• Tidak ada hasil yang ditemukan

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Teknik Informatika Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil tahun 2006/2007

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "UNIVERSITAS BINA NUSANTARA. Jurusan Teknik Informatika Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil tahun 2006/2007"

Copied!
19
0
0

Teks penuh

(1)

vii

UNIVERSITAS BINA NUSANTARA

_______________________________________________________________________ Jurusan Teknik Informatika

Skripsi Sarjana Komputer Semester Ganjil tahun 2006/2007

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM BASISDATA PEMBELIAN, PENJUALAN DAN PERSEDIAN BARANG

PADA PT. SCORPIO RUG & CARPETS

Anndy 0700684442

Jimmy Omarga 0700684820

Hendra Putra Nugraha 0700712414 Kelas / Kelompok : 07 PIT / 02

Abstrak

Perkembangan dunia bisnis yang sangat cepat mengakibatkan persaingan di dunia bisnis menjadi semakin ketat. Dampak tersebut juga mempengaruhi PT. Scorpio Rug & Carpets yang bergerak dalam bidang pembelian dan penjualan karpet. Oleh karena itu, dibutuhkan suatu sistem yang handal untuk mendukung aktivitas bisnis PT. Scorpio Rug & Carpets. Untuk membangun sistem yang handal tersebut, perlu dibuat basisdata yang dapat menangani aliran data didalam perusahaan. Sistem basisdata tersebut menyediakan data yang meliputi data pembelian, penjualan dan persediaan. Adapun metodologi yang digunakan untuk menganalisis kebutuhan sistem perusahaan yaitu studi kepustakaan, metode Fact-Finding (wawancara, observasi, dan mempelajari dokumen - dokumen), dan metode perancangan basisdata (perancangan konseptual, logikal, dan fisikal). Dari penelitian ini dihasilkan suatu rancangan basisdata untuk PT. Scorpio Rug & Carpets dan sebuah aplikasi basisdata yang digunakan pada kegiatan perusahaan. Akhirnya dapat disimpulkan bahwa dengan adanya sistem basisdata dapat meningkatkan kinerja perusahaan sehingga perusahaan dapat bersaing didunia bisnis.

Kata Kunci

(2)

viii

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas berkat dan rahmat-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Skripsi yang berjudul “Analisis dan Perancangan Sistem Basisdata Pembelian, Penjualan dan Persediaan Barang pada PT. Scorpio Rug & Carpets” ini merupakan hasil analisis dan perancangan basisdata yang ditujukan untuk P.T. Scorpio Rug & Carpets.

Penulis ingin mengucapkan terima kasih sebesar-besarnya kepada semua pihak yang telah memberikan bantuan dan dukungannya. Ucapan terima kasih ini penulis berikan kepada :

1. Prof. Dr. Gerardus Polla, M.App.Sc., selaku Rektor Universitas Bina Nusantara, Jakarta.

2. H.M.Subekti, BE, M.Sc., selaku Ketua Jurusan Teknik Informatika.

3. Muh. Tassim Billah, Ir., M.Sc., selaku dosen pembimbing yang telah membimbing dan mengarahkan penulisan skripsi ini hingga tahap akhir.

4. Bapak Bradley Lesmono, selaku pimpinan PT. Scorpio Rug & Carpets yang telah menerima dan memberikan izin kepada penulis untuk melakukan survey skripsi. 5. Seluruh dewan penguji pada ujian pendadaran yang telah memberikan sumbangan

pikiran dan saran.

6. Orang tua penulis yang selalu mendukung penulis selama proses penyusunan skripsi ini.

(3)

ix

7. Pihak-pihak lain yang tidak dapat disebutkan satu per satu, yang telah secara langsung maupun tidak langsung memberikan bantuan dan dukungan yang sangat berguna dalam penyusunan skripsi ini.

Diharapkan skripsi ini dapat bermanfaat bagi para pembaca dan pihak-pihak yang membutuhkan.

