• Tidak ada hasil yang ditemukan

Mata Pelajaran : Ekonomi

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "Mata Pelajaran : Ekonomi"

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)

Mata Pelajaran :

Ekonomi

Jl. Permai 28 No. 100 Margahayu Permai, Bandung (40218)

email:yrama.redaksi@gmail.com (Redaksi)

yramawidya@indo.net.id (Penjualan)

http://www.yrama–widya.co.id

SILABUS

Untuk SMA/MA

Kelas X

(2)

SILABUS

MATA PELAJARAN EKONOMI (PEMINATAN)

Satuan Pendidikan

: SMA / MA

Kelas

: X (SEPULUH)

Kompetensi Inti

:

KI 1 :

Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya

KI 2 :

Menghayati, mengamalkan perilaku jujur, disiplin,tanggung jawab, peduli (gotong royong,

kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai

bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan

lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam

pergaulan dunia

KI 3 :

Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan

rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya,dan humaniora dengan

wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena

dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik

sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.

KI 4 :

Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan

pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri,dan mampu menggunakan

metoda sesuai kaidah keilmuan.

Kompetensi Dasar

Materi Pokok

Pembelajaran

Penilaian

Alokasi

Waktu

Sumber

Belajar

1.1. Mensyukuri sumber� daya sebagai karunia Tuhan YME dalam rangka pemenuhan kebutuhan

1.2. Mengamalkan ajaran agama dalam meman� faatkan produk bank dan lembaga keuangan bukan bank serta dalam pengelolaan koperasi

2.1. Bersikap jujur, disiplin,tanggung jawab, peduli, kreatif,mandiri, kritis dan analitis dalam men�dalam men� gatasi permasalahan ekonomi

2.2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, kerjakeras, sederhana, mandiri, adil, berani, peduli dalam melakukan kegiatan ekonomi

3.1 Mendeskripsikan kon� sep ilmu ekonomi

Konsep Ilmu Ekonomi • Menusia sebagai makhluk sosial dan makhluk ekonomi

Mengamati: Mengamati perilaku manusia sebagai makhluk sosial dan makhluk ekonomi

(3)

Kompetensi Dasar

Materi Pokok

Pembelajaran

Penilaian

Alokasi

Waktu

Sumber

Belajar

4.1 Menyajikan konsep

ilmu ekonomi • Motif, prinsip, dan tindakan ekonomi • Perilaku tanggung jawab dan toleran dalam mengamalkan ilmu ekonomi

serta motif, prinsip dan tindakan ekonomi dari berbagai sumber belajar yang relevan.

Menanya:

Memahami makna dan mengajukan pertanyaan yang berkaitan dengan manusia sebagai makhluk sosial dan makhluk ekonomi, pengertian ilmu ekonomi dan pembagian ilmu ekonomi serta motif, prinsip, dan tindakan ekonomi.

Mengeksplorasi:

Mengumpulkan data dan informasi tentang pengertian ilmu ekonomi, pembagian ilmu ekonomi, motif, prinsip, dan tindakan ekonomi dari berbagai sumber yang relevan

Mengasosiasi :

Menganalisis dan menyimpulkan informasi/ data serta membuat hubungan antara pengertian ilmu ekonomi, pembagian ilmu ekonomi serta hubungan antara motif ekonomi, prinsip ekonomi, dan tindakan ekonomi yang dilakukan pelaku ekonomi.

Mengomunikasikan:

Menganalisis dan menarik kesimpulan tentang konsep dasar ilmu ekonomi dalam berbagai bentuk media (lisan dan tulisan) dan kaitannya dengan perilaku tanggung jawab dan toleran dalam mengamalkan ilmu ekonomi

Tes tertulis:

Menilai kemampuan kognitif tentang konsep ekonomi dalam bentuk objektif dan uraian

Unjuk kerja : Menilai kemampuan diskusi/presentasi dalam menyajikan konsep ilmu ekonomi

