• Tidak ada hasil yang ditemukan

Kerja Produser Dalam Siaran Live Delay MGT Radio.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Kerja Produser Dalam Siaran Live Delay MGT Radio."

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

i ABSTRAK

Maesya Adam Pangestu 210103120165, Kerja Produser dalam Siaran Live

Delay MGT Radio. Dr. Dadang Rahmat Hidayat, S.Sos., S.H., M.Si selaku dosen

pembimbing. Program studi D III PAKT Penyiaran, Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Padjadjaran.

Tujuan dari penulisan Laporan Tugas Akhir ini adalah untuk mengetahui mekanisme kerja produksi pada siaran live delay , mengetahui proses kerja dan peran seorang produser dengan konsep siaran live delay pada tahap pra produksi, produksi dan pasca produksi, serta mengetahui kendala dalam proses kerja produksi siaran live delay di MGT Radio.

Metode yang digunakan dalam menyusun Laporan Tugas Akhir ini adalah metode deskriptif. Data dikumpulkan melalui teknik observasi, wawancara langsung dan studi kepustakaan.

Hasil studi menunjukan bahwa kerja produser sangat berperan dalam mekanisme kerja produksi siaran live delay, karena hasil siaran yang dinikmati oleh pendengar sangat bergantung pada tahap pra produksi, produksi, dan pasca produksi. Hasil siarannya pun terdengar lebih terstruktur dengan baik, mulai dari isi materi siaran, gaya bahasa penyiar, penyusunan lagu serta iklan komersil.

(2)

ii ABSTRACT

Maesya Adam Pangestu 210103120165, Producers Work on Live Delay

Broadcasting of MGT Radio. Dr. Dadang Rahmat Hidayat, S.Sos., S.H., M.Si as

the adviser. Program D III PAKT Broadcasting Studies, Padjadjaran University

Faculty of Comunication.

The purpose of the final report is to know production mechanism work on

live delay broadcast, knowing the process of work and producer role with live delay

broadcast concept on phase pre production, production and after production, and

also knowing the constraint on production work process of live delay broadcast in

MGT Radio.

The methods used in preparing this final report is descriptive method. Data

were collected through observation, interviews, and library research.

The study result showed that producer work is important on production

mechanism work of live delay broadcast, because the output of broadcast who

enjoyed by listeners it depends on phase pre production, production and after

production. The output of broadcast is also audible and more structured, including

content, announcer speech style, song compilation, and also commercial

advertisement.

Some suggestion that will be given is, better more build some good

communication and braid the togetherness with another personal in division for

increase the team work. The purpose is to raise a tight team work in the member of

Referensi

Dokumen terkait

nasabah bersedia menggunakan jasa layanan perusahaan ( mobile banking adoption ), pihak manajemen PT Bank CIMB Niaga harus dapat memberikan layanan yang baik dan lengkap

Karakteristik informasi tersebut memberikan jaminan yang memadai bagi investor dan pemakai laporan keuangan lainnya, sehingga laporan keuangan perusahaan

memadai serta minat santri yang besar untuk belajar al-quran, peran orang tua memberikan dukungan dan motivasi kepada anaknya untuk membaca al-q ur’an kususnya di rumah

[r]

[r]

Hasil penelitian menyimpulkan bahwa tradisi perjodohan dengan kriteria Kafa<’ah harta dan nasab boleh saja dilakukan selama itu bertujuan untuk

Berdasarkan hal tersebut di atas maka penulis tertarik untuk mengembangkan multimedia presentasi yang sebelumnya masih menggunakan software microsoft powerpoint

[r]