• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) PROGRAM STUDI MAGISTER KESEHATAN MASYARAKAT PASCASARJANA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH ACEH

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) PROGRAM STUDI MAGISTER KESEHATAN MASYARAKAT PASCASARJANA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH ACEH"

Copied!
10
0
0

Teks penuh

(1)

RPS Page

1

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

PROGRAM STUDI MAGISTER KESEHATAN MASYARAKAT PASCASARJANA UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH ACEH

Kode Mata Kuliah : MKM 1023

Nama Mata Kuliah : Systematical Review & Meta-Analysis

Semester : II (Dua)

Bobot : 2 SKS

Tahun Akademik : 2019/2020

Nama Dosen : Prof. Asnawi Abdullah, PhD (asnawi.abdullah@unmuha.ac.id)

TANGGAL REVISI DIBUAT OLEH DIPERIKSA OLEH DISETUJUI OLEH DIREKTUR

Prof. Asnawi Abdullah, PhD Dharina, SKM, M.Kes Prof. Asnawi Abdullah, PhD 2 Feb 2020

(2)

RPS Page

2

DESKRIPSI MATA KULIAH

Mata kuliah ini aka memperkenalkan metode untuk melakukan systematical review dan meta analysis. Materi akan mencakup bagaimana merumuskan pertanyaan penelitian, menentukan kriteria inklusi dan eksklusi, melakukan systematical review, ekstrak data, menilai kualitas data/publikasi, dan melakukan analysis dan writing a resport.

LAMA KULIAH Waktu tatap muka:

1 SKS = 50 menit

EVALUASI DAN PENILAIAN

Dalam menentukan nilai evaluasi akhir akan datang digunakan pembobotan sebagai berikut:

1. Kehadiran 10%

2. Tugas 15%

3. Ujian Tengah Semester (UTS) 35%

4. Ujian Akhir Semester (UAS) 40%

Penilaian dilakukan dengan menggunakan kriteria:

Nilai Huruf Nilai Numerik Nilai Bobot

A 85.00 – 100.00 4.00

A- 80.00 – 84.99 3.75

B+ 75.00 – 79.99 3.50

B 70.00 – 74.99 3.00

B- 65.00 – 69.99 2.75

C+ 60.00 – 64.99 2.50

(3)

RPS Page

3

CAPAIAN PEMBELAJARAN (CP) PROGRAM STUDI S2 MKM UNMUHA TABEL 1.

CAPAIAN PEMBELAJARAN (CP) PRODI S2 MKM UNMUHA

SIKAP & TATA NILAI*

(S) KETERAMPILAN KHUSUS**

(KK) KETERAMPILAN UMUM*

(KU) PENGETAHUAN**

(P) S1 Bertaqwa kepada

Tuhan Yang Maha Esa dan mampu

menunjukkan sikap religius

KK1 Mampu mengevaluasi pengkajian dan analisis situasi di bidang kesmas pada tingkat kegiatan pelayanan kesehatan sekunder dengan pendekatan multidisiplin

KU1 Mampu mengembangkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan kreatif melalui penelitian ilmiah, penciptaan desain atau karya seni dalam bidang ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan

menerapkan nilai humaniora sesuai dengan bidang keahliannya, menyusun konsepsi ilmiah dan hasil kajiannya berdasarkan kaidah, tata cara, dan etika ilmiah dalam bentuk tesis yang

dipublikasikan tulisan dalam jurnal ilmiah yang terakreditasi

P1 Memiliki penguasaan dasar/prinsip Ilmu kesehatan masyarakat pada tingkat evaluasi yang menjadi instrument dalam meningkatkan kesehatan masyarakat setinggi-tingginya, mencakup ilmu yang berkaitan dengan epidemiologi, biostatistik dan kependudukan,

administrasi/ manajemen dan kebijakan kesehatan, serta ilmu sosial dan perilaku dengan mempertimbangkan fungsi kesmas yang esensial

S2 Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral dan etika

KK2 Mampu mengevaluasi kebijakan dan perencanaan kesehatan di bidang kesehatan masyarakat pada tingkat kegiatan pelayanan kesahatan sekunder dengan pendekatan multidisiplin

