• Tidak ada hasil yang ditemukan

HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI PERAWAT DENGAN KEPATUHAN PENGGUNAAN ALAT PELINDUNG DIRI (HANDSCOON DAN MASKER) DI RSI SULTAN AGUNG SEMARANG

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI PERAWAT DENGAN KEPATUHAN PENGGUNAAN ALAT PELINDUNG DIRI (HANDSCOON DAN MASKER) DI RSI SULTAN AGUNG SEMARANG"

Copied!
13
0
0

Teks penuh

(1)

HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI PERAWAT DENGAN

KEPATUHAN PENGGUNAAN ALAT PELINDUNG DIRI

(HANDSCOON DAN MASKER) DI RSI SULTAN AGUNG

SEMARANG

SKRIPSI

Untuk memenuhi persyaratan mencapai Sarjana Keperawatan

Oleh:

Devi Anawati NIM. 30901602028

PROGAM STUDI S1 KEPERAWATAN

FAKULTAS ILMU KEPERAWATAN

UNIVERSITAS ISLAM SULTAN AGUNG

SEMARANG

2020

(2)

HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI PERAWAT DENGAN

KEPATUHAN PENGGUNAAN ALAT PELINDUNG DIRI

(HANDSCOON DAN MASKER) DI RSI SULTAN AGUNG

SEMARANG

SKRIPSI Oleh: Devi Anawati NIM. 30901602028 HALAMAN JUDUL

PROGAM STUDI S1 KEPERAWATAN

FAKULTAS ILMU KEPERAWATAN

UNIVERSITAS ISLAM SULTAN AGUNG

SEMARANG

2020

(3)
(4)
(5)
(6)

PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN FAKULTAS ILMU KEPERAWATAN

UNIVERSITAS ISLAM SULTAN AGUNG SEMARANG Skripsi, 21 Januari 2020

ABSTRAK Devi Anawati

HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI PERAWAT DENGAN KEPATUHAN

PENGGUNAAN ALAT PELINDUNG DIRI (HANDSCOON DAN

MASKER) DI RUMAH SAKIT ISLAM SULTAN AGUNG SEMARANG 55 halaman + 11 tabel + 2 gambar + 18 lampiran + xviii

Latar Belakang: Kepatuhan dalam menggunakan alat pelindung diri (handscoon dan

masker) merupakan upaya untuk menciptakan keselamatan dan kesehatan kerja dan dapat mengurangi terjadinya infeksi nosokomial. Tingkat kepatuhan di pengaruhi oleh beberapa faktor salah satunya yaitu motivasi. Dengan motivasi Perawat tinggi, maka akan patuh dalam penggunaan alat pelindung diri (handscoon dan masker). Tujuan penelitian ini untuk mengidentifikasi hubungan antara motivasi perawat dengan kepatuhan penggunaan alat pelindung diri (handscoon dan masker).

Metode: Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif dengan pendekatan cross

sectional. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan kuesioner dan lembar observasi. Jumlah responden sebanyak 96 dengan teknik simple rondom sampling. Data yang diperoleh diolah secara statistik dengan menggunakan rumus spearman.

Hasil: Berdasarkan hasil analisa diperoleh bahwa dari 96 responden penelitian, sebagian

besar memiliki karakteristik umur dewasa awal sebanyak 44,8%, karakteristik jenis kelamin sebagian besar perempuan sebanyak 67,7%, tingkat pendidikan mayoritas berpendidikan DIII keperawatan sebanyak 57,3%. Sedangkan tingkat karakteristik lama bekerja perawat paling banyak 1-5 tahun sebanyak 68,8%. Hasil penelitian juga didapatkan bahwa 76,0% responden memiliki motivasi tinggi, 15,6% memiliki motivasi sedang dan 8,3% responden memiliki motivasi rendah. Sedangkan sebanyak 85,4% responden memiliki kepatuhan penuh dalam penggunaan alat pelindung diri (handscoon dan masker), dan 14,6% memiliki kepatuhan tidak penuh dalam penggunaan alat pelindung diri (handscoon dan masker)

Simpulan dan Saran: Ada hubungan antara motivasi perawat dengan kepatuhan

penggunaan alat pelindung diri (handscoon dan masker) dengan nilai  value 0,000 ( value <0,05. Berdasarkan hasil penelitian diharapkan motivasi perawat semakin tinggi agar kepatuhan perawat dalam penggunaan alat pelindung diri di rumah sakit islam sultan agung semarang semakin baik.

Kata Kunci : Motivasi perawat, Kepatuhan penggunaan alat pelindung diri (handscoon dan masker).