Jakarta, Januari 2007

(4)

x

DAFTAR ISI

Halaman Judul Luar ... i

Halaman Judul Dalam ... ii

Halaman Persetujuan Hardcover ... iii

Halaman Pernyataan Dewan Penguji ... iv

Abstrak ... vii

Kata Pengantar ... viii

Daftar Isi ... x

Daftar Tabel ... xvi

Daftar Gambar ... xix

Daftar Lampiran ... xxv

BAB 1 PENDAHULUAN ... 1

1.1 Latar Belakang ... 1

1.2 Ruang Lingkup ... 2

1.3 Tujuan dan Manfaat ... 3

1.3.1 Tujuan ... 3

1.3.2 Manfaat ... 3

1.4 Metodologi Penelitian ... 4

(5)

xi

BAB 2 LANDASAN TEORI ... 6

2.1 Pendekatan Basisdata ... 6

2.1.1 Pengertian Basisdata ... 6

2.1.2 Database Management System (DBMS) ... 7

2.1.3 Perbedaan Basisdata dengan DBMS (Database Management System)... 8

2.1.4 Data Definition Language (DDL) ... 9

2.1.4 Data Manipulation Language (DML) ... 9

2.1.5 Fourth-generation Languages (4GL) ... 9

2.1.6 Database System Development Lifecycle ... 10

2.1.6.1 Database Planning ... 12

2.1.6.2 System Definition ... 12

2.1.6.3 Requirements Collection and Analysis ... 12

2.1.6.4 Database Design ... 13

2.1.6.5 DBMS Selection ... 16

2.1.6.6 Application Design ... 17

2.1.6.7 Prototyping (Optional) ... 17

2.1.6.8 Implementasi ... 18

2.1.6.9 Data Convertion and Loading ... 19

2.1.6.10 Testing ... 19

2.1.6.11 Operational Maintenance ... 19

2.1.7 Tahap – Tahap Perancangan Basisdata ... 20

2.1.7.1 Perancangan Basisdata Konseptual ... 21

(6)

xii

2.1.7.3 Perancangan Basisdata Fisikal ... 36

2.1.8 ER Modeling ... 40 2.1.8.1 Entity Type ... 40 2.1.8.2 Entity Occurrance ... 41 2.1.8.3 Relationship Type ... 41 2.1.8.4 Relationship Occurrence ... 41 2.1.8.5 Atribute ... 41 2.1.8.6 Key ... 42 2.1.8.7 Structural Constraint ... 42 2.1.9 Normalisasi ... 44 2.1.9.1 Pengertian Normalisasi ... 44 2.1.9.2 Tahapan-tahapan Normalisasi ... 45

2.1.9.2.1 UNF (Un-Normal Form) ... 45

2.1.9.2.2 1NF (First Normal Form) ... 45

2.1.9.2.3 2NF (Second Normal Form) ... 45

2.1.9.2.4 3NF (Thrid Normal Form) ... 46

2.1.9.2.5 BCNF (Boyce-Codd Normal Form) ... 46

2.1.10 Tools yang Digunakan ... 46

2.1.10.1 Data Flow Diagram ... 46

2.1.10.2 State Transition Diagram (STD) ... 48

2.1.10.3 Bagan Alir Dokumen (Document Flow Chart)... 49

2.2 Teori – Teori Khusus ... 52

2.2.1 Penjualan ... 52

(7)

xiii

2.2.3 Persedian ... 63

BAB 3 ANALISIS SISTEM YANG SEDANG BERJALAN ... 68

3.1 Gambaran Umum Perusahaan ... 68

3.1.1 Sejarah Perusahaan ... 68

3.1.2 Tujuan Perusahaan ... 69

3.1.3 Kegiatan Bisnis Utama ... 69

3.1.4 Struktur Organisasi ... 69

3.1.5 Uraian Tugas dan Wewenang ... 71

3.2 Gambaran Sistem ... 75

3.2.1 Data Flow Diagram (DFD) ... 75

3.2.2 Prosedur didalam Sistem ... 79

3.2.3 Analisis Kebutuhan Informasi ... 85

3.2.4 Permasalahan yang dihadapi ... 87

3.2.5 Solusi Pemecahan Masalah ... 87

BAB 4 : PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI ... 89

4.1 Perancangan Basisdata ... 89

4.1.1 Perancangan Basisdata Konseptual ... 89

4.1.1.1 Identifikasi Tipe Entitas ... 90

4.1.1.2 Identifikasi Tipe Relationship ... 91

4.1.1.3 Identifikasi dan Asosiasikan Atribut dengan Tipe Entitas atau TipeRelationship ... 94

(8)

xiv

4.1.1.5 Penentuan Atribut Candidate Key, Primary Key, dan

Alternate Key... 100

4.1.1.6 Validasi Model Konseptual dengan Transaksi User 101 4.1.1.7 Memeriksa Model dari Redudancy ... 102

4.1.1.8 Validasi Model Konseptual dengan user Transaction 103 4.1.1.9 Meninjau Local Conceptual Data Model dengan Pengguna ... 106