Penilaian produk : Menilai laporan dan bahan presentasi tentang konsep ilmu ekonomi 2 × 3 JP • Buku paket ekonomi Kemendik� bud • Buku Paket Ekonomi untuk SMA/ MA kelas X kurikulum 2013 Yrama Widya • Media massa, cetak, dan elektronik 3.2 Menganalisis masalah ekonomi dan cara mengatasinya 4.2 Melaporkan hasil anali�

sis masalah ekonomi dan cara mengatasinya

Masalah pokok ekonomi • Kebutuhan

• Alat pemuas kebutuhan • Kelangkaan • Alokasi penggunaan sumber daya • Biaya peluang • Skala prioritas • Pengelolaan keuangan • Masalah pokok ekonomi

• Sistem ekonomi sebagai solusi

• Mensyukuri anugerah sumber daya dan disi� plin dalam memenuhi kebutuhan dan menga� tasi kelangkaan

Mengamati : Membaca tentang kebutuhan dan alat pemuas kebutuhan, inti masalah ekonomi yaitu kelangkaan, pilihan, biaya peluang, skala prioritas, pengelolaan keuangan, masalah pokok ekonomi (apa, bagaimana, dan untuk siapa) serta cara mengatasinya dengan menggunakan sistem ekonomi yang berlaku dari berbagai sumber belajar yang relevan

Tes tertulis :

Menilai kemampuan kognitif tentang masalah ekonomi dan cara mengatasinya dalam bentuk objektif dan uraian.

Unjuk kerja :

Menilai kemampuan diskusi/ presentasi laporan hasil analisis masalah ekonomi dan cara mengatasinya

4 x 3 JP • Buku paket ekonomi Kemendik� bud • Buku Paket Ekonomi untuk SMA/ MA kelas X kurikulum 2013 Yrama Widya • Media massa, cetak, dan elektronik

(4)

Kompetensi Dasar

Materi Pokok

Pembelajaran

Penilaian

Alokasi

Waktu

Sumber

Belajar

• Bersikap peduli, kreatif, kerja sama, dan mandiri dalam mengatasi per� masalahan ekonomi

Menanya:

Mengajukan pertanyaan yang berkaitan dengan kebutuhan dan alat pemuas kebutuan, inti masalah ekonomi yaitu kelangkaan, pilihan, biaya peluang, skala prioritas, pengelolaan keuangan, cara mengatasi masalah pokok ekonomi (apa, bagaimana, dan untuk siapa) dengan menggunakan sistem ekonomi yang berlaku

Mengeksplorasi:

Mengumpulkan data/ informasi tentang kebutuhan dan alat pemuas kebutuhan, inti masalah ekonomi, yaitu kelangkaan, pilihan, biaya peluang, skala prioritas, pengelolaan keuangan, masalah pokok ekonomi (apa, bagaimana, untuk siapa) dan cara mengatasinya dengan menggunakan sistem ekonomi yang berlaku dari berbagai sumber yang relevan.

Mengasosiasi :

Menganalisis informasi dan data�data yang diperoleh dari bacaan maupun dari sumber�sumber terkait dan menentukan hubungan antara kebutuhan dan alat pemuas kebutuhan, inti masalah ekonomi, yaitu kelangkaan, pilihan, biaya peluang, skala prioritas, pengelolaan keuangan, cara mengatasi masalah pokok ekonomi untuk mendapatkan kesimpulan dan membuat rencana pemecahan masalah ekonomi

Mengomunikasikan:

Menganalisis dan membuat kesimpulan masalah ekonomi serta cara mengatasinyadalam berbagai bentuk media (lisan dan tulisan) dan kaitannya dengan perilaku peduli, kreatif, kerja sama, dan mandiri dalam mengatasi permasalahan ekonomi

Penilaian produk : Menilai hasil pembuatan tugas menyusun skala prioritas kebutuhan dan pengelolaan keuangan

(5)

Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi Waktu Belajar 3.3 Menganalisis peran pelaku kegiatan ekonomi 4.3 Menyajikan peran pelaku kegiatan ekonomi

Perilaku produsen dan konsumen

• Produksi • Perilaku produsen • Konsumsi • Perilaku konsumen • Peran produsen dan

konsumen dalam perekonomian • Pelaku ekonomi dan

interaksinya • Mengamalkan sikap

jujur dan santun dalam perilaku produsen dan konsumen

Mengamati:

