• Tidak ada hasil yang ditemukan

“Yakinkan Dengan Do’a Tekadkan Sekuat Tenaga

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "“Yakinkan Dengan Do’a Tekadkan Sekuat Tenaga "

Copied!
27
0
0

Teks penuh

(1)

PERAN PEGADAIAN TERHADAP PENYALURAN DANA PADA PELAKU USAHA MIKRO KECIL DALAM

PERSPEKTIF HUKUM ISLAM

(Studi Kasus PT. Pegadaian Syariah Kantor Pusat Cabang Cipto Kota Cirebon)

SKRIPSI

Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Mendapatkan Gelar Sarjana Hukum (SH)

Pada Jurusan Hukum Ekonomi Syariah (HES) Fakultas Syari’ah

Oleh:

MIYAH LISTIANI NIM 1808202064

KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN)

SYEKH NURJATI CIREBON 1444 H/ 2022 M

(2)

PERAN PEGADAIAN TERHADAP PENYALURAN DANA PADA PELAKU USAHA MIKRO KECIL DALAM

PERSPEKTIF HUKUM ISLAM

(Studi Kasus PT. Pegadaian Syariah Kantor Pusat Cabang Cipto Kota Cirebon)

SKRIPSI

Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Mendapatkan Gelar Sarjana Hukum (SH)

Pada Jurusan Hukum Ekonomi Syariah (HES) Fakultas Syari’ah

Oleh:

MIYAH LISTIANI NIM 1808202064

KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN)

SYEKH NURJATI CIREBON 1444 H/ 2022 M

(3)

ABSTRAK

Miyah Listiani : 1808202064, “PERAN PEGADAIAN TERHADAP PENYALURAN DANA PADA PELAKU USAHA MIKRO KECIL DALAM PERSPEKTIF HUKUM ISLAM (Studi Kasus PT. Pegadaian Syariah Kantor Pusat Cabang Cipto Kota Cirebon)”, Skripsi 2022.

Pegadaian sebagai penolong masyarakat dimana masyarakat dapat memperoleh dana yang dibutuhkan dengan waktu yang singkat dan tingkat biaya yang dikenakan juga masih terjangkau. Seiring dengan munculnya kesadaran masyarakat untuk bertransaksi secara tunai dengan mengacu pada prinsip- prinsip syariah kemudian lahirlah pegadaiaan syariah yang menjalankan operasionalnya diatur prinsip syariah dalam Fatwa DSN-MUI No. 25/DSN- MUI/III/2002 tentang Rahn dengan tujuan memberikan bantuan pembiayaan.

Berdasarkan UU No 20 Tahun 2008 yang dimaksud pembiayaan adalah penyediaan dana oleh Pemerintah, Pemerintah Daerah, Dunia Usaha, dan masyarakat melalui bank, koperasi, dan lembaga keuangan bukan bank, untuk mengembalikan dan memperkuat permodalan Usaha Mikro Kecil dan Menengah.

Penelitian ini bertujuan untuk membahas lebih lanjut tentang Peran Pegadaian Terhadap Penyaluran Dana Pada Pelaku Usaha Mikro Kecil Dalam Perspektif Hukum Islam (Studi Kasus PT. Pegadaian Syariah Kantor Pusat Cabang Cipto Kota Cirebon) Studi ini menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif, yakni mendeskripsikan dan menganalisis fenomena, pariwisata, aktivitas sosial, sikap, kepercayaan, persepsi, pemikiran orang secara individual maupun kelompok.

Hasil penelitian ini pegadaian syariah mempunyai peran yang sangat penting dalam mendorong ekonomi kerakyatan dibuktikan dengan adanya pembiayaan pegadaian syariah pada pelaku Usaha Mikro Kecil (UMK) dengan prosedur yaitu: Pertama, pelaku UMK pengajuan permohonan. Kedua, petugas menginformasikan terkait persyaratan dan ketetapan aturan. Ketiga, pelaku UMK menyetujui. Keempat, petugas melakukan taksiran pada barang jaminan.

