• Tidak ada hasil yang ditemukan

HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI BELAJAR DAN LINGKUNGAN BELAJAR SISWA DENGAN KEMAMPUAN KOGNITIF FISIKA SISWA SMA Skripsi Oleh: Sulistiyo Wibowo K 2310088 FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Januari 2015 HUBUNGAN ANTARA MOTIVA

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI BELAJAR DAN LINGKUNGAN BELAJAR SISWA DENGAN KEMAMPUAN KOGNITIF FISIKA SISWA SMA Skripsi Oleh: Sulistiyo Wibowo K 2310088 FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA Januari 2015 HUBUNGAN ANTARA MOTIVA"

Copied!
17
0
0

Teks penuh

(1)

commit to user

HUBUNGAN AN

BELAJAR

FAKULT

ANTARA MOTIVASI BELAJAR DAN LING

R SISWA DENGAN KEMAMPUAN KOGN

FISIKA SISWA SMA

Skripsi

Oleh:

Sulistiyo Wibowo

K 2310088

LTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIK

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

Januari 2015

INGKUNGAN

GNITIF

(2)

commit to user

ii

HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI BELAJAR DAN LINGKUNGAN

BELAJAR SISWA DENGAN KEMAMPUAN KOGNITIF

FISIKA SISWA SMA

Oleh:

Sulistiyo Wibowo

K 2310088

Skripsi

Ditulis dan Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Dari Persyaratan Guna

Mendapatkan Gelar Sarjana Pendidikan Program Pendidikan Fisika

Jurusan Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

SURAKARTA

(3)
(4)
(5)

commit to user

v

ABSTRAK

Sulistiyo Wibowo. HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI BELAJAR DAN

LINGKUNGAN BELAJAR SISWA DENGAN KEMAMPUAN KOGNITIF

FISIKA SISWA SMA. Skripsi, Surakarta: Fakultas Keguruan Dan Ilmu

Pendidikan. Universitas Sebelas Maret Surakarta, Januari 2015.

Tujuan penelitian ini adalah untuk : (1) mengetahui ada atau tidak adanya hubungan antara motivasi belajar siswa dengan kemampuan kognitif Fisika siswa pada materi Hukum Newton Kelas X SMA.(2) mengetahui ada atau tidak adanya hubungan antara lingkungan belajar siswa dengan kemampuan kognitif Fisika siswa pada materi Hukum Newton Kelas X SMA. (3)Mengetahui ada atau tidak adanya hubungan antara motivasi belajar Fisika siswa dan lingkungan belajar siswa dengan kemampuan kognitif Fisika siswa pada materi Hukum Newton Kelas X SMA.

Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif korelasional. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X MIA SMA Negeri Kebakkramat Karanganyar Tahun Ajaran 2014/2015 sejumlah 143 siswa dengan

sampel 36 siswa. Pengambilan sampel dilakukan dengan teknikrandom sampling.

Teknik pengumpulan data menggunakan angket dan tes. Teknik angket digunakan untuk mengungkap data motivasi belajar siswa dan lingkungan belajar siswa. Angket yang digunakan dalam penelitian telah diujicobakan untuk mengetahui validitas dan reliabilitas angket. Teknik tes digunakan untuk mendapatkan data kemampuan kognitif Fisika siswa. Teknik analisis data menggunakan analisis regresi linear ganda dengan uji prasyarat analisis meliputi uji normalitas, uji independensi, dan uji linearitas.

Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa: (1) Ada hubungan positif yang signifikan antara motivasi belajar siswa dengan kemampuan kognitif Fisika siswa kelas X MIA SMA Negeri Kebakkramat Karanganyar Tahun Ajaran 2014/2015 dengan koefisien korelasi sebesar 0,17877. (2) Ada hubungan positif yang signifikan antara lingkungan belajar siswa dengan kemampuan kognitif Fisika siswa kelas X MIA SMA Negeri Kebakkramat Karanganyar Tahun Ajaran 2014/2015 dengan koefisien korelasi sebesar 0,203. (3)Ada hubungan positif yang signifikan antara motivasi belajar siswa dan lingkungan belajar siswa dengan kemampuan kognitif Fisika siswa kelas X MIA SMA Negeri Kebakkramat Karanganyar Tahun Ajaran 2014/2015 dengan koefisien korelasi sebesar 0,202