Membaca tentang kegiatan produksi, perilaku produsen, kegiatan konsumsi, perilaku konsumen, peran produsen dan konsumen dalam perekonomian, pelaku ekonomi (Rumah Tangga Konsumsi, Rumah Tangga Produksi, Rumah Tangga Pemerintah, dan Masyarakat Luar Negeri) serta interaksinya dalam model diagram interaksi pelaku ekonomi/circulair flow diagram dari berbagai sumber belajar yang relevan

Menanya:

Mengajukan pertanyaan yang berkaitan dengan kegiatan produksi, perilaku produsen, kegiatan konsumsi, perilaku konsumen, peran produsen dan konsumen dalam perekonomian, pelaku ekonomi (Rumah Tangga Konsumsi, Rumah Tangga Produksi, Rumah Tangga Pemerintah, dan Masyarakat Luar Negeri) serta interaksinya dalam model diagram interaksi pelaku ekonomi/circulair flow diagram Mengeksplorasi: Mengumpulkan data/ informasi tentang kegiatan produksi, perilaku produsen, kegiatan konsumsi, perilaku konsumen, peran produsen dan konsumen dalam perekonomian, pelaku ekonomi (Rumah Tangga Konsumsi, Rumah Tangga Produksi, Rumah Tangga Pemerintah, dan Masyarakat Luar Negeri) serta interaksinya dalam model diagram interaksi pelaku ekonomi/circulair flow diagram

Mengasosiasi:

Menganalisis informasi dan data�data yang diperoleh dari bacaan maupun dari sumber�sumber terkait serta menentukan hubungan antara pelaku�pelaku kegiatan ekonomi, peran pelaku kegiatan ekonomi,

Tes tertulis :

Menilai kemampuan kognitif tentang peran pelaku kegiatan ekonomi dalam bentuk objektif dan uraian:

Unjuk kerja:

Menilai kemampuan diskusi/ presentasi menyajikan peran pelaku kegiatan ekonomi

Penilaian produk:

Menilai laporan dan bahan presentasi tentang peran pelaku kegiatan ekonomi dan model diagram interaksi pelaku ekonomi (circulair flow diagram) 3 × 3 JP • Buku paket ekonomi Kemendik� bud • Buku Paket Ekonomi untuk SMA/ MA kelas X kurikulum 2013 Yrama Widya • Media massa, cetak, dan elektronik

(6)

Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi Waktu Sumber Belajar

model diagram interaksi pelaku ekonomi/ circulair flow diagram untuk mendapatkan kesimpulan tentang peran pelaku kegiatan ekonomi

Mengomunikasikan

Menganalisis dan membuat kesimpulan tentang peran pelaku kegiatan ekonomi dalam berbagai bentuk media (lisan dan tulisan) serta kaitannya dengan pengamalan sikap jujur dan santun dalam perilaku produsen dan konsumen

(7)

Kompetensi Dasar

Materi Pokok

Pembelajaran

Penilaian

Alokasi

Waktu

Sumber

Belajar

3.4 Mendeskripsikan konsep pasar dan ter� bentuknya harga pasar dalam perekonomian 4.4 Melakukan penelitian

tentang pasar dan ter� bentuknya harga pasar dalam perekonomian Pasar • Konsep pasar • Mekanisme pasar • Kebijakan pemerintah dalam menentukan harga pasar • Elastisitas

• Jujur, mensyukuri, dan mengamalkan ajaran agama dalam memaha� mi pasar dengan segala bentuk dan peranannya

Mengamati:

Membaca konsep pasar (syarat terjadinya pasar dan jenis�jenis pasar), mekanisme pasar (pengertian permintaan dan penawaran, faktor� faktor yang memengaruhi permintaan dan penawaran,

kurva permintaan dan penawaran, pergerakan di sepanjang kurva dan pergeseran kurva (permintaan dan penawaran), hukum permintaan dan penawaran serta asumsi�asumsinya,

proses terbentuknya harga keseimbangan), peran pasar dalam perekonomian, dan elastisitas (macam�macam elastisitas, faktor�faktor yang memengaruhi elastisitas permintaan dan penawaran) dari berbagai sumber belajar yang relevan

