Pembahasan Soal CPNS
1. Tn. J 60 tahun datang
dengan keluhan nyeri dada kiri tembus punggung sejak 12 jam lalu. Pada EKG
ditemukan ST depresi. Pada pemeriksaan CKMB
ditemukan hasil yg positif.
Diagnosis yang paling mendekati adalah
• a. PJB
• b. Infark miokard akut
• c. Perikarditis
• d. Cardiac tamponade
• e. PPOK
5. Seorang laki-laki 41 tahun datang dengan keluhan nyeri dada kiri sejak 1 jam yang lalu, menjalar ke leher, tangan kiri.
Nyeir dada tidak membaik dengan istirahat Dada seperti diremas. Pasien juga
mengeluhkan keringat dingin.
Pasien memiliki riwayat HT dan tidak berobat teratur. Pasien juga merokok. Pada pemeriksaan
EKG didapatkan ST elevasi di lead II,III,AvF. Diagnosis kerja:
a. STEMI inferior b. STEMI anterior
c. STEMI anteroseptal d. STEMI lateral
e. STEMI posterior
7. Tn. F 45 tahun, datang dengan keluhan nyeri dada sejak 3 jam lalu. Nyeri dada dirasakan menjalar dari dada hingga ke leher dan lengan kiri. Pada pemeriksaan fisik ditemukan tidak ada kelainan.
Pada pemeriksaan EKG
ditemukan adanya kenaikan segmen ST pada lead V1-V4.
Pemeriksaan enzyme jantung didapatkan +. Diagnosis yang tepat untuk pasien adalah
• a. STEMI
• b. NSTEMI
• c. Cor pulmonale
• d. PJB
• e. TOF
dr. Ragil Nur Rosyadi Sp JP, FIHA
PATHOPHYSIOLOGY
Plaque
Rupture
DIAGNOSIS
WHO Criteria
• Angina
• ECG
• Cardiac Marker
DON’T FORGET RISK FACTOR !!!
Hypertension Age
Tobacco use Gender
Diabetes Family History
Physical inactivity Dyslipidemia
Overweight and obesity
SYMPTOMS
Angina : DISCOMFORT in the chest/ “choking,” that
characteristically comes on with exertion, relieved by rest and/or NTG
• Rest angina
• Angina de novo
• Crescendo angina
• More than 20 minutes
ECG in ACS : Evolution
a. hyper acute
b. complete evolution
c. old myocardial infarction
ECG
ECG : ISCHEMIA
ST DEPRESSION
T INVERSION
INFERIOR
LATERAL
RV
ANTERIOR
STEMI NSTEMI UA
TREATMENT GOALS
• Myocardial salvage revascularization
• Prevent ischemic expansion antithrombotic, anticoagulant
• Prevent complication additional therapy
AHA,2015
AHA,2015
Complication
Type Manifestations
Ischemic Angina, reinfarction, infarct extension Mechanical Heart failure
Cardiogenic shock
Mitral valve dysfunction Aneurysms
Cardiac rupture
Arrhythmic Atrial or ventricular arrhythmias, sinus or atrioventricular node dysfunction
Embolic Central nervous system or peripheral embolization
Inflammatory Pericarditis
COMPLICATION
ALL Anterior Anterior Anterior
Anteroseptal ALL
AV block Inf ALL
ALL
2. Tn. J 50 tahun datang dengan keluhan sesak ketika beraktivitas.
Pada pemeriksaan fisik nampak ada peningkatan JVP, namun tidak
ditemukan adanya edema tungkai.