4.1.2 Perancangan Basisdata Logikal ... 107

4.1.2.1 Menetukan Relasi–Relasi untuk Model Data Logikal 107 4.1.2.2 Validasi Model dengan Normalisasi ... 126

4.1.2.3 Memvalidasi Relasi dengan User Transaction... 133

4.1.2.4 Mendefinisikan Kendala Integrity ... 135

4.1.2.5 Me – review Logical Data Model dengan User ... 140

4.1.2.6 Memeriksa untuk Perkembangan Lebih Lanjut ... 140

4.1.3 Perancangan Basisdata Fisikal ... 140

4.1.3.1 Menterjemahkan Logical Data Model untuk DBMS yang dipilih ... 141

4.1.3.2 Merancang File Organization dan Indexes ... 155

4.1.3.3 Merancang User View ... 180

4.1.3.4 Merancang Mekanisme Keamanan ... 183

4.2 Perancangan Aplikasi ... 188

4.2.1 Perancangan Struktur Program (Structure Chart) ... 188

(9)

xv

4.2.3 Perancangan Input ... 209

4.2.4 Perancangan Output ... 227

4.2.5 Spesifikasi Proses / Modul ... 231

4.3 Implementasi dan Evaluasi ... 278

4.3.1 Spesifikasi Perangkat Keras ... 278

4.3.2 Spesifikasi Perangkat Lunak ... 279

4.3.3 Jadwal Implementasi ... 279

4.3.4 Kebutuhan Personal ... 279

4.3.5 Petunjuk Operasional Sistem ... 280

4.3.6 Evaluasi ... 325

BAB 5 SIMPULAN DAN SARAN ... 331

5.1 Simpulan ... 331

5.2 Saran ... 332

DAFTAR PUSTAKA ... 333

DAFTAR RIWAYAT HIDUP ... 334 LAMPIRAN

(10)

xvi

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Tabel Simbol DFD ... 48

Tabel 2.2 Tabel Simbol Document FlowChart ... 52

Tabel 3.1 Tabel Analisis Kebutuhan Informasi ... 86

Tabel 3.2 Tabel Identifikasi Entitas ... 86

Tabel 4.1 Tabel Identifikasi Entitas ... 91

Tabel 4.2 Tabel Tipe Relasi ... 92

Tabel 4.3 Tabel Atribut – atribut Entitas ... 96

Tabel 4.4 Tabel Domain Atribut Supplier... 97

Tabel 4.5 Tabel Domain Atribut Customer... 97

Tabel 4.6 Tabel Domain Atribut Barang... 98

Tabel 4.7 Tabel Domain Atribut Pegawai... 98

Tabel 4.8 Tabel Domain Atribut Pembelian ... 99

Tabel 4.9 Tabel Domain Atribut Penjualan ... 99

Tabel 4.10 Tabel Domain Atribut Pembayaran ... 99

Tabel 4.11 Tabel Domain Atribut Penerimaan ... 99

Tabel 4.12 Tabel Domain Atribut ReturPenj ... 100

Tabel 4.13 Tabel Domain Atribut ReturPemb ... 100

Tabel 4.14 Tabel Atribut Candidate Key dan Primary Key... 101

Tabel 4.15 Tabel Relasi-Relasi yang terbentuk untuk Model Data Logikal... 125

Tabel 4.16 Skema relasi kendala integrity ... 139

Tabel 4.17 Cross-referencing transactions and relations ... 156

(11)

xvii

Tabel 4.19 Cross-referencing transactions and relations (lanjutan)... 158

Tabel 4.20 Cross-referencing transactions and relations (lanjutan)... 159

Tabel 4.21 Cross-referencing transactions and relations (lanjutan)... 160

Tabel 4.22 Tabel Index ... 163

Tabel 4.23 Perkiraan jumlah row pada masing-masing tabel ... 164

Tabel 4.24 Perhitungan ukuran data untuk setiap fixed dan variable-length column pada masing-masing tabel ... 167

Tabel 4.25 Perhitungan kapasitas penyimpanan untuk masing-masing tabel berdasarkan fixed dan variable-length column... 168