(6)

commit to user

vi

ABSTRACT

SulistiyoWibowo. RELATIONSHIP BETWEEN LEARNING

MOTIVATION AND LEARNING ENVIRONMENT WITHIN PHYSIC

COGNITIVE STUDENT ABILITIES IN SENIOR HIGH SCHOOL. Thesis,

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan University of Sebelas Maret Surakarta. January 2014.

The purpose of this research was to: (1) determine the presence or absence of a relationship between students motivation with students' cognitive abilities on Newton's Laws material Class X High School. (2) determine the presence or absence of a relationship between students 'learning environment with students' cognitive abilities the material Newton's Law Class X High School. (3) determine the presence or absence of a relationship between students motivation to learn physics and the learning environment of students with cognitive abilities of students in Class X material Newton's Law School.

This research used quantitative descriptive correlational. The population in this study were all students of class X MIA SMA Kebakkramat Karanganyar Academic Year 2014/2015 number of 143 students with a sample of 36 students. Sampling was done by random sampling technique. The technique of collecting data using questionnaires and tests. Techniques questionnaire used for data reveal students' motivation and learning environment of students. The questionnaire used in the research was tested to determine the validity and reliability of the questionnaire. Mechanical tests were used to obtain the data cognitive students. Data were analyzed using multiple linear regression analysis to test the analysis prerequisites include normality test, independence, and a linearity test.

Based on the results of this research concluded that: (1) There is a significant positive relationship between students' motivation with cognitive abilities of students of class X MIA SMA Kebakkramat Karanganyar Academic Year 2014/2015 with a correlation coefficient of 0,17877. (2) There is a significant positive relationship between the learning environment of students with cognitive abilities of students of class X MIA SMA Kebakkramat Karanganyar Academic Year 2014/2015 with a correlation coefficient of 0,203. (3) There is a significant positive relationship between students' motivation and learning environment of students with cognitive abilities of students of class X MIA SMA Kebakkramat Karanganyar Academic Year 2014/2015 with a correlation coefficient of 0,202

(7)

commit to user

vii

MOTTO

“Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan, maka apabila kamu telah

selesai dari satu urusan, kerjakan dengan sungguh-sungguh urusan yang lain”.

(Q.S. Al Insyirah: 5-7)

“Tuhanmu lebih mengetahui apa yang ada dalam hatimu, jika kamu orang yang

baik, maka sungguh, Dia Maha Pengampun kepada orang yang bertaubat.”(QS.

Al-israa’ :25)

“Ikhtiar kita, bukan selama kita bisa, namun sampai kita sudah benar-benar tidak

bisa.”

“Belajar ketulusan pada embun.Beningnya, menjadi cermin daun daun hijau

(8)

commit to user

viii

PERSEMBAHAN

Skripsi ini dipersembahkan kepada:

Ibu, Bapak, kedua adikku dan keluargaku yang

selalu memberikan doa, perhatian, semangat dan

(9)

commit to user

ix

KATA PENGANTAR

Puji syukur Alhamdulillah kepada Allah SWT yang telah memberikan

rahmat dan hidayah-Nya, sehingga Skripsi ini dapat diselesaikan untuk memenuhi

sebagian dari persyaratan guna mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan.

Banyak hambatan yang menimbulkan kesulitan dalam penulisan Skripsi

ini. Namun berkat bantuan dari berbagai pihak akhirnya kesulitan tersebut dapat

dapat diatasi. Oleh karena itu, atas segala bentuk bantuannya, penulis

mengucapkan terima kasih kepada yang terhormat :

1. Bapak Prof. Dr. H. M. Furqon Hidayatullah, M.Pd. Selaku Dekan Fakultas

Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta yang

telah memberikan ijin penelitian.