(7)

vi NURSING SCIENCE STUDY PROGRAM FACULTY OF NURSING SCIENCE

SULTAN AGUNG SEMARANG ISLAMIC UNIVERSITY Thesis, 21 January 2020

ABSTRACT Devi Anawati

RELATIONSHIP BETWEEN NURSING MOTIVATION WITH

COMPLIANCE USE OF SELF-PROTECTIVE EQUIPMENT

(HANDSCOON AND MASK) IN ISLAMIC HOSPITAL SULTAN AGUNG SEMARANG

55 pages + 11 tables + 2 pictures + 18 attachments + xviii

Background: Compliance with the use of personal protective equipment (handscoons

and masks) is an effort to create occupational safety and health and can reduce the occurrence of nosocomial infections. The level of compliance with the use of personal protective equipment (handscoons and masks) is influenced by several factors, one of which is motivation. With high motivation, nurses will comply with the use of personal protective equipment (handscoons and masks). The purpose of this study was to identify the relationship between nurse motivation and compliance with the use of personal protective equipment (handscoons and masks).

Method: This research uses quantitative research with cross sectional approach. Data

collection was carried out using questionnaires and observation sheets. The number of respondents was 96 with simple rondom sampling technique. The data obtained were processed statistically using the Spearman formula.

Result: Based on the analysis results obtained that of 96 research respondents, most had

the characteristics of early adulthood as much as 44.8%, the sex characteristics of most women as much as 67.7%, the educational level of the majority of DIII educated nursing was 57.3%. While the level of characteristics of the length of work of nurses at most 1-5 years was 68.8%. The results also found that 76.0% of respondents had high motivation, 15.6% had moderate motivation and 8.3% of respondents had low motivation. While 85.4% of respondents have full compliance in the use of personal protective equipment (handscoons and masks), and 14.6% have incomplete compliance in the use of personal protective equipment (handscoons and masks).

Conclusion and Suggestion: There is a relationship between nurse motivation with

compliance with the use of personal protective equipment (handscoons and masks) with a value of ,000 value 0,000 ( value <0.05). Based on the results of the study, it is expected that the motivation of nurses will be higher so that the nurse's compliance in the use of personal protective equipment in the Islamic hospital Agung Semarang is getting better.

(8)

Keywords : Nurse motivation, compliance with the use of personal protective

equipment (handscoons and masks).

(9)

viii

MOTTO

“Aku diutus untuk menyempurnakan kebaikan akhlak” (HR. Abu Hurairah)

“Tuhan telah mendidikku, maka Dia menjadikan pendidikan sebaik-baik pendidikan”

(HR. Ibnu Mas’ud)

“Hayati, dalami, salami serta pahami siapakah dirimu sebenarnya” “Keprofessionalanmu adalah ke ontimenannya dirimu”

“Apakah tujuan hidup anda, apakah hidup hanya untuk tidur, ataukah tidur untuk hidup”

“Barangsiapa yang bersabar maka dia akan berhasil”

“Selalu ada harapan bagi mereka yang mau berdo’a, dan masih selalu ada jalan bagi mereka yang terus berusaha”

“Never Think That You Are The Best, You Have To Think How To Do The Best” MAN JADA WA JADDA

(10)

PERSEMBAHAN

Segala Puji dan syukur bagi Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat serta taufik hidayahnya kepada umat-Nya. Saya persembahkan hasil karya kecil ini untuk orang-orang yang ada disamping saya dan yang senantiasa mendukung dan selalu disamping saya :

1. Kedua orang tua saya ayahanda M.Jamil dan ibunda Sukiyati yang telah memberikan kasih sayang yang tulus dan tak pernah berhenti setiap doa yang di panjatkan, serta dukungan- dukungan yang sangat luar biasa dan semangatnya untuk saya lebih baik lagi. Dan tak lupa saudara kandung saya Fely Lelyana yang selalu memberikan dukungan dan semangat.

2. Sahabat-sahabat saya di perantauan yang saling memberikan dukungan dari maba hingga sekarang yang saling menguatkan satu sama lain untuk semangat dalam mewujudkan impian.

3. Teman-teman satu angkatan yang saling mendukung dan menutupi segala kekurangan perindividunya. Disisi lain saling mengayomi dengan visi misi masuk bersama keluar bersama. Aamiin.

