• Tidak ada hasil yang ditemukan

(ABSTRAK) PENINGKATAN HASIL BELAJAR P.IPS MELALUI MODEL KOOPERATIF TIPE STAD (STUDENTS TEAMS-ACHIEVEMENT DIVISIONS) DI KELAS V SD I ISTIQOMAH UNGARAN KABUPATEN SEMARANG.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "(ABSTRAK) PENINGKATAN HASIL BELAJAR P.IPS MELALUI MODEL KOOPERATIF TIPE STAD (STUDENTS TEAMS-ACHIEVEMENT DIVISIONS) DI KELAS V SD I ISTIQOMAH UNGARAN KABUPATEN SEMARANG."

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

PENINGKATAN HASIL BELAJAR P.IPS

MELALUI MODEL KOOPERATIF TIPE STAD

(STUDENTS TEAMS-ACHIEVEMENT DIVISIONS)

DI KELAS V SD I ISTIQOMAH UNGARAN

KABUPATEN SEMARANG

SKRIPSI

Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Jurusan Pendidikan Sekolah Dasar

Oleh Sri Haryanti

1402907103

PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN

(2)

ii

ABSTRAK

Sri Haryanti. 2009. Peningkatan Hasil Belajar IPS Melalui Model Kooperatif Tipe STAD (Student Teams Achievement Divisions) di Kelas V SD I Istiqomah Kabupaten Semarang. Sarjana PGSD Universitas Negeri Semarang. Drs. Susilo Hadi, M.Pd dan Drs. Ali Sunarso, M.Pd.

Kata kunci: Hasil belajar, Pembelajaran Kooperatif, STAD.

Penelitian tindakan kelas Peningkatan Hasil Belajar IPS Melalui Model Kooperatif Tipe STAD (Student Teams Achievement Divisions) di Kelas V SD I Istiqomah Tahun Pelajaran 2008/2009, bertujuan untuk meningkatkan aktivitas dan hasil belajar IPS materi Mengenal keragaman kenampakan alam dan buatan. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah: (1). Bagaimanakah aktivitas siswa dalam pembelajaran P.IPS Materi Mengenal keragaman kenampakan alam dan buatan dengan penerapan metode pembelajaran kooperatif tipe Students

Teams-Achievement Divisions pada siswa kelas V SD I Istiqomah? (2). Apakah metode

pembelajaran kooperatif tipe Students Teams-Achievement Divisions dalam pembelajaran dapat meningkatkan hasil belajar P.IPS materi Mengenal keragaman kenampakan alam dan buatan pada siswa kelas V SD I Istiqomah? Metodologi Penelitian yang digunakan meliputi, setting tempat dan waktu, yaitu di SD I Istiqomah dengan subyek penelitian seluruh siswa kelas V yang berjumlah 30 anak terdiri dari 19 siswa putri dan 11 siswa putra, sekaligus sebagai sumber data primer. Sedangkan sumber data sekunder berasal dari temuan dan catatan selama pelaksanaan penelitian yang dilaksanakan melalui dua tahap yaitu tahap siklus I dan tahap siklus II. Untuk teknik pengumpulan data digunakan teknik tes berupa tes tertulis melalui alat pengumpulan data berupa materi soal tes. Selanjutnya untuk menjaga validitas hasil penelitian maka data yang terkumpul kemudian dianalisis dengan menggunakan metode pengumpulan dan pengolahan data dengan analisis deskriptif komparatif, yaitu membandingkan hasil antara siklus I dengan hasil siklus II dan temuan selama pelaksanaan penelitian yang selanjutnya dibahas bersama dengan teman sejawat yang bertindak sebagai observer sekaligus kolaborator.

Hasil penelitian menunujukan prestasi belajar pada siklus I diperoleh nilai rata 66,67 dengan ketuntasan belajar 76,67%, pada siklus II diperoleh nilai rata-rata 80,67 dengan ketuntasan belajar 100% Hasil lain menunjukkan rerata-rata prosentase aktivitas siswa pada siklus I adalah 41,00% termasuk belum memuaskan, pada siklus II rerata prosentase aktivitas siswa mencapai 75,25% yang termasuk dalam kategori sangat baik.

Referensi

Dokumen terkait

Bagi para pengusaha kecil dan menengah yang memiliki keterbatasan dalam modal usaha untuk promosi dan menjual produk dapat memanfaatkan teknologi e-Commece ini, karena tidak

In this study the probiotic potential to formulate functional feeds have been evaluated using four dietary treatments: Treatment 1 (B + Bs); Bacillus

Dari hasil yang diperoleh penulis berdasarkan analisis Economic Value Added dapat diketahui bahwa kinerja keuangan perusahaan pada periode tersebut dapat dikatakan baik karena

Mahmudi (Pedagang Bandeng), Umi Komsiyah (Pedagang Kios), Setiawan (Pedagang Kelontong), Suroso (Pedagang Sembako), Sri Maryati (Pedagang sembako), Jumiyem

Kwh meter atau dalam dunia PLN disebut Alat Pembatas dan alat Pengukur (APP) adalah Alat milik PT PLN (Persero) yang berfungsi untuk membatasi daya listrik yang dipakai serta

Sehubungan dengan telah dilakukannya evaluasi dokumen penawaran paket pekerjaan Peningkatan Jalan Dengan Konstruksi HRS-Base dalam kawasan Perumahan RSS Oesapa dan

[r]

Class diagram merupakan diagram yang digunakan untuk menampilkan beberapa kelas yang ada dalam suatu sistem serta. menggambarkan relasi-relasi antar