• Tidak ada hasil yang ditemukan

Efektivitas Pelaksanaan Kegiatan Simpan Pinjam Perempuan Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Pedesaan Di Desa Longkotan Kecamatan Silima Pungga-Pungga Kabupaten Dairi

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Efektivitas Pelaksanaan Kegiatan Simpan Pinjam Perempuan Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Pedesaan Di Desa Longkotan Kecamatan Silima Pungga-Pungga Kabupaten Dairi"

Copied!
17
0
0

Teks penuh

(1)

EFEKTIVITAS PELAKSANAAN KEGIATAN SIMPAN PINJAM PEREMPUAN PROGRAM NASIONAL PEMBERDAYAAN MASYARAKAT MANDIRI PEDESAAN DI DESA LONGKOTAN KECAMATAN SILIMA PUNGGA- PUNGGA

KABUPATEN DAIRI

Skripsi

Diajukan Guna Memenuhi Salah Satu Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Sosial

Departemen Ilmu Kesejahteraan Sosial

Di Susun Oleh:

Iin Mai Saroh BoangManalu 100902020

DEPARTEMEN ILMU KESEJAHTERAAN SOSIAL FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

(2)

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

HALAMAN PERSETUJUAN

Skripsi ini disetujui untuk diperhatankan oleh:

Nama : Iin Mai Saroh BoangManalu

Nim : 100902020

Departemen : Ilmu Kesejahteraan Sosial

Judul : Efektivitas Pelaksanaan Kegiatan Simpan Pinjam Perempuan Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Pedesaan Di Desa Longkotan Kecamatan Silima Pungga-Pungga Kabupaten Dairi

Medan, Juli 2014

PEMBIMBING

(Drs. Bengkel,M. Si)

Nip. 19630103 198903 1 003

KETUA DEPARTEMEN

(Hairani Siregar, S.Sos, MSP)

Nip. 19710927 199801 2 001

DEKAN FISIP USU

(Prof. Dr. Badaruddin, M. Si)

(3)

Kata Pengantar

Puji syukur penulis ucapkan kepada Allha swt yang telah melimpahkan rahmad dan

hidayah-Nya kepada penulis sehingga skripsi ini dapat diselesaikan dengan baik.

Skripsi ini berjudul’’ EFEKTIVITAS PELAKSANAAN KEGIATAN SIMPAN

PINJAM PEREMPUAN PROGRAM NASIONAL PEMBERDAYAAN

MASYARAKAT MANDIRI PEDESAAN DI DESA LONGKOTAN KECAMATAN SILIMA PUNGGA-PUNGGA KABUPATEN DAIRI’’. Skripsi ini ini ditulis sebagai salah satu syarat untuk mendapatkan gelar sarjana sosial pada Departeman Ilmu

Kesejahteraan Sosial Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara.

Selama penyusunan skripsi ini penulis menyadari, akan sejumlah kekurangan dan

kelemahan sehingga mengurangi nilai kesempurnaannya, hal ini dikarenakan keterbatasan

pengetahuan,kemampuan dan pengalaman penulis.

Banyak pihak yang telah memberikan bantuan kepada penulis dalam menyelesaikan

skripsi ini, unuk itu, penulis mengucapkan terima kasih kepada:

1. Bapak Prof. Dr. Badaruddin, M.Si, selaku Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu

Politik Universitas Sumatera Utara.

2. Ibu Hairani Siregar, S. Sos, M,SP,Selaku ketua jurusan Ilmu Kesejahteraan Sosial

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Poltik Universitas Sumatera Utara.

3. Bapak Bengkel Ginting, M.Si, Selaku dosen pembimbing dan telah bersedia

membimbing,meluangkan waktu, tenaga, kesabaran dan memberikan dukungan serta

(4)

4. Ibu Mastauli Siregar,S.Sos Msi ,selaku pembimbing Akademik selama dibangku

perkulihan Jurusan Ilmu Kesejahteraan Sosial FISIP USU, terima kasih bu atas nasehat dan

dukungan selama ini, mulai semester awal samapi saat ini, selalu memberikan motivasi

supaya lebih rajin dan giat dalam belajar.

