• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengaruh Berkumur Dengan Ekstrak Daun Sirih Merah (Piper crocatum) 3% Terhadap Akumulasi Plak Pada Mahasiswa Fakultas Kedokteran Gigi USU Angkatan 2014

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pengaruh Berkumur Dengan Ekstrak Daun Sirih Merah (Piper crocatum) 3% Terhadap Akumulasi Plak Pada Mahasiswa Fakultas Kedokteran Gigi USU Angkatan 2014"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Fakultas Kedokteran Gigi

Departemen Periodonsia

Tahun 2016

Priangka Padmanathan

Pengaruh Berkumur Dengan Ekstrak Daun Sirih Merah (Piper crocatum) 3%

Terhadap Akumulasi Plak Pada Mahasiswa Fakultas Kedokteran Gigi USU Angkatan

2014

xi + 37 Halaman

Daun sirih merah mengandung senyawa-senyawa antibakteri antara lain minyak

atsiri, tanin, flavonoid, polifenol dan saponin. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan

untuk mengetahui pengaruh konseantrasi daun sirih merah terhadap plak. Ekstrak daun

sirih merah dibuat dengan melakukan maserasi daun segar yang telah dihaluskan

menggunakan pelarut alkohol 96%, selanjutnya rendaman disaring, lalu filtrat

dikeringkan. Ekstrak kering kemudian dibuat larutan dengan konsentrasi 3%. Jenis

penelitian ini ialah penelitian eksperimental ulang atau pre-posttest control group

design.yang dilakukan terhadap mahasiswa Fakultas Kedokteran Gigi USU 2014.

Rancangan penelitian yang dilakukan adalah double blind study. Penelitian dilakukan di

departemen periodonsia Fakultas Kedokteran Gigi USU Medan dan laboratorium obat

tradisional fakultas farmasi USU Medan dari Juli 2015 sampai Februari 2016. Pengujian

dalam penelitian ini dilakukan dengan metode pemeriksaan indeks plak dengan

mengunakan indeks plak Löe-Silness. Pemilihan subjek penelitian dilakukan dengan

pengisian kuisioner dan pemeriksaan langsung, semua sampel akan dilakukan skrining

(2)

terlebih dahulu sesuai kriteria inklusi dan eksklusi yang telah ditetapkan. Setelah itu,

subjek penelitian diinstruksikan berkumur dengan obat kumur yang diberikan sebanyak

10 ml selama 30 detik setelah sikat gigi pada pagi hari dan malam hari sebelum tidur

sampai hari ke- 7. Hasil penelitian ini membuktikan bahwa larutan ekstrak daun sirih

merah 3% mempunyai efek terhadap akumulasi plak dengan penurunan plak sebanyak

0.250. Dari hasil penelitian ekstrak daun sirih merah 3% terhadap akumulasi plak ini

diharapkan dapat menjadi bahan petunjuk sebagai alternatif obat umur dari bahan alami

seperti sirih merah dalam meningkatkan kesehatan gigi dan jaringan periodontal.

Daftar Rujukan : 29 (2005-2015)

Referensi

Dokumen terkait

There are two kinds of sources used in this study, namely the primary source, which is the three short stories mentioned above, and secondary sources from references, books

Berdasarkan penelitian yang sudah peneliti jabarkan di atas, maka secara keseluruhan dari beberapa penjabaran dalam buku Soeharto, Bapak Pembangunan Indonesia

Visoko radioaktivni odpadki ali VRAO K tej vrsti radioaktivnih odpadkov uvrščamo izrabljeno jedrsko gradivo IJG Mele, 2013, vendar le takrat, ko ga ne nameravamo več predelati

Gading Raya, Rawamangun Jakarta Timur (021) 60405833

Pada siklus I nilai rata-rata yang diperoleh dari sikap guru berdiskusi melalui supervise akademik adalah 79,38 kategori “cukup”,sedangkan pada siklus II nilai

Stack merupakan salah satu bagian dari struktur data yang sangat berguna dalam pengolahan data komputer, sedangkan Queue juga merupakan salah satu jenis struktur data yang

bahwa Pemerintah Daerah dalam menyelenggarakan penilaian analisis mengenai dampak lingkungan hidup yang menjadi kewenangannya berdasarkan ketentuan Pasal 9 Peraturan Pemerintah

Untuk lebih lanjut penulis akan membahas masalah ini dalam sebuah Penulisan Ilmiah yang diberi judul DNA komputer sebagai pengganti chip mikroprosesor silikon yang mampu