• Tidak ada hasil yang ditemukan

PEMODELAN STRATEGI PENGENDALIAN PENYEBARAN PENYAKIT PASRTUSSIS - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PEMODELAN STRATEGI PENGENDALIAN PENYEBARAN PENYAKIT PASRTUSSIS - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

vi ABSTRAK

Penyakit Pertussis atau batuk rejan merupakan penyakit yang disebabkan oleh suatu kuman yang sangat kecil, yaitu Bordetella Perussis yang ditularkan melalui sekresi udara pernapasan yang kemudian melekat pada silia epitel saluran pernapasan. Penularan dapat terjadi melalui batuk penderita yang terhirup oleh orang sehat. Pengembangan model dinamik penyebaran penyakit Pertussis pada tugas akhir ini didasarkan pada model SIRS. Kemudian model ini disederhanakan menjadi model VSIRS yaitu dengan menyederhanakan pembagian klas populasi manusia dimana klas Primary Susceptible dan Secondary Susceptible dijadikan menjadi satu klas, yaitu klas Susceptible. Selain itu juga terdapat klas Primarily

Infected dan Secondarily Infected yang dijadikan menjadi satu klas, yaitu klas

Infected yang menggambarkan penyebaran penyakit Pertussis pada populasi

manusia. Hasil analisis dinamikanya menjelaskan bahwa dengan adanya vaksinasi mengakibatkan individu suspect banyak yang mengalami kesembuhan alami daripada yang terinfeksi penyakit Pertussis. Berdasarkan hasil analisis ini, maka strategi pengendalian penyebaran penyakit Pertussis dapat dilakukan dengan melakukan vaksinasi secara rutin.

Referensi

Dokumen terkait

Praktik Pengalaman Lapangan meliputi semua kegiatan kurikuler yang harus dilakukan oleh mahasiswa praktikan, sabagai pelatihan untuk menerapkan teori yang diperoleh

Pada PT Kayu Lima Sentosa dalam meningkatkan sumber daya manusiannya agar mengetahui kepuasan kerja, motivasi kerja dan komitmen organisasi terhadap kierja

Validasi adalah tindakan pembuktian dengan cara yang sesuai bahwa tiap bahan, proses, prosedur, kegiatan, sistem, perlengkapan, atau mekanisme yang digunakan dalam produksi

Sedangkan, kerajaan Dawwud dan Sulaeman hakikatnya sudah berdiri di tanah arab, yang membujur dari sungai nil (Mesir) sampai ke sungai Eufrat (Iraq). Meskipun wilayah

Smelting (Peleburan).. Proses peleburan merupakan lanjutan dari proses reduksi dan sulfidasi.Proses ini terjadi didalam electric furnace. Proses ini dapat memisahkan bagian yang

Kelengkapan administrasi untuk staf medis Kedokteran Forensik di RSUP Dr.Kariadi meliputi: Daftar pelayanan yang dapat dilakukan dokter spesialis Kedokteran Forensik

Berdasarkan sumbernya • Modal sendiri yaitu Modal yang bersumber dari. perusahaan itu sendiri misalnya dari cadangan, laba dan

Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui hubungan dukungan keluarga dengan kualitas hidup pasien gagal ginjal kronik yang menjalani hemodialisis di Rumah Sakit PKU