Kelima, petugas menyampaikan hasil taksiran dan sewa modal. Keenam, pencairan dan pelaku usaha melakukan angsuran setiap bulan. Pembiayaan dana pada pelaku usaha mikro kecil oleh pegadaian syariah dalam perspektif hukum islam menggunakan prinsip syariah yang digunakan oleh pegadaian syariah berdasarkan akad ijaroh dan akad rahn.

Kata Kunci : Pegadaian Syariah, Pembiayaan, Usaha Mikro Kecil, Hukum Islam

(4)

ABSTRACT

Miyah Listiani : 1808202064, "ROLE OF POWDERSHIP TOWARDS DISTRIBUTION OF FUNDS IN SMALL MICRO BUSINESS ACTORS IN ISLAMIC LAW PERSPECTIVE (Case Study of PT. Pegadaian Syariah Head Office Cipto Cirebon City)", 2022 Mini Thesis.

Pegadaian as a community assistant where people can get the needed funds in a short time and the level of fees charged is still affordable. Along with the emergence of public awareness to transact in cash with reference to sharia principles, then a sharia pawnshop which runs its operations is regulated by sharia principles in the DSN-MUI Fatwa No. 25/DSN-MUI/III/2002 concerning Rahn with the aim of providing financial assistance. Based on Law No. 20 of 2008 what is meant by financing is the provision of funds by the Government, Regional Government, Business World, and the community through banks, cooperatives, and non-bank financial institutions, to restore and strengthen the capital of Micro, Small and Medium Enterprises.

This study aims to discuss further about the role of pawnshops on the distribution of funds to micro and small business actors in the perspective of Islamic law (Case Study of PT. Pegadaian Syariah Branch Office Cipto Cirebon City). This study uses descriptive qualitative research methods, namely describing and analyzing phenomena, tourism, social activities, attitudes, beliefs, perceptions, thoughts of people individually and in groups.

The results of this study are Islamic pawnshops have a very important role in encouraging the people's economy as evidenced by the existence of sharia pawnshop financing for Micro and Small Business actors (UMK) with the following procedures: First, MSE actors submit applications. Second, the officer informs the requirements and provisions of the rules. Third, UMK actors agree.

Fourth, the officer makes an estimate on the collateral. Fifth, the officer conveys the results of the estimation and capital lease. Sixth, disbursement and business actors make monthly installments. Funding for micro and small business actors by sharia pawnshops in the perspective of Islamic law uses sharia principles used by sharia pawnshops based on ijaroh and rahn contracts.

Keywords: Sharia Pawnshop, Financing, Micro and Small Business, Islamic Law

(5)

ةصلاخ

Miyah Listiani: 1808202064 ، "ROLE OF POWDERSHIP يف لاوملأا عيزوت وحن يسيئرلا بتكملل ةلاح ةسارد( يملاسلإا نوناقلا روظنم يف ةريغصلا ةريغصلا لامعلأا تاكرش PT.

Pegadaian Syariah Cipto Cirebon City)" ،2022 ةحورطأ.

Pegadaian ىوتسمو ريصق تقو يف ةمزلالا لاوملأا ىلع لوصحلا سانلل نكمي ثيح يعمتجم دعاسمك عم يدقنلا لماعتلا نأشب ماعلا يعولا روهظ بناج ىلإ .عيمجلا لوانتم يف لازي لا ةضورفملا موسرلا يف ةعيرشلا ئدابمل عضخي هتايلمع ريدي يذلا ةعيرشلا نهرم نإف ، ةيملاسلإا ةعيرشلا ئدابم ىلإ ةراشلإا ىوتفلا DSN-MUI .مقر25 / DSN-MUI / III / 2002 نأشب Rahn .ةيلاملا ةدعاسملا ميدقت فدهب مقر نوناقلا ىلع ًءانب 20

ماعل 2008 ةموكحلا لبق نم لاوملأا ريفوت وه ليومتلاب دوصقملا نإف ،

ريغ ةيلاملا تاسسؤملاو تاينواعتلاو كونبلا للاخ نم عمتجملاو لامعلأا ملاعو ةيميلقلإا تاموكحلاو اسسؤملل .هتيوقتو لاملا سأر ةداعتسلا ، ةيفرصملا

ةطسوتملاو ةريغصلاو رغصلا ةيهانتم ت .