5. Seluruh Dosen Pegawai Departemen Ilmu Kesejahteraan Sosial FISIP USU yang

telah membimbing dan membantu administrasi penulis, serta memberikan bantuan kepada

penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.

6. Kepada kedua orangtua tercinta, Ayahanda Kadir BoangManalu, S.IP, dan

Ibunda Rohmalem Bako.yang sabar memberikan dorongan, semangat dan pengorbanan yang

tiada tara yang tidak dapat diimbagi dengan materi apapun serta memberikan doa,

memberikan motivasi, memberi dukungan baik moral dan material selama perkulihan hingga

sampai tahap penyelesaian skripsi ini. Cucuran keringat, jasa-jasa dan air mata didalam doa

kalian tidak akan saya lupakan. Terima Kasih buat semua doa Ayahanda dan ibunda yang

senang tiasa mengiringi langkahku, Terima kasih buat orang tua tercinta.

7. Kepada Kakak Irma Vivi Khairina BoangManalu S.S, yang memberikan

semangat dan doa selama penulisan skripsi ini, Adik-adik penulis Lolo Azlan BoangManalu

yang membantu serta memberi semangat dalam penulisan skripsi ini semoga cepat selesai

kuliah mu dek, Abdan Yunan BoangManalu semangat dalam belajar dek supaya masuk

PTN yang kamu inginkan,terima kasih pudan kami Kiki Sohna BoangManalu yang

memberikan semangat dan doa, Semoga masuk SMA yang kamu inginkan, Aamiin

8. Kepada Bapak Patar Simbolon, selaku kepala Desa Longkotan, Staff Pegawai

(5)

9. Kepada Bapak Camat Silima Pungga -Pungga Kadir BoangManalu, S. IP, Benri

Sipayung S.T, selaku PJOK kecamatan Silima Pungga-Pungga, staff pegawai kantor Camat Silima Pungga- Pungga kabupaten Dairi.

10. Kepada Ketua UPK, Fasilitator Kecamatan Pak Budiman S,Ag, Dapot Malau,

S.T, Sebagai Fasilitator Teknik, Bendahara UPK Nur lyana Manik, Bapak Jansen Sinaga,Pendamping Lokal, serta kepada Tim Verifikasi yang telah membantu penulis dalam

penyelesaian penulisan skripsi ini.

11. Kepada Popung, Puhun, Nampun, Mamberu, Mbu, dan saudara lainnya yang

tiada dapat disebutkan satu persatu yang telah memberikan doa dan dukungan kepada penulis

dalam menyelesaikan skripsi ini.

12. Kepada pengurus kelompok dan anggota kelompok Simpan Pinjam Perempuan

yang membantu penulis dalam pengisian kuesinoner penilitian lapagan. Memberikan

semangat dan doa kepada penulis. Terima Kasih buat kelompok SPP, MikeLakona, Sada

Arih, Sejahtera, Cahaya Baru, Tunas Mekar.

13. Buat kawan Stambuk 2010 Ilmu Kesejahtraan Sosial, Intan, Riada, Hana, Dwi,

Helen, Halason, Prima, Erwin Berutu, Risky Padang, Ismail, M. Atar, Denti, Grace, Clara,

Rahma, Nanda, Dian, Nopen, Leo, Jonatan, Megawati,dan teman-teman yang tak bisa

diupakan penulis satu persatu, memberikan semangat doa, dukungan kawan selama

perkulihan dan sampai tahap penyelesaian skripsi . Dua Lubang ni sige, sada poda mahan

gerit-geriten tah lauspe kita mi ladang dike ualangmamo bernit-berniten, Njjuah-Njuah

14. Buat kawan-kawan satu doping ( Pram Mudiharja S. Sos, Desi Ginting S.Sos yang

duluan yang mendapatkan gelar sarjana, semoga kami kawan-kawan yang lain segera

(6)

