• Tidak ada hasil yang ditemukan

Faktor yang Mempengaruhi Terjadinya Gangguan Pendengaran Akibat Bising dan Hubungan Intensitas Kebisingan dengan Peningkatan Tekanan Darah (Penelitian pada Karyawan Pabrik Kelapa Sawit Begerpang PT. PP. Lonsum Kabupaten Deli Serdang Sumatera Utara)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "Faktor yang Mempengaruhi Terjadinya Gangguan Pendengaran Akibat Bising dan Hubungan Intensitas Kebisingan dengan Peningkatan Tekanan Darah (Penelitian pada Karyawan Pabrik Kelapa Sawit Begerpang PT. PP. Lonsum Kabupaten Deli Serdang Sumatera Utara)"

Copied!
15
0
0

Teks penuh

(1)

FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TERJADINYA GANGGUAN PENDENGARAN AKIBAT BISING DAN HUBUNGAN INTENSITAS KEBISINGAN DENGAN

PENINGKATAN TEKANAN DARAH

(Penelitian pada Karyawan Pabrik Kelapa Sawit Begerpang PT. PP. Lonsum di Kabupaten Deli Serdang Sumatera Utara)

Tesis

Oleh:

WIJAYA JUWARNA

NIM 097109009

PROGRAM PENDIDIKAN DOKTER SPESIALIS

ILMU KESEHATAN TELINGA HIDUNG TENGGOROK BEDAH KEPALA LEHER

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN

(2)

FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TERJADINYA GANGGUAN PENDENGARAN AKIBAT BISING DAN HUBUNGAN INTENSITAS KEBISINGAN DENGAN

PENINGKATAN TEKANAN DARAH

(Penelitian pada Karyawan Pabrik Kelapa Sawit Begerpang PT. PP. Lonsum di Kabupaten Deli Serdang Sumatera Utara)

Tesis

Diajukan untuk Melengkapi Tugas dan Memenuhi Salah Satu Syarat untuk Mencapai Gelar Spesialis dalam Bidang Ilmu Kesehatan Telinga Hidung

Tenggorok Bedah Kepala Leher

Oleh:

WIJAYA JUWARNA

NIM 097109009

PROGRAM PENDIDIKAN DOKTER SPESIALIS

ILMU KESEHATAN TELINGA HIDUNG TENGGOROK BEDAH KEPALA LEHER

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN

(3)

Medan, 6 Oktober 2014

Tesis dengan judul

FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TERJADINYA GANGGUAN PENDENGARAN AKIBAT BISING DAN HUBUNGAN INTENSITAS

KEBISINGAN DENGAN PENINGKATAN TEKANAN DARAH (Penelitian pada Karyawan Pabrik Kelapa Sawit Begerpang PT. PP. Lonsum di Kabupaten Deli Serdang Sumatera Utara)

Telah disetujui dan diterima baik oleh Komisi Pembimbing

Ketua

NIP. 140202219

dr. Adlin Adnan, Sp.THT-KL(K)

Anggota

NIP. 19790620 200212 2 003

Dr. dr. Tengku Siti Hajar Haryuna, Sp.THT-KL

Diketahui oleh

Ketua Departemen Ketua Program Studi

Prof.Dr.dr.Abd. Rachman S, Sp.THT-KL(K)

NIP: 19471130 198003 1 002 NIP: 19790620 200212 2 003 Dr. dr. Tengku Siti Hajar Haryuna, Sp.THT-KL

Dekan Fakultas Kedokteran USU Ketua TKP-PPDS

Prof. dr. Gontar A. Siregar, Sp.PD, KGEH

(4)

KATA PENGANTAR

Dengan mengucapkan Alhamdulillah sebagai ungkapan syukur kehadirat Allah SWT karena dengan rahmat dan karuniaNya saya dapat menyelesaikan tesis ini sebagai salah satu syarat dalam menyelesaikan pendidikan untuk memperoleh gelar Spesialis dalam bidang Ilmu Kesehatan Telinga Hidung Tenggorok dan Bedah Kepala Leher di Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara Medan. Saya menyadari

penulisan tesis ini masih jauh dari sempurna, baik isi maupun bahasannya. Walaupun demikian, mudah-mudahan tulisan ini dapat menambah perbendaharaan penelitian dengan judul Faktor yang Mempengaruhi Terjadinya Gangguan Pendengaran Akibat Bising dan Hubungan Intensitas Kebisingan dengan Peningkatan Tekanan Darah (Penelitian pada Karyawan Pabrik Kelapa Sawit Begerpang PT. PP. Lonsum Kabupaten Deli Serdang Sumatera Utara).

Dengan telah selesainya tulisan ini, pada kesempatan ini dengan tulus hati saya mengucapkan terima kasih yang tak terhingga dan penghargaan setinggi-tingginya kepada yang terhormat :

dr. H. Adlin Adnan, Sp.THT-KL (K) atas kesediaannya sebagai ketua pembimbing penelitian ini dan Dr. dr. Tengku Siti Hajar Haryuna, Sp.THT-KL. Di tengah kesibukan mereka, dengan penuh perhatian dan kesabaran, telah banyak memberi bantuan, bimbingan, saran dan pengarahan yang sangat bermanfaat kepada saya dalam menyelesaikan tulisan ini.

(5)

Dengan telah berakhirnya masa pendidikan spesialis saya, pada kesempatan yang berbahagia ini perkenankanlah saya menyampaikan

penghargaan dan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada :

Yang terhormat Rektor Universitas Sumatera Utara, Bapak Prof. Dr. dr. Syahril Pasaribu, Sp.A(K), DTM&H yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk mengikuti Program Pendidikan Dokter Spesialis di Departemen THT-KL Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara.

Yang terhormat Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara Prof. dr. Gontar Alamsyah Siregar, Sp.PD(KGEH), atas kesempatan yang diberikan kepada saya untuk mengikuti Program Pendidikan Dokter Spesialis di Departemen THT-KL Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara.

Yang terhormat Bapak Pimpinan PT.PP.Lonsum, yang telah mengizinkan dan memberi kesempatan peneliti untuk mengambil data di PKS Begerpang.

Yang terhormat Ketua Departemen Ilmu Kesehatan Telinga Hidung Tenggorok dan Bedah Kepala Leher Fakultas Kedokteran USU Prof. Dr. dr. Abdul Rachman Saragih, Sp.THT-KL(K) dan Ketua Program Studi Ilmu Kesehatan THT-KL Fakultas Kedokteran USU, Dr. dr Tengku Siti Hajar Haryuna Sp.THT-KL, Ketua Program Studi Ilmu Kesehatan THT-KL Fakultas Kedokteran USU sebelumnya Prof. dr. Askaroellah Aboet, Sp.THT-KL (K) yang telah memberikan izin, kesempatan dan ilmu kepada saya dalam mengikuti Program Program Pendidikan Dokter Spesialis THT-KL sampai selesai.

Yang terhormat Guru-guru saya dijajaran Departemen THT-KL Fakultas Kedokteran USU/RSUP H. Adam Malik Medan, Prof. dr. Ramsi Lutan, Sp.THT-KL(K), dr. Yuritna Haryono, Sp.THT-KL (K), Prof. dr. Askaroellah Aboet, Sp.THT-KL(K), Prof. Dr. dr. Abdul Rachman Saragih,

(6)

Sp.THT-KL(K), dr. Muzakkir Zamzam, SpTHT-KL(K), dr. Mangain Hasibuan, SpTHT-KL, dr. T.Sofia Hanum, Sp.THT-KL(K), Prof. Dr. dr.

Delfitri Munir, SpTHT-KL(K), dr. Linda I. Adenin, Sp.THT-KL, dr. Ida Sjailandrawati Hrp, SpTHT-KL, dr. H. Adlin Adnan, Sp.THT-KL (K), dr. Rizalina A. Asnir, Sp.THT-KL(K), dr. Siti Nursiah, Sp.THT-KL, dr. Andrina Y.M. Rambe, Sp.THT-KL, dr. Harry Agustaf Asroel, M.Ked. (ORL-HNS), Sp.THT-KL, dr. Farhat, M.Ked. (ORL-HNS), Sp.THT-KL(K), Dr. dr. Tengku Siti Hajar Haryuna, Sp.THT-KL, dr. Aliandri, Sp.THT-KL, dr. Asri Yudhistira, M.Ked. (ORL-HNS), Sp.THT-KL, dr. Devira Zahara, M.Ked. (ORL-HNS), SpTHT-KL, dr. H.R. Yusa Herwanto, M.Ked. (ORL-HNS), SpTHT-KL, dr. M. Pahala Hanafi Harahap, SpTHT-KL, dr. Ferryan Sofyan, M.Kes, SpTHT-KL, dan dr. Ramlan Sitompul, Sp.THT-KL.Terima kasih atas segala ilmu, keterampilan dan bimbingannya selama ini.

Yang tercinta teman-teman sejawat PPDS Ilmu Kesehatan THT-KL Fakultas Kedokteran USU, atas bantuan, nasehat, saran maupun kerjasamanya selama masa pendidikan.

Yang mulia dan tercinta Ayahanda Muhammad Taufiq dan Almarhumah Ibunda Hidayati, ananda sampaikan rasa hormat dan terima kasih yang tak terhingga serta penghargaan yang setinggi-tingginya atas kasih sayang yang telah diberikan dan dilimpahkan kepada ananda sejak dalam kandungan, dilahirkan, dibesarkan dan diberi pendidikan yang baik serta diberikan suri tauladan yang baik hingga menjadi landasan yang kokoh dalam menghadapi kehidupan ini, dengan memanjatkan doa

kehadirat Allah SWT, Ya Allah ampuni dosa kami dan dosa kedua orang tua kami, serta kasihilah mereka sebagaimana mereka mengasihi kami sejak kecil.

(7)

ucapan terima kasih yang setulus-tulusnya atas pengorbanan tiada tara, cinta dan kasih sayang, kesabaran, ketabahan, pengertian dan dorongan

semangat yang tiada henti-hentinya dan doa kepada ayah sehingga dengan ridho Allah SWT akhirnya kita sampai pada saat yang berbahagia ini.

Ucapan terima kasih khususnya penulis sampaikan kepada Buya Prof. dr. Aznan Lelo, Ph.D, Sp.FK beserta istri, Kakanda dr. Syahmirsya Warli, Sp.U beserta istri, Dr. dr. Henry Salim Siregar, Sp.OG (K) beserta istri, dr. Edy Ardiansyah, Sp.OG (K) beserta istri, adinda dr. Ade Rahmaini, M.Ked, Sp.P, dr. Ery Suhaimi, SH, dr. Perdana Sihite dan dr. Novrianta Sukatendel yang telah memberikan dukungan selama penulis menjalani pendidikan.

Kepada seluruh keluarga, kerabat dan handai taulan yang tidak dapat disebutkan satu persatu penulis mengucapkan terima kasih atas limpahan kasih sayang dan tak henti-hentinya memberikan dorongan serta doa kepada penulis.

Akhirnya izinkanlah saya mohon maaf yang setulus-tulusnya atas segala kesalahan dan kekurangan saya selama mengikuti pendidikan ini, semoga segala bantuan, dorongan, petunjuk yang diberikan kepada saya selama mengikuti pendidikan kiranya mendapat balasan yang berlipat ganda dari Allah SWT, Yang Maha Pemurah, Maha Pengasih dan Maha Penyayang. Amin.

Medan, Juli 2014

Penulis

Wijaya Juwarna

(8)

FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TERJADINYA GANGGUAN PENDENGARAN AKIBAT BISING DAN HUBUNGAN INTENSITAS

KEBISINGAN DENGAN PENINGKATAN TEKANAN DARAH (Penelitian pada Karyawan Pabrik Kelapa Sawit Begerpang PT.PP.Lonsum di Kabupaten Deli Serdang Sumatera Utara) ABSTRAK

Pendahuluan: Bising dapat membawa dampak yang besar bagi kesehatan. Paparan terhadap bising yang berlebihan dapat merusak sel-sel pendengaran dan akhirnya menimbulkan ketulian. Kebisingan dapat juga menyebabkan keluhan non-pendengaran seperti peningkatan tekanan darah.

Tujuan: Untuk menentukan faktor-faktor yang mempengaruhi terjadinya gangguan pendengaran akibat bising (GPAB) dan menjelaskan hubungan antara intensitas kebisingan dengan peningkatan tekanan darah pada karyawan PKS PT.PP. Lonsum di Begerpang Kabupaten Deli Serdang Sumatera Utara.

Metode: Penelitian ini bersifat deskriptif dengan pendekatan studi potong lintang. Data diperoleh melalui proses wawancara, pengukuran dan pemeriksaan yang tercatat di status penelitian. Analisis data dilakukan secara univariat dengan menggunakan tabel distribusi frekuensi dan bivariat dengan uji statistik Chi-square.

Hasil Penelitian: Intensitas kebisingan pada bagian proses dan non-proses besarnya antara 60-94,5 dB. Hasil pemeriksaan audiometri terhadap 60 orang karyawan yang memenuhi kriteria inklusi mendapatkan 21 orang (35%) menderita gangguan pendengaran akibat bising. Terdapat hubungan yang signifikan antara usia, masa kerja, intensitas kebisingan, dan pemakaian APD pendengaran dengan terjadinya GPAB. Terdapat juga hubungan antara intensitas kebisingan dengan peningkatan tekanan darah sistolik (p=0,001; RP=4) dan tekanan darah diastolik (p=0,001; RP= 12,8).

(9)

FACTOR RELATED OF SENSORY NEURAL HEARING LOSS AND RELATIONSHIP BETWEEN NOISE INTENSITY AND THE RAISING OF

BLOOD PRESSURE

(Study on Begerpang Palm Oil Factory Workers of PT. PP. Lonsum in Deli Serdang District of North Sumatera)

ABSTRACT

Introduction: Noise has numerous health effects. Overexposure to intense sound can cause hair cells damage and finally hearing loss. Noise can also cause non-auditory effects such as the raising of blood pressure.

Purpose: To determine factors that related to NIHL and explain relationship between noise intensity and the raising of blood pressure in begerpang palm oil factory workers of PT. PP. Lonsum in Deli Serdang District of North Sumatera.

Method: The study design is descriptive with cross sectional study approach. Data collection was done through interviews, measurement, and examination that noted in study record. Data was analyzed using univariate analysis with frequencies distribution table and bivariate by Chi-square.

Result: The study found that the noise intensity was 60-94,5 dB. The audiometry examination of 60 workers showed 21 (35%) with noise induced hearing loss. There was a significant relation between the increase of age, work period, noise intensity, and using self protector with noise induced hearing loss incidence. There was significant relation between noise intensity with the raising of sistolic blood pressure (p=0,001; RP=4) and diastolic blood pressure (p=0,001; RP= 12,8).

Key Words: Noise induced hearing loss, noise intensity, the raising of blood pressure, worker, palm oil factory

(10)

DAFTAR ISI BAB 1. PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang... 1

1.2 Perumusan Masalah... 4

1.3 Tujuan Penelitian... 4

1.4 Manfaat Penelitian... 5

BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA 2.1 2.2 2.3 Anatomi Telinga Dalam... Fisiologi Pendengaran... Gangguan Pendengaran Akibat Bising... 6 7 8 2.4 Bising... 10

2.5 Patogenesis dan Histopatologi... 11

2.6 Gejala... 14

2.7 Pengaruh Paparan Bising... 15

2.8 Diagnosis... 19

2.9 Penatalaksanaan dan Pencegahan... 21

2.10 Kerangka Teori... 22

2.11 Kerangka Konsep... 22

BAB 3. MATERI DAN METODE PENELITIAN 3.1 Rancangan Penelitian... 23

3.2 Lokasi dan Waktu Penelitian... 23

(11)

3.4 Variabel Penelitian... 25

3.5 Definisi Operasional... 25

3.6 Bahan dan Alat Penelitian... 26

3.7 Cara Kerja... 27

3.8 Analisis Data... 27

BAB 4. HASIL PENELITIAN 4.1 Hasil Analisis Univariat... 30

4.1.1 Karakteristik responden... 30

4.1.2 Kebisingan lingkungan kerja... 32

4.1.3 Hasil pengukuran audiometri... 33

4.1.4 Keluhan tinitus... 34

4.1.5 Pemakaian alat pelindung pendengaran... 34

4.2 Hasil Analisis Bivariat... 34

BAB 5. PEMBAHASAN 5.1 Analisis Univariat... 43

5.2 Analisis Bivariat... 47

5.2.1 Hubungan usia dengan GPAB... 47

5.2.2 Hubungan masa kerja dengan GPAB... 48

5.2.3 Hubungan intensitas kebisingan dengan GPAB... 49

5.2.4 Hubungan APD pendengaran dengan GPAB... 50

5.2.5 Hubungan intensitas kebisingan dengan peningkatan tekanan darah... 51

(12)

DAFTAR TABEL

Halaman Tabel 2.1. Intensitas Bunyi dan Waktu Paparan... 11 Tabel 2.2. Klasifikasi Tekanan Darah... 18 Tabel 4.1 Distribusi Karakteristik Responden... 31 Tabel 4.2. Distribusi Frekuensi Subjek Penelitian

berdasarkan Intensitas Bising... 32 Tabel 4.3. Distribusi Gangguan Pendengaran Akibat

Bising... 33 Tabel 4.4. Distribusi Frekuensi Subjek Penelitian

berdasarkan Keluhan Tinitus... 34 Tabel 4.5. Distribusi Frekuensi Subjek Penelitian

berdasarkan Pemakaian APD... 34 Tabel 4.6. Hubungan Usia terhadap Terjadinya GPAB... 35 Tabel 4.7. Hubungan Masa Kerja terhadap Terjadinya

GPAB... 36 Tabel 4.8. Hubungan Intensitas Kebisingan terhadap

Terjadinya GPAB... 37 Tabel 4.9. Hubungan APD Pendengaran dengan GPAB.... 38 Tabel 4.10. Hubungan Intensitas Kebisingan dengan

Peningkatan Tekanan Darah Sistolik... 39 Tabel 4.11. Hubungan Intensitas Kebisingan dengan

(13)

DAFTAR GAMBAR

Halaman Gambar 2.1. Kerusakan Alat Korti karena Paparan Bising... 12 Gambar 2.2. Kerusakan Minimal pada Sel-sel Rambut Luar... 13 Gambar 2.3. Kerusakan Sel-sel Rambut Luar yang Luas dan

Minimal pada Sel-sel Rambut Dalam... 13 Gambar 2.4. Telinga dan Daerah Koklea yang Paling Sering

Mengalami Kerusakan Akibat Paparan Bising... 14 Gambar 2.5. Audiogram GPAB... 20 Gambar 4.1. Hasil Pemeriksaan Audiometri yang

Menunjukkan GPAB... 33

(14)

DAFTAR SINGKATAN

APD : Alat Pelindung Diri

ASHA : American Speech Language Hearing Association

CPO : Crude Palm Oil

dB : Decibel

GPAB : Gangguan Pendengaran Akibat Bising Hz

HLPP

: Hertz

: Hearing Loss Preservation Program

HSA : Health and Safety Authority

ISO : International Standart Organization

JNC : Joint National Committee

KEPMEN : Keputusan Menteri NAB : Nilai Ambang Batas

NIOSH : National Institute for Occupational Safety and Health

OSHA : Occupational Health and Safety Administration

PK : Palm Kernel

PKS : Pabrik Kelapa Sawit PT : Perguruan Tinggi RP : Rasio Prevalensi SD : Sekolah Dasar

SLM : Sound Level Meter

SMA : Sekolah Menengah Atas SMP : Sekolah Menengah Pertama

SPL : Sound Pressure Level

(15)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1. Data sampel penelitian...60

Lampiran 2. Kuesioner...63

Lampiran 3. Lembar penjelasan kepada subjek penelitian...67

Lampiran 4. Lembar persetujuan setelah penjelasan...69

Lampiran 5. Persetujuan Komisi Etik tentang pelaksanaan penelitian bidang kesehatan...70

Lampiran 6. Personalia penelitian...71

Lampiran 7. Riwayat Hidup...73

Lampiran 8. Out put statistic...74

Referensi

Dokumen terkait

• bahwa semula di dalam rumah tangga Penggugat dengan Tergugat berlangsung sebagaimana layaknya pasangan suami isteri yang berbahagia dan saling pengertian satu

Subsistem penyimpanan dan pengolahan merupakan rangkaian proses penyimpanan, menata, menyusun, dan mengorganisasikan data (baik spasial, tabular, maupun diskriptif)

Rekonstruksi pengalaman terbukti dalam menunjang proses pembelajaran di Pondok Pesantren As’adiyah, Pembelajaran bahasa Arab di Pesantren As’adiyah sangat menekankan

Peta penjejakan juga memberikan kemudahan dalam menganalisa keinteraktifan seluruh obyek dalam website Salah satu program aplikasi untuk membuat suatu website dengan

Hasil asuhan kebidanan secara komprehensif pada Ny “K” selama kehamilan trimester III dengan keluhan kram kaki sudah teratasi, pada persalinan dengan persalinan

Dari hasil analisis dan data hasil penelitian yang telah dikaji serta pembahasan yang telah dipaparkan pada halaman sebelumnya, maka peneliti dapat menarik kesimpulan bahwa minat

melakukan penelitian dengan judul “Pengaruh Current Ratio, Debt to Equity Ratio, Return On Asset, Dan Total Asset Turn Over Terhadap Return Saham Pada Perusahaan Perbankan Yang

Kemudian, mengenai sumber-sumber hukum Islam dapat kita simpulkan bahwa segala sesuatu yang berkenaan dengan ibadah, muamalah, dan lain sebagainya itu berlandaskan Al-qur’an