• Tidak ada hasil yang ditemukan

Psikologi - S1

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Psikologi - S1"

Copied!
4
0
0

Teks penuh

(1)

SATUAN ACARA PERKULIAHAN-FAKULTAS PSIKOLOGI-UNIVERSITAS GUNADARMA

MATAKULIAH: PSIKOLOGI KLINIS

KODE MATAKULIAH/SKS = IT-051330/3 SKS

1

TIU : Mahasiswa diharapkan dapat memahami berbagai pendekatan dalam psikologi klinis dan penerapannya, memahami prinsip-prinsip asesmen klinis, memahami berbagai pendekatan dalam intervensi klinis, memahami prinsip-prinsip psikologi komunitas dan psikologi kesehatan, serta memahami isu-isu professional dan etika dalam penelitian ataupun praktek psikolog klinis.

Minggu ke

Pokok Bahasan dan TIU

Sub Pokok Bahasan dan Sasaran Belajar Cara Pengajaran

Media Tugas Referensi

1 Dasar-dasar

psikologi klinis (1)

A. Pengantar

:Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan psikologi klinis secara umum

B. Sejarah

:Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan sejarah dan perkembangan ilmu psikologi klinis

C. Isu-isu dalam psikologi klinis

:Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan isu-isu aktual dalam psikologi klinis

Tatap muka, Tanya jawab

OHP/Viewer Bentuk kelompok, tiap kelompok 4-5 orang, sehingga terbentuk 8 kelompok

Trull Bab 2, hal. 32; Bab 3, hal. 57.

2 Dasar-dasar

psikologi klinis (2)

A. Metode penelitian dalam psikologi klinis

:Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan berbagai metode observasi, epidemologi, korelasional, longitudinal & cross sectional, eksperimental, penelitian psikoterapi, metode desain suatu kasus.

B. Diagnosis dan klasifikasi masalah psikologis

:Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan tentang diagnosis, klasifikasi, serta permasalahan normal-abnormal

Tatap muka, Tanya jawab

OHP/Viewer Tiap kelompok mencari jurnal psikologi klinis, merangkum dan presentasi

Trull Bab 4, hal 84;

A. Definisi dan tujuan asesmen klinis

:Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan asesmen klinis

B. Wawancara

:Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan proses, jenis-jenis, tujuan, serta validitas dan reliabilitas dalam wawancara

Tatap muka, Tanya jawab

OHP/Viewer Melakukan asesmen Trull, Bab 6, hal. 141.

4 Asesmen klinis (2) : Tes inteligensi

A. Konsep inteligensi

:Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan tentang konsep inteligensi

B. Intelligence quotient (IQ)

:Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan IQ C. Asesmen klinis pada inteligensi

:Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan beberapa pendekatan dalam asesmen inteigensi

Tatap muka, Tanya jawab

OHP/Viewer Presentasi kelompok 1

Melakukan asesmen

(2)

SATUAN ACARA PERKULIAHAN-FAKULTAS PSIKOLOGI-UNIVERSITAS GUNADARMA

MATAKULIAH: PSIKOLOGI KLINIS

KODE MATAKULIAH/SKS = IT-051330/3 SKS

2

Minggu ke

Pokok Bahasan dan TIU

Sub Pokok Bahasan dan Sasaran Belajar Cara Pengajaran

Media Tugas Referensi

5 Asesmen klinis (3) : Tes kepribadian

A. Tes obyektif

:Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan kelebihan, kekurangan, contoh, dan metode dalam tes-tes obyektif secara umum (MMPI & MMPI-2)

B. Tes proyektif

:Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan berbagai contoh, dan cara pengukuran tes-tes proyektif secara umum (Tes Ro, TAT)

Tatap muka, Tanya jawab

OHP/Viewer Presentasi kelompok 2

Melakukan asesmen

Trull, Bab 8, hal. 200.

6 Asesmen klinis (4) : Pendekatan Keperilakuan

A. Konsep keperilakuan

:Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan tentang konsep keperilakuan.

B. Wawancara keperilakuan

:Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan wawancara dalam konteks keperilakuan

C. Metode observasi

:Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan berbagai metode observasi

D. Metode role-playing

:Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan metode role-playing

Tatap muka, Tanya jawab

OHP/Viewer Presentasi kelompok 3

Melakukan asesmen

Trull, Bab 9, hal. 236.

7 Presentasi

mahasiswa

Presentasi hasil asesmen oleh 4 kelompok mahasiswa Tatap muka, Diskusi, Tanya Jawab

OHP/Viewer - -

8 Presentasi

mahasiswa

Presentasi hasil asesmen oleh 4 kelompok mahasiswa Tatap muka, Diskusi, Tanya Jawab

OHP/Viewer - -

9 Intervensi klinis : Terapi individual

(1)

A. Intervensi psikologis

:Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan tentang proses dan tujuan intervensi psikologis

B. Gambaran umum berbagai pendekatan dalam psikoterapi :Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan pendekatan

psikodinamika, humanisme-eksistensial, behavioral, & CBT secara umum

Tatap muka, Tanya Jawab

(3)

SATUAN ACARA PERKULIAHAN-FAKULTAS PSIKOLOGI-UNIVERSITAS GUNADARMA

MATAKULIAH: PSIKOLOGI KLINIS

KODE MATAKULIAH/SKS = IT-051330/3 SKS

3

Minggu ke

Pokok Bahasan dan TIU

Sub Pokok Bahasan dan Sasaran Belajar Cara Pengajaran

Media Tugas Referensi

10 Intervensi klinis: Terapi kelompok

(2)

