bunga SBI, pengeluaran Konsumsi, Kredit investasi, Kredit Konsumsi ... 95

4.11. Hasil Regresi pengeluaran Konsumsi dengan tingkat inflasi ... 98

4.12. Hasil regresi Kredit investasi dengan suku bunga SBI ... 99

(16)

DAFTAR GAMBAR

Nomor J udul Halaman

1.1 Diagram Siklus Aliran Berputar (Circular Flow Diagram)…..

1.2 Perkembangan Pendapatan dan Hibah Tahun 2001 s.d 2010…..……… 4 ………. . 2

1.3 Perkembangan Penerimaan PPN di Indonesia Tahun 2001 s.d 2010…. 8 2.1 Kurva Inflasi Tarikan Permintaan (Demand-Pull Inflation)... 42 2.2 Kurva Inflasi Dorongan Biaya (Cost-Push Inflation)... 43 2.3 Kerangka Konseptual………... 67 4.1 Path Diagram pengaruh jumlah PKP, PDBt-1

suku bunga SBI, pengeluaran konsumsi, kredit investasi dan , ekspor, inflasi,

kredit konsumsivariabel bebas terhadap penerimaan PPN sebagai variabel terikat secara langsung (direct effect), secara tidak

(17)

DAFTAR LAMPIRAN

Nomor J udul Halaman

1. Data Penelitian…...

(18)

DAFTAR SINGKATAN

APBN = Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara

PPN = Pajak Pertambahan Nilai

PPnBM = Pajak Penjualan atas Barang Mewah

BPS = Badan Pusat Statistik

PDB = Produk Domestik Bruto

PDRB = Produk Domestik Regional Bruto

PKP = Pengusaha Kena Pajak

PPh = Pajak Penghasilan

PNBP = Pendapatan Negara Bukan Pajak

BKP = Barang Kena Pajak

JKP = Jasa Kena Pajak

SPT = Surat Pemberitahuan

MPC = Marginal Propensity to Consume

MPS = Marginal Propensity to Save

IHK = Indeks Harga Konsumen

OLS = Ordinary Least Square

Referensi

Dokumen terkait

Hasil pemantauan dan verifikasi terhadap laporan atas realisasi pencapaian 4612 aksi yang ditetapkan dalam AD-PPK pada bulan April (804) Tahun 2014.. yang disampaikan

Oleh karena itu untuk mengatasi persaingan yang semakin ketat tersebut guna meningkatkan penjualan, maka penulis merancang dan membuat sebuah desain dan bentuk website

[r]

Pengamanan komputer untuk menjaga agar data pada sistem komputer dapat siap digunakan oleh pengguna yang mempunyai otoritas menggunakan

Pemikiran ini sendiri bisa memberikan ruang yang lebih sehingga pada pembangunan tidak terlalu membutuhkan ruang yang besar namun sesuai dengan kebutuhannya.. Maka

Berdasarkan hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa metode yang lebih tepat untuk digunakan dalam evaluasi kesesuaian tekstur secara subjektif adalah metode dengan menggunakan

b 2 : -0,082 artinya pengaruh variabel kualitas produk (X 2 ) terhadap keputusan perpin- dahan merek (Y) pada konsumen pem- balut wanita Charm Mahasiswi Fakultas Ekonomi

Menganalisis pengaruh investasi, tenaga kerja, ekspor, inflasi terhadap pertumbuhan ekonomi sektor pertanian dan sektor industri baik secara simultan maupun secara parsial