KU2 Mampu melakukan validasi akademik atau kajian sesuai bidang keahliannya dalam menyelesaikan masalah di masyarakat atau industri yang relevan melalui pengembangan pengetahuan dan keahliannya

P2 Memiliki penguasaan dasar/prinsip Ilmu kesehatan masyarakat pada tingkat evaluasi yang menjadi substansi dalam meningkatkan kesehatan masyarakat setinggi-tingginya, mencakup ilmu yang berkaitan dengan kesehatan lingkungan termasuk keselamatan dan kesehatan kerja, ilmu gizi, dan kesehatan reproduksi dengan mempertimbangkan fungsi kesmas yang esensial

S3 Berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan peradaban berdasarkan Pancasila

KK3 Mampu mengidentifikasi budaya setempat pada program

promotive dan preventif di bidang kesehatan masyarakat

KU3 Mampu menyusun ide, hasil pemikiran dan argumen saintifik secara bertanggung jawab dan berdasarkan etika akademik, serta menkomunikasikan melalui media kepada masyarakat akademik dan masyarakat luas

(4)

RPS Page

4

SIKAP & TATA NILAI*

(S) KETERAMPILAN KHUSUS**

(KK) KETERAMPILAN UMUM*

(KU) PENGETAHUAN**

(P) S4 Berperan sebagai warga

negara yang bangga dan cinta tanah air, memiliki nasionalisme serta rasa

tanggungjawab pada negara dan bangsa

KK4 Mampu mengidentifikasi budaya setempat pada program

promotive dan preventif di bidang kesehatan masyarakat

KU4 Mampu mengidentifikasi bidang keilmuan yang menjadi obyek penelitiannya dan memosisikan ke dalam suatu peta penelitian yang dikembangkan melalui pendekatan inter atau multidisipliner

S5 Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan

kepercayaan, serta pendapat atau temuan orisinal orang lain

KK5 Mampu mengevaluasi program pemberdayaan masyarakat pada kegiatan promotive dan preventif di bidang kesehatan masyarakat

KU5 Mampu mengidentifikasi bidang keilmuan yang menjadi obyek penelitiannya dan memosisikan ke dalam suatu peta penelitian yang dikembangkan melalui pendekatan inter atau multidisipliner

S6 Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan

KK6 Mampu mengevaluasi prinsip- prinsip pengelolaan keuangan dalam perencanaan kesehatan masyarakat dan terampil dalam manajemen di bidang

kesesehatan masyarakat pada tingkat program di pelayanan kesehatan sekunder dengan pendekatan multidisiplin

KU6 Mampu mengelola,

mengembangkan dan memelihara jaringan kerja dengan kolega, sejawat di dalam lembaga dan komunitas penelitian yang lebih luas

S7 Taat hukum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara

KK7 Mampu mengevaluasi Kepemimpinan dan berpikir sistem di bidang kesmas pada tingkat program di pelayanan kesehatan sekunder dengan pendekatan multidisiplin.

KU7 Mampu meningkatkan kapasitas pembelajaran secara mandiri

S8 Menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik

KU8 Mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengamankan, dan menemukan kembali data hasil penelitian dalam rangka menjamin kesahihan dan mencegah plagiasi.

(5)

RPS Page

5

SIKAP & TATA NILAI*

(S) KETERAMPILAN KHUSUS**

(KK) KETERAMPILAN UMUM*

(KU) PENGETAHUAN**

(P) S9 Menunjukkan sikap

bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri

S10 Menginternalisasi semangat kemandirian, kejuangan, dan

kewirausahaan.

Keterangan:

* : SN Dikti (Lampiran Kepmendiknas no 49 tahun 2014)

** : Kesepakatan Nasional AIPTKMI (Asosiasi Institusi Perguruan Tinggi Kesehatan Masyarakat Indonesia)

(6)

RPS Page

6

TABEL 2.