Etiologi keluhan pasien adalah
• a. Dekompensasi kordis
• b. Gagal ginjal
• c. Gagal liver
• d. Chikungunya
• e. Filariasis
3. Ny. J 27 tahun baru saja melahirkan 1
minggu lalu. Saat ini datang dengan sesak
ketika beraktivitas. Pada pemeriksaan fisik
ditemukan edema
tungkai pada kedua kaki pasien. Diagnosis yang paing mendekati adalah
a. Gagal jantung kanan
b. Efek samping obat c. Filariasis
d. Gagal jantung kiri
e. Sirosis
DEKOMPENSASI CORDIS (DEKOM CORDIS)
Dr. Ragil Nur Rosyadi, SPJP, FIHA
DEKOMPENSASI CORDIS
• ISTILAH LAIN:
Gagal jantung, payah jantung, heart failure, congestive heart failure, gagal jantung kongestif
• DEFINISI:
Suatu keadaan patofisiologis adanya kelainan fungsi jantung berakibat jantung gagal memompakan darah untuk memenuhi kebutuhan metabolisme jaringan dan/atau kemampuannya hanya ada kalau disertai peninggian tekanan
pengisian ventrikel kiri
PENYEBAB
• PENYAKIT YANG MENIMBULKAN PENURUNAN FUNGSI VENTRIKEL:
Penyakit arteri koroner, hipertensi, kardiomyopati, penyakit pembuluh darah, dan penyakit jantung kongenital
• KEADAAN YANG MEMBATASI PENGISIAN VENTRIKEL
Stenosis mitral, kardiomyopati, penyakit perikardial
PATOFISIOLOGI
• TEORI BACKWARD FAILURE
• TEORI FORWARD FAILURE
SIKLUS JANTUNG
FAKTOR PENCETUS
AMI yang tersembunyi
Serangan
hipertensi Aritmia akut Infeksi Emboli paru
Anemia Tirotoksikosis
Kehamilan endokarditis
infektif
Beban cairan yang
berlebihan
MANIFESTASI
KLINIS
GAGAL JANTUNG KIRI
Dyspneu d’
effort Fatigue Ortopneu
Dyspneu nokturnal paroksismal
Batuk
Pembesaran jantung
Irama derap S3
Pernafasan cheyene
stokes
Takikardi
Ronkhi kongesti vena
pulmonalis
DEKOM CORDIS KANAN
Fatigue Edema liver
engorgement Anoreksia Kembung
Hipertrofi jantung kanan
irama derap
atrium kanan Mumur
Tanda2 penyakit paru
kronik
Tekanan vena jugularis meningkat
Ascites Hidrothoraks Hepatomegali Pitting edema
CHF
• Manifestasinya gabungan dari decomp cordis kiri dan kanan
PEMERIKSAAN PENUNJANG
• Kardiomegali
• Corakan vaskuler meningkat
• Infiltrat prekordial kedua paru
• Efusi pleura Rö Thoraks:
• Melihat penyakit yang mendasari (misal infark miokard atau aritmia
EKG:
• Hb, elektrolit, ekokardiografi, angiografi, fungsi
ginjal, dan fungsi tiroid dilakukan atas indikasi
Pemeriksaan lain
PENATALAKSANAAN
Oksigenasi
Menurunkan afterload ACE inhibitor, ISDN
Menurunkan preload diuretic
Meningkatkan kontraktilitas
digitalis?
4. Sdr. F 21 tahun
tertusuk di dada kiri di sebuah
perkelahian. Pasien kemudian mengeluh sesak. Pada
auskultasi ditemukan suara jantung
menjauh. Langkah selanjutnya adalah
a. Pasang WSD
b. Perkardiosintesis
c. USG doppler
d. Rujuk FKTL
e. Pasang infus
6.Ny. J datang ke dokter
untuk kontrol tekanan darah rutin. Pasien kontrol karena obat pasien habis. Pada
tanda vital didapatkan TD 200/100 mmHg, Hr 90 x per menit, RR 20 x per menit, suhu 37,2 derajat celcius.
Pemeriksaan fisik lain dalam batas normal. Tatalaksana untuk Ny. J adalah
a. Atropine intravena
b. Kaptopril sublingual
c. Parasetamol per oral d. Loading aspilet
e. Piracetam intravena
HYPERTENSION
9. Laki-laki 55 tahun ditemukan tidak sadar. Dari pemeriksaan didapatkan denyut nadi tidak
teraba, nafas tidak adekuat. Tindakan yang paling tepat dilakukan adalah
• A. Resusitasi cairan
• B. Intubasi
• C. Heimlich maneuver
• D. Resusitasi jantung paru
• E. Defibrilasi
CARDIAC
ARREST
AHA,2015
SHOUT FOR HELP/ACTIVATE EMERGENCY RESPONSE
AHA,2015
AHA,2015
ASYSTOLE VF
PEA VT
SHOCKABLE UNSHOCKABLE
AHA,2015
10. Wanita, 45 tahun,
datang ke tempat praktek anda dengan keluhan
utama bengkak di kaki kanan. Pasien sedang
menjalani kemoterapi untuk ca mammae. Riwayat tirah baring lama (+).
Pemeriksaan laboratarium DDimer meningkat.
Diagnosa kasus ini adalah?
A. Phlebitis
B. Trombosis vena dalam
C. Iskemik arteri akut
D. Penyakit buerger
E. Penyakit arteri perifer
Deep Vein Thrombosis
Deep Vein Thrombosis: a condition characterized by an activation of the clotting cascade leading to formation of blood clot in the deep vein system
Classic sign: calf pain/tenderness, swelling, redness, and Homan’s sign (pain in the calf on dorsoflexion of the patient's foot at the ankle while the knee is fully extension)
Clinical signs of DVT are not specific and have low accuracy in the diagnosis of DVT
Ho WK. Deep vein thrombosis: risks and diagnosis. Aust Fam Physician 2010;39(6): 468-74
Wells Clinical Prediction Score incorporates risk factors, clinical signs, and the presence or absence of alternative diagnoses
Increase Accuracy
Deep Vein Thrombosis (DVT)
Active cancer (treatment ongoing or within the previous 6 months or palliative) Paralysis, paresis, or recent plaster immobilization of the lower extremities Recently bedridden for more than 3 days or major surgery, within 4 weeks Localized tenderness along the distribution of the deep venous system Entire leg swollen
Calf swelling by more than 3 cm when comapred to the asymptomatic leg (meausred below tibial tuberosity)
Pitting edema (greater in the symptomatic leg) Collateral superficial veins (nonvaricose)
Alternative diagnosis as likely or more likely than that of deep vein thrombosis
High probability = 3 or greater
Moderate probability = 1 or 2
Low probability = 0 or less
1 1 1 1
1 1 -2
1 1
Modification : This clinical model has been modified to take one other clinical feature
into account : a previously documented deep vein thrombosis (DVT) is given the score of 1
Using this modified scoring system, DVT is either likely or unlikely, as follow :
DVT likely = 2 or greater
DVT unlikely = 1 or less
Wells PS et al. Evaluation of D-dimer in the diagnosis of suspected deep-vein thrombosis. New England Journal of Medicine 2003;349: 1227-35
Clinical Features Score
0 0 0 1
0 1 0 0 1
This Patient
3
Pretest Probability Score of DVT (Two-Level DVT Wells Score)
Clinical Algorithm of Deep Vein Thrombosis
American Society of Hematology, 2002
American College of Emergency Physicians, 2009
Institute for Clinical Systems Improvement Health Care Guideline, 2013
Merli G. Clin Geriatr Med 2006;22(1): 75-92
Virchow’s Triad
Risk that Promotes Thrombosis
increase tendency for
a person to
develop
blood clots
Anticoagulants • Heparin (UFH or LMWH)
• Oral anticoagulant
Pharmacologic thrombolysis Indications :
• Massive Pulmonary Embolism (PE)
• PE with hemodynamic instability
• DVT ileofemoral massive
Percutaneous mechanical thrombectomy
Indications :
• If any contraindication with thrombolitic
• Combination therapy with thrombolytic
Adjuvant venous angioplasty and stenting
Indications :
• May-Thurner syndrome
• Poor flow hemodynamic following lytic of the thrombus
Open surgical thrombectomy Indications :
• Acute ileofemoral DVT in patients with contraindication to thrombolitic agent
• Poor result with thrombolysis and mechanical thrombectomy
MR Jaff et al. Management of Massive and Submassive Pulmonary Embolism, Iliofemoral Deep Vein Thrombosis, and Chronic Thromboembolic Pulmonary Hypertension: A Scientific Statement From the American Heart Association. Circulation. 2011;123: 1788-1830