A. Terapi kelompok

:Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan sejarah, metode, dan penerapan terapi kelompok

B. Terapi keluarga

:Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan berbagai pendekatan dalam terapi keluarga

C. Terapi pasangan

:Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan tentang terapi pasangan secara umum

Tatap muka, Tanya Jawab

OHP/Viewer Presentasi kelompok 5 Trull Bab 15, hal. 410

11. UJIAN TENGAH SEMESTER

(Materi Pertemuan 1, 2, 3, 4, 5)

12 Klinis khusus: psikologi komunitas

(1)

A. Sejarah

:Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan sejarah psikologi komunitas

B. Konsep

:Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan berbagai konsep dalam psikologi komunitas

C. Metode intervensi

:Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan metode intervensi psikologi komunitas

Tatap muka, Tanya Jawab

OHP/Viewer Presentasi kelompok 6 Trull Bab 16, hal. 437.

Sundberg,et.al., Bab 15, hal. 461.

13 Klinis khusus (2) : psikologi kesehatan

A. Sejarah

:Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan tentang sejarah psikologi kesehatan

B. Metode intervensi

:Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan metode intervensi psikologi kesehatan

C. Pencegahan masalah kesehatan

:Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan cara-cara pencegahan masalah kesehatan

Tatap muka, Tanya Jawab

OHP/Viewer Presentasi kelompok 7 Sundberg,et.al., Bab. 11, hal. 331.

14 Pediatri dan psikologi klinis

anak-dewasa

A. Pengantar

: Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan tentang psikologi anak secara umum

B. Psikologi pediatri dan neuropsikologi pediatri

: Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan tentang peikologi dan neuropsikologi pediatri

Tatap muka, Tanya Jawab

(4)

SATUAN ACARA PERKULIAHAN-FAKULTAS PSIKOLOGI-UNIVERSITAS GUNADARMA

MATAKULIAH: PSIKOLOGI KLINIS

KODE MATAKULIAH/SKS = IT-051330/3 SKS

4

Minggu ke

Pokok Bahasan dan TIU

Sub Pokok Bahasan dan Sasaran Belajar Cara Pengajaran

Media Tugas Referensi

C. Model-model pelayanan psikologi anak

: Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan tentang berbagai model pelayanan terhadap anak

D. Psikologi klinis dewasa

: Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan tentang gangguan klinis dewasa dan intervensinya secara umum 15 Psikologi Klinis

berbasis IT

Mahasiswa dapat memahami dan menjelaskan tentang : A. Gangguan Psikologis terkait IT

B. Assessment berbasis IT

C. Intervensi berbasis IT

Tatap muka, Tanya Jawab

OHP/Viewer - DSM IV-TR;

Young &

De Abreu bab. 2, hal. 19; Brown & Lent, bab. 3, hal. 38

16 UJIAN AKHIR SEMESTER

(Materi Pertemuan 6, 9, 10, 12, 13, 14)

Daftar Referensi

Freeman, A., Felgoise S, H., & Davis, D.D. (2008). Clinical psychology : Integrating science and practice. New jersey : John Wiley & Sons, Inc.

Sundberg, N. D., Wineberger, A.A., & Taplin, J.R. (2002). Clinical psychology : Evolving theory, practice, and research (4th edition). New Jersey : Prentice hall.

*Trull, T. J. (2005). Clinical psychology (7th edition). Belmont CA : Thomson Wadsworth.

Young, Kimberly, S., & De Abreu, Cristiano, N. (2011). Internet Addiction-A Handbook and Guide To Evaluation and Treatmen. New Jersey: John Wiley and Sons, Inc.

Keterangan :

Referensi

Dokumen terkait

TIU = Agar mahasiswa mampu memahami bagaimana peran teknologi komputer dan teknologi informasi dalam kehidupan manusia serta Kaitannya antara teknologi komputer dan psikologi.. TIK

TIU : Mahasiswa diharapkan dapat memahami penjelasan mengenai Asal mula kehidupan di Bumi, Geografi kehidupan, evolusi dan masalah Perkembang biakan secara

15 Presentasi makalah Tema : Telaah neurosains dalam kondisi klinis agar mahasiswa mampu memahami, menganalisa, mempresentasikan dan berdiskusi tentang tema psikologi

: memahami dan menjelaskan definisi dan tujuan pengukuran dalam psikologi, masalah-masalah dalam pengukuran psikologi serta berbagai skala-skala pengukuran..

memahami prinsip-prinsip perkembangan dan implikasinya dalam pendidikan Mahasiswa dapat menerangkan prinsip-prinsip perkembangan beserta penerapannya dengan

Mampu mengetahui konsep psikologi klinis, teori kepribadian dan pendekatan yang digunakan dalam psikologi klinis, berbagai macam abnormalitas, bentuk asesmen,

Mahasiswa mampu menjelaskan berbagai macam pendekatan yang digunakan dalam Psikologi Klinis.. Psikologi Klinis 

Deskripsi Singkat : Mata kuliah yang menjabarkan prinsip-prinsip dasar berbagai tes psikologi dalam berbagai setting (pendidikan, pekerjaan, klinis, dan konseling)..