Tabel 4.26 Perhitungan null bitmap dari masing-masing tabel... 169

Tabel 4.27 Perhitungan kapasitas penyimpanan untuk variable-length column beserta dengan row dari masing-masing tabel... 170

Tabel 4.28 Perhitungan total ukuran row untuk masing-masing tabel... 171

Tabel 4.29 Perhitungan jumlah rows per page dari masing-masing tabel... 172

Tabel 4.30 Perhitungan jumlah free rows per page dari masing-masing tabel... 173

Tabel 4.31 Perhitungan jumlah page untuk menyimpan semua row dari masing – masing tabel ... 174

Tabel 4.32 Perhitungan jumlah kapasitas untuk menyimpan semua data dalam masing-masing tabel ... 175

Tabel 4.33 Tabel Perhitungan Clustered Index... 176

Tabel 4.34 Tabel Perhitungan Nonclustered Index... 178

Tabel 4.35 Tabel Hak Akses ... 183

Tabel 4.36 Jadwal Implementasi... 279

(12)

xviii

Tabel 4.38 Tabel Kuisioner Fasilitas………..……….. 326

Tabel 4.39 Tabel Kuisioner Kemudahan Informasi . .……….. 327

Tabel 4.40 Tabel Kuisioner Kemudahan Penggunaan.……….. 329

(13)

xix

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Pemrosesan Basisdata ... 8

Gambar 2.2 Tingkatan dari Database System Development Lifecycle ... 11

Gambar 2.3 ERD Conseptual ... 24

Gambar 2.4 ERD Logical ... 35

Gambar 2.5 Hubungan one-to-one (1:1) ... 43

Gambar 2.6 Hubungan one-to-many (1:*) ... 44

Gambar 2.7 Hubungan many-to-many (*:*) ... 44

Gambar 3.1 Struktur Organisasi PT. Scorpio Rug & Carpets ... 70

Gambar 3.2 Diagram Konteks Pembelian, Penjualan, dan Persediaan Barang ... 76

Gambar 3.3 Diagram Nol Pembelian, Penjualan, dan Persediaan Barang ... 77

Gambar 3.4 Diagram Alir Dokumen Penjualan ... 79

Gambar 3.5 Diagram Alir Dokumen Retur Penjualan ... 81

Gambar 3.6 Diagram Alir Dokumen Prosedur Pembelian ... 82

Gambar 3.7 Diagram Alir Dokumen Prosedur Pembelian (lanjutan) ... 83

Gambar 4.1 ER Diagram ... 93

Gambar 4.2 ER Diagram Konseptual dengan Penambahan Primary Key ... 103

Gambar 4.3 ER Diagram Konseptual dengan panah transaksi ... 106

Gambar 4.4 ERD Logikal Setelah Normalisasi ... 132

Gambar 4.5 ERD Logikal Setelah Normalisasi dengan panah Transaksi ... 134

Gambar 4.6 Struktur Program ... 188

Gambar 4.7 STD Halaman Login ... 189

(14)

xx

Gambar 4.9 STD Menu Insert ... 190

Gambar 4.10 STD Halaman Insert Data Customer ... 191

Gambar 4.11 STD Halaman Insert Data Pegawai ... 191

Gambar 4.12 STD Halaman Insert Data Supplier ... 192

Gambar 4.13 STD Halaman Insert Data Barang ... 192

Gambar 4.14 STD Halaman Insert Kode Pos ... 193

Gambar 4.15 STD Menu Transaksi ... 193

Gambar 4.16 STD Menu Penjualan ... 194

Gambar 4.17 STD Halaman Penjualan Barang ... 194

Gambar 4.18 STD Halaman Retur Penjualan ... 195

Gambar 4.19 STD Menu Pembelian ... 195

Gambar 4.20 STD Halaman Pembelian Barang ... 196

Gambar 4.21 STD Halaman Retur Pembelian ... 197

Gambar 4.22 STD Menu Pembayaran ... 197

Gambar 4.23 STD Halaman Insert Pembayaran ... 198

Gambar 4.24 STD Halaman View Pembayaran ... 198

Gambar 4.25 STD Menu Penerimaan ... 199

Gambar 4.26 STD Halaman Insert Penerimaan ... 199

Gambar 4.27 STD Halaman View Penerimaan ... 200

Gambar 4.28 STD Menu View ... 200

Gambar 4.29 STD Halaman View Data Customer ... 201

Gambar 4.30 STD Halaman View Data Pegawai ... 201

Gambar 4.31 STD Halaman View Data Supplier ... 202

(15)