15. Buat Kak Nirwana, Bg Ramadan Cibro, Uda Susi Bako, Panguda Heri, Kak

Rita, Bg Otto, dan tak lupa juga buat Fahri yang mengatar penulis ke kantor Kepala Desa

Longkotan, Kantor UPK, jarak kedua kantor yang jauh dari lokasi penelitian, terima kasih

dek, semoga masuk PTN yang kamu inginkan,....dek Egy, Bram, Ido, Zahira yang bandal

yang selalu menghibur penulis saat jenuh megetik skripsi..,, Herlita, Hartoko, Iqbal, Karim,

wahyu Berutu, Duan, Bg Yendri, Bg Herman, Bg Asri, Kakak Lili, Puhun Malidin Bancin,

kak Tami yang selalu memberi dukungan supaya cepat mengisi data-data, semoga skripsimu

cepat siap ya adek,,,, Kak Tomi, Kak Desi.dan nantongga Ucok, Terima Kasih atas

dukungan dan doa, semoga Allah membalasnya.

16. Kepada Guru-guru MAN Sidikalang Pak Zulfahmi, Ummi Rolly Berutu, Umii

Aini Pandiangan, yang tidak dapat disebutkan penulis satu persatu, penulis salalu ingat akan nasehat ummi sebelum masuk PTN belajarlah dengan baik, jangan buat kesalahan

dikampus , semoga dan harapan dan impianmu dapat terwujud,.Aamiin

17. Kepada sahabat-sahabat di Man Sidikalang, Arirah Sagala, Eva Capah, Dewi

Alkafi Berutu, Kadiyanto Padang, Kundi, Yahyasin, Nurhayati, Nahdatul, Lizah,

Elvi.Terima kasih atas dukungan dan doa selama ini.

Dengan segala kerendahan hati penulis menyadari masih terdapat kekurangan dalam

skripsi ini. untuk itu diharapkan saran dan kritik yang membagun guna menyempurnakan

agar kedepannya penulis dapat lebih baik lagi. Penulis berharap semoga skripsi ini dapat

bermanfaat bagi kita semua, Sekian dan terima Kasih

Medan, Juli 2014

Penulis

(7)

DAFTAR ISI

2.1.1 Pengertian Efektivitas………...12

2.1.2 Pendekatakan Terhadap Efektivitas………....13

2.2 kemiskinan………...…..14

2.3 Ciri-Ciri Kemiskinan………....15

2.4 Pemberdayaan Masyarakat………...16

2.5 Pengembangan Masyarakat………..………....19

2.5.1 Tahap-Tahap pengembangan Masyarakat………...20

2.6 Kesejahteraan Sosial……….21

(8)

2.6.2 Sasaran Kesejahteraan Sosial………..25

2.7 Pembagunan Desa……….. .25

2.7.1 Pengertian Desa………..25

2.7.1 Azas Pembagunan Desa……… .25

2.8 Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Pedesaan ………..27

2.8.1 Latar Belakang………27

2.8.2 Tujuan………..28

2.8.3 Jenis dan Kegiatian ……….29

2.8.4 Prinsip Dasar ………...30

2.8.5 Sasaran Program ………...32

2.9 Kegiatan Simpan Pinjam Perempuan ………...32

2.9.1 Pengertian Simapan Pinjam Perempuan ………...32

2.9.2 Ketentuan Pendanaan Bantuan Langsung Masyarakat ………...33

2.9.3 Mekanisme pengelolaan………...34

2.10 Kerangka Pemikiran………...39

2.11 Defenisi Konsep Dan Defenisi Operasional ………..42

2.11.1 Defenisi Konsep ………...43

2.11.2 Defenisi Operasional ………....43

BAB III: METODE PENELITIAN 3.1 Tipe Penelitian………46

3.2 Lokasi Penelitian ………...46

3.3 Populasi Penelitian ………...46

3.4 Teknik Pengumpulan Data ………...…..47

3.5 Teknik Analisis Data ……….…….48

BAB IV: DESKRIPSI LOKASI PENELITAN 4.1 Desa Longkotan ……….…….49

(9)

