• Tidak ada hasil yang ditemukan

Analisis Penggunaan Transaksi Non-Tunai di Kalangan Pengusaha Kota Medan

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Analisis Penggunaan Transaksi Non-Tunai di Kalangan Pengusaha Kota Medan"

Copied!
14
0
0

Teks penuh

(1)

SKRIPSI

ANALISIS PENGGUNAAN TRANSAKSI NON TUNAI DI KALANGAN PENGUSAHA MUDA DI INDONESIA (STUDI KASUS HIPMI KOTA

MEDAN)

Oleh :

Rayna Ditriano 110501058

DEPARTEMEN EKONOMI PEMBANGUNAN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

(2)

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS DEPARTEMEN EKONOMI PEMBANGUNAN

Nama : Rayna Ditriano

PERSETUJUAN PERCETAKAN

Nim : 110501058

Departemen : Ekonomi Pembangunan Konsentrasi : Perbankan

Judul : Analisis Penggunaan Transaksi Non-Tunai di Kalangan Pengusaha Kota Medan

Tanggal, Ketua Program Studi

NIP. 19710503 200312 1 003 Irsyad Lubis, SE, M.Soc, Sc, Ph.D

Tanggal, Ketua Departemen

(3)

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS DEPARTEMEN EKONOMI PEMBANGUNAN

Nama : Rayna Ditriano

PERSETUJUAN

Nim : 110501058

Departemen : Ekonomi Pembangunan Konsentrasi : Perbankan

Judul : Analisis Penggunaan Transaksi Non-Tunai di Kalangan Pengusaha Kota Medan

Tanggal, Dosen Pembimbing

NIP. 19730408 199802 1 001 Wahyu Ario Pratomo, SE, M.Ec

Tanggal, Dosen Penguji I

NIP. 19750909 200801 1 012 Syarief Fauzie, S.E., M.Ak., Ak

Tanggal, Dosen Penguji II

NIP. 19490808 198103 1 001

(4)

LEMBAR PERNYATAAN

Saya yang bertanda tangan di bawah ini menyatakan dengan sesungguhnya

bahwa skripsi saya yang berjudul “Analisis Penggunaan Transaksi Non-Tunai di

Kalangan Pengusaha Kota Medan” adalah benar hasil karya tulis saya sendiri

yang disusun sebagai tugas akademik guna menyelesaikan beban akademik pada

Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara.

Bagian atau data tertentu yang saya peroleh dari perusahaan atau lembaga,

sumber tertentu, dan hasil karya orang lain telah mendapat izin, dan/atau

dituliskan sumbernya secara jelas sesuai dengan norma, kaidah, dan etika

penulisan ilmiah.

Apabila kemudian hari ditemukan adanya kecurangan dan plagiat dalam

skripsi ini, saya siap menerima sanksi sesuai dengan peraturan yang berlaku.

Medan, Juli 2015

(5)

ABSTRAK

ANALISIS PENGGUNAAN TRANSAKSI NON-TUNAI DI KALANGAN PENGUSAHA MUDA DI INDONESIA (STUDI KASUS KOTA MEDAN)

Penelitian ini bertujuan untuk melihat penggunaan transaksi non-tunai di kalangan pengusaha muda Kota Medan. Transaksi Non-Tunai merupakan bagian dari Sistem Pembayaran yang semakin maju dan inovatif seiring dengan perkembangan teknologi yang mendukung sistem keuangan dengan tujuan mewujudkan masyarakat non-tunai.

Penelitian menggunakan data primer dan sekunder dalam proses penyelesaiannya dengan didukung oleh studi pustaka dan penyebaran kuesioner kepada responden yang menjadi target penelitian yaitu pengusaha di Kota Medan.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebagian besar responden telah mengadopsi dan menggunakan transaksi non-tunai dalam aktifitas usahanya meskipun masih lebih sering menggunakan transaksi dengan uang kontan sehari-hari. Secara umum tidak terlihat hubungan signifikan antara tingkat pendapatan dan umur terhadap frekuensi penggunaan transaksi non-tunai. Secara umum responden faktor pendorong dalam menggunakan transaksi non-tunai adalah dapat lebih efisien dalam penggunaannya dan lebih aman dan cepat, namun hambatan yang sering dihadapi adalah karena keterbatasan infrastruktur pendukung di berbagai tempat dan akses dalam menggunakan transaksi non-tunai yang masih terbatas di tempat-tempat tertentu.

(6)

ABSTRACT

ANALISIS PENGGUNAAN TRANSAKSI NON-TUNAI DI KALANGAN PENGUSAHA MUDA DI INDONESIA (STUDI KASUS KOTA MEDAN)

The purpose of this research aims to see the utilization of non-cash transactions among the young businessman in Medan City. Non-Cash Transaction is a part of a growing advanced and innovative payment system which is in line with the technological development that encouraged the financial system in order to achieve the so-called Less Cash Society.

This research uses primary and secondary data during the process of its finishing, literature reference backed up and questionnaires which distributed to the targeted respondents whom are basically Medan Businessman.