(11)

x

KATA PENGANTAR

Alhamdulillahi robbal’alamin

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, atas rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini sebagai syarat untuk memenuhi persyaratan mencapai sarjana keperawatan dengan segala kerendahan hati penulis menyadari bahwa penulisan skripsi ini tidak akan terwujud tanpa adanya bantuan dan bimbingan dari berbagai pihak. Untuk itu saya ucapkan terimakasih yang sedalam-dalamnya penulis sampaikan kepada yang terhormat :

1. Ir. Prabowo Setiyawan, M.T., Ph.D. selaku Rektor Universitas Islam Sultan Agung Semarang

2. Iwan Ardian SKM. M. Kep. Selaku Dekan Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Islam Sultan Agung

3. Ns. Indra Tri Astuti, M.Kep., Sp. Kep.An Ketua Progam Studi S1 Keperawatan Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Islam Sultan Agung Semarang.

4. Ns. Dyah Wiji Puspita Sari M.Kep selaku pembimbing I yang telah sabar dan ikhlas meluangkan waktu dan tenaganya. Terimakasih karena sudah membimbing saya dengan sangat sabar dan selalu mengingatkan untuk bimbingan, memberikan ilmu yang bermanfaat, nasehat, serta semangat dalam menyusun skripsi ini.

(12)

5. Ns. Retno Issroviatiningrum, M.kep selaku pembimbing II yang telah membuat saya antusias dalam membuat skripsi yang baik dan benar, serta terimakasih karena sudah meluangkan waktu dan tenaganya.

6. Seluruh Dosen Pengajar dan Staf FIK UNISSULA yang telah memberikan bekal ilmu dan pengetahuan serta bantuan kepada penulis.

7. Orang tua saya yang selalu mendukung, Bapak Muhammad Jamil, Ibu Sukiyati dan Adik saya Fely Lelyana yang telah memberikan do’a dan dukungan baik moril maupun material selama menempuh kuliah.

8. Muhammad Khoirun Najib yang telah memberikan motivasi, dukungan serta semangat dan juga selalu sabar mendengar keluh kesah saya dalam mengerjakan skripsi.

9. Sahabat sahabat saya Firdaus Sukma Irsyahno, Erlinda Afra Maulina, Indri Meinar, yang senantiasa selalu memotivasi dan menyemangati dalam mengerjakan skripsi.

10. Teman-teman seperjuangan bimbingan dengan saya pada Departemen Manajemen

11. Teman-teman kost amanah Firda, Galuh, Feni, Era, Meinar, mbak rida, mbak lay, mbak puput yang telah menyemangati dalam mengerjakan skripsi.

12. Teman-teman angkatan S1 keperawatan angkatan 2016 yang telah berbagi ilmu dan pengalamannya, yang saling membantu, mendukung, menyemangati serta tidak lelah untuk berjuang bersama.

13. Semua pihak yang tidak dapat dituliskan satu per satu, atas bantuan dan kerjasama yang diberikan dalam penyusunan skripsi ini.

(13)

xii

Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan. Maka dari itu, penulis sangat membutuhkan saran dan kritik sebagai evaluasi bagi penulis. Peneliti berharap proposal ini bermanfaat bagi banyak pihak.

Semarang, 14 Januari 2020 Penulis

Referensi

Dokumen terkait

menghentikan pendakian, mereka menolak kesempatan, mereka mengabaikan dorongan inti yang manusiawi untuk mendaki. Pada golongan ini juga lebih memilih meninggalkan banyak hal

diulang. Apabila pembicaxaan seseorang diteiti dengan saksama, balk ia meng- gunakan bahasa Asing, bahasa Indonesia ataupun bahasa daerah, sedikit ba- nyaknya akan terdengax

apabila ditinjau dari asal atau sumber untuk bertindak, bisa datang dari dalam diri seseorang berupa, sikap, pengalaman, pendidikan, harap- an, cita-cita yang ingin

Kelompok pengeluaran yang mengalami kenaikan indeks yaitu kelompok Bahan Makanan sebesar 0,15 persen, kelompok Makanan Jadi, Minuman, Rokok dan Tembakau sebesar

Terobosan yang dilakukan di berbagai daerah itu turut mendorong daerah lain untuk melakukan inovasi.Misalnya di Kota Samarinda (Kalimantan Timur), melalui asistensi yang dilakukan

Berdasarkan uraian hasil penelitian yang telah dilakukan penelitian, maka peneliti menyarankan sebagai berikut: 1) Dalam merencanakan proses pembelajaran, sebaiknya guru

Hampir semua konsentrasi ekstrak etanol buah terong ungu memiliki aktivitas antibakterial yang baik namun konsentrasi ekstrak yang paling berpengaruh dalam proses

Abstrak: Rendahnya hasil belajar siswa diperlukan suatu penerapan model pembelajaran berbasis masalah untuk meningkatkan Hasil Belajar siswa dalam Pembelajaran IPA