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS) SYSTEMATICAL REVIEW & META-ANALYSIS SEMESTER GENAP TAHUN AKADEMIK 2019/2020

Sesi Topik Materi Kuliah

(Rincikan)

Capaian Pembelajaran* Metode Pembelajaran / Learning Objective

Alokasi

Waktu Penilaian Referens

i**

S KK KU P Indikator Bentuk Bobot

1 Introduction 1. Diskripsi mata kuliah 2. Standar kompetensi 3. Buku referensi yang

digunakan

Introduction to systematic review and meta-analysis

S4 S6 S9

KK1 KK2 KK3

KU1 KU3 KU4

P1 Mengkaji dan mampu menjaelaskan metode untuk melakukan systematical review dan meta-analysis

100

menit Setelah mengikuti perkuliahan tentang penjelasan silabus mahasiswa diharapkan dapat memahami metode yang diapakai untuk melakukan systematical review dan meta-analysis

Kehadiran

Tugas Baca 10%

15% [4][5][6]

[9][19]

2 Konsep dan Langkah-langkah Melakukan Systematical Review dan Meta-Analysis

1. Introduction 2. Learning objectives 3. Defenisi systematical

review dan meta- analysis

4. Research Rigorous &

Hierarchy Evidence 5. Literature Matters 6. Contoh artikel/jurnal 9 Steps doing Systematic Review

S4 S6 S9

KK1 KK2 KK3

KU1 KU3 KU4

P1 Mengkaji dan melakukan langkah-langkah dalam systematical review dan meta-analysis mencakup bagaimana merumuskan pertanyaan penelitian

100

menit Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat memahami dan menjelaskan Langkah- langkah melakukan systematical review dan meta-analysis

Kehadiran

Tugas Baca 10%

15% [6][9]

[11][12]

3 Konsep Effective

Searching 1. Mencari ide/topik systematical review dan meta-analysis 2. Framing

Research Question 3. Formulate the Topic 4. Classifying Question

Types

5. Examples of Types of Questions

6. Refinement of Question

7. Cari Ide dari Pubmed

S4 S6 S9

KK1 KK2 KK3

KU1 KU3 KU4

P1 Mengkaji dan

mendiskusikan pencarian data atau publikasi menggunakan metode yang efektif di beberapa database dengan menggunakan Pubmed

100

menit Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan diharapkan dapat memahami dan menjelaskan konsep Effective searching

Kehadiran

Tugas Baca 10%

15% [6][19]

(7)

RPS Page

7

Sesi Topik Materi Kuliah

(Rincikan)

Capaian Pembelajaran* Metode Pembelajaran / Learning Objective

Alokasi

Waktu Penilaian Referens

i**

S KK KU P Indikator Bentuk Bobot

Tutorial dan diskusi 4 Konsep Familiar

dengan Beberapa Database dan Endnote

Diskusi dan praktek S4 S6 S9

KK1 KK2 KK3

KU1 KU3 KU4

P1 Meng-install software endnote

Mengaplikasikan software referensi dengan menggunakan software endnote

100

menit Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat memahami dan menjelaskan konsep Familiar dengan beberapa database dan Endnote

Kehadiran

Tugas Baca 10%

15% [3][6]

[21]

5 Konsep Effective Searching Menggunakan Pubmed

1. Introduction 2. Sources to search 3. Planning the search

process

4. Designing search strategies

5. Managing references 1. Diskusi dan praktek

S4 S6 S9

KK1 KK2 KK3

KU1 KU3 KU4

P1 Mengkaji dan

mendiskusikan pencarian data atau publikasi menggunakan metode yang efektif di beberapa database dengan menggunakan Pubmed

100

menit Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat memahami dan menjelaskan konsep Effective Searching menggunakan Pubmed

Kehadiran Tugas/

Disuksi/

Presentasi 10%

15% [8][19]

6 Konsep Effective Searching Menggunakan Medline

1. Introduction 2. Sources to search 3. Planning the search

process

4. Designing search strategies

5. Managing references Diskusi dan praktek

S4 S6 S9

KK1 KK2 KK3

KU1 KU3 KU4

P1 Mengkaji dan

mendiskusikan pencarian data atau publikasi menggunakan metode yang efektif di beberapa database dengan menggunakan Medline

100 menit Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat memahami dan menjelaskan konsep Effective Searching menggunakan Medline

Kehadiran Tugas Baca

10% 15% [1][8]

[18]

7 Konsep Effective Searching Menggunakan Web of Science

1. Introduction 2. Sources to search 3. Planning the search

process

4. Designing search strategies

5. Managing references Diskusi dan praktek

S4 S6 S9

KK1 KK2 KK3

KU1 KU3 KU4

P1 Mengkaji dan

mendiskusikan pencarian data atau publikasi menggunakan metode yang efektif di beberapa database dengan menggunakan WOS

100

menit Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan memahami konsep Effective Searching menggunakan Web of Science

Kehadiran Tugas Baca

10%

15% [19][20]

8 Ujian Tengah Semester (UTS) 9 Konsep Framing

the Question 1. The question 2. Finding relevant

studies 3. Appraising and

selecting studies

S4 S6 S9

KK1 KK2 KK3

KU1 KU3 KU4

P1 Mengkaji dan menganalisis konsep model analisis dengan menggunakan model

100

menit Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat memahami dan

Kehadiran

Tugas 10%

15% [1]

[18]

[20]

(8)

RPS Page

8

Sesi Topik Materi Kuliah

(Rincikan)

Capaian Pembelajaran* Metode Pembelajaran / Learning Objective

Alokasi

Waktu Penilaian Referens

i**

S KK KU P Indikator Bentuk Bobot

Synthesis of study results analisis Framing the Question

Mampu mengkaji dan menganalisis semua elemen-elemen yang dianalisis dengan model farming the question

menjelaskan konsep Framing the Question

10 Konsep Finding the Evidence- Searching Principles

Diskusi dan praktek S4 S6 S9

KK1 KK2 KK3

KU1 KU3 KU4

P1 Mengkaji konsep Finding the Evidence Searching Principle dengan cara menganalisis data yang berasal dari studi primer

100

menit Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat memahami dan menjelaskan konsep Finding the Evidence - Searching Principles

Kehadiran

Tugas 10%

15% [1][2][6]

[18]

11 Kualitas

Data/Publikasi 1. Introduction 2. Selecting studies 3. What data to collect 4. Sources of data 5. Data collection forms 6. Extracting data from

reports

7. Extracting study results and converting to the desired format 8. Managing data Chapter information

S4 S6 S9

KK1 KK2 KK3

KU1 KU3 KU4

P1 Mengkaji dan

Menganalisis terhadap kualitas data/publikasi dalam membuat laporan hasil systematical review

100

menit Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat memahami konsep Analysis kualitas data/publikasi

Kehadiran Tugas Presentasi

10%

15% [6][19]

[20]

12 Konsep Qualitative Synthesis, and Interpreting Results

1. Introduction

2. Assessing the quality of a body of evidence

3. Qualitative evidence synthesis

4. Issues in applicability Interpreting results of statistical analyses

S4 S6 S9

KK1 KK2 KK3

KU1 KU3 KU4

P1 Mengkaji dan memahami systematical Review sebagai metode penelitian untuk mensintesis hasil-hasil penelitian

100

menit Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat dapat memahami konsep Qualitative Synthesis, and Interpreting Results

Kehadiran

Tugas 10%

15% [6][15]

[20]

13 Konsep Planning the Meta- Analysis

1. Introduction S4 S6 S9

KK1 KK2 KK3

KU1 KU3 KU4

P1 Mengkaji konsep Planning the Meta- Analysis dalam

100

menit Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat

Kehadiran

Tugas 10%

15% [1][7]

[14]

(9)

RPS Page

9

Sesi Topik Materi Kuliah

(Rincikan)

Capaian Pembelajaran* Metode Pembelajaran / Learning Objective

Alokasi

Waktu Penilaian Referens

i**

S KK KU P Indikator Bentuk Bobot

2. The collaborative nature of prospective meta-analyses 3. The prospective meta-

analysis protocol 4. Data collection in

prospective meta- analysis

Analysis issues in

prospective meta-analysis

menemukan kekonsistenan atau ketidakkonsistenan dalam sebuah pengkajian data;

Mengkaji dan Mengkritisi data dan mampu

membuat laporan hasil Systematical Review dan Meta-Analysis

memahami konsep Planning the Meta-Analysis

14 Konsep Statistical Methods for Meta-Analysis

Meta-Analysis software

Meta-Analysis in STATA S4 S6 S9

KK1 KK2 KK3

KU1 KU3 KU4

P1 Mengkaji serta menerapkan metode statistic dan teknik-teknik statistic dan menjawab pertanyaan-pertanyaan baru dengan data lama

100

menit Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat memahami konsep metode statistic dari Meta- Analysis

Kehadiran Tugas Presentasi

10%

15%

[1][6][7]

15 Konsep Menulis Laporan Systematical Review dan Meta-Analysis

Diskusi

Praktek menulis laporan S4 S6 S9

KK1 KK2 KK3

KU1 KU3 KU4

P1 Mendemonstrasikan beberapa model laporan systematic review dan meta-analysis

100

menit Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat memahami konsep sistematika menulis laporan dan Meta-Analysis

Kehadiran Tugas Presentasi

10%

15%

[1][2]

[14][18]

16 Ujian Akhir Semester (UAS)

Keterangan:

* Pilih S : S1, S2, S3, S4, S5, S6, S7, S8, S9, S10 Pilih KK : KK1, KK2, KK3, KK4, KK5, KK6, KK7 Pilih KU : KU1, KU2, KU3, KU4, KU5, KU6, KU7, KU8 Pilih P : P1, P2

(10)

RPS Page

10

REFERENSI

[1]. Abdullah A., Peeters A., de Courten M. & Stoelwinder J., The Magnitude of Association between Overweight and Obesity and the Risk of Diabetes: A Meta- Analysis of Prospective Cohort Studies, Diabetes Res Clin Pract, 2010;89(3):309-19.

[2]. Abdullah A., The Double Burden of Undernutrition and Overnutrition in Developing Countries: An Update, Curr Obes Rep, 2015;4(3):337-49.

[3]. Agrawal A. & Rasouli M., Endnote 1-2-3 Easy! Reference Management for the Professional. Cham: Springer International Publishing : Imprint: Springer,; 2019.

[4]. Al-Tabbaa O., Ankrah S. & Zahoor N., Systematic Literature Review in Management and Business Studies : A Case Study on University-Industry Collaboration.

London: SAGE Publications Ltd,; 2019. Available from: https://ezproxy.lib.monash.edu.au/login?url=http://methods.sagepub.com/case/systematic-literature- review-in-business-studies-university-industry-collab

[5]. Biondi-Zoccai G., Diagnostic Meta-Analysis a Useful Tool for Clinical Decision-Making. Cham: Springer International Publishing : Imprint: Springer,; 2018.

[6]. Boland A., Cherry M.G. & Dickson R., Doing a Systematic Review : A Student's Guide, 2nd edition. ed: California : SAGE Publications; 2017.

[7]. Cataldi S. & Sena B., A Meta-Analysis Based on Case Study Research in Different Organizational Contexts : Overabounding and Unconditional Gratuitousness in Institutions. London: SAGE Publications Ltd,; 2019. Available from: https://ezproxy.lib.monash.edu.au/login?url=http://methods.sagepub.com/case/meta- analysis-case-study-research-in-different-organizational-contexts.

[8]. Christopher, S. B., Robert, M. S., Tyler, N., Jeffrey, T. H., Search Resulth Outliers Among MEDLINE Platforms; 2019, Vol. 107, No. 3, pp. 364-373.

[9]. Cleophas T.J. & Zwinderman A.H., Modern Meta-Analysis Review and Update of Methodologies. Cham: Springer International Publishing : Imprint: Springer,;

2017.

[10]. Collins R.E., Applying Meta-Analysis to Criminological Research : A Step-by-Step Approach. London: SAGE Publications Ltd,; 2017. Available from:

https://ezproxy.lib.monash.edu.au/login?url=http://methods.sagepub.com/case/applying-meta-analysis-to-criminological-research-a-step-by-step-approach [11]. Cooper H.M., Atkinson P., Delamont S., Cernat A., Sakshaug J.W. & Williams R.A., Meta-Analysis and Research Synthesis. London: SAGE Publications Ltd.,;

2020.

[12]. Cooper H.M., Research Synthesis and Meta-Analysis : A Step-by-Step Approach, Fifth edition. ed, Thousand Oaks, California: SAGE Publications, Inc.; 2017.

xviii, 360 pages p.

[13]. Dias S., Network Meta-Analysis for Decision Making. Hoboken, NJ: Wiley,; 2018. Available from:

https://ezproxy.lib.monash.edu.au/login?url=https://onlinelibrary.wiley.com/doi/book/10.1002/9781118951651.

[14]. Foster M.J., Jewell S.T. & ProQuest (Firm). Assembling the Pieces of a Systematic Review : A Guide for Librarians. Lanham, Maryland: Rowman & Littlefield,;

2017. Available from: https://ebookcentral.proquest.com/lib/monash/detail.action?docID=4803117

[15]. Grinsven V.T.v., Carrying out a Meta-Analysis of Experimental Design Research. London: SAGE Publications Ltd,; 2017. Available from:

https://ezproxy.lib.monash.edu.au/login?url=http://methods.sagepub.com/case/carrying-out-a-meta-analysis-of-experimental-design-research [16]. Company, LLC,; 2017. Available from: https://ebookcentral.proquest.com/lib/monash/detail.action?docID=4586202

[17]. Khan S., Meta-Analysis Methods for Health and Experimental Studies. Singapore: Springer Singapore : Imprint: Springer,; 2020.

[18]. Mannava P., Abdullah A., James C., Dodd R. & Annear P.L., Health Systems and Noncommunicable Diseases in the Asia-Pacific Region: A Review of the Published Literature, Asia Pac J Public Health, 2015;27(2):Np1-19.

[19]. O'Brien A.M. & Mc Guckin C., The Systematic Literature Review Method : Trials and Tribulations of Electronic Database Searching at Doctoral Level. London:

SAGE Publications,; 2016. Available from: https://ezproxy.lib.monash.edu.au/login?url=http://methods.sagepub.com/case/systematic-literature-review- electronic-database-searching-doctoral-level https://ezproxy.lib.monash.edu.au/login?url=http://dx.doi.org/10.4135/978144627305015595381.

[20]. Purssell E. & McCrae N., How to Perform a Systematic Literature Review a Guide for Healthcare Researchers, Practitioners and Students. Cham: Springer International Publishing: Imprint: Springer,; 2020.

[21]. Rivers D. & linkedin.com (Firm). Endnote Essential Training [two-dimensional moving image]. Carpenteria, CA: linkedin.com,; 2017. Available from:

https://www.linkedin.com/learning/endnote-essential-training?u=2046060&auth=true View course details on linkedin.com/learning.

Referensi

Dokumen terkait

Sebagai event yang diadakan secara annual atau tahunan dengan reputasi yang sudah dikenal dalam skala global, Jakarta Fashion Week melakukan dan menyusun strategi

Penugasan membaca buku teks dan analisis jurnal untuk menjawab berbagai permasalah an yang telah ditentukan dengan menggunak an model colaborativ e learning serta

Diagram Berjenjang 0 Sistem Pengelompokan Prestasi Akademik Mahasiswa Menggunakan metode K-means 1.0 Pengelompokan Menggunakan K- means 2.0 Laporan Hasil Cluster 1.1 Menentukan

Jumlah jenis pestisida yang digunakan dalam waktu penyemprotan akan menimbulkan efek keracunan lebih besar bila dibanding dengan pengunaan satu jenis pestisida karena daya

Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Bojonegoro yang selanjutnya disingkat RTRW Kabupaten Bojonegoro, RTRW berisikan tentang tujuan, kebijakan dan strategi

Setelah mengikuti perkuliahan ini, mahasiswa S1 Program Studi FISIPOL UNTAG Semester II dapat mengerti dan menghayati serta memahami pandangan Islam terhadap

1.3 Mampu menyebutkan ragam kegiatan dan permainan AUD yang mendukung motorik AUD 14 Pelaksanaan Penilaian Perkembangan Motorik di TK/PAUD 1.1 Mampu memahami

1) tugas kelompok yang berkaitan dengan materi kurikulum dan GBPP; 2) Mengelompokan materi atau bahan ajar berdasarkan alokasi per- semester. Bacaan lebih lanjut:..