• Tidak ada hasil yang ditemukan

Analisis Kualitas Pohon di Beberapa Jalur Hijau Kota Pematangsiantar

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Analisis Kualitas Pohon di Beberapa Jalur Hijau Kota Pematangsiantar"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

i

ABSTRAK

ANNIE NOVRI HUTAGALUNG: Analisis Kualitas Pohon Di Beberapa Jalur Hijau Kota Pematangsiantar. Dibimbing oleh DELVIAN dan DENI ELFIATI.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui jenis pohon dan kualitas pohon yang terdapat di 5 jalur hijau kota Pematangsiantar. Penelitian ini dilakukan di sepanjang jalan Medan, jalan Sisingamangaraja, Jalan Rakutta sembiring, jalan Ahmad yani dan jalan D.I Panjaitan.Penelitian ini menggunakan metode sensus dan metode skoring.Penilaian yang dilakukan yaitu kesehatan pohon mencakup kesehatan batang dan tajuk, kemudian teknis pohon mencakup ancaman terhadap bangunan, ancaman terhadap jalan, trotoar dan drainase, dan ancaman terhadap kabel listrik dan telepon.

Hasil penelitian menunjukkan jenis pohon yang dijumpai di jalur hijau sebanyak 9 pohon.Pohon yang paling banyak dijumpai adalah pohon mahoni (Swietenia mahagoni).Kualitas pohon di 5 jalur hijau bila ditinjau dari kesehatan pohon masuk dalam kategori ringan, dan untuk teknis pohon masuk dalam kategori sedang.Kualitas pohon yang paling bagus terdapat pada jalan Ahmad yani sementara kualitas pohon yang paling rendah terdapat pada jalan Rakutta sembiring. Hal ini dibuktikan dari nilai kumulatif ≥2,5 jalan Rakutta sembiring memiliki persentase paling tinggi yaitu 14,93%.

(2)

ii

ABSTRACT

ANNIE NOVRI HUTAGALUNG: Tree quality analysis on some green belt in Pematangsiantar. Supervised by DELVIAN and DENI ELFIATI.

This study aims to determine the tree species and quality of trees were found on five green belt in Pematangsiantar. This study was carried out along the Medan road, Sisingamangaraja road, Rakutta sembiring road, Ahmad yani road and D. I Panjaitan road.this research uses census method and scoring method. Assessment conducted of tree health involved trunk health and crown health,and then the technical trees involved threat to buildings, threats to roads, sidewalks and drainage, and threats to electric and telephone wires.

Results showed that tree species found in five green belt as much as nine trees. The trees most often found are mahogany (Swietenia mahogani). The quality of trees in five green belt when viewed from the tree health included in light category, and from technical trees included in moderate category. The most good quality tree located on Ahmad yani street, while the most low quality trees are on the Rakutta sembiring street. This is indicated from the cumulative value

≥2,5 on Rakutta sembiring road has the highest percentage that is 14,93 %.

Referensi

Dokumen terkait

[r]

[r]

[r]

[r]

Pengaruh Konstruksi Sumur Terhadap Kandungan Bakteri Eschercia coli Pada Air Sumur Gali Di Desa Dopalak Kecamatan Paleleh Kabupaten Buol Heriyani Hasnawi 2012 Di

The purpose of this report is to: (1) describe a technological advance- ment in which computerized edge detection algorithms are used in a dynamic fashion over the entire cardiac

Pajak penghasilan t erkait pos-pos yang akan direklasifikasi ke laba rugi 0 PENGHASILAN KOM PREHENSIF LAIN TAHUN BERJALAN - NET PAJAK PENGHASILAN TERKAIT.. TOTAL LABA (RUGI)

The major findings of this study are that: (1) diet-in- duced HC in pigs resulted in an impairment of renal endothelium-dependent relaxation in response to both Ach and A23187; (2)