4.2 Batasan Wilayah ………..……..49

4.3 Tinjauan Kependudukan ………...………..50

4.3.1 Komposisi Penduduk Berdasarkan Umur ………..…………50

4.3.2 Komposisi Penduduk Berdasarkan Agama ……….…………...52

4.3.3 Komposisi Penduduk Berdasarkan Mata Pencaharian …………..……….53

4.4 Sarana Dan Prasarana ……….……….54

4.4.1 Sarana dan prasana Pemerintahan Desa ………...………..54 4.4.2 Sarana dan Prasana Pendidikan ………...……….55

4.4.3 Sarana dan prasana kesehatan ………...……….55

4.5 Struktur Pemerintahan ………...……….56

4.6 Kegiatan Simpan Pinjam Perempuan Program Nasioanal Pemberdayaan Masyarakat Mandiri ………...……….57

4.6.1 Kepengurusan Kegiatan Simpan Pinjam Perempuan.. ………..61

BAB V: ANALISIS DATA

5.2.4 Tingkat Pendidikan……….………66

5.2.5 Jenis Pekerjaan Responden……….………68

5.2.6 Jenis Pekerjaan Suami……….69

5.2.7 Nama-Nama kelompok Simpan Pinjam……..………70

5.2.8 Berdasarkan Dusun/dearah………...………70

5.2.9 Jenis Usaha Responden………..……….70

(10)

5.3.2 Ketepatan Sasaran………..……..75

5.3.3 Ketepatan Waktu……….……….79

5.3.4 Tercapainya Tujan………..……….….83

5.3.5 Perubahan Nyata…………...……….…….86

BAB VI PENUTUP 6.1 Kesimpulan………..………90

(11)

Daftar Bagan

Bagan 2.1: Bagan Alur Pikiran...41

Bagan 4.1: Struktur Pemerintahan Desa Longkotan...56

Bagan 4.2: Struktur Organisasi PNPM 2012 Desa Longkotan Kecamatan Silima Pungga-

(12)

Daftar Tabel

1. Tebel 2.1 Perubahan Nyata……….45

2 Tabel 4.1 Komposisi Penduduk Berdasarkan Kelompok Umur……….50

3. Tabel 4.2 Komposisi penduduk Berdasarkan Agama………..52

4. Tabel 4.3 Komposisi penduduk Berdasarkan Mata pencahairan……….53

5. Tabel 4.4 Sarana dan Prasarana Pemerintahan Desa………54

6. Tabel 4.5 Sarana dan Prasarana Kesehatan……….55

7. Tabel 5.1 Distribusi Responden Berdasarkan Umur………63

8. Tabel 5.2 Distribusi Responden Berdasarkan Agama………..64

9. Tabel 5.3 Distribusi Responden Berdasarkan Suku Bangsa………64

10. Tabel 5.4 Distribusi Responden Berdasarkan Tingkat Pendidikan………..65

11. Tabel 5.5 Distribusi Responden Berdasarkan Pekerjaan………..66

12. Tabel 5.6 Distribusi Responden Berdasarkan Pekerjaan Suami………..66

13. Distribusi Responden Berdasarkan Nama Kelompok SPP………..67

14. Distribusi Responden Berdasarkan Dearah Asal/ Dusun……….………..……67

15. Distribusi Responden Berdasarkan Usaha Kelompok………..68

16. Tabel 5.7 Distribusi Responden Sumber Pengetahuan Program………..68

17. Tabel 5.8 Distribusi Tanggapan Responden Berdasarkan Informasi yang Disampaikan……….69

18. Tabel 5.9 Distribusi Responden Berdasarkan Motivasi untuk Bergabung Dalam Anggota Kelompok………..70

19. Tabel 5.10 Responden Berdasarkan Pemahaman Syarat-Syarat Menajadi Anggota Kelompok………….………71

20. Tabel 5.11 Distribusi Responden Berdasarkan Pihak Pemberian Informasi ..………71

(13)