Menanya:

Mengajukan pertanyaan tentang konsep pasar (syarat terjadinya pasar dan jenis� jenis pasar), mekanisme pasar (pengertian permintaan dan penawaran,

faktor�faktor yang memengaruhi permintaan dan penawaran, kurva permintaan dan penawaran,

pergerakan di sepanjang kurva dan pergeseran kurva (permintaan dan penawaran), hukum permintaan dan penawaran serta asumsi�asumsinya,

proses terbentuknya harga keseimbangan), peran pasar dalam perekonomian, dan elastisitas (macam�macam elastisitas, faktor�faktor yang memengaruhi elastisitas permintaan dan penawaran)

Mengeksplorasi:

Mengumpulkan data dan informasi tentang konsep pasar (syarat terjadinya pasar dan jenis�jenis pasar), me� kanisme pasar (pengertian permintaan dan penawaran,

faktor�faktor yang memen� garuhi permintaan dan penawaran, kurva permint� aan dan penawaran, perger� akan di sepanjang kurva dan pergeseran kurva (permint� aan dan penawaran), hukum permintaan dan penawaran serta asumsi�asumsinya,

Tes tertulis : Menilai kemampuan kognitif tentang pasar dalam kegiatan perekonomian dalam bentuk objektif dan uraian:

Penilaian projek : Menilai tugas melakukan penelitian sederhana tentang peran pasar dalam perekonomian

Penilaian produk : Menilai laporan hasil penelitian sederhana tentang peran pasar dalam perekonomian 6 x 3 JP • Buku paket ekonomi Kemendikbud • Buku Paket Ekonomi untuk SMA/MA kelas X kurikulum 2013 Yrama Widya • Media massa, cetak, dan elektronik

(8)

Kompetensi Dasar

Materi Pokok

Pembelajaran

Penilaian

Alokasi

Waktu

Sumber

Belajar

proses terbentuknya harga keseimbangan), peran pasar dalam perekonomian, dan elastisitas (macam�macam elastisitas, faktor�faktor yang memengaruhi elastisitas permintaan dan penawaran)

Mengasosiasi :

Menganalisis dan menyimpulkan informasi dan data serta membuat hubungan antara konsep pasar (syarat terjadinya pasar dan jenis�jenis pasar), mekanisme pasar (pengertian permintaan dan penawaran, faktor� faktor yang memengaruhi permintaan dan penawaran,

kurva permintaan dan penawaran, pergerakan di sepanjang kurva dan pergeseran kurva (permintaan dan penawaran), hukum permintaan dan penawaran serta asumsi�asumsinya,

proses terbentuknya harga keseimbangan), peran pasar dalam perekonomian, dan elastisitas (macam�macam elastisitas, faktor�faktor yang memengaruhi elastisitas permintaan dan penawaran) Mengomunikasikan : Menyampaikan hasil analisis dan simpulan dalam berbagai bentuk media serta melaporkan hasil penelitian tentang peran pasar dan terbentuknya harga pasar dalam perekonomian serta kaitannya dengan sikap jujur, mensyukuri, dan mengamalkan ajaran agama dalam memahami pasar dengan segala bentuk dan peranannya

(9)

Kompetensi Dasar

Materi Pokok

Pembelajaran

Penilaian

Alokasi

Waktu

Sumber

Belajar

3.5 Mendeskripsikan bank, lembaga keuangan bukan bank, OJK dan bank sentral 4.5. Menyajikan peran dan

produk bank, lembaga keuangan bukan bank, Otoritas jasa Keuangan (OJK) dan Bank Sentral

Lembaga keuangan dan otoritas jasa keuangan • Bank

• Lembaga keuangan bukan bank • Bank sentral • Otoritas Jasa Keungan • Mengamalkan ajaran agama dalam meman� faatkan produk bank dan lembaga keuangan bank

Mengamati:

