• Tidak ada hasil yang ditemukan

surat pernyataan kesediaan mematuhi perjanjian kerja

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "surat pernyataan kesediaan mematuhi perjanjian kerja"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

SURAT PERNYATAAN KESEDIAAN MEMATUHI PERJANJIAN KERJA

TAHUN 2016

Yang bertandatangan di bawah ini :

Nama : ……….. Agama : ……….. Tempat tanggal lahir : ……….. Alamat rumah : ………..

Menyatakan dengan sungguh-sungguh akan mematuhi segala ketentuan yang berlaku dan

bersedia menerima sanksi yang ditimbulkan sebagai akibat dari tindakan pelanggaran sebagai

berikut :

NO. TINDAKAN KONSEKUENSI SANKSI 1. Tidak menyerahkan ijazah

terakhir, SK CPNS, dan SK PNS yang asli pada saat pemberkasan

Dinyatakan gugur Akan menjadi catatan untuk rekrutmen seterusnya

2. Menyerahkan ijazah terakhir, SK CPNS, dan SK PNS yang asli pada saat pemberkasan secara

melawan hukum

Dinyatakan gugur Tidak diikutsertakan dalam proses rekrutmen berikutnya.

3. Mengundurkan diri setelah pengumuman kelulusan

Dinyatakan gugur Tidak diikutsertakan dalam proses rekrutmen

berikutnya. 4. Mengundurkan diri setelah

pemberkasan dokumen dalam negeri dan luar negeri

Melakukan

wanprestasi sehingga harus membayar ganti rugi.

-Ganti rugi sebesar Rp. 30.000.000 (tiga puluh juta rupiah) yang

disetorkan ke Kas Negara -Ijazah/SK CPNS asli

ditahan sebagai jaminan

5. Mengundurkan diri pada saat akan dilaksanakan pembekalan dan orientasi

Melakukan

wanprestasi sehingga harus membayar ganti rugi.

-Ganti rugi sebesar Rp. 30.000.000 (tiga puluh juta rupiah) yang

disetorkan ke Kas Negara -Ijazah/SK CPNS asli

(2)

6. Mengundurkan

diri/meninggalkan tempat tugas tanpa pemberitahuan sesudah berada di lokasi sebelum 12 bulan bertugas

Melakukan

wanprestasi sehingga harus membayar ganti rugi

-Ganti rugi sebesar Rp. 50.000.000 (lima puluh juta rupiah) yang

disetorkan ke Kas Negara -Ijazah/SK CPNS asli

ditahan sebagai jaminan

7. Melanggar perjanjian kerja Melakukan

wanprestasi sehingga harus membayar ganti rugi.

-Ganti rugi sebesar Rp. 50.000.000 (lima puluh juta rupiah) yang

disetorkan ke Kas Negara -Ijazah/SK CPNS asli

ditahan sebagai jaminan 8. Melanggar norma hukum yang

berlaku di negara setempat

Pemutusan kontrak kerja

Diproses sesuai dengan ketentuan hukum yang berlaku

Pernyataan ini saya buat dengan penuh kesadaran dan tanggung jawab tanpa paksaan dari

pihak manapun. Apabila terbukti pernyataan yang saya buat ini tidak benar, saya bersedia

menerima sanksi sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

Makassar, ... 2016 Pembuat pernyataan,

Materai 6000

Referensi

Dokumen terkait

Departemen Sosial Republik Indonesia menjelaskan bahwa: “Panti asuhan adalah suatu lembaga usaha kesejahteraan sosial yang mempunyai tanggung jawab untuk memberikan

pihak yang terkait untuk mengetahui informasi yang berhubungan dengan penjualan barang-barang yang up to date dan stok barang yang disediakan Distro Monalisa1. 1.2

(C) Untuk mengelola air, kita perlu teknologi ramah lingkungan yang penerapannya akan meresapkan air sebanyak-banyaknya ke dalam tanah.. (D) Pengelolaan air memerlukan teknologi

Dari keputusan yang mudah diambil, dan juga keputusan yang baru dapat diambil setelah dipertimbangkan segala macam aspek secara cermat, ada keputusan yang hasilnya hanya

terkiat dengan kunjungan yang datang ini mahasiswa atau peserta kunjungan dari berbagai kalangan seluruh lapisan masyarakat ada yang berasal dari keluarga pegawai,

nugroho dari AGRA / poppy ismalina dari FE UGM / dan faruk HT dari FIB UGM // diangkatnya diskusi. publik ini / berkat kemitraan dari berbagai forum LSM DIY / SPHP / AGRA / dan

Berkenaan dengan perubahan Peraturan tersebut kami harapkan Saudara memerintahkan Bendahara Penerima Dan Bendahara Pengeluaran di Instansi Saudara untuk

Kelembagaan (Penyiapan Registrasi Nasional, Pengaturan Distribusi Insentif/tanggung jawab, peningkatan kapasitas, komunikasi dan koordinasi para pihak terkait REDD) 