• Tidak ada hasil yang ditemukan

Bank Syariah dan Sektor Riil

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Bank Syariah dan Sektor Riil"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Ba n k Sya r i a h d a n Sektor Ri i l

Asrian HC**

Bank syariah berorientasi sektor riil. Begitulah yang selalu didengungkan dalam ‘mempromosikan’ bank syariah. Apakah itu penting? Ya, ditengah ekonomi yang melambat karena terbatasnya investasi maka dorongan bagi perkembangan sector rill menjadi penting dan sangat berarti. Mengapa bisa begitu? Bank syariah tidak punya kesempatan ‘bermain’ di sektor moneter dengan mencari keuntungan dari spekulasi dalam jual beli valuta asing (valas) dan

surat berharga (saham-obligasi). Karena itu, bank syariah

menyalurkan dananya pada sektor usaha (riil).

Dengan begitu bank syariah menjalankan fungsi intermediasi dengan optimal. Fungsi bank adalah menghimpun dana dari masyarakat dan menyalurkannya kembali kepada masyarakat. Sedangkan saat ini, masalah ekonomi kita justru karena intermediasi bank yang tidak berfungsi secara baik. Apa memang begitu? Pada tahun 2007, LDR (loan to deposit ratio) bank secara nasional sebesar 60. Artinya, dari dana yang dihimpun bank, hanya 60% yang disalurkan kembali kepada masyarakat. Kondisi ini sudah lebih baik dari beberapa tahun

sebelumnya sejak krisis ekonomi melanda Indonesia pada

pertengahan tahun 1997.

(2)

Asr i a n H en d i c a ya

2

Tapi bank syariah tetap konsisten dengan fungsi intermediasinya.

Pada saat yang sama FDR (financing to deposit ratio) atau LDR pada

bank konvensional mencapai rata-rata diatas 100. Artinya, keseluruhan dana disalurkan kembali bahkan melebihi dana yang dihimpun dari masyarakat. Hal ini memberikan kesempatan kepada masyarakat untuk meningkatkan usahanya. Dunia usaha juga mendapat ‘energi’ untuk berkembang.

Berkembangnya dunia usaha menciptakan kesempatan kerja yang luas dan membutuhkan bahan baku yang banyak, yang notabene produksi masyarakat, hasil pertanian misalnya. Dengan demikian, kesejahteraan masyarakat meningkat, pengangguran berkurang, dan produksi masyarakat terserap pasar. Itulah sebabnya syariah melarang uang hanya berputar diantara kelompok tertentu saja.

Inilah kondisi yang diinginkan oleh syariah, baldatun toyyibatun

Referensi

Dokumen terkait

Selama Agustus 2014, terjadi inflasi sebesar 0,14 persen yang dipengaruhi oleh beberapa kelompok pengeluaran yang mengalami kenaikan meliputi kelompok pendidikan, rekreasi,

Model turbulen yang tepat untuk studi numerik ini adalah Shear Stress Transport (SST) k-  .Dari studi numerik yang dilakukan, didapatkan bahwa aliran balik di antara obstacle dan

Ali Aziz (2004: 15-88), terdapat beberapa prinsip yang harus terpenuhi dalam dakwah yang didukung pemberdayaan keluarga, yaitu: pertama, prinsip Kebutuhan:

The Indonesian Institute for Corporate Governance (IICG) mendefinisikan c orporate governance (CG) merupakan serangkaian mekanisme yang mengarahkan dan mengendalikan

Peningkatan pengetahuan remaja tentang kesehatan reproduksi remaja setelah diberi pendidikan, terjadi dalam kelompok (media booklet dan media lain) namun secara statistik

(Plt) dan Pelaksana Harian (Plh) yang cukup berat yaitu melaksanakan tugas definifnya dan tugas jabatan lain yang dirangkapnya sehingga menambah beban kerja, perlu dilakukan

Kaitan antara tingkat pendidikan dan pengetahuan gizi ibu, serta pola asuh dengan perilaku keluarga kadar gizi dan status gizi anak.. Bogor: Departemen Gizi Masyarakat,

Apabila diasumsikan bahwa total pendapatan sama dengan total belanja dan diasumsikan pula bahwa proporsi belanja bidang Cipta karya terhadap APBD sama dengan