22. Tabel 5.12 Distribusi Responden Berdasarkan Topik Pembicaraan Petemuan Ketemuan

Kelompok……….72

23. Tabel 5.13 Distribusi Responden Berdasarkan Frekuensi Pertemuan Sesama Anggota Kelompok………...……..73

24. Tabel 5.14 Distribusi Responden Berdasarkan Pelayanan Fasilitator Kegiatan Simpan Pinjam………...……74

25. Tabel 5.15 Distribusi Responden Berdasarkan Pemahaman Penggunaan Dana

Pinjaman………...…75

26. Tabel 5.16 Distribusi Responden Berdasarkan Ikatan Pemersatu Kegiatan Simpan Pinjam………...76

27. Tabel 5.17 Distribusi Responden Berdasarkan Perkembangan Simpan Pinjam

Perempuan………....77

28. Tabel 5.18 Distribusi Responden Berdasarkan Kelancaran Iuran Kegiatan Simpan Pinjam ………..78

29. Tabel 5.19 Distribusi Responden Berdasarkan Tipe Rumah Responden……….79

30 Distribusi Responden Berdasarkan Awal Terbentuk kelompok……….….79

31. Tabel 5.20 Distribusi Responden Berdasarkan Frekuensi Pencairan Dana…………80

32. Tabel 5.21 Distribusi Responden Berdasarkan Tujuan Kegiatan Simpan Pinjam..…80

33. Tabel 5.22 Distribusi Responden Berdasarkan Frekuensi Penyuluhan Kegiatan Simpan PinjamPerempuan………...81

34. Distribusi Responden Berdasarkan Waktu Pelunasan Dana Kegiatan Simpan Pinjam Perempuan………...82

35. Tabel 5.23 Distribusi Responden Berdasarkan Frekuensi keluhan Sesama Anggota Kelompok……….83

36. Tabel 5.24 Distribusi Responden Berdasarkan Pendapatan Responden Pelaksanaan Kegiatan Simpan Pinjam Perempuan………...83

37. Tabel 5.25 Distribusi Responden Berdasarkan Jumlah Modal Kegiatan Simpan Pinjam Perempuan………...84

38. Tabel 5.26 Distribusi Responden Berdasarkan Pemberian Permodalan Pengembangan Usaha………84

(14)

40 Tabel 5.28 Distribusi Responden Berdasarkan Penghasilan Mata Pencaharian…….86

41 Tabel 5.29 Distribusi Responden Berdasarkan Frekuensi Menabung……….87

(15)

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

FAKULTAS ILMU SOSIAL IMU POLITIK

DEPARTEMEN ILMU KESEJAHTERAAN SOSIAL

Nama : Iin Mai Saroh BoangManalu

Nim : 100902020

ABSTRAK

Efektivitas Pelaksanaan Kegiatan Simpan Pinjam Perempuan Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Pedesaan Di Desa Longkotan Kecamatan Silima

Pungga-Pungga Kabupaten Dairi

Pembagunan masyarakat dan pemberdayaan masyarakat tidak mungkin dipisahkan,

program-program yang dibuat pemerintah untuk pembagunan di pedesaan belum sepenuhnya melibatkan

masyarakat, sehingga masih banyak program pembagunan desa yang tidak sesuai dengan kebutuhan

masyarakat. Pendekatan pemerintah yang semula bersifat dari atas ke bawah di ubah menjadi dari

bawah ke atas, yakni yang mendengar dan melihat apa yang terjadi pada kebutuhan rakat. Untuk

menanggulangi masalah kemiskinan di pedesaan pemerintah membentuk program seperti, Program

Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Pedesaan. Penelitian ini ini bertujuan untuk mengetahui

efektivitas Pelaksanaan Kegiatan Simpan Pinjam Perempuan Program Nasional Pemberdayaan

Masyarakat Mandiri Pedesaan Di Desa Longkotan Kecamatan Silima Pungga-pungga Kabupaten

Dairi.

