• Tidak ada hasil yang ditemukan

Perkenalan Riset Teknologi Informasi dokumen slide

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "Perkenalan Riset Teknologi Informasi dokumen slide"

Copied!
46
0
0

Teks penuh

(1)

Pendahuluan Penulisan

Technical Report

(Laporan Teknikal)

(2)

Bagaimana kita berkomunikasi

• CV, Resume

• Email, Web site, FAQs

• Surat, Surat Kabar, Brosur, Artikel, Katalog

• Iklan, Papan Pengumuman, Pamflet, Petunjuk Arah, Rilis Media

(3)

Jenis Komunikasi/Laporan Teknikal

Contoh-contoh:

• Laporan tahunan

• Buku

• Panduan Perangkat keras komputer

• Majalah

• Surat Kabar

• Tata tertib organisasi/perusahaan

• Jurnal/artikel ilmiah/akademik

• Panduan Perangkat Lunak

(4)

Laporan Penulisan Teknikal

• Proposal

• Panduan/Petunjuk Penggunaan • Panduan Teknikal

(5)

Klasifikasi Laporan

• Laporan Formal dan Informal • Laporan Informasi

• Laporan Analisis

(6)

Apa sebenarnya penulisan teknikal?

Technical writing conveys specific information about a technical subject to a specific audience for a specific purpose…The words and graphics of technical writing are meant to be practical: that is, to communicate a body of factual information that will help an audience understand a subject or carry out a task.

“Penulisan teknikal memberikan informasi spesifik tentang sebuah subjek teknikal untuk pembaca tertentu yang spesifik untuk tujuan yang spesifik pula. Kata-kata dan grafik dari penulisan teknikal adalah cara praktis dalam mengkomunikasi bagian inti dari informasi faktual yang akan membantu pembaca memahami sebuah subjek atau bagaimana melakukan suatu tugas/kegiatan”

- Michael H. Markel

(7)

Beberapa karakteristik laporan

1. Semua orang tidak suka menulisnya,

2. Semua orang tidak suka membacanya,

3. Hampir semua orang tidak membacanya,

4. Perlu waktu lama untuk menulisnya,

5. Penulisan teknikal mutlak penting bagi

kesuksesan anda bekerja di bidang

(8)

Karateristik lainnya dari laporan

Laporan tersebut biasanya:

6. Terlalu panjang,

(9)

Karateristik penulisan teknikal yang

efektif

Ada empat C:

Clarity /jelas/sederhana/persis/tidak

ambigumudah untuk dipahami oleh pembaca

Comprehensiveness/Kelengkapan semua

informasi yang diperlukan dihadirkan

Conciseness/ringkas banyak mengandung

istilah/kata-kata yang mudah dipahami/ringkas

Correctness/benar/sesuai dengan tatabahasa

(10)

Mengapa perlu menulis Laporan?

• Waktu menjadi terbuang kecuali jika kita bisa mengkomunikasikan apa sudah kita lakukan dengan cara menuliskannya

(11)

Manfaat/Kepentingan

• Meningkatkan produktivitas

• Meningkatkan penggunaan produk • Meningkatkan keamanan

• Perlindungan Hukum

• Mengurangi biaya pelatihan

(12)

Pembaca

• Analisis

– Survey, kuisioner, wawancara terstruktur, test penggunaan

• Karakteristik

– Pendidikan dan latar belakang professional – Pengetahuan dan tingkat pengalaman

– Bahasa – Konteks

(13)

Analisis Informasi

• Tujuan dan struktur • Jenis Dokumen

• Pemasaran

• Konseptual, Prosedural, Tutorial, Panduan Kerja • Referensial

(14)

Fitur Tekstual

• Ikhtisar, ringkasan

• Instruksi langkah per langkah

• Paparan naratif

• Model Konseptual, analogi dan/atau contoh

• Gambar, carta, grafik dan/atau tabel

• Referensi silang dan/atau bantuan navigasi

(15)

Karakteristik Media

• Artikel – naratif

• Buklet – bersifat dialog • Brosur – enak dipandang • Surat Kabar – jurnalistik

• Korespondensi – formal, informal

• Panudan/petunjuk – berorientasi aksi • Laporan – formal dan objektif

• Sistem Bantuan – berorientasi aksi

• Wizard – ringkas dan berorientasi aksi

(16)

Bentuk keluaran dokumen

• Cetak • Fax

• Jaringan • Floppy disk

• FTP (file transfer protocol) • Lampiran email

(17)

Proses Penulisan Teknikal

Menulis

Merevisi

Mengedit

Mereview

(18)

Proses Penulisan

• Rencana/Rancangan Dokumen

– Pembaca – Tujuan – Media

– Sumber daya – Daftar Isi

– Jadwal

(19)

Menulis

• Tulis dengan bahasa positif.

Jangan Lakukan:

“Akses terhadap informasi siswa tidak diperbolehkan kecuali oleh pihak akademik.”

Pegawai yang mempunyai akses terhadap informasi tersebut tidak boleh membocorkan informasi tersebut kepada pihak ketiga yang tidak berhak

Lakukan

Akses informasi siswa hanya ditujukan kepada pihak yang diotorisasi yaitu pihak akademik.

Pegawai yang mempunyai akses terhadap informasi tersebut diminta untuk melindungi dan menjaga

informasi tersebut bersifat rahasia

(20)

Menulis (lanjutan)

• Gunakan daftar ketika diperlukan

• Gunakan judul untuk mendefinsikan suatu

kegiatan/tugas.

• Gunakan Judul Bab dan Sub bab.

• Segmen label yang mencerminkan bagaimana

(21)

Menulis (lanjutan)

• Sediakan hanya satu cara untuk melakukan

sesuatu dalam satu langkah saja.

• Lakukan dengan benar pada penulisan instruksi

• Gunakan peringatan

• Tulis kesimpulan; Misalnya: Selamat! Anda baru

saja menulis dokumen pertama anda

(22)

• Cungkil informasi yang anda punya

• Jaga agar paragraf tetap singkat/pendek

• Lebih sedikit lebih baik

Kendalikan lebar teks dengan penggunaan kolom

(23)

Proses Revisi

• Tujuan

• Kelengkapan • Alur

• Bahasa

• Tata Bahasa, Ejaan dan tanda baca • Grafik

• Format

(24)

Proses Review

• Peer

(25)

Tools

• Microsoft Outlook – email • Microsoft Word – dokumen

• Microsoft Excel – lembar kerja

• Microsoft PaintBrush – menggambar • Adobe Acrobat – PDF

• Adobe InDesign – publikasi desktop • Adobe Flash – animasi/presentasi • Google Apps – kolaborasi

(26)

Dimana menemukan materi untuk

menulis laporan?

Contoh:

• Dokumen yang terkait dengan proyek/pekerjaan yang sedang dilakukan

• Google, Bing, Yahoo

• Google hacks/scripts (filetype, intitle, inurl, site)

• Journal (ex: Emeraldinsight.com, DOAJ.org, HighWire.stanford.edu)

• Scitopia.org

• Scirus.com

• Wolframalpha.com

• RSS readers – (Pageflakes.com)

• Milis (Google Groups, Yahoogroups)

• Filesharing – Bittorent.com, Furk.net, Mininova.org

• Situs Media Sosial – Facebook, Myspace, Friendster

• Youtube.com, Metacafe.com etc.

• Referensi, bibliography – Bibme.com

(27)

Ringkasan Teknikal Dasar

• Etika dan profesionalisme dalam pelaporan

• Ketahui siapa pembaca

• Tulisan kerangka tulisan

(28)

Etika dan profesionalisme dalam

pelaporan

• Individu yang berbeda mempunyai kepribadian yang berbeda dan cara komunikasi yang berbeda pula.

• Jika menggunakan rumusan sudah dipersiapkan secara kaku dalam komunikasi teknikal dapat

mengakibatkan kesulitan tertentu.

(29)

Mengetahui Pembaca Laporan

• Pada tahapan awal, pikirkan seperti apa pembaca laporan kita.

• Pemilihan kata, tingkatan motivasi dan latar belakang diperlukan bagi sebuah

(30)

Latihan

Analisis Karakteristik

Pembaca

Pengetahuan Pembaca (Level Teknis, Pendidikan, Pengalaman Kerja, Latar belakang Budaya)

Topik yang diinginkan oleh Pembaca

Hubungan Penulis dengan Pembaca(Posisi dalam pekerjaan, jabatan)

Sikap pembaca terhadap topik dan tujuan laporan (friendly, cenderung bermusuhan, tidak peduli)

Kebutuhan informasi pembaca(mengapa ybs haru membaca)

(31)

Tujuan kerangka tulisan

Mengapa kita mempresentasikan pekerjaan

ini? Apa yang kita inginkan dari pembaca dari

tulisan atau presentasi ini?

Petunjuk: rumuskan satu atau dua pesan

(32)

Latihan

Analisis Kondisi dan

Kandungan Laporan

Apa topik laporan yang akan dibuat?

Apa tujuan dari laporan yang akan anda tulis? Siapa pembacanya?

Mengapa anda menulis laporan? Mengapa laporan itu diminta? Siatuasi dan kondisi apa yang menyebabkan laporan tersebut diperlukan?

Apa topik yang diperlukan untuk laporan tersebut? Apa yang ingin diketahui pembaca? Apa yang perlu pembaca lakukan?

Struktur laporan seperti apa yang akan digunakan dalam penulisan laporan? Apakah perlu laporan dipecah dalam beberapa bagian?

Apa sumber informasi yang anda punya? Sumber informasi mana yang akan anda gunakan?

(33)

Berapa lama menulis laporan?

• Panjang dari presentasi /tulisan kita baik tertulis atau dipresentasikan sering dikendalikan oleh faktor eksternal

• Terkait dengan presentasi secara oral, kita sering

dihadapkan pada waktu yang sangat sempit:

Pastikan kita dapat mengambil pesan penting dalam

presentasi/tulisan tanpa terburu-buru

• Petunjuk: berlatihlah berbicara untuk presentasi

(34)

Format Umum Laporan

Banyak format dari berbagai jenis dokumen yang

dapat ditulis tetapi…

Standard umum dalam bidang

rekayasa/engineering adalah IMRaD - Introduction - Methods - Results - and Discussion.

Catatan: Laporan yang dibuat tidak perlu mengikuti secara kaku format di atas, tetapi gunakanlah

(35)

Praktek Menulis Teknikal

– User Friendly

• menarik

• Instruksi langkah per langkah • Gaya dan bahasa

– Mudah untuk dikutip

• Konten

(36)

Modular

– Mudah untuk dirawat

(37)

Bahasa dan Gaya

– Bahasa

• Parallelisme • Tata Bahasa

• Suara aktif/pasif • Anda/Kita

– Panduan gaya

• Konsisten

(38)

Rancangan User Friendly

– Format dan Struktur

• Judul, daftar isi, referensi silang, indeks • Template

– Konsisten

(39)

Menulis secara terstruktur

– Daftar

– Tabel

– Grafik

– Instruksi

– Tasks/kegiatan

– Konkrit

(40)

Rancangan Dokumen

• Seimbang

• Latar Belakang putih

• Maksimum 5 jenis huruf

– Serif fonts (Times) – paper

– Sans Serif fonts (Verdana) - online

(41)

Panduan Gaya

• Chicago Manual of Style

– Tata bahasa, referensi, indeks, tanda baca

• Microsoft Manual of Style

– Digunakan dalam industri komputer

• Elements of Style

– Latar putih dan kontras

– Tata bahasa dan tanda baca – Tips menulis

(42)
(43)

Penulisan Teknikal yang baik

Seorang pelajar Universitas XYZ

ditemukan bunuh diri di kamarnya dalam

kondisi acak-cakan. Polisi mengatakan

pemuda tersebut gantung diri.

(44)

Penulisan Teknikal yang baik

Si Fulan sedang menyelesaikan Kalkulus sebagai mata

pelajaran utama pada Universitas XYS. Dia, merupakan pelajar tahun akhir, tidak berhasil standar nilai pada ujian akhir dan

gagal lulus. Menurut keterangan resmi universitas, administrasi universitas memisahkan dia dari kelas kuliahnya terkait

kondisi mentalnya pada lima hari teraknir. Pada hari senin, ibunya Ali meneleponnya tetapi tidak dijawab, setelah ibunya berbicara via telepon dengan Ahmad adiknya yang ada di

universitas yang sama. Ahmad menuju kamar kakaknya dan karena tidak jawaban saat diketuk, pintu kamar dijebol dan menemukan si Fulan tergantung pada kipas angin.

(45)

Penulisan Teknikal yang baik

Polisi setelah mendapatkan laporan, menuju lokasi kejadian dan mulai menyelidiki kasus tersebut. Menurut pelajar lain, si Fulan tampak normal selama sarapan,

akan tetapi tidak terlihat di kampus pada hari tersebut

.

(46)

Penulisan Teknikal yang baik

Penyeledikan awal mendapatkan bahwa si

Fulan merasa tertekan dengan kegagalan berturut-turut dalam kuliah dan akhirnya merasa depresi setelah orang tuanya menerima surat dari

administrasi kampus terkait presetasi buruk selama perkuliahan.

Sebuah laporan dari surat kabar mengatakan “ Sekitar 200 pelajar melakukan bunuh diri setiap

tahun karena tekanan dalam belajar.

Referensi

Dokumen terkait

Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pemanfaatan air kelapa dan limbah cair tahu sebagai POC terhadap pertumbuhan bawang merah secara

Kegunaan Logam Alkali Tanah Be •Sebagai komponen alloy tembaga- berilium dalam elektroda •Komponen bahan untuk pesawat terbang, peluru kendali, dan roket Mg •Lampu

Pemilu yang sebelumnya hanya dikenal sebagai instrument untuk memilih sebagian anggota DPR dan DPRD (karena yang sebagian lagi diangkat, misalnya Pemilu pada era

[4.1.1] Bahwa para Teradu tidak memperlihatkan kepatutan dan kelayakan sebagai Penyelenggara Pemilu bahwa dalam penanganan dugaan pelanggaran Pemilihan Gubernur

3.8 2010 Penyusunan Master Plan Pengembangan wilayah Perbatasan Kecamatan Seko Kabupaten Luwu Utara Sulawesi Selatan, Kerjasama Bappeda Kabupaten Luwu Utara dengan Universitas

Budaya berjabat tangan ini pada mulanya dibawa dari bangsa Arab saat melakukan penyebaran agama Islam di Indonesia.Sampai sekarang bersalaman merupakan hal yang sangat penting

(1) Seksi Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Tidak Menular dan Kesehatan Jiwa mempunyai tugas melakukan penyiapan perumusan dan pelaksanaan kebijakan operasional,

Pada proses penghitungan menggunakan metode Naïve Bayes pada sistem pendukung keputusan pemilihan metode kontrasepsi, penulis menggunakan variable-variabel berdasarkan