2. Bapak Sukarmin, S.Pd, M.Si, Ph.D. Selaku Ketua Jurusan P.MIPA Fakultas

Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta yang

telah menyetujui permohonan penyusunan Skripsi ini.

3. Bapak Drs. Supurwoko, M.Si. Selaku Ketua Program Fisika Jurusan P. MIPA

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta.

4. Bapak Drs.Sutadi Waskito, M.Pd. Selaku Pembimbing Akademik (PA) yang

senantiasa memberikan semangat.

5. Bapak Drs.Edy Wiyono, M.pd. Selaku Dosen Pembimbing I yang telah

memberikan bimbingan dalam penyusunan Skripsi ini.

6. Bapak Drs.Surantoro, M.Si Selaku Dosen Pembimbing II yang telah

memberikan bimbingan dalam penyusunan Skripsi ini.

7. Bapak Drs. Jaka Wismono, M.Pd Selaku Kepala Sekolah SMA Negeri

Kebakkramat Karanganyar yang telah memberikan ijin untuk melakukan

penelitian.

8. Bapak Sudaryono, S.Pd,.M.Pd, guru mata pelajaran Fisika SMA Negeri

Kebakkramat Karanganyar yang telah memberikan pengarahan dan bimbingan

selama penulis melakukan penelitian.

9. Siswa-siswi kelas X MIA SMA Negeri Kebakkramat. Terima kasih atas bantuan

(10)

commit to user

x

10. Teman-teman Pendidikan Fisika UNS terkhusus angkatan 2010 yang aku

sayangi dan aku banggakan.

11. Teman-teman Bala Kurawa (kating, botol, pur, crot, kumis, simbe, mbah

surip, tompel, mas fai, cikun, solek, piscok, mas nyapo, anang dll) yang selalu

menghibur saat penat dalam mengerjakan makalah ini.

12. Semua pihak yang telah membantu terlaksananya penelitian ini.

Semoga amal baik semua pihak tersebut mendapatkan imbalan dari Allah SWT.

Dalam Skripsi yang telah dikerjakan ini masih jauh dari kesempurnaan

Oleh karena itu, sangat diharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun

demi kesempurnaan penulisan di masa yang akan datang. Semoga karya ini

bermanfaat bagi perkembangan ilmu pengetahuan.

Surakarta, Januari 2015

(11)

commit to user

xi

DAFTAR ISI

HALAMAN PERNYATAAN... i

HALAMAN JUDUL... ii

HALAMAN PERSETUJUAN... iii

HALAMAN PENGESAHAN... iv

HALAMAN ABSTRAK... v

HALAMAN MOTTO ... vii

HALAMAN PERSEMBAHAN ... viii

KATA PENGANTAR ... ix

DAFTAR ISI... xi

DAFTAR TABEL ... xiv

DAFTAR GAMBAR ... xv

DAFTAR LAMPIRAN ... xvi

BAB I. PENDAHULUAN ... 1

A. Latar Belakang Masalah... 1

B. Identifikasi Masalah ... 4

C. Pembatasan Masalah ... 4

D. Perumusan Masalah ... 4

E. Tujuan Penelitian ... 5

F. Manfaat Penelitian ... 5

BAB II. LANDASAN TEORI ... 6

A. Tinjauan Pustaka ... 6

1. Belajar ... 6

a. Pengertian Belajar ... 6

b. Tujuan Belajar ... 7

c. Belajar Faktor-faktor yang Mempengaruhi Belajar... 7

d. Prinsip-prinsip... 8

2. Motivasi Belajar ... 8

a. Pengertian Motivasi Belajar ... 8

b. Macam-macam Motivasi ... 9

(12)

commit to user

xii

d. Cara Memotivasi Belajar ... 11

3. Lingkungan Belajar ... 12

a. Pengertian Lingkungan Belajar ... 12

b. Macam-macam Lingkungan Belajar ... 13

4. Kemampuan Kognitif ... 17

5. Hukum Newton dan Aplikasinya ... 19

B. Penelitian yang Relevan ... 33

C. Kerangka Berpikir ... 35

D. Hipotesis Penelitian ... 36

BAB III METODOLOGI PENELITIAN ... 37

A. Jenis dan Desain Penelitian ... 37

B. Tempat dan Waktu Penelitian ... 27

C. Populasi dan Sampel Penelitian ... 37

1. Populasi Penelitian ... 37

2. Sampel Penelitian ... 38

3. Teknik Pengambilan Sampel Penelitian ... 39

D. Variabel Penelitian ... 40

1. Variabel Bebas ... 40

2. Variabel Terikat ... 40

E. Teknik dan Instrumen Pengumpulan Data ... 41

1. Teknik Pengumpulan Data ... 41

2. Instrumen Pengumpulan Data ... 42

F. Validitas dan Reliabilitas Instrumen ... 43

1. Validitas Instrumen ... 43

2. Reliabilitas Instrumen ... 44

G. Teknik Analisis Data ... 44

1. Uji Prasyarat Analisis ... 44

2. Pengujian Hipotesis ... 50

3. Uji Kontribusi ... 51

BAB IV HASIL PENELITIAN ... 52

A. Deskripsi Data Penelitian ... 52

(13)

commit to user

xiii

2. Data Lingkungan Belajar Siswa ... 54

3. Data Kognitif Fisika Siswa ... 56

B. Analisis Data ... 57

1. Uji Prasyarat Analisis ... 57

2. Uji Hipotesis ... 60

3. Uji Kontribusi ... 62

C. Pembahasan ... 63

1.Motivasi Belajar Siswa ... 63

2.Lingkungan Belajar Siswa ... 64

3.Kognitif Fisika Siswa ... 65

BAB IV KESIMPULAN, IMPLIKASI DAN SARAN ... 66

A. Kesimpulan ... 66

B. Implikasi ... 67

C. Saran ... 68

DAFTAR PUSTAKA ... 69

(14)

commit to user

xiv

DAFTAR TABEL

Hal

Tabel 3.1 Jumlah Siswa Kelas X MIA SMA N Kebakkramat ... 38

Tabel 4.1 Distribusi Frekuensi motivasi belajar siswa ... 54

Tabel 4.2 Distribusi Frekuensi Lingkungan belajar siswa ... 55

Tabel 4.3 Distribusi Frekuensi Kognitif Fisika siswa ... 56

Tabel 4.4 Harga Statistik Uji Normalitas ... 58

Tabel 4.5 Rangkuman Anava Regresi Sederhana Y = 55,67 + 0,16 X1... 58

(15)

commit to user

xv

DAFTAR GAMBAR

Hal

Gambar 2.1 Diagram Vektor Sebuah Gaya... 21

Gambar 2.2 Dua Gaya yang Bekerja pada Benda ... 21

Gambar 2.3 Gaya yang Bekerja pada Sebuah Benda Diam ... 22

Gambar 2.4 Gaya yang Bekerja pada Sebuah Benda yang Tepat Akan Bergerak ... 23

Gambar 2.5 Gaya yang Bekerja pada Sebuah Benda yang Bergerak ... 24

Gambar 2.6 Ketika Berhenti Mendadak Tubuh Akan Terdorong... 26

Gambar 2.7 Orang yang Mendorong Kereta Belanja Berarti Memberikan Gaya pada Kereta ... 27

Gambar 2.8 Ketika Tangan Mendorong Ujung Meja, Meja Mendorong Tangan Kembali ... 28

Gambar 2.9 Benda Di Atas Bidang Datar Dipengaruhi Gaya... 29

Gambar 2.10 Dua Benda yang Dihubungkan Oleh Tali Melalui Tali... 29

Gambar 2.11 Dua Benda yang Dihubungkan Oleh Tali Melalui Tali... 30

Gambar 2.12 Paradigma Penelitian ... 36

Gambar 4.1 Diagram Motivasi Belajar Siswa... 54

Gambar 4.2 Diagram Lingkungan Belajar Siswa... 55

(16)

commit to user

xvi

DAFTAR LAMPIRAN

Hal

Lampiran 1 Kisi Angket Tryout Motivasi Belajar Siswa ... 71

Lampiran 2 Kisi Angket Tryout Lingkungan Belajar Siswa ... 72

Lampiran 3 Angket Tryout Motivasi Belajar Siswa... 73

Lampiran 4 Angket Tryout Lingkungan Belajar Siswa... 78

Lampiran 5 Uji Validitas dan Reliabilitas Angket Motivasi Belajar Siswa... 82

Lampiran 6 Uji Validitas dan Reliabilitas Angket Lingkungan Belajar Siswa ... 87

Lampiran 7 Kisi Angket Motivasi Belajar Siswa ... 91

Lampiran 8 Angket Motivasi Belajar Siswa ... 92

Lampiran 9 Kisi Angket Lingkungan Belajar Siswa... 96

Lampiran 10 Angket Lingkungan Belajar Siswa ... 97

Lampiran 11 Kisi Soal Kognitif Fisika Siswa ... 100

Lampiran 12 Soal Kemampuan Kognitif Fisika Siswa... 105

Lampiran 13 Data Validitas Reliabilitas Kognitif Fisika Siswa ... 108

Lampiran 14 Lembar Jawab ... 115

Lampiran 15 Nilai Kognitif Fisika Siswa ... 116

Lampiran 16 Tabel Kerja Analisis Data ... 117

Lampiran 17 Uji Normalitas Motivasi Belajar Siswa ... 118

Lampiran 18 Uji Normalitas Lingkungan Belajar Siswa ... 120

Lampiran 19 Uji Normalitas Kemampuan Kognitif Fisika Siswa ... 121

Lampiran 20 Tabel kerja Uji Linearitas Motivasi belajar Siswa ... 122

Lampiran 21 Perhitungan Uji Linearitas Motivasi belajar Siswa ... 123

Lampiran 22 Tabel kerja Uji Linearitas Lingkungan belajar Siswa ... 125

Lampiran 23 Perhitungan Uji Linearitas Lingkungan Belajar Siswa ... 126

Lampiran 24 Uji Indepedensi ... 128

Lampiran 25 Uji Hipotesis ... 129

Lampiran 26 Perhitungan Koefisien Regresi Linear Ganda ... 132

Lampiran 27 Uji Kontribusi ... 135

(17)

commit to user

xvii

Lampiran 29 Lanjutan Tabel F... 140

Lampiran 30 Jadwal Penelitian ... 143

Gambar

Tabel 3.1Jumlah Siswa Kelas X MIA SMA N Kebakkramat ...................
Tabel Kerja Analisis Data ......................................................

Referensi

Dokumen terkait

Hakekat ilmu tasawuf adalah pengetahuan yang membahas pembersihan hati dari hal- hal selain Allah menurut jalan Islam cara dan tahapan-tahapannya dengan filosofi para tokoh

Janganlah takut salah saat berlatih, karena dari kesalahan tersebut akan di temukan suatu kebenaran 55... Menyelesaikan soal aplikasi

Hasil analisis uji toksisitas isolat Bacillus thuringiensis yang diambil di wilayah Palembang, Sumatera Selatan terhadap kematian larva nyamuk Culex menunjukkan bahwa seri

salah satu ruang terbuka hijau bagi kota yang mampu mewadahi kegiatan sosial dan.. budaya masyarakat

Peraturan Menteri Pertanian Nomor 14 Tahun 2013 Tentang Pedoman Penetapan Harga Pembelian Tandan Buah Segar Kelapa Sawit Produksi Pekebun mempunyai tujuan untuk

Model hubungan antara risiko finansial , risiko produk , risiko waktu , risiko pengiriman , risiko sosial, keamanan dan kepercayaan dengan pembelian konsumen melalui media online

Berdasarkan pelaksanaan dilapangan banyak hal yang dapat dikemukakan dalam penelitian ini antara lain: dari 28 orang mahasiswa yang mengikuti perkulihan fiqih pada

Ketegangan berlanjut ketika kedua belah pihak mengirim tentara di perbatasan kedua negara. Insiden tembak menembakpun terjadi pada tanggal 17 September 1980. Selanjutnya