Membaca pengertian bank dan lembaga keuangan bukan bank, fungsi bank dan lembaga keuangan bukan bankjenis, prinsip kegiatan usaha, dan produk bankdan lembaga keuangan bukan bank, pengertian bank sentral, fungsi, tugas dan wewenang Bank Indonesia sebagai Bank Sentral Republik Indonesia, stabilitas sistem keuangan, pengertian OJK, fungsi, tugas, dan wewenang OJK dengan menggunakan berbagai sumber belajar yang relevan

Menanya:

Bertanya dan berdiskusi untuk mendapatkan klarifikasi tentang pengertian bank dan lembaga keuangan bukan bank, fungsi bank dan lembaga keuangan bukan bank, jenis, prinsip kegiatan usaha, dan produk bankdan lembaga keuangan bukan bank, pengertian bank sentral, fungsi, tugas dan wewenang Bank Indonesia sebagai Bank Sentral Republik Indonesia, stabilitas sistem keuangan, pengertian OJK, fungsi, tugas, dan wewenang OJK

Mengeksplorasi:

Mengumpulkan data/ informasi pengertian bank dan lembaga keuangan bukan bank, fungsi bank dan lembaga keuangan bukan bankjenis, prinsip kegiatan usaha, dan produk bankdan lembaga keuangan bukan bank, pengertian bank sentral, fungsi, tugas dan wewenang Bank Indonesia sebagai Bank Sentral Republik Indonesia, stabilitas sistem keuangan, pengertian OJK, fungsi, tugas, dan wewenang OJK dari berbagai sumber belajar yang relevan Mengasosiasi : Menganalisis dan menyimpulkan informasi/data serta menghubungkannya antara pengertian bank dan lembaga keuangan bukan bank, fungsi bank dan

Tes tertulis :

Menilai kemampuan kognitif tentang bank dan lembaga keuangan bukan bank dalam bentuk objektif dan uraian

Unjuk kerja : Menilai kemampuan mendemontrasikan fungsi dan produk bank dan lembaga keuangan bukan bank, OJK dan bank sentral

Penilaian produk : Menilai laporan dan bahan presentasi tentang peran dan produk bank dan lembaga keuangan bukan bank

6 × 3 JP • Buku paket ekonomi Kemendik� bud • Buku Paket Ekonomi untuk SMA/ MA kelas X kurikulum 2013 Yrama Widya • Media massa, cetak, dan elektronik • www.bi.go. id • www.ojk. go.id • www.idx. co.id • Undang-undang No. 23 Tahun 1999 junto UU No. 3 Tahun 2004 junto No. 6 Tahun 2009 tentang BI • Undang-un� dang No.21 tahun 2011 tentang OJK • Undang-undang No. 10 Tahun 1998 tentang Perbankan • Undang-undang No. 21 Tahun 2008 tentang Perbankan Syariah

(10)

Kompetensi Dasar

Materi Pokok

Pembelajaran

Penilaian

Alokasi

Waktu

Sumber

Belajar

lembaga keuangan bukan bank jenis, prinsip kegiatan usaha, dan produk bank dan lembaga keuangan bukan bank, pengertian bank sentral, fungsi, tugas dan wewenang Bank Indonesia sebagai Bank Sentral Republik Indonesia, stabilitas sistem keuangan, pengertian OJK, fungsi, tugas, dan wewenang OJK berdasarkan data/informasi yang sudah dikumpulkan

Mengomunikasikan:

Laporan dan mempresentasikannya dalam bentuk lisan dan tulisan tentang peran dan produk bank dan lembaga keuangan bukan bank, peran dan fungsi bank sentral serta OJK serta kaitannya dengan pengamalan ajaran agama dalam memanfaatkan produk bank dan lembaga keuangan bank

(11)

3.6 Mendeskripsikan sistem pembayaran dan alat pembayaran 4.6 Menyimulasikan sistem

pembayaran dan alat pembayaran

Sistem dan Alat Pembayaran • Sistem pembayaran • Uang

• Alat pembayaran • Peran bank sentral da�

lam sistem pembayaran • Penyelenggaraan sistem

pembayaran nontunai oleh Bank Indonesia • Mengamalkan ajaran

agama dan jujur dalam pengelolaan keungan dan sistem pembayaran

Mengamati:

Membaca pengertian sistem pembayaran, uang (sejarah uang, pengertian uang, fungsi, jenis dan syarat uang, unsur pengaman uang rupiah, pengelolaan uang rupiah oleh Bank Indonesia), alat pembayaran (jenis�jenis alat pembayaran tunai dan nontunai), peran Bank Indonesia dalam sistem pembayaran, dan penyelenggaraan sistem pembayaran nontunai oleh Bank Indonesia dengan menggunakan berbagai sumber belajar yang relevan

Menanya:

Bertanya dan berdiskusi untuk mendapatkan klarifikasi tentang pengertian sistem pembayaran, uang (sejarah uang, pengertian uang, fungsi, jenis dan syarat uang, unsur pengaman uang rupiah, pengelolaan uang rupiah oleh Bank Indonesia), alat pembayaran (jenis�jenis alat pembayaran tunai dan nontunai), peran Bank Indonesia dalam sistem pembayaran, dan penyelenggaraan sistem pembayaran nontunai oleh Bank Indonesia

Mengeksplorasi: Mengumpulkan data/ informasi tentang pengertian sistem pembayaran, uang (sejarah uang, pengertian uang, fungsi, jenis dan syarat uang, unsur pengaman uang rupiah, pengelolaan uang rupiah oleh Bank Indonesia), alat pembayaran (jenis�jenis alat pembayaran tunai dan nontunai), peran Bank Indonesia dalam sistem pembayaran, dan penyelenggaraan sistem pembayaran nontunai oleh Bank Indonesia Mengasosiasi: menganalisis dan menyimpulkan informasi/data serta menghubungkannya tentang pengertian sistem pembayaran, peran Bank Indonesia dalam sistem pembayaran, penyelenggaraan sistem pembayaran nontunai Tes tertulis : Menilai kemampuan kognitif tentang sistem pembayaran dan alat pembayaran dalam bentuk objektif dan uraian Unjuk kerja: Menilai kemampuan menyimulasikan sistem pembayaran dan alat pembayaran (sikap dan keterampilan) Penilaian produk : Menilai laporan dan bahan penyajian tentang sistem pembayaran dan alat pembayaran

4 × 3 JP • Buku paket ekonomi Kemendikbud • Buku Paket Ekonomi

untuk SMA/MA kelas X kurikulum 2013 Yrama Widya • Media massa, cetak,

dan elektronik • Undang-undang Re�

publik Indonesia No. 7 tahun 2011 Tentang Mata Uang • Peraturan Bank Indonesia No.6 /14/ PBI/2004 tanggal 22 Juni 2004 tentang Pengeluaran, Penge� daran, Pencxabutan, Penarikan dan Pemus� nahan Uang Rupiah • Peraturan De� wan Gu bernur No.6/7PDG/2004 tanggal 22 Juni 2004 tentang Manajemen Pengedaran Uang • Surat Edaran Intern

No.7/84/INTERN tanggal 28 Okto� ber 2005 tentang petunjuk Pelaksana Pengeluaran Uang Rupiah Baru

(12)

Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi Waktu Sumber Belajar

oleh Bank Indonesia, sejarah uang, pengertian uang, fungsi, jenis dan syarat uang, unsur pengertian sistem pembayaran, uang (sejarah uang, pengertian uang, fungsi, jenis dan syarat uang, unsur pengaman uang rupiah, pengelolaan uang rupiah oleh Bank Indonesia), alat pembayaran (jenis�jenis alat pembayaran tunai dan nontunai), peran Bank Indonesia dalam sistem pembayaran, dan penyelenggaraan sistem pembayaran nontunai oleh Bank Indonesia

Mengomunikasikan:

Laporan dalam bentuk lisan dan tulisan, menyajikan, serta mensimulasikan sistem pembayaran dan alat pembayaran di depan kelas serta kaitannya dengan pengamalan ajaran agama dan jujur dalam pengelolaan keungan dan sistem pembayaran.

