• Tidak ada hasil yang ditemukan

Penetapan Kadar Nitrat pada Air Minum AM 0285, AM 0286, AM 0289 dengan Metode Spektrofotometri

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Penetapan Kadar Nitrat pada Air Minum AM 0285, AM 0286, AM 0289 dengan Metode Spektrofotometri"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

PENETAPAN KADAR NITRAT (NO

3

-) PADA AIR MINUM AM

0285, AM 0286, DAN AM 0289 DENGAN METODE

SPEKTROFOTOMETRI

ABSTRAK

Air minum adalah air yang melalui proses pengolahan atau tahap proses pengolahan memenuhi syarat kesehatan dan dapat langsung diminum. Air minum memerlukan persyaratan yang ketat karena air minum itu langsung berhubungan dengan proses biologis tubuh yang menentukan kualitas kehidupan manusia. Nitrat (NO3-) adalah bentuk utama nitrogen di perairan alami, sangat mudah larut

dalam air dan bersifat stabil. Konsumsi air yang mengandung kadar nitrat yang tinggi akan menurunkan kapasitas darah untuk mengikat oksigen, terutama pada bayi yang berumur kurang dari lima bulan. Keadaan ini dikenal sebagai

methemoglobinemia atau blue baby disease, yang mengakibatkan kulit bayi

berwarna kebiruan/cyanosis.

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kadar nitrat (NO3-) pada air minum

dan apakah kadar tersebut memenuhi persyaratan yang ditetapkan oleh Menteri Kesehatan RI No. 492/ Menkes/ PER/ IV/ 2010. Sampel yang digunakan adalah air minum yang ada di Laboratorium Kimia Balai Kesehatan Daerah Sumatera Utara. Pemeriksaan sampel dilakukan dengan metode spektrofotometri visibel.

Dari hasil analisis nitrat pada air minum diperoleh AM 0285=9,4 mg/L, AM 0286=4,8 mg/L, dan AM 0289=5,5 mg/L. Dimana Konsentrasi standar maksimal yang ditetapkan oleh Menteri Kesehatan RI No.492/ Menkes/ PER/ IV/ 2010 untuk nitrat dalam air minum sebesar 50 mg/L. Dari data di atas dinyatakan bahwa penetapan kadar nitrat yang dilakukan memenuhi persyaratan karena tidak melebihi batas konsentrasi standar maksimal yang telah ditetapkan.

Kata kunci: Air Minum, Penetapan Kadar Nitrat, Spektrofotometri Visibel.

Referensi

Dokumen terkait

Our study investigated the impact of building heights on 3D urban density, the frequently used Floor Area Ratio (FAR), estimation from spaceborne stereo

Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 32 Tahun 2011 tentang Pedoman Pemberian Hibah dan Bantuan Sosial Yang Bersumber Dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah sebagaimana

TANGGAL DIBUATNYA BA.HASIL EVALUASI SERTA JUMLAH PESERTA YANG MEMENUHI SYARAT DAN TIDAK MEMENUHI SYARAT PADA SETIAP TAHAPAN EVALUASI.. - Tanggal di buatnya Berita

Pada hari ini JUM AT tanggal SEMBILAN BELAS bulan OKTOBER tahun DUA RIBU DUA BELAS , kami Panitia Pengadaan Barang dan Jasa di Lingkungan Kementerian Agama Kantor

Sehubungan dengan pelaksanaan pembuktian kualifikasi pada perusahaan yang saudara/i pimpin, maka dengan ini kami mengundang saudara/i dalam kegiatan pembuktian

Pola-pola ketrampilan gerak yang dianjurkan untuk mengembangkan aktivitas jasmani melalui kegiatan permainan bagi anak usia 8 dan 9' tahun dapat disusun dalam bentuk keterampilan

Membawa semua dokumen ASLI sesuai SCAN DOKUMEN yang diupload pada tahap Pemasukan dokumen penawaran serta dokumen-dokumen lain yang dipersyaratkan dalam dokumen

Bantuan Keuangan Khusus Pengelolaan Air Bersih yang selanjutnya disebut BKK-PAB adalah bantuan keuangan khusus dari Pemerintah Kabupaten Bantul kepada Desa yang