The result indicates that most of the respondents admitted that they had already adopted non-cash transactions in their business effort, despite still remain dependent towards cash method transaction on daily basis. In general, there is no significant correlation between the level of income, ages towards the frequencies of using the non-cash transactions. Over all, the driven factors determine the utilization of non-cash transactions is a safer, quicker and more efficient purpose, however the challenges that occur on the ground mostly because of the lack of infrastructure and payment machine which is not always available at all venues.

(7)

KATA PENGANTAR

Puji syukur Alhamdulillah kehadirat Allah SWT atas segala limpahan rahmat dan hidayahNya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Skripsi ini berjudul “Analisis Penggunaan Transaksi Non-Tunai di Kalangan Pengusaha Muda Indonesia (Studi Kasus HIPMI Kota Medan)”. Penyusunan skripsi ini merupakan salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Ekonomi pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis Departemen Ekonomi Pembangunan, Universitas Sumatera Utara.

Penulis telah banyak menerima bimbingan, saran, motivasi dan doa dari berbagai pihak selama penulisan skripsi ini. Sehingga pada kesempatan ini penulis menyampaikan ucapan terimakasih kepada semua pihak yang telah memberikan bantuan dan bimbingan, terutama kepada:

1. Bapak Prof. Dr. Azhar Maksum, M.Ec., Ac., Ak., selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara.

2. Bapak Wahyu Ario Pratomo, SE, M.Ec, selaku Ketua Departemen Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara serta Bapak Drs. Syahrir Hakim Nasution, M.Si selaku Sekretaris Departemen Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara.

3. Bapak Irsyad Lubis, SE, M.Soc, Sc, Ph.D, selaku Ketua Program Studi S1 Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara. Bapak Paidi Hidayat, SE, M.Si, selaku Sekretaris Program Studi S1 Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

4. Bapak Wahyu Ario Pratomo, S.E., M.Ec., selaku dosen pembimbing yang telah banyak meluangkan waktu dalam memberikan petunjuk, pengarahan, dan bimbingan dari awal hingga selesainya skripsi ini.

(8)

6. Seluruh Staff Akademik di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara, khususnya Departemen Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara.

7. Rekan-rekan mahasiswa stambuk 2011 S1 Ekonomi Pembangunan maupun para junior yang selalu memberikan semangat dan dukungan dalam mendampingi penulis hingga selesainya skripsi ini.

Dengan segala kerendahan hati, penulis menyadari bahwa skripsi ini tidak sempurna dan masih terdapat kekurangan yang disebabkan keterbatasan penulis dalam pengetahuan dan pengulasan skripsi. Oleh karena itu, penulis mengharapkan saran yang membangun sehingga skripsi ini dapat dijadikan acuan dalam penulisan karya-karya ilmiah selanjutnya. Semoga skripsi ini memberikan manfaat bagi penulis maupun para pembaca. Amin ya rabbal alamin.

Medan, Juli 2015

Penulis

(9)

DAFTAR ISI

Halaman

ABSTRAK ...i

ABSTRACT ...ii

KATA PENGANTAR ...iii

DAFTAR ISI ...v

DAFTAR TABEL ...vii

DAFTAR GAMBAR ...ix

DAFTAR LAMPIRAN ... BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang ...1

1.2 Perumusan Masalah ...4

1.3 Tujuan Penelitian ...5

1.4 Manfaat Penelitian...5

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Definisi Bank ...6

2.2 Resiko Perbankan ...7

2.3 Fungsi Bank ...8

2.3.1 Agent of Trust ...8

2.3.2 Agent of Development... ...9

2.3.3 Agent of Services... ...10

2.4 Sistem Pembayaran ...12

2.4.1 Tunai (Cash) ...12

2.4.2 Non-Tunai (Cashless) ...12

2.4.3 Peran Bank Sentral dalam Sistem Pembayaran ...15

2.5 Perkembangan Transaksi Sistem Pembayaran ...16

2.6 Faktor-Faktor yang mempengaruhi Penggunaan Transaksi Non Tunai ...18

2.7 Pengalaman Negara Lain ...19

2.8 Himpunan Pengusaha Mudan Indonesia (HIPMI) ...19

2.9 Penelitian Terdahulu ...22

2.10 Kerangka Konseptual ...24

BAB III METODOLOGI PENELITIAN 3.1 Jenis Penelitian ...25

3.2 Lokasi Penelitian ...25

3.3 Batasan Operasional ...26

3.4 Definisi Operasional ...26

3.5 Skala Pengukuran Variabel ...27

(10)

3.7 Jenis dan Sumber Data ...28

3.8 Metode Pengumpulan Data ...28

3.9 Teknik Analisis Data ...29

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN 4.1 Perkembangan Transaksi Non-Tunai ...32

4.2 Gambaran Responden ...33

4.2.1 Profil Usia Responden... ....34

4.2.2 Profil Responden Berdasarkan Jenis Kelamin ...34

4.2.3 Profil Responden Berdasarkan Status... ....35

4.2.4 Profil Responden Berdasarkan Tingkat Pendidikan....35

4.2.5 Profil Responden Berdasarkan Tingkat Pendapatan ...36

4.3 Analisis Crosstab ...36

4.3.1 Umur – Frekuensi Penggunaan Alat Pembayaran Non Tunai... ...36

4.3.2 Pendapatan – Frekuensi Penggunaan Alat Pembaya- Ran Non-Tunai... ...44

4.4 Faktor Pendorong dan Penghambat Penggunaan Alat Pembayaran Non-Tunai ...51

4.4.1 Pola Transaksi sehari-hari ...51

4.4.2 Faktor Pendorong Penggunaan Transaksi Non-Tunai ...53

4.4.3 Faktor Penghambat Penggunaan Transaksi Non-Tunai ...54

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulan ...56

5.2 Saran ...57

(11)

DAFTAR TABEL

No. Tabel Judul Halaman

2.1 Volume dan Nilai Transaksi Pembayaran Non Tunai 17 3.1 Teknik Analisis Data... 30 4.1 Komposisi Responden Berdasarkan Kelompok Umur... 33 4.2 Profil Responden Berdasarkan Jenis Kelamin... 33 4.3 Profil Responden Berdasarkan Status... 34 4.4 Profil Responden Berdasarkan Tingkat Pendapatan... 35 4.5 Crosstab Umur – Frekuensi Penggunaan Alat

Pembayaran Non-Tunai... 36 4.6 Hasil Chi Square Umur – Frekuensi Penggunaan ATM 38 4.7 Hasil Chi Square Umur – Frekuensi Penggunaan Uang

Elektronik... 39 4.8 Hasil Chi Square Umur – Frekuensi Penggunaan Kartu

Kredit... 39 4.9 Hasil Chi Square Umur – Frekuensi Penggunaan Kartu

Debit... 40 4.10 Hasil Chi Square Umur – Frekuensi Penggunaan Mobile

Banking... 40 4.11 Hasil Chi Square Umur – Frekuensi Penggunaan Phone

Banking... 41 4.12 Hasil Chi Square Umur – Frekuensi Penggunaan Internet

Banking... 42 4.13 Hasil Chi Square Umur – Frekuensi Penggunaan Cek/

Giro... 42 4.14 Crosstab Pendapatan – Frekuensi Penggunaan Alat

Pembayaran Non-Tunai... 43 4.15 Hasil Chi Square Pendapatan – Frekuensi Penggunaan

ATM... 45 4.16 Hasil Chi Square Pendapatan – Frekuensi Penggunaan

Uang Elektronik... 46 4.17 Hasil Chi Square Pendapatan – Frekuensi Penggunaan

Kartu Kredit... 46 4.18 Hasil Chi Square Pendapatan – Frekuensi Penggunaan

Kartu Debit... 47 4.19 Hasil Chi Square Pendapatan – Frekuensi Penggunaan

Mobile Banking... 47 4.20 Hasil Chi Square Pendapatan – Frekuensi Penggunaan

Phone Banking... 48 4.21 Hasil Chi Square Pendapatan – Frekuensi Penggunaan

Internet Banking... 49 4.22 Hasil Chi Square Pendapatan – Frekuensi Penggunaan

(12)

4.23 Persepsi Responden Terhadap Prospek Pengembangan

(13)

DAFTAR GAMBAR

No. Gambar Judul Halaman

2.1 Kerangka Konseptual ... 24 4.1 Profil Responden Berdasarkan Tingkat Pendidikan.. 35 4.2 Komposisi Penggunaan Uang cash sehari-hari Pada

(14)

DAFTAR LAMPIRAN

Referensi

Dokumen terkait

Deskripsi Singkat : Mata kuliah Akuntansi Keuangan Menengah 1 merupakan pendalaman dari mata kuliah Akuntansi Keuangan mempelajari konsep dan aplikasi dari keseluruhan

Tujuan yang ingin dicapai oleh peneliti dalam penelitian ini adalah untuk menganalisis dan membuktikan pengaruh faktor fundamental perusahaan terhadap risiko

Konsep akuntabilitas dalam pembangunan tahap II Jembatan Way Sekampung Kresnowidodo-Negara Saka Kabupaten Pesawaran dan juga merujuk pada penelitian terdahulu mengenai

Hal ini juga didukung dengan adanya R Square yang menunjukkan bahwa sebesar 13,4 persen variabel orientasi masa depan, pengetahuan keuangan dan kecerdasan spiritual

Banyak faktor yang dapat meningkatkan produktivitas kerja perawat1. diantaranya adalah menciptakan disiplin kerja yang tinggi dan lingkungan

Data skunder adalah sumber data yang diperoleh dari informasi- informasi dari orang lain. Dapat pula diartiakan sebagai data yang terkait langsung dengan

Disinilah diperlukan kecermatan pengolahan data mengenai pembeli, persediaan barang, perhitungan jumlah barang yang terjual dan perhitungan biaya yang dikenakan pada pembeli

Aplikasi kamus tiga bahasa yang dibangun dapat mencari kosakata menggunakan input kata dalam bahasa Jepang, Indonesia atau Inggris. Jika pengguna hanya menguasai bahasa Indonesia