xxi

Gambar 4.33 STD Halaman View Kode Pos ... 203

Gambar 4.34 STD Menu Tools ... 203

Gambar 4.35 STD Menu Cetak Laporan ... 204

Gambar 4.36 STD Halaman Laporan Pembelian ... 204

Gambar 4.37 STD Halaman Laporan Penjualan ... 205

Gambar 4.38 STD Halaman Laporan Retur Pembelian ... 205

Gambar 4.39 STD Halaman Laporan Retur Penjualan ... 205

Gambar 4.40 STD Halaman Laporan Pembayaran ... 206

Gambar 4.41 STD Halaman Laporan Penerimaan ... 206

Gambar 4.42 STD Menu User Management ... 206

Gambar 4.43 STD Halaman Tambah User ... 207

Gambar 4.44 STD Halaman Hapus User ... 207

Gambar 4.45 STD Halaman Ubah Password ... 207

Gambar 4.46 STD Menu Logout ... 208

Gambar 4.47 STD Halaman Konfirmasi Logout ... 208

Gambar 4.48 Rancangan Layar Login ... 209

Gambar 4.49 Rancangan Layar Menu Utama ... 209

Gambar 4.50 Rancangan Layar Insert Data Customer ... 210

Gambar 4.51 Rancangan Layar Insert Data Pegawai ... 210

Gambar 4.52 Rancangan Layar Insert Data Supplier ... 211

Gambar 4.53 Rancangan Layar Insert Barang ... 211

Gambar 4.54 Rancangan Layar Insert Kode Pos ... 212

Gambar 4.55 Rancangan Layar Transaksi Penjualan barang ... 212

(16)

xxii

Gambar 4.57 Rancangan Layar Transaksi Pembelian barang ... 214

Gambar 4.58 Rancangan Layar Retur Pembelian ... 215

Gambar 4.59 Rancangan Layar Insert Pembayaran ... 215

Gambar 4.60 Rancangan Layar View Pembayaran ... 216

Gambar 4.61 Rancangan Layar Insert Penerimaan... 217

Gambar 4.62 Rancangan Layar View Penerimaan ... 218

Gambar 4.63 Rancangan Layar View Data Customer ... 219

Gambar 4.64 Rancangan Layar View Data Pegawai ... 230

Gambar 4.65 Rancangan Layar View Data Supplier ... 231

Gambar 4.66 Rancangan Layar View Barang... 222

Gambar 4.67 Rancangan Layar View Kode Pos... 223

Gambar 4.68 Rancangan Layar Form Laporan Pembelian... 223

Gambar 4.69 Rancangan Layar Form Laporan Penjualan ... 224

Gambar 4.70 Rancangan Layar Form Laporan Retur Pembelian ... 224

Gambar 4.71 Rancangan Layar Form Laporan Retur Penjualan ... 224

Gambar 4.72 Rancangan Layar Form Laporan Penerimaan ... 225

Gambar 4.73 Rancangan Layar Form Laporan Pembayaran ... 225

Gambar 4.74 Rancangan Layar User Management – Tambah User... 226

Gambar 4.75 Rancangan Layar User Management – Hapus User... 226

Gambar 4.76 Rancangan Layar User Management – Ubah Password ... 227

Gambar 4.77 Rancangan Layar Laporan Pembelian Barang ... 228

Gambar 4.78 Rancangan Layar Laporan Penjualan Barang ... 228

Gambar 4.79 Rancangan Layar Laporan Retur Pembelian Barang ... 229

(17)