(13)

Kompetensi Dasar

Materi Pokok

Pembelajaran

Penilaian

Alokasi

Waktu

Sumber Belajar

1.1 Mendeskripsikan kon� sep manajemen 4.7 Menerapkan konsep manajemen dalam kegiatan sekolah Manajemen • Pengertian manajemen • Unsur-unsur manaje- manaje�

men • Jenjang manajemen • Prinsip-prinsip manaje� men • Fungsi manajemen • Bidang manajemen • Penerapan fungsi mana�

jemen dalam kegiatan sekolah

• Bersikap jujur, mandiri, dan disiplin dalam konsep manajemen Mengamati : Membaca pengertian manajemen, unsur�unsur manajemen, jenjang manajemen, prinsip� prinsip manajemen, fungsi manajemen, bidang manajemen, dan penerapan fungsi manajemen kegiatan sekolah dengan menggunakan berbagai sumber belajar yang relevan

Menanya: Mengajukan pertanyaan tentang pengertian manajemen, unsur�unsur manajemen, jenjang manajemen, prinsip� prinsip manajemen, fungsi manajemen, bidang manajemen, dan penerapan fungsi manajemen kegiatan sekolah

Mengeksplorasi

Mengumpulkan data dan informasi tentang pengertian manajemen, unsur�unsur manajemen, jenjang manajemen, prinsip�prinsip manajemen, fungsi manajemen, bidang manajemen, dan penerapan fungsi manajemen kegiatan sekolah dari berbagai sumber belajar yang relevan

Mengasosiasi

Menganalisis dan menyimpulkan informasi dan data serta menentukan hubungannya tentang pengertian manajemen, unsur�unsur manajemen, jenjang manajemen, prinsip�prinsip manajemen, fungsi manajemen, bidang manajemen, dan penerapan fungsi manajemen kegiatan sekolah Mengomunikasikan Menyampaikanlaporan tentang pengertian manajemen, unsur�unsur manajemen, jenjang manajemen, prinsip� prinsip manajemen, fungsi manajemen, bidang manajemen, dan penerapan fungsi manajemen kegiatan sekolah dan mempresentasikannya dalam bentuk tulisan dan lisan serta kaitannya dengan sikap jujur, mandiri, dan disiplin dalam konsep manajemen Tes tertulis : Menilai kemampuan kognitif tentang hakikat manajemen dalam bentuk objektif dan uraian.

Penilaian projek : Menilai kemampuan mempraktikan teori manajemen dalam kegiatan sekolah

3 × 3 JP • Buku paket ekonomi Kemendikbud • Buku Paket Ekonomi

untuk SMA/MA kelas X kurikulum 2013 Yrama Widya • Media massa, cetak,

(14)

Kompetensi Dasar

Materi Pokok

Pembelajaran

Penilaian

Alokasi

Waktu

Sumber Belajar

3.8 Mendeskripsikan konsep koperasi dan pengelolaan koperasi 4.8 Menerapkan konsep ko�

perasi dan pengelolaan koperasi

Koperasi

• Konsep koperasi • Pengelolaan koperasi • Koperasi sekolah • Perilaku responsif dan

proaktif serta menga� jarkan ajaran agama dalam kegiatan koperasi

Mengamati

Membaca konsep koperasi (pengertian koperasi, asas koperasi, prinsip�prinsip koperasi,tujuan koperasi,

jenis�jenis koperasi, Selisih Hasil Usaha (SHU) koperasi, peran koperasi, perangkat organisasi koperasi, sumber permodalan koperasi, dan prosedur pendirian koperasi) pengelolaan koperasi, dan koperasi sekolah dengan menggunakan berbagai sumber belajar yang relevan

Menanya:

Mengajukan pertanyaan tentang konsep koperasi (pengertian koperasi, asas koperasi, prinsip�prinsip koperasi,tujuan koperasi,

jenis�jenis koperasi, Selisih Hasil Usaha (SHU) koperasi, peran koperasi, perangkat organisasi koperasi, sumber permodalan koperasi, dan prosedur pendirian koperasi) pengelolaan koperasi, dan koperasi sekolah

