viii
ABSTRAKSI
Sindhu Risanggono (12116476), Perancangan Sistem Informasi Penjualan Sepeda Berbasis Web Pada Toko Mentari Bike
Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi khususnya internet telah berkembang dengan pesat dan memberikan pengaruh yang sangat signifikan dalam kehidupan kita. Selain itu kehadiran tekhnologi komputer dilingkungan perusahaan juga sudah tidak asing lagi.
Penulisan Tugas Akhir ini bertujuan untuk mencari pemecahan masalah yang timbul pada sistem penjualan sepeda pada toko mentari bike dengan merancang sebuah website yang dapat membantu penyajian informasi yang dibutuhkan. Adapun tujuan penulisan tugas akhir ini adalah sebagai salah satu kelulusan program Diploma III (DIII) untuk program studi Manajemen Informatika di Bina Sarana Informatika. Sistem penjualan sepeda ini merupakan aplikasi sistem yang dibuat berbasis web dan membuat database data member dan data ordering. Sehingga dapat mengelola data tersebut menjadi informasi sesuai dengan kebutuhan konsumen, pemilik maupun administrator dengan lebih efektif dan efisien.
ix
ABSTRACT
Sindhu Risanggono (12116476), Bike Sales Information System Design Based On Web Mentari Bike Shop
Developments in science and technology, particularly the internet has grown rapidly and provide a very significant influence in our lives. Besides the presence of computer technology within the company is also already familiar.
Writing Final Project is aimed at finding solutions to problems that arise on the sale of the system to store the sun bike bicycle by designing a website that can help the presentation of the information needed. The purpose of this thesis is as one of the graduation Diploma III (DIII) for Information Management courses at Bina Sarana Informatics.
Writing Final Project is aimed at finding solutions to problems that arise on the sale of the system to store the sun bike bicycle by designing a website that can help the presentation of the information needed. The purpose of this thesis is as one of the graduation Diploma III (DIII) for Information Management courses at Bina Sarana Informatics.
This bike sales system is the application of web-based systems made member data and create databases and data ordering. So as to manage the data into information in accordance with the needs of consumers, owners or administrators to more effectively and efficiently.