xxiii

Gambar 4.81 Rancangan Layar Laporan Penerimaan... 230

Gambar 4.82 Rancangan Layar Laporan Pembayaran... 230

Gambar 4.83 Rancangan Layar Surat Jalan ... 231

Gambar 4.84Layar Login ... 280

Gambar 4.85Layar Utama ... 281

Gambar 4.86Layar Utama Menu Insert ... 282

Gambar 4.87Layar Utama Menu Transaksi SubMenu Penjualan... 283

Gambar 4.88Layar Utama Menu Transaksi SubMenu Pembelian... 284

Gambar 4.89Layar Utama Menu Transaksi SubMenu Pembayaran... 285

Gambar 4.90Layar Utama Menu Transaksi SubMenu Penerimaan... 286

Gambar 4.91Layar Utama Menu View... 287

Gambar 4.92Layar Utama Menu Tools SubMenu Cetak Laporan ... 288

Gambar 4.93Layar Utama Menu Tools SubMenu User Management ... 289

Gambar 4.94Layar Insert Data Customer ... 290

Gambar 4.95Layar Insert Data Pegawai ... 291

Gambar 4.96 Layar Insert Data Barang ... 292

Gambar 4.97 Layar Insert Data Supplier ... 293

Gambar 4.98 Layar Insert Kode Pos ... 294

Gambar 4.99 Layar Penjualan Barang ... 295

Gambar 4.100 Surat Jalan Penjualan Barang... 297

Gambar 4.101 Layar Retur Penjualan... 298

Gambar 4.102 Layar Pembelian Barang ... 300

Gambar 4.103 Layar Retur Pembelian... 302

(18)

xxiv

Gambar 4.105 Layar View Pembayaran ... 304

Gambar 4.106 Layar Insert Penerimaan... 305

Gambar 4.107 Layar View Penerimaan ... 306

Gambar 4.108 Layar Master Customer ... 307

Gambar 4.109 Layar Master Pegawai... 309

Gambar 4.110 Layar Master Supplier... 310

Gambar 4.111 Layar Master Barang... 311

Gambar 4.112 Layar Master Kode Pos ... 312

Gambar 4.113 Layar Laporan Pembelian ... 313

Gambar 4.114 Laporan Pembelian Barang ... 314

Gambar 4.115 Layar Laporan Penjualan ... 315

Gambar 4.116 Laporan Penjualan Barang ... 316

Gambar 4.117 Layar Laporan Retur Pembelian ... 317

Gambar 4.118 Laporan Retur Pembelian Barang ... 318

Gambar 4.119 Layar Laporan Retur Penjualan... 319

Gambar 4.120 Laporan Retur Penjualan Barang ... 319

Gambar 4.121 Layar Laporan Penerimaan ... 320

Gambar 4.122 Laporan Penerimaan Customer ... 321

Gambar 4.123 Layar Laporan Pembayaran ... 321

Gambar 4.124 Laporan Pembayaran Supplier ... 322

Gambar 4.125 Layar Tambah User... 323

Gambar 4.126 Layar Hapus User... 323

Gambar 4.127 Layar Ubah Password... 324

(19)

xxv

DAFTAR LAMPIRAN

Fotocopy Surat Survey ... L1 Fotocopy Surat Kunjungan Lapangan ... L2 Kuisioner ... L3

Referensi

Dokumen terkait

Permohonan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 2 harus dilengkapi dengan persyaratan yang telah ditetapkan pada Pasal 3 Peraturan Daerah Kota Jambi Nomor 9 Tahun 2002

Alif Noor Anna, Suharjo dan Munawar Cholil (2007) melakukan penelitian dengan judul “Studi Distribusi Mintakat Potensi Airtanah untuk Berbagai Penggunaan di Sukoharjo dan

Penduduk yang semakin hari semakin bertambah di kota Jogjakarta ini memerlukan tempat tinggal untuk kelangsungan hidupnya, karena lahan yang ada terbatas maka mereka terpaksa

Didukung oleh pertumbuhan produksi, volume penjualan CPO Perseroan sampai dengan kuartal I tahun 2012 mengalami peningkatan sebesar 5,2% menjadi 299,1 ribu ton dari 284,2

Simulasi pada Tugas akhir ini menggunakan sistem transmisi Jawa Bali 500 kV yang terdiri dari 23 bus, 28 saluran, dan 8 pusat pembangkit, single line diagram sistem

Agar permasalahan yang dianalisis sesuai dengan permasalahan dan pembahasan tidak melebar dari permasalahan yang telah diuraikan diatas, penulis menitikberatkan pada

jalan yang benar 68. Dalam ayat 70 itu dijelaskan bahwa taubat yang berjaya ialah taubat yang dituruti oleh amalan yang sholeh. Sebab yang taubat itu ialah hati sanubari, bukan

strategi berburu informasi pada hari itu aktivitas siswa mendapat skor 4. Siswa tidak lagi kebingungan karena sudah pernah melakukan strategi ini sebelumnya hanya