Mengeksplorasi: Mengumpulkan data/ informasi tentang konsep koperasi (pengertian koperasi, asas koperasi,

prinsip�prinsip koperasi, tujuan koperasi, jenis�jenis koperasi, Selisih Hasil Usaha (SHU) koperasi, peran koperasi, perangkat organisasi koperasi, sumber permodalan koperasi, dan prosedur pendirian koperasi) pengelolaan koperasi, dan koperasi sekolah dari berbagai sumber belajar yang relevan Mengasosiasi: Menganalisis dan menyimpulkan informasi/data serta menghubungkannya tentang konsep koperasi (pengertian koperasi, asas koperasi, prinsip�prinsip koperasi,tujuan koperasi,

jenis�jenis koperasi, Selisih Hasil Usaha (SHU) koperasi, peran koperasi, perangkat organisasi koperasi, sumber permodalan koperasi, dan

Tes tertulis: Menilai kemampuan kognitif tentang hakikat koperasi dalam bentuk objektif dan uraian:

Penilaian projek: Menilai kemampuan dalam mempraktikan pengelolaan koperasi sekolah melalui KOPSIS.

6 × 3 JP • Buku paket ekonomi Kemendikbud • Buku Paket Ekonomi

untuk SMA/MA kelas X kurikulum 2013 Yrama Widya • Media massa, cetak,

dan elektronik • Undang-undang No.17 Tahun 2012 tentang Perkopera� sian • Keputusan Bersama Menteri Koperasi, Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, dan Menteri Dalam Negeri No.SKB 125/M/KPTS/X/1984, No.0447/U/1984, dan No. 71 tahun 1984 tentang pembi� naan dan pengem� bangan koperasi sekolah.

(15)

Kompetensi Dasar

Materi Pokok

Pembelajaran

Penilaian

Alokasi

Waktu

Sumber Belajar

Mengomunikasikan

Merencanakan penerapan konsep koperasi dalam praktik pengelolaan Koperasi Siswa (KOPSIS) serta kaitannya dengan perilaku responsif dan proaktif serta mengajarkan ajaran agama dalam kegiatan koperasi

Catatan:

Penilaian

Anecdotal Record

digunakan untuk menilai ranah sikap spiritual dan sikap sosial siswa se�

lama proses pembelajaran

Bentuk penilaian ini dapat diterapkan setiap bulan atau triwulan untuk mengontrol ketercapaian sikap

spiritual dan sikap sosial

(16)

Referensi

Dokumen terkait

Dengan cara yang sama seperti yang di atas, maka dilakukan perhitungan pengujian validitas untuk setiap pertanyaan sebelum dan sesudah bekerja di lantai produksi.. Hasil

Sementara itu, Stake (2005) menyatakan bahwa penelitian studi kasus bertujuan untuk mengungkapkan kekhasan atau keunikan karakteristik yang terdapat di

Dalam permasalahan di atas, maka perumusan masalah yang diambil dalam penelitian : bagaimana tanggapan konsumen terhadap citra merk, Bagaimana tingkat keputusan konsumen

“Dan hendaklah kamu meminta ampun kepada Tuhanmu dan bertaubat kepada-Nya (jika kamu mengerjakan yang demikian (niscaya Dia akan memberi kenikmatan yang baik (terus menerus) kepadamu

Pada penelitian yang dilakukan oleh Elizaandayni Ginting , dengan judul “ Aplikasi Penjualan Berbasis Web (E- commerce) Menggunakan Joomla Pada Mutiara Fashion ”

Agar tidak terjadi kesalah pahaman dalam memahami beberapa istilah yang ada di dalam penelitian ini,maka penulis memberikan penjelasan atau definisi dari beberapa istilah

Mengenai status hukumnya dalam Islam, menurutnya jika dilihat dari sisi utang piutang maka seharusnya tidak boleh, karena dengan cara pembayarannya yang berupa gabah itu

Oleh karena itu, dalam tulisan ini permasalahan yang akan dibahas adalah: bagaimana penerapan sanksi pidana bagi anak yang melakukan pencabulan sesuai dengan konsep