تاهجلا ىلع لاوملأا عيزوت يف تانوهرلا بتاكم رود لوح ةشقانملا نم ديزم ىلإ ةساردلا هذه فدهت بتكمل ةلاح ةسارد( ةيملاسلإا ةعيرشلا روظنم يف رغصلا ةيهانتمو ةريغصلا ةيراجتلا لامعلأا يف ةلعافلا

بيس ةنيدم يف ةعيرشلل ناياداغيب عرف يهو ةيفصو ةيعون ثحب قرط ةساردلا هذه مدختست .)نوبيريس وت

سانلا راكفأ ، تاروصتلا ، تادقتعملا ، فقاوملا ، ةيعامتجلاا ةطشنلأا ، ةحايسلا ، رهاوظلا ليلحتو فصو تاعومجم يفو يدرف لكشب.

عيجشت يف ةياغلل مهم رود اهل ةيعرشلا تانوهرلا بتاكم نأ يه ثحبلا اذه جئاتن حضتي امك سانلا داصتقا

رغصلا ةيهانتملاو ةريغصلا لامعلأا يف نيلعافلل يعرش نهرم ليومت دوجو نم (UMK) تاءارجلإاب ولثمم موقي ، ًلاوأ :ةيلاتلا UMK ، اًثلاث .دعاوقلا ماكحأو تابلطتم غلابإب طباضلا موقي ، ًايناث .تابلطلا ميدقتب ولثمم قفاوي UMK. ريدقتلا جئاتن طباضلا لقني ، ًاسماخ .نامضلا ىلع ريدقت لمعب طباضلا موقي ، اًعبار ليومت مدختسي .ةيرهش طاسقأب ةيراجتلا لامعلأاو فرصلا ولثمم موقي ، اًسداس .يلامسأرلا راجيلإاو ةيملاسلإا ةعيرشلا روظنم نم ةيعرشلا تانوهرلا بتاكم لبق نم رغصلا ةيهانتملاو ةريغصلا تاكرشلا

يتلا ةعيرشلا ئدابم نهرلاو ةراجلإا دوقع ساسأ ىلع ةيعرشلا تانوهرلا بتاكم اهمدختست .

:ةيحاتفملا تاملكلا روظنم ، رغصلا ةيهانتملاو ةريغصلا لامعلأا ، ليومتلا ، ةيعرشلا تانوهرلا لحم

ةيملاسلإا ةعيرشلا

(6)

PERSETUJUAN PEMBIMBING SKRIPSI

(7)

NOTA DINAS

(8)

LEMBAR PENGESAHAN

(9)

PERNYATAAN OTENTISITAS SKRIPSI

(10)

KATA PERSEMBAHAN

Karya sederhana ini saya persembahkan untuk orang-orang terkasih yang sudah mencintai tanpa pamrih, selalu mendukung tanpa dihitung, selalu berperan penting dalam hidup penulis. Tanpa jasa-jasa serta doa dan ridho mereka mungkin karya ini tidak akan pernah ada. Mereka adalah kedua orang tua saya, Bapak Tasmin dan Ibu saya Jenab serta Ibu Siti Aminah yang telah mencurahkan kasih sayang dan senantiasa memanjatkan do’a untuk kebaikan putrinya. Dan terakhir, untuk diri saya sendiri. Karena saya percaya:

(ا ًرْسُي ِرْسُعْلا َعَم َّن ِاَف ا ًرْسُي ِرْسُعْلا َعَم َّنِا)٥

( ٦

)

"Maka sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan, sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan."(QS. Al-Insyirah: Ayat 5-6)

(11)

RIWAYAT HIDUP

Penulis Bernama Lengkap Miyah Listiani Lahir di Indramayu, tanggal 04 Oktober 1999. Merupakan anak kedua dari empat (4) bersaudara dari pasangan suami istri yang bernama bapak Taskim dan Ibu Siti Aminah. Penulis beralamat di Blok Sukatani RT/RW 008/004 Desa Tukdana, Kecamatan Tukdana, Kabupaten Indramayu, Provinsi Jawa Barat.

Jenjang Pendidikan yang perna ditempuh adalah:

1. MI Hubbul Wathon Tukdana (2006-2012) 2. SMP Pesantren Ciwaringin (2012-2015)

3. Madrasah Aliah Tunas Periwi Kebon Jambu (2015-2018)

Kemudian penulis melanjutkan ke jenjang Perguruan Tinggi di Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Syekh Nurjati Cirebon dengan mengambil program studi Hukum Ekonomi Syariah. Penulis kemudian menyusun skripsi dengan judul

“PERAN PEGADAIAN TERHADAP PENYALURAN DANA PADA PELAKU USAHA MIKRO KECIL DALAM PERSPEKTIF HUKUM ISLAM (Studi Kasus PT. Pegadaian Syariah Kantor Pusat Cabang Cipto Kota Cirebon)” dengan dosen pembmbing Prof. Dr. H. Aan Jaeani, M.Ag dan pembimbing H. Syaeful Bakhri, M.Si.

(12)

MOTO

“Yakinkan Dengan Do’a Tekadkan Sekuat Tenaga

Buktikan Bahwa Kamu Bisa Mewujudkan Cita-Cita”

(13)

KATA PENGANTAR

Bismillahirrahmanirrahim

Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakaatuh

Alhamdulillah segala puji dan syukur bagi Allah SWT Tuhan semesta alam, sang pencipta langit, bumi, dan seisinya, yang telah memberikan kesehatan dan kelancaran untuk dapat menyelesaikan penulisan skripsi ini dengan baik.

Shalawat beserta salam senantiasa kita haturkan kepada junjungan kita Nabi Agung Muhammad SAW, sang kekasih Allah yang karena syafaat dari beliaulah kita dapat terbebas dari zaman kejahiliyahan.

Dengan segala kerendahan hati, penulis menyadari bahwa dalam menyelesaikan skripsi ini tidak sedikit hambatan dan kesulitan yang penulis hadapi. Namun, berkat kesungguhan hati dan kerja keras serta dorongan dan bantuan dari berbagai pihak baik secara langsung maupun tidak langsung, sehingga membuat penulis tetap bersemangat dalam menyelesaikan skripsi ini.

Untuk itu, penulis ingin menyampaikan ucapan terimakasih sedalam-dalamnya kepada yang terhormat :

1. Dr. H. Sumanta, M. Ag Selaku Pimpinan IAIN Syekh Nurjati Cirebon;

2. Dr. Hj. Kartimi, M.Pd Selaku Dekan Fakultas Syari’ah;

3. Prof. Dr. H. Aan Jaelani, M.Ag Selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam;

4. Dr. H. Didi Sukardi, M.H Selaku Ketua Jurusan Hukum Ekonomi Syari’ah;

5. Prof. Dr. H. Aan Jaelani, M.Ag, Selaku Dosen Pembimbing I, yang dengan sabar memberikan bimbingan dan arahan kepada penulis untuk menyelesaikan skripsi ini semakin baik;

6. H. Syaeful Bakhri, M.Si Dosen Pembimbing II, yang dengan sabar memberikan bimbingan dan arahan kepada penulis untuk dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik;

7. Ummu selaku pimpinan cabang Pegadaian Syariah yang telah memberikan izin penelitian di PT.Pegadaian Syariah Cabang Cipto Kota Cirebon.

8. Abdul Haris, S.Ei selaku petugas lapangan Pegadain Syariah Cabang Cipto Kota Cirebon yang telah membantu penelitian.

(14)

9. Eni Lestiawati, S.E selaku RO Pegadaian Syariah Cabang Cipto Kota Cirebon yang telah membantu penelitian.

10. Segenap Civitas Akademika Fakultas Syariah IAIN Syekh Nurjati Cirebon khususnya pada jurusan Hukum Ekonomi Syari’ah yang dengan sabar dan ikhlas dalam mengajarkan keilmuan selama penulis menempuh studi;

11. Kepada keluarga saya yang terus memberikan doa dan dukungan pada penulis;

12. Seluruh teman-teman saya angkata 2018 yang telah membantu selama proses penyelesaian skripsi ini;

13. Serta semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu, yang telah membantu selama proses penyelesaian skripsi ini.

Penulis hanya dapat berucap terimakasih, serta berdoa atas segala motivasi dan dukungannya, semoga Allah SWT membalas dengan pahala kebaikan yang berlipat ganda. Amiin. Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih banyak sekali kekurangan dan jauh dari kesempurnaan. Oleh karena itu, masukan yang konstruktif terhadap perbaikan skripsi ini sangat diharapkan penulis. Penulis pun berharap skripsi ini dapat bermanfaat bagi para pembacanya. Penulis mohon maaf yang sebesar-besarnya atas kesalahan penulisan atau hal-hal yang lain.

Wassalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Cirebon, 2022

Miyah Listiani NIM. 1808202064

(15)

DAFTAR ISI

ABSTRAK ... 3

ABSTRACT ... 4

ةصلاخ ... 5

PERSETUJUAN PEMBIMBING ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan. NOTA DINAS ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan. LEMBAR PENGESAHAN ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan. PERNYATAAN OTENTISITAS SKRIPSIKesalahan! Bookmark tidak ditentukan. KATA PERSEMBAHAN ... 10

RIWAYAT HIDUP ... 11

MOTO ... 12

KATA PENGANTAR ... 13

DAFTAR ISI ... 15

DAFTAR GAMBAR ... 18

DAFTAR BAGAN ... 19

DAFTAR TABEL ... 20

DAFTAR LAMPIRAN ... 21

PEDOMAN TRANSLITERASI ARAB LATIN ... 22 BAB I PENDAHULUAN ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

A. Latar Belakang Masalah ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

B. Perumusan Masalah ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

1. Identifikasi Masalah ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

2. Pembatasan Masalah ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

3. Rumusan Masalah ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

C. Tujuan Penelitian ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

D. Manfaat Penelitian ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

1. Manfaat secara Teoritis ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

2. Manfaat secara Praktis ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

E. Kerangka Pemikiran ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

(16)

F. Literature Review ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

G. Metodologi Penelitian ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

1. Metode dan Pendekatan Penelitian ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

2. Sumber Data ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

3. Teknik Pengumpulan Data .... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

4. Teknik Analisis Data ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

5. Lokasi Penelitian ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

H. Sistematika Penulisan ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

BAB II TINJAUAN TEORI PERAN PEGADAIN TERHADAP PENYALURAN DANA PADA PELAKU USAHA MIKRO KECIL DALAM PERSPEKTIF HUKUM ISLAM ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

A. Pegadaian Syariah ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

1. Pengertian Pegadaian Syariah Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

2. Dasar Hukum Pegadaian Syariah ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

3. Tujuan Pegadaian Syariah ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

4. Manfaat Pegadaian Syariah ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

5. Program Pegadaian Syariah ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

6. Prosedur Penyaluran Dana Pegadaian Syariah ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

B. Produk Ar-Rum ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

1. Pengertian Ar-rum ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

2. Jenis-Jenis Produk Ar-rum .... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

3. Syarat-Syarat Pembiayaan Ar-rum ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

C. Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

1. Pengertian Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) ... Kesalahan!

Bookmark tidak ditentukan.

2. Kreteria Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) ... Kesalahan!

Bookmark tidak ditentukan.

3. Ciri-Ciri Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) ... Kesalahan!

Bookmark tidak ditentukan.

(17)

4. Peran Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

D. Usaha Mikro Kecil (UMK) ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

1. Pengertian Dan Ciri-Ciri Usaha Mikro Kecil ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

BAB III PROFIL LEMBAGA PT. PEGADAIAN SYARIAH ... Kesalahan!

Bookmark tidak ditentukan.

A. Profil Pegadaian ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

1. Sejarah ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

2. Logo ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

3. Visi dan misi ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

4. Slogan pegadaian ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

B. Profil PT. Pegadaian Syariah Kantor Pusat Cabang Cipto Kota Cirebon Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

1. Sejarah Pegadaian Syariah .... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

2. Visi dan Misi Pegadaian Syariah ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

3. Tujuan Usaha Pokok Dan Fungsi Pegadaian Syariah ... Kesalahan!

Bookmark tidak ditentukan.

4. Struktur organisasi ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

BAB IV PERAN PEGADAIAN TERHADAP PENYALURAN DANA PADA PELAKU USAHA MIKRO KECIL DALAM PERSPEKTIF HUKUM ISLAM ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

A. Peran Pegadaian Syariah Terhadap Usaha Mikro Kecil (UMK) Kesalahan!

Bookmark tidak ditentukan.

B. Prosedur Penyaluran Dana Pegadaian Syariah Pada Usaha Mikro Kecil (UMK). ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

C. Kendala-kendala pegadaian syariah dalam penyaluran dana pada Usaha Mikro Kecil (UMK) ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

D. Penyaluran Dana Pada Pelaku Usaha Mikro Kecil (UMK) Oleh Pegadaian Syariah Dalam Perspektif Hukum Islam ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

BAB V PENUTUP ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

A. Kesimpulan ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

B. Saran ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

(18)

DAFTAR PUSTAKA ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

LAMPIRAN ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

(19)

DAFTAR GAMBAR

Gambar 3. 1 Logo Pegadaian ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

Gambar 4. 1 Peran Pegadaian Syariah Pada Pelaku Usaha Mikro Kecil (UMK) ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

Gambar 4. 2 Perosedur Penyaluran dana pada UMK Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

Gambar 4. 3 Kendala pegadaian syariah dalam menyalurkan dana pada UMK ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

Gambar 4. 4 Pegadaian syariah dalam perspektif hukum Islam ... Kesalahan!

Bookmark tidak ditentukan.

(20)

DAFTAR BAGAN

Bagan 1. 1 Kerangka Berfikir ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

Bagan 3. 1 Struktur Organisasi Pegadaian Syariah Cabang Cipto... Kesalahan!

Bookmark tidak ditentukan.

Bagan 4. 1 Gambaran prosedur penyaluran dana pegadaian syariah pada UMK ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

(21)

DAFTAR TABEL

Tabel 4. 1 Profil Narasumber ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

(22)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Olah Data Menggunakan Aplikasi NVIVO .... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

Lampiran 2 Dokumen Wawancara dan Hasil Wawancara . Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

Lampiran 3 Surat Keputusan Bimbingan Skripsi... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

Lampiran 4 Surat Pengantar Observasi Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

Lampiran 5 Surat Pernyataan Telah Melakukan Penelitian Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

Lampiran 6 Surat Bimbingan ... Kesalahan! Bookmark tidak ditentukan.

(23)

PEDOMAN TRANSLITERASI ARAB LATIN

Berdasarkan Surat Keputusan Bersama Menteri Agama RI dan Meneri Pendidikan dan Kebudayaan RI Nomor 158/1987 dan 0543b/U/1987, tanggal 22 Januari 1988.

A. Konsonan Tunggal

Fonen konsonan Bahasa Arab yang dalam sistem tulisan Arab dilambangkan dengan huruf, dalam transliterasi ini sebagian dilambangkan dengan huruf, sebagian dengan tanda, dan sebagian lagi dilambangkan dengan huruf dan tanda sekaligus.

Dibawah ini disajikan daftar huruf Arab dan transliterasinya dengtan latin.

Huruf Arab Nama Huruf Latin Keterangan

ا ب ت ث ج

Alif ba”

ta”

sa”

jim

Tidak dilambangkan b

t s j

Tidak dilambangkan Be

Te

Es (dengan titik diatas) ح

خ د ذ ر

ha”

kha”

dal zal ra”

H kha

d z r

Ha (dengan titik dibawah) Ka dan Ha

De

Zet (dengan titik di atas)

ز س ش ص ض

zai sin syin

sad dad

z s sya

s d

Zet Es Es dan Ye Es( dengan titik

dibawah) De (dengan titik

dibawah) ط

ظ ع غ ف

Ta za ,,ain gain fa”

t z

“ g f

Te (dengan titik dibawah) Zet (dengan titik

dibawah) Ge

Ef ق

ك ل م ن

qaf kaf lam min nun

Q k l m

n

Qi Ka El Em

En

(24)

و ه ء ي

Wawu ha”

hamzah ya

W h

“ y

We Ha Apostrof

Ye B. Vokal

Vokal bahasa Arab, seperti vokal bahasa Indonesia, terdiri atas vocal tunggal (monoftong) dan vokal rangkap (diftong). Vokal tunggal bahasa Arab lambangnya berupa tanda atau harakat, yaitu fathah (ـــــــَــــ) untuk vokal a, kasroh (ــــــــِـــــ) untuk vokal i, dan dhummah (ــــــــُـــــ) untuk vokal u. Vokal rangkap bahasa Arab lambangnya berupa gabungan antara harakat dan huruf yaitu auyaitu harakat a (fathah) diikuti wawu (j) sukun (mati), dan ai yaitu harakat a (fathah) diiringi huruf ya’ ( ي) sukun (mati).

Contoh vokal tunggal : َرَسَك ditulis kasara لَعَج ditulis ja’ala Contoh vokal rangkap :

1. Fathah + yā' tanpa dua titik yang dimatikan ditulis ai (يأ).

Contoh: َفْيَك ditulis kaifa

2. Fathah + wāwu mati ditulis au (او).

Contoh: َل ْوَه ditulis haula

C. Maddah

Maddah atau vokal panjang yang di dalam bahasa Arab dilambangkan dengan harakat dan huruf, transliterasinya berupa huruf dan tanda.Vokal panjang ditulis, masing-masing dengan tanda hubung (-) diatasnya.

Tanda Nama Huruf Latin Nama

ا... Fathah dan alif  a dengan garis di atas ي... Atau fathah dan ya

ي... Kasrah dan ya Î i dengan garis di atas و... Dammah dan wau Û u dengan garis di atas

Contoh :

َلاَق ditulis qâla

(25)

َلْيِق ditulis qîla ُل ْوُقَي ditulis yaqûlu

D . Ta’ marbutah

Transliterasi untuk ta' marbutah ada dua, yaitu : ta' marbutah yang hidup atau mendapat harakat fathah, kasrah, dan dammah, transliterasinya adalah [t]. Sedangkan ta' marbutah yang mati atau mendapat harkat sukun, transliterasinya adalah [h]. Kalau pada kata yang berakhir dengan ta' marbutah diikuti oleh kata yang menggunakan kata sandang al- serta bacaan kedua kata itu terpisah, maka ta marbutah itu ditransliterasikan dengan ha (h).

Contoh : ِلاَفْطَلاا ُةَض ْو َر ditulis rauḍah al-aṭfāl ُةَض ْو َر

لاَفْطَلاا ditulis rauḍatul aṭfāl E. Syaddah

Syaddah atau tasydid yang dalam sistem tulisan Arab dilambangkan dengan sebuah tanda tasydid, dalam transliterasi ini dilambangkan dengan perulangan huruf (konsonan ganda) yang diberi tanda syaddah.

Jika huruf LB ber-tasydid di akhir sebuah kata dan didahului oleh huruf kasrah ى - ----, maka ia ditransliterasi seperti huruf maddah (i).

Contoh : اَنَّب َر ditulis rabbanâ دَحلا ditulis al-ḥaddu F. Kata Sandang Alif + Lam (J ا)

Transliterasi kata sandang dibedakan menjadi dua macam, yaitu : 1. Kata sandang diikuti huruf syamsiah

Kata sandang yang diikuti oleh huruf syamsiah ditransliterasikan sesuai dengan bunyinya, yaitu huruf yang sama dengan huruf yang langsung mengikuti kata sandang itu atau huruf lam diganti dengan huruf yang mengikutinya.

Contoh :

ُلُج َّرلا ditulis ar-rajulu ُسْمَّشلا ditulis as-syamsu

(26)

2. Kata sandang diikuti huruf qamariah

Kata sandang yang diikuti oleh huruf qamariah ditulis al-.

Contoh : ُكِلَمْلَا ditulis a l-Maliku ُمَلَقلا ditulis al-qalamu G. Hamzah

Hamzah (ء) yang terletak di awal kata mengikuti vokalnya tanpa diberi tanda apa pun. Jika ia terletak di tengah atau di akhir kata, maka ditulis dengan tanda apostrof (').

H. Penulisan Kata

Pada dasarnya setiap kata, baik fi'il, isim maupun huruf, ditulis terpisah. Bagi kata-kata tertentu yang penulisannya dengan huruf Arab yang sudah lazim dirangkaikan dengan kata lain karena ada huruf atau harakat yang dihilangkan maka dalam transliterasi ini penulisan kata tersebut bisa dilakukan dengan dua cara, bisa terpisah per kata dan bisa pula dirangkaikan.

Contoh : َنيِق ِزاَّرلا ٌرْيَخ َوُهَل َالله َّنِا َو Ditulis: Wa innallâha lahuwa khair al-râziqîn atau Wa innallâha lahuwa Khairurrâziqîn

I. Huruf Kapital

Walaupun dalam sistem huruf Arab huruf kapital tidak dikenal, dalam transliterasi ini huruf kapital tetap digunakan. Penggunakan huruf kapital sesuai dengan Ejaan Yang Di sempurnakan (EYD), di antaranya huruf kapital digunakan untuk penulisan huruf awal, nama diri, dan permulaan kalimat. Bila nama diri itu didahului oleh kata sandang, maka yang ditulis dengan huruf kapital tetap huruf awal nama diri tersebut, bukan huruf awal kata sandangnya. Penggunaan huruf capital untuk allah hanya berlaku bila dalam tulisan arabnya memang lengkap demikian dan kalau penulisan itu disatukan dengan kata lain sehingga ada huruf / harakat yang dihilangkan, huruf capital tidak dipergunakan.

Contoh : يِرَاخُبلا ditulis al-Bukhârî

(27)

ِيِقهْيَبلا ditulis al-Baihaqî

J. Tajwid

Bagi mereka yang menginginkan kefasihan dalam bacaan, pedoman transliterasi ini merupakan bagian yang tidak terpisahkan dengan ilmu tajwid. Karena itu, peresmian pedoman transliterasi ini perlu disertai dengan pedoman tajwid. Untuk itu pada Musyarakah Kerja Ulama Al-Qur‟an tahun 1987/1988 dan tahun

1988/1989 telah dirumuskan konsep pedoman praktis tajwid Al-Qur‟an ini sebagai pelengkap Transliterasi Arab Latin.

Referensi

Dokumen terkait

permasalahan ini dalam skripsi dengan judul : Sanksi Kebiri bagi Pelaku Tindak Pidana Pedofilia dalam Perspektif Hukum Islam..

JAKARTA Kementerian Koperasi dan UKM memastikan penyaluran dana bantuan sosial bagi pemberdayaan sekitar 2.600 kelompok pemuda dan wanita pelaku usaha mikro, sampai saat ini

Dalam penelitian ini peneliti akan menafsirkan “Peran Posbakum Terhadap Pemberian Bantuan Hukum Administrasi Perkara Bagi Masyarakat Tidak Mampu Perspektif Hukum

BPRS Berkah Dana Fadhlillah harus terus meningkatkan penyaluran pembiayaan murabahah bagi pelaku usaha mikro, untuk meningkatkan jumlah nasabah maupun jumlah pembiayaan

Analisis Hukum Islam tentang Pengelolaan Dana Non Halal Untuk Kegiatan Infrastruktur Sosial Dalam Perspektif Hukum Islam di Daarut Tauhid Peduli Metro Dana non halal adalah dana

Dikutip dari Skripsi Analisis Gadai Emas Syariah: Studi Kasus pada BRI Syariah Cabang Pekanbaru.2016 Ahmad Supriyadi.. Struktur Hukum Pegadaian Syariah Dalam Perspektif Hukum Islam

2020 Peran Fintech Dalam Meningkatkan Literasi Keuangan Usaha Mikro Kecil Menengah Di Batam.. Uang Elektronik Dalam Perspektif

“Sanksi Bagi Pelaku Pekerja Seks Komersial Prostitusi online Menurut Hukum Positif Perspektif Hukum Pidana Islam.” Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati, Bandung.” Bahwa sanksi