Penelitian ini tergolong tipe penelitian deskriftif yang bertujuan untuk menggambarkan

mengenai Efektivitas Pelaksanaan Kegiatan Simpan Pinjam Perempuan Program Nasioanal

Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Pedesaan Di Desa Longkotan Kecamatan. Jumlah populasi dalam

penelitian ini sebanyak 50 orang yang mendapatkan pencairan dana pada tahun 2012 di Desa

Longkotan kecamatan Silima Pungga-Pungga Kabupaten Dairi. Teknik analisis data dalam penelitian

ini menggunakan tabel tunggal yang di jelaskan berdasarkan hasil penelitian di lapangan.

Berdasarkan analisis data, dapat disimpulkan Efektivitas Pelaksanaan Kegiatan Simpan

Pinjam Perempuan Program Nasioanal Pemberdayaan Masyarakat Mandir Pedesaan Di Desa

Longkotan Kecamatan Silima Pungga-Pungga Kabupaten Dairi adalah efektif, khususnya kaum

perempuan Di Desa Longkotan mendapatkan perubahan nyata dilihat dari mata pencaharian

(16)

Kata Kunci: Efektivitas, Kegiatan Simpan Pinjam Perempuan, Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Pedesaan

ABSTRAK

The Effectiveness of The Implementation Activity Women’s Saving and Loans Programs National Program Community Empowerment In Rural Areas In The Village Longkotan of Silima

Pungga-Pungga Sub-district Dairi

Social development society and community empowerment may not be separeted, programs

made the govverment for the devopment in urban, not yet fully involving the people so there are lots

of development programs the village of which do not carrespond to the needs of the people. Approach

goverment originally from top to bottom in wages be from the bottomup,in the listen and see what

happens of the people. To overcome poverty problem in urban the goverment to form a program like

national community empowerment program mandiri village.This research aimed at the Implementation activity women’s Saving and Loans Programs National Program Community Empowerment In Rural Areas In The Village Longkotan of Silima Pungga-Pungga Sub-district Dairi.

This research appertain type desriptive aimed at the implementation Activity Women’s

saving and loans. The number of the population in this research as many as 50 people get the

disbursement of in the fical year 2012 in the village Longkotan of silima Pungga-Pungga sub-district

Dairi. Engineering analysis of data in research using a tabel described.

Based on analysis of data, inconclusive effectivess of the Implememtation Activity Women’s Saving and Loans Programs National Program Community Empowerment In Rural Areas In The

Village Longkotan of Silima Pungga-Pungga Sub-district Dairi was effetively. Special women’s In

The Village Longkotan Achieve the goal see from livelihood namely averege switch into barefoot

entrepreneurs.

(17)

Daftar Lampiran

1. Identitas Daftar Kelompok Simpan Pinjam Perempuan Di Desa Longkotan Kecamatan Silima Pungga- Pungga Kabupaten Dairi

2. Kuesioner penelitian

3. Surat Keterangan Dosen Pembimbing

4. Berita Acara Seminar Proposal

5. Surat Izin Penelitian dari Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sumatera Utara

Referensi

Dokumen terkait

Pajak penghasilan terkait pos-pos yang akan direklasifikasi ke laba rugi 0 PENGHASILAN KOMPREHENSIF LAIN TAHUN BERJALAN - NET PAJAK PENGHASILAN TERKAIT 0.. TOTAL LABA

Data dalam penelitian ini adalah: (1) Skor kemampuan guru dalam menyusun rencana pembelajaran bahasa Indonesia dengan menggunakan Metode Drill untuk meningkatkan

[r]

bahwa berdasarkan ketentuan Pasal 46 ayat (2) Peraturan Daerah Kabupaten Bantul Nomor 3 Tahun 2015 tentang Tata Cara Pemilihan, Pengangkatan dan Pemberhentian

[r]

bahwa berdasarkan ketentuan Pasal 46 ayat (2) Peraturan Daerah Kabupaten Bantul Nomor 3 Tahun 2015 tentang Tata Cara Pemilihan, Pengangkatan dan Pemberhentian

[r]

Berdasarkan hasil analisis data penelitian diketahui bahwa persepsi orang tua terhadap lembaga pendidikan anak usia dini di kecamatan sebangau, dapat disimpulkan sebagi berikut: