• Tidak ada hasil yang ditemukan

ANALISIS DAMPAK PENERAPAN BANTUAN PANGAN NON TUNAI SEBAGAI PENGGANTI RASTRA DAN EVALUASI SISTEM PELAKSANAANNYA DI KOTA SURAKARTA

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "ANALISIS DAMPAK PENERAPAN BANTUAN PANGAN NON TUNAI SEBAGAI PENGGANTI RASTRA DAN EVALUASI SISTEM PELAKSANAANNYA DI KOTA SURAKARTA"

Copied!
15
0
0

Teks penuh

(1)

ANALISIS DAMPAK PENERAPAN BANTUAN PANGAN NON TUNAI SEBAGAI PENGGANTI RASTRA DAN EVALUASI SISTEM

PELAKSANAANNYA DI KOTA SURAKARTA

TUGAS AKHIR

Disusun Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan

Mencapai Derajat Ahli Madya (A.Md.) Program Studi Diploma III Akuntansi

Oleh :

LISA KURNIAWATI NIM F3314064

PROGRAM STUDI DIPLOMA III AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

(2)

ii ABSTRAK

ANALISIS DAMPAK PENERAPAN BANTUAN PANGAN NON TUNAI SEBAGAI PENGGANTI RASTRA DAN EVALUASI SISTEM

PELAKSANAANNYA DI KOTA SURAKARTA

Lisa Kurniawati F3314064

Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) adalah bantuan sosial yang diterapkan untuk menggantikan program bantuan Beras untuk Keluarga Sejahtera (Rastra) yang diwujudkan dalam bentuk non tunai diberikan kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) setiap bulannya melalui mekanisme akun elektronik yang digunakan hanya untuk membeli bahan pangan di pedagang/e-warong yang bekerja sama dengan bank.

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk meneliti dampak yang dirasakan oleh pihak-pihak yang berkaitan dengan penerapan BPNT serta untuk meneliti pelaksanaannya di Kota Surakarta.

Langkah-langkah yang dilakukan dalam penelitian ini adalah membandingkan sistem Pelaksanaan yang ada di Pedoman Umum Pelaksanaan BPNT 2017 dengan sistem yang terjadi di lapangan dengan mengumpulkan data dari berbagai koresponden terkait di Kota Surakarta.

Hasil dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dampak diterapkannya BPNT sebagai bantuan sosial pengganti Rastra dan serangkaian aktivitas sistem pelaksanaannya di Kota Surakarta.

Kesimpulan dari penelitian ini adalah adanya dampak serta harapan yang positif oleh berbagai pihak meskipun masih ada beberapa pihak yang kurang mendukung. Sistek pelaksanaan yang diterapkan di Kota Surakarta sudah sesuai dengan Pedoman Umum BPNT 2017.

Saran yang dapat penulis berikan terkait penerapan BPNT adalah bahwa dalam penerapan program baru ini harus selalu ada koordinasi yang baik dari seluruh pihak yang terlibat dalam pelaksanaannya agar penerapan BPNT dapat berkelanjutan, mampu mewujudkan kesejahteraan pangan, mampu mewujudkan ketahanan pangan serta dapat diterima oleh semua pihak.

(3)

iii ABSTRACT

ANALISIS DAMPAK PENERAPAN BANTUAN PANGAN NON TUNAI SEBAGAI PENGGANTI RASTRA DAN EVALUASI SISTEM

PELAKSANAANNYA DI KOTA SURAKARTA

Lisa Kurniawati F3314064

Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) is a social assistance which applied to replace Rastra program, that is manifested in the form of non-cash voucher those

given to Keluarga Penerima Manfaat (KPM) every mounth through electronic

account system used only for buy few food ingredients in a trader or e-warong

whose cooperate with Bank Penyalur.

The purpose of this reaserch is to examine the perceived impact from the parties who connect with this social assistance applied and to examine the implementation system of the BPNT in Surakarta City.

The stages are done in this research is comparing the implementation

system who has performed in Pedoman Umum Pelaksanaan BPNT 2017 with the

actual implementation system in Surakarta by collecting information from various associated correspondent in Surakarta City.

The results of this research is to know the impact from BPNT application

as a social assistance which applied to replace Rastra program and to know how to run the BPNT system in Surakarta City.

Depend on this research, suggestions that author can give, that the applicating of BPNT there should always be a good coordination and good communication between all institution who connect with this social assistance. Good cooperation and communication is very important so that the purpose af BPNT application can be fulfilled.

(4)

iv

HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING

Tugas akhir dengan judul “ANALISIS DAMPAK PENEREAPAN BANTUAN PANGAN NON TUNAI SEBAGAI PENGGANTI RASTRA DAN EVALUASI SISTEM PELAKSANAANNYA DI KOTA SURAKARTA” telah disetujui oleh Dosen Pembimbing untuk diujikan guna mencapai derajat Ahli Madya (A.Md.) Program Studi DIII Akuntansi Fakultas Ekonomi & Bisnis Universitas Sebelas Maret.

Surakarta, Mei 2017

Disetujui dan diterima oleh

Pembimbing

Lulus Kurniasih, S.E.,M.Si.,Ak

(5)

v

HALAMAN PENGESAHAN

Telah disetujui dan diterima baik oleh yim penguji Tugas Akhir Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret guna melengkapi tugas-tugas dan memenuhi syarat-syarat untuk memperoleh gelar Ahli Madya (A.Md.) Akuntansi

Nama : Lisa Kurniawati

NIM : F3314064

Judul Tugas Akhir : Analisis Dampak Penerapan Bantuan Pangan Non Tunai Sebagai Pengganti Rastra dan Evaluasi Sistem Pelaksanaannya Di Kota Surakarta

Surakarta, Mei 2017

Tim Penguji Tugas Akhir

1. Arif Lukman Santoso, S.E.,M.M.,Master,Ak,SAS ( ) NIP. 198005232005011003

Penguji

2. Lulus Kurniasih, S.E.,M.Si.,Ak ( ) NIP. 198005312005012015

(6)

vi

SURAT PERNYATAAN ORISINALITAS

Saya menyatakan bahwa Tugas Akhir yang saya susun ini merupakan hasil karya saya sendiri dan terbebas dari segala bentuk plagiarisme.

Nama : Lisa Kurniawati

NIM : F3314064

Judul Tugas Akhir : Analisis Dampak Penerapan Bantuan Pangan Non Tunai Sebagai Pengganti Rastra Dan Evaluasi Sistem Pelaksanaannya Di Kota Surakarta

Surakarta, 09 Mei 2017 Mahasiswa

Lisa Kurniawati NIM. F3314064

(7)

vii

MOTTO DAN PERSEMBAHAN

Orang yang paling rugi di dunia ini adalah mereka yang selalu khawatir akan hari esok, hingga lupa cara untuk mensyukuri nikmat dan menikmati berkah yang didapatkannya hari ini. Berhenti mengkhawatirkan hari esok dengan mengorbankan waktu yang kamu miliki hari ini. –Awls

A secret to Happiness is lettin’ every situation be what it is, instead of what you think it should be. –Unknown

Persembahan :

1. Ibuk ku tersayang 2. Bapak, Adik dan

Keluarga Besar 3. Teman-teman D3

Akuntansi angkatan 2014 4. Almamater 5. Pihak yang telah

membantu penelitian

(8)

viii

KATA PENGANTAR

Assalamualaykum Wr. Wb

Segala puji dan syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT yang telah melimpahkan banyak rahmat, ridha dan berkahnya sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan Tugas Akhir dengan judul “Analisis Dampak Penerapan Bantuan Pangan Non Tunai Sebagai Pengganti Rastra dan Evaluasi Sistem Pelaksanaannya Di Kota Surakarta” dalam mencapai gelar Ahli Madya pada Program Studi Diploma III Akuntansi Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sebelas Maret. Tugas Akhir ini tidak akan mampu terwujud tanpa ada bantuan dari Allah SWT melalui perantara dari berbagai pihak yang telah membantu serta memberikan dukungan material maupun non material.

Oleh karena itu, dalam kesempatan ini penulis berkenan untuk menyampaikan ucapan terimakasih kepada :

1. Allah SWT atas segala berkah dan ridho yang berlimpah yang telah diberikan.

2. Kedua Orangtua dan Keluarga penulis yang telah menjadi suntikan semangat dan motivasi penulis untuk menyelesaikan Tugas Akhir ini. 3. Ibu Dr. Hunik Sri Runing Sawitri, S.E., M.Si., selaku Dekan Fakultas

Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret.

4. Ibu Dr. Djuminsh, S.E., M.Si.,Ak selaku Ketua Program Studi Diploma III Akuntansi Universitas Sebelas Maret.

(9)

ix

5. Ibu Lulus Kurniasih, S.E., M.Si.,Ak selaku pembimbing Tugas Akhir yang telah memberikan penulis banyak inspirasi, arahan serta nasehat dalam menyelesaikan Tugas Akhir ini.

6. Ibu Putri Nugrahaningsih SE, M.Ak., Ak selaku pembimbing akademik. 7. Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas

Maret yang telah mendidik serta memberikan ilmu yang bermanfaat. 8. Seluruh karyawan Perum Bulog Subdivre III Surakarta yang telah

memberikan ilmu serta pengalaman yang luarbiasa kepada penulis.

9. Pak Betha, selaku Tim Koordinator BPNT di Surakarta yang sudah sangat baik memberikan keterangan terkait informasi yang penulis butuhkan 10. Seluruh karyawan di Dinas Sosial Kota Surakarta yang telah memberikan

kesempatan penulis untuk melakukan penelitian serta dukungannya untuk menyelesaikan penelitian ini.

11. Bapak Camat dan Bapak Lurah di Kota Surakarta yang sudah membantu penulis dalam melakukan penelitian

12. Seluruh pihak yang telah membantu penulis yang tidak bisa penulis sebutkan satu per satu.

13. Teruntuk teman seperjuangan nya penulis “Commuter Muter” yang telah menjadi wadah sambat serta selalu menyemangati penulis dikala panic attack

14. Teruntuk “Panjat Sosyel” yang telah membantu penulis dalam banyak hal, memberi semangat motivasi, berbagi kebahagiaan, candaan, makanan dan minuman serta hujatan manja.

(10)

x

15. Teruntuk Presidium 2016 dan Keluarga Besar HMPS Akuntansi yang telah banyak memberikan pembelajaran dan pengalaman bagi penulis.

16. Teman-teman D3 Akuntansi angkatan 2014 yang secara langsung dan tidak langsung telah memberikan semangat bagi penulis untuk menyelesaikan Tugas Akhir

Penulis menyadari bahwa Tugas Akhir ini masih jauh dari sempurna, oleh karena itu penulis mengharap kritik dan saran yang bersifat membangun. Semoga apa yang dikemukakan oleh penulis dalam Tugas Akhir ini dapat bermanfaat bagi pembaca serta dapat dijadikan referensi untuk bahan penelitian di kemudian hari.

Surakarta, 09 Mei 2017 Penulis

(11)

xi DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL ... i ABSTRAK ... ii ABSTRACT ... iii HALAMAN PERSETUJUAN ... iv HALAMAN PENGESAHAN ... v SURAT PERNYATAAN... vi

MOTTO DAN PERSEMBAHAN ... vii

KATA PENGANTAR ... viii

DAFTAR ISI ... xi

DAFTAR TABEL ... xiii

DAFTAR GAMBAR ... xiv

DAFTAR LAMPIRAN ... xv

BAB 1

PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG MASALAH ... 1

B. PERUMUSAN MASALAH ... 7

(12)

xii

D. MANFAAT PENELITIAN ... 8

BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. PENGERTIAN DASAR ... 10

B. BAGAN ALIR ... 17

C. PELAKSANAAN BPNT BERDASAR PEDUM 2017 ... 20

D. KEBIJAKAN PUBLIK ... 29

BAB III ANALISIS DAN PEMBAHASAN I. GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN ... 31

II. PEMBAHASAN ... 34 III. TEMUAN ... 99 BAB IV PENUTUP A. KESIMPULAN ... 104 B. REKOMENDASI ... 106 DAFTAR PUSTAKA ... LAMPIRAN ...

(13)

xiii

DAFTAR TABEL

(14)

xiv

DAFTAR GAMBAR

1.1 Logo Perum Bulog ... 43

1.2 Diagram Alur Pendaftaran Peserta Calon KPM... 63

1.3 Diagram Alur Pelaksanaan Pendaftaran KPM ... 66

1.4 Diagram Alur Penyaluran BPNT ke Akun Elektronik KPM ... 75

(15)

xv

DAFTAR LAMPIRAN

1. Dokumen Surat Perintah Penyerahan Barang/Delivery Order Gula 2. Dokumen Surat Perintah Penyerahan Barang/Delivery Order Beras 3. Dokumen Berita Acara Serah Terima Gula

4. Dokumen Berita Acara Serah Terima Beras 5. Nota Intern

6. Dokumen Penyampaian Berita Acara Permintaan Alokasi Bahan Pangan 7. Dokumen Berita Acara Permintaan Alokasi

8. Struktur Organisasi 9. Surat Izin Penelitian

Referensi

Dokumen terkait

Menurut Houglum (2005), prinsip rehabilitasi harus memperhatikan prinsip- prinsip dasar sebagai berikut: 1) menghindari memperburuk keadaan, 2) waktu, 3) kepatuhan, 4)

Mengenai kebenaran beliau, Hadrat Masih Mau'ud ‘alaihis salaam menulis: 'Aku melihat bahwa orang yang mau mengikuti alam dan hukum alam telah diberikan kesempatan bagus oleh

Unit IKK Beringin terdapat di Kecamatan Lubai. Sumber air baku yang digunakan adalah air permukaan yang diambil dari Sungai Lubai. Intake yang dipakai pada sistem

Berdasarkan hasil analisis penilaian, peserta didik yang sudah mencapai ketuntasan belajar diminta untuk mengerjakan soal-soal pengayaan berupa pertanyaan-pertanyaan

P SURABAYA 03-05-1977 III/b DOKTER SPESIALIS JANTUNG DAN PEMBULUH DARAH RSUD Dr.. DEDI SUSILA, Sp.An.KMN L SURABAYA 20-03-1977 III/b ANESTESIOLOGI DAN

Alhamdulillah puji syukur penulis panjatkan kehadirat ALLAH SWT atas berkah dan rahmatnya serta karunia dan anugrah yang luar biasa dalam hidup saya hingga detik ini,

Pipa PVC DIA 2" vinilon / 4 meter Pipa PVC DIA 3" vinilon / 4 meter Pipa PVC DIA 4" vinilon / 4 meter Pipa PVC DIA 1/2" wavin / 4 meter Pipa PVC DIA 3/4" wavin

Hasil pengamatan terhadap intensitas penyakit busuk batang yang disebabkan oleh S.rolfsii pada berbagai konsentrasi inokulum dilihat pada Tabel 3... Persentase