• Tidak ada hasil yang ditemukan

MANUAL PROSEDUR PROSEDUR : YUDISIUM. Tanggal Terbit Edisi VI : Nopember 2017 Status Revisi : 06. Dekan FIB. Gong

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "MANUAL PROSEDUR PROSEDUR : YUDISIUM. Tanggal Terbit Edisi VI : Nopember 2017 Status Revisi : 06. Dekan FIB. Gong"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

MANUAL PROSEDUR

PROSEDUR : YUDISIUM

No. Dokumen : MP-GKM-FIB-MPPS-6.07

Tanggal Terbit Edisi VI : Nopember 2017

Status Revisi : 06

Disyahkan Oleh : Dr. Budi Agustono, M.S.

Dekan FIB.

GUGUS KENDALI MUTU

MAGISTER PENCIPTAAN DAN PENGKAJIAN SENI

FAKULTAS ILMU BUDAYA

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

NOPEMBER 2017

(2)

GUGUS KENDALI MUTU

MAGISTER (S-2) PENCIPTAAN DAN PENGKAJIAN SENI FAKULTAS IMU BUDAYA

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

PROSEDUR: Y U D I S I U M

No. Dokumen : MM – GKM-FIB-MPPS-6.07 Revisi : 06

Tanggal terbit : Nopember 2017

Hal. 1 dari 12

KATA PENGANTAR

Atas berkat dan rahmat Tuhan Yang Maha Esa, Tim Gugus Kendali Mutu Magister Penciptaan dan Pengkajian Seni Fakultas Ilmu BudayaUniversitas Sumatera Utara telah menyelesaikan dokumen Manual Prosedur Magister Penciptaan dan Pengkajian Seni FIB USU.

Ucapan terima kasih juga disampaikan kepada semua pihak yang terlibat langsung atau tidak langsung dalam usaha penyusunan Manual Prosedur Magister Penciptaan dan Pengkajian Seni FIB USU.

Buku Manual Prosedur Magister Penciptaan dan Pengkajian Seni FIB USU ini merupakan kerangka dasar yang digunakan dalam menyusun dan menerapkan Sistem Manajemen Mutu Perguruan Tinggi di tingkat Departemen/Prodi. Manual Mutu Magister Penciptaan dan Pengkajian Seni USUsangat mendukung tekad penyelenggaraan usaha-usaha perbaikan dan peningkatan mutu secara berkelanjutan dalam hal pendidikan, penelitian, dan pengabdian pada masyarakat.

Sistem penjaminan mutu akademik di Magister Penciptaan dan Pengkajian Seni FIB USU dirancang dan dilaksanakan untuk dapat menjamin mutu gelar akademik yang diberikan, sehingga lulusan akan memiliki kompetensi yang ditetapkan dalam spesifikasi Program Studi yang ada di Magister Penciptaan dan Pengkajian Seni FIB USU.

Medan, Nopember 2017 Ketua,

Drs. Muhammad Takari, M.Hum., Ph.D. NIP. 196512211991031001

(3)

GUGUS KENDALI MUTU

MAGISTER (S-2) PENCIPTAAN DAN PENGKAJIAN SENI FAKULTAS IMU BUDAYA

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

PROSEDUR: Y U D I S I U M

No. Dokumen : MM – GKM-FIB-MPPS-6.07 Revisi : 06

Tanggal terbit : Nopember 2017

Hal. 2 dari 12

D A F T A R I S I

Halaman.

KATA PENGANTAR ………... 1

DAFTAR ISI ……… 2

TIM PENYUSUN GKM MPPS FIB USU ………... 3

PENGESAHAN ……… 3 DAFTAR DISTRIBUSI ………... 3 CATATAN PERUBAHAN ……… 4 1. Tujuan ……… 5 2. Ruang Lingkup ………. 5 3. Defenisi ……….. 5 4. Referensi ……….. 5 5. Ketenuan ………... 5

6.Tujuan Penulisan dan Ujian Tesis . ………... 5

7. Persyaratan ………. 5

8. Tatacara Pelaksanaan ……… 5

9. Kegiatan Yudisium Dalam Diagram Alir . ……… 7

LAMPIRAN-LAMPIRAN: ………. 8

1. Tabel Predikat Kelulusan ………. 8

2. Daftar Peserta Yudisium ……….. 9

(4)

GUGUS KENDALI MUTU

MAGISTER (S-2) PENCIPTAAN DAN PENGKAJIAN SENI FAKULTAS IMU BUDAYA

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

PROSEDUR: Y U D I S I U M

No. Dokumen : MM – GKM-FIB-MPPS-6.07 Revisi : 06

Tanggal terbit : Nopember 2017

Hal. 3 dari 12

TIM PENYUSUN GUGUS KENDALI MUTU (TIM GKM)

PROGRAM STUDI MAGISTER (S-2) PENCIPTAAN DAN PENGKAJIAN SENI FAKULTAS ILMU BUDAYA USU 2016

Disiapkan oleh

Nama Jabatan Tanda tangan Tanggal

Drs. Muhammad Takari, M.Hum., Ph.D.

Ketua Nop. 2017

Disiapkan oleh

Drs. Torang Naiborhu, M.Hum. Sekretaris Nop. 2017

Disiapkan oleh

Drs. Kumalo Tarigan, MA., Ph.D. Anggota Nop. 2017

PENGESAHAN

Disahkan oleh

Nama Jabatan Tanda Tangan Tanggal

Dr. Budi Agustono, M.S. Dekan Nop. 2017

DAFTAR DISTRIBUSI

No. Penerima Personel Tanda tangan Tanggal

1 UMM USU

Ketua Sekretaris

2 Dekan FIB USU

Ketua Sekretaris

3 GJM USU

Ketua Sekretaris

(5)

GUGUS KENDALI MUTU

MAGISTER (S-2) PENCIPTAAN DAN PENGKAJIAN SENI FAKULTAS IMU BUDAYA

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

PROSEDUR: Y U D I S I U M

No. Dokumen : MM – GKM-FIB-MPPS-6.07 Revisi : 06

Tanggal terbit : Nopember 2017

Hal. 4 dari 12

PENCATATAN PERUBAHAN PROSEDUR YUDISIUM

Revisi ke

Tanggal Halaman Paragraf Alasan Disahkan Oleh Fungsi/ Jabatan Tanda Tangan 1

2009 Sampul Pergantian Dekan dari Prof. Syaifuddin, M.A., Ph.D kepada Dr. Syahron Lubis, MA. Dekan