• Tidak ada hasil yang ditemukan

BA. HASIL PELELANGAN

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "BA. HASIL PELELANGAN"

Copied!
5
0
0

Teks penuh

(1)

KEPOLI SI AN NEGARA REPUBLI K I NDONESI A

DAERAH NUSA TENGGARA BARAT

SEKOLAH POLI SI NEGARA

Jalan Bhayangkara No.1 Belanting 83656

BERI TA ACARA HASI L PELELANGAN

Nomor : BA/ 07.07/ VI / 2014/ SPN Polda NTB

Pada hari, Sabtu Tanggal Dua puluh satu Bulan Juni Tahun Dua ribu empat belas dimulai pukul 12.01

Wita mengambil tempat diruang rapat ULP Polda NTB, Kami Pokja jasa ULP Polda NTB, telah

mengadakan Rapat Pembahasan Hasil Pelelangan Paket Pekerjaan Pengadaan jasa (Catering) makan

dan extra fooding siswa Diktukba Polri T.A 2014 SPN Polda NTB, dengan hasil sebagai berikut :

1.

Rapat Evaluasi Penawaran dipimpin Oleh :

Ketua Pokja

2.

Hadir pada Rapat Evaluasi Penawaran :

Sekertaris dan anggota Pokja

3.

Pekerjaan yang dilelangkan :

Nama paket pekerjaan :

Pengadaan jasa (Catering).

Lingkup pekerjaan

:

Pengadaan jasa (Catering) makan dan extra fooding siswa

Diktukba Polri T.A 2014 SPN Polda NTB..

Lokasi

:

SPN Polda NTB Jln Bhayangkara No.1 Belanting

Nilai total Pagu

:

Rp. 3.521.414.000,- (Tiga milyar lima ratus dua puluh satu juta

empat ratus empat belas ribu rupiah)

Nilai total HPS

:

Rp. 3.521.414.000,- (Tiga milyar lima ratus dua puluh satu juta

empat ratus empat belas ribu rupiah), termasuk PPN 10% .

Sumber pendanaan

:

APBN DI PA SPN Polda NTB T.A 2014

Metode Pemilihan

:

Pelelangan Sederhana Pascakualifikasi

Metode Evaluasi

:

Sistim gugur

(2)

5.

Penyedia jasa yang mendaftar sebanyak 6 (Enam), dan yang memasukkan/ meng-upload

dokumen penawaran sebanyak 2 (Dua) sebagai berikut :

6.

Berdasarkan Kriteria Evaluasi di atas maka setelah dilakukan evaluasi penawaran terhadap

masing-masing penawaran penyedia jasa, maka didapat hasil evaluasi penawaran sebagai

berikut:

(3)

yang dievaluasi sekurang-kurangnya 3 (tiga) penawaran terendah hasil koreksi Aritmatik yang

memenuhi persyaratan Administrasi, Teknis, Biaya dan persyaratan Kualifikasi.

8.

Ketentuan pokok-pokok evaluasi adalah hal-hal yang secara substansial yang tertuang dalam

I nstruksi Kepada Peserta Lelang (I KP), Lembar Data Pengadaan (LDP), Lembar Data Kualifikasi

(LDK) beserta lampiranya,

karena kontrak pekerjaan ini menggunakan Harga Satuan maka

sebelum dilakukan Evaluasi Administrasi dilakukan Koreksi Aritmatik terlebih dahulu dan Nilai

Penawaran terkoreksi hasil koreksi Arimatik tersebut telah di-upload pada LPSE POLDA NTB,

selanjutnya pada pelelangan ini akan dilanjutkan evaluasi penawaran mulai dari penawaran

terendah hasil koreksi aritmatik.

9.

Adapun penjelasan detail rekapitulasi hasil evaluasi penawaran yang tercantum dalam point 6 di

atas, adalah sebagai berikut :

9.1 UD. MELATI

a. Evaluasi Administrasi

Setelah diadakan penelitian terhadap kelengkapan dan keabsahan dokumen penawaran

yang diajukan perusahaan tersebut lengkap dan absah maka UD. MELATI dinyatakan lulus

evaluasi administrasi dan dilanjutkan evaluasi teknis.

b. Evaluasi Teknis.

Setelah dilakukan Evaluasi Teknis berdasarkan ketentuan yang tertuang pada I KP pasal

27.4 dan LDP, Penawaran UD. MELATI dinyatakan Lulus Evaluasi Teknis dan dilanjutkan

Evaluasi Biaya.

c. Evaluasi Biaya.

Setelah dilakukan Evaluasi Biaya berdasarkan ketentuan yang tertuang pada I KP pasal

27.5, Penawaran UD. MELATI dinyatakan Lulus Evaluasi Biaya dan dilanjutkan evaluasi

kualifikasi.

d. Evaluasi Kualifikasi dan Pembuktian Kualifikasi.

Setelah dilakukan Evaluasi kualifikasi berdasarkan ketentuan yang tertuang pada I KP

pasal 28 dan Penawaran UD. MELATI lengkap dan sah sehingga dinyatakan Lulus

Evaluasi Kualifikasi dan akan dilanjutkan Pembuktian Kualifikasi.

Setelah dilakukan pembuktian kualifikasi berdasarkan ketentuan I KP pasal 29.3

UD.MELATI dinyatakan Lulus Pembuktian Kualifikasi

e. Kesimpulan: dari hasil Evaluasi dan Pembuktian Kualifikasi maka UD.MELATI akan

ditetapkan sebagai Pemenang.

9.2 RM RI NDANG RASA

a. Evaluasi Administrasi

Setelah diadakan penelitian terhadap kelengkapan dan keabsahan dokumen penawaran

yang diajukan perusahaan tersebut lengkap dan absah maka RM RI NDANG RASA

dinyatakan lulus evaluasi administrasi dan dilanjutkan evaluasi teknis.

b. Evaluasi Teknis.

Setelah dilakukan evaluasi penawaran teknis diperoleh data sebagai berikut:

I jazah dan sertifikat yang dilampirkan tidak sesuai Hal ini tidak sesuai dengan I KP pasal

15.1.g point 2), 3) dan LDP.

Tidak melampirkan daftar tenaga teknis pembantu lainnya dalam bentuk table, Hal ini

tidak sesuai dengan I KP pasal 15.1.g point 4) dan LDP.

STNK Kendaraan yang di apload tidak sesuai nama pemilik perusahaan dan tidak

melampirkan foto kendaraan, Hal ini tidak sesuai dengan LDP.

(4)

Berdasarkan hasil evaluasi penawaran teknis, disimpulkan bahwa RM RI NDANG RASA

dinyatakan gugur teknis.

c.

Evaluasi Biaya (tidak dievaluasi).

d. Evaluasi Kualifikasi dan Pembuktian Kualifikasi (tidak dievaluasi).

e. Kesimpulan : Penawaran RM RI NDANG RASA dinyatakan gugur teknis.

9.3 CV. ARGA PERMAI

a. Evaluasi Administrasi

Perusahaan peserta pendaftar a.n CV. ARGA PERMAI tidak mengapload/ memasukan

dokumen penawaran sehingga, disimpulkan bahwa CV. ARGA PERMAI dinyatakan gugur

administrasi.

b. Evaluasi Teknis (tidak dievaluasi).

c. Evaluasi Biaya (tidak dievaluasi).

d. Evaluasi Kualifikasi dan Pembuktian Kualifikasi (tidak dievaluasi).

e. Kesimpulan: Penawaran CV. ARGA PERMAI dinyatakan gugur administrasi.

9.4 I NDRA CATERI NG

a. Evaluasi Administrasi

Perusahaan peserta pendaftar a.n I NDRA CATERI NG tidak mengapload/ memasukan

dokumen penawaran sehingga, disimpulkan bahwa I NDRA CATERI NG dinyatakan gugur

administrasi.

b. Evaluasi Teknis (tidak dievaluasi).

c.

Evaluasi Biaya (tidak dievaluasi).

d. Evaluasi Kualifikasi dan Pembuktian Kualifikasi (tidak dievaluasi).

e. Kesimpulan: Penawaran I NDRA CATERI NG dinyatakan gugur administrasi.

9.5 CV. PENA BI MA

a. Evaluasi Administrasi

Perusahaan peserta pendaftar a.n CV. PENA BI MA tidak mengapload/ memasukan

dokumen penawaran sehingga, disimpulkan bahwa CV. PENA BI MA dinyatakan gugur

administrasi.

b. Evaluasi Teknis (tidak dievaluasi).

c.

Evaluasi Biaya (tidak dievaluasi).

d. Evaluasi Kualifikasi dan Pembuktian Kualifikasi (tidak dievaluasi).

e. Kesimpulan: Penawaran CV. PENA BI MA dinyatakan gugur administrasi.

9.6 CV. EXTRA PERSADA

a. Evaluasi Administrasi

Perusahaan peserta pendaftar a.n CV. EXTRA PERSADA tidak mengapload/ memasukan

dokumen penawaran sehingga, disimpulkan bahwa CV. EXTRA PERSADA dinyatakan gugur

administrasi.

b. Evaluasi Teknis (tidak dievaluasi).

c.

Evaluasi Biaya (tidak dievaluasi).

d. Evaluasi Kualifikasi dan Pembuktian Kualifikasi (tidak dievaluasi).

(5)

10. Berdasarkan

hasil Evaluasi dan pembuktian kualifikasi diatas peserta yang ditetapkan sebagai

Pemenang yang memiliki penawaran terendah yang responsif yaitu :

Pemenang :

Nama Perusahaan

: UD. MELATI

Alamat

: Jalan R.M Panji Anom No. 10 Kel.Pagutan Timur – Mataram

Email

:

ud.melati10@gmail

NPWP

: 08.423.261.0.911.000

Nomor Telepon

: 0370 - 631374

Penawaran

: Rp. 3.308.227.000,- (Tiga milyar tiga ratus delapan juta dua ratus dua

puluh tujuh ribu rupiah).

Rapat Pembahasan Hasil Pelelangan selesai pada pukul 15: 00 Wita dan ditutup pada hari, tanggal

dan tahun tersebut diatas.

Demikian Berita Acara Evaluasi Penawaran ini dibuat untuk dapat dipergunakan sebagaimana

mestinya.

POKJA JASA ULP POLDA NTB

1. ABDUL SENAN, S.Sos KETUA ___

PENDA NI P 197411171998031002

2. YUDHA ADI TYA WARMAN, SH. WAKI L KETUA ___ BRI GADI R NRP 83031136

3. DEDI WAHYUDI , S.Pd. SEKERTARI S ___ BRI PTU NRP 87031589

4. PRI YANTO, S.Pd. ANGGOTA ___

BRI PTU NRP 78040535

Referensi

Dokumen terkait

Working Balance Sheet (WBS) & Working Profit and Loss (WPL) berisi angka-angka per book (bersumber dari Trial Balance Client), Audit Adjustment, Saldo Per Audit, yg nantinya

Proses penghasilan karya sepanjang aktiviti membuat mobail ‘Lingkaran Ular’berdasarkan empat Standard

To address data collection needs for on-going sustainable management of the sole fishery in the context of DoFish’s limited human and financial resources, USAID/BaNafaa worked with

|| ATM Card Settlement Operator

Demikianlah kamu harus menjadi terang bagi orang lain, supaya orang lain dapat melihat yang baik yang kamu perbuat, sehingga mereka memuliakan Bapamu yang di surga.. "Janganlah

3 Mastercard Internasional Indonesia Mastercard 4 Visa Internasional (Asia-Pacific) Ltd Visa card. 5 China Unionpay

Apabila suatu kata memiliki makna yang hampir sama (mirip) dengan satu atau lebih kata yang lain, maka dapat dikatakan bahwa kata-kata tersebut memiliki hubungan atau relasi

Dalam mengambil keputusan digunakan 5 kriteria pembanding untuk menentukan Operator Seluler Terbaik, yaitu Tarif Telepon, SMS, Internet, Layanan, Bonus.. Aplikasi pada