• Tidak ada hasil yang ditemukan

(ABSTRAK)Analisis Faktor Kepuasan, Komitmen Dan Kesukaan atas merek Serta Pengaruhnya Terhadap Loyalitas merek Rokok Djarum Super Bagi Konsumen Di Kelurahan Sekaran Kecamatan Gunung-Pati Semarang.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "(ABSTRAK)Analisis Faktor Kepuasan, Komitmen Dan Kesukaan atas merek Serta Pengaruhnya Terhadap Loyalitas merek Rokok Djarum Super Bagi Konsumen Di Kelurahan Sekaran Kecamatan Gunung-Pati Semarang."

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

ii

ABSTRAK

Bambang. 2010. “Analisis Faktor Kepuasan, Komitmen Dan Kesukaan atas merek Serta Pengaruhnya Terhadap Loyalitas merek Rokok Djarum Super Bagi Konsumen Di Kelurahan Sekaran Kecamatan Gunung-Pati Semarang. Program Studi Manajemen Pemasaran, Jurusan Manajemen, Fakultas Ekonomi, Universitas

Negeri Semarang. Dosen Pembimbing I Drs. Ketut Sudarma, MM., Dosen

Pembimbing II Dorojatun Prihandono, SE, MM.

Kata Kunci: Kepuasan, Komitmen, Kesukaan atas merek dan Loyalitas merek

Usaha untuk mempertahankan loyalitas merek dapat ditunjukkan dengan meningkatkan Kepuasan, Komitmen, dan Kesukaan atas merek . Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh faktor kepuasan, komitmen dan kesukaan atas merek terhadap loyalitas merek rokok Djarum Super bagi konsumen di kelurahan sekaran kecamatan gunung-pati semarang baik secara parsial maupun secara simultan.

Populasi dalam penelitian ini adalah konsumen yang mengunakan (membeli dan memakai) rokok Djarum Super di Kelurahan sekaran Kecamatan Gunungpati, Semarang yang berjumlah 100 orang. teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah accidental sampling, Oleh karena itu keseluruhan populasi yang diteliti. Variabel dalam penelitian ini adalah Kepuasan (X1), Komitmen (X2), Kesukaan atas merek dan Loyalitas merek (Y).

Metode analisis data yang digunakan adalah Analisis Regresi Linier Berganda.

Berdasarkan hasil penelitian diketahui terdapat pengaruh Kepuasan, Komitmen dan Kesukaan atas merek baik secara parsial maupun secara simultan terhadap loyalitas merek rokok Djarum Super bagi konsumen di Kelurahan Sekaran Kecamatan Gunungpati Semarang. Besarnya pengaruh Kepuasan, Komitmen dan Kesukaan atas merek terhadap loyalitas merek rokok Djarum Super bagi konsumen di Kelurahan Sekaran Kecamatan Gunungpati Semarang adalah 28,2% dan 71,8% dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Besarnya pengaruh secara parsial Kepuasan terhadap loyalitas merek rokok Djarum Super bagi konsumen di Kelurahan Sekaran Kecamatan Gunungpati Semarang adalah 6%. Besarnya pengaruh secara parsial Komitmen terhadap loyalitas merek rokok Djarum Super bagi konsumen di Kelurahan Sekaran Kecamatan Gunungpati Semarang adalah 5.66%. Besarnya pengaruh secara parsial Kesukaan atas merek terhadap loyalitas merek rokok Djarum Super bagi konsumen di Kelurahan Sekaran Kecamatan Gunungpati Semarang adalah 14,98%.

Referensi

Dokumen terkait

Program aplikasi Pengolahan Nilai Lab Kom Di SMU 99 diharapkan mempermudah guru Lab Kom dalam perhitungan nilai dengan menggunakan komputerisasi, serta dengan adanya aplikasi ini

Mengembalikan seluruh biaya selama pendidikan yang telah dikeluarkan Pemerintah, dikarenakan mengundurkan diri, diberhentikan dengan hormat maupun tidak hormat

Alhamdulillahirobbil alamin, puji syukur kehadirat Allah SWT, Tuhan semesta alam yang telah memberikan Rahmat dan Hidayah-Nya selama pelaksanaan penyusunan skripsi

X.. pada siswa kelas VI SD Negeri 1 Karangreja, Kecamatan Karangreja, Kabupaten Purbalingga. Model kontekstual diduga kuat berpengaruh terhadap peningkatan

Usaha yang sungguh-sungguh yang harus dilakukan individu untuk kembali bersekolah menunjukkan adanya motivasi belajar kuat, pada masing- masing individu untuk

Berdasarkan hasil penelitian tersebut, dapat disimpulkan bahwa pola asuh orang tua demokratis memiliki hubungan yang positif dan signifikan terhadap prestasi belajar

ketentuan membawa semua berkas/dokumen asli sebagaimana yang telah. dilampirkan/dicantumkan dalam Dokumen Kualifikasi Saudara dan akan dinyatakan

Penelitian ini merupakan penelitian Quasi- eksperiment dengan bentuk Non Equivalent Control Group Design yaitu dengan cara menambahkan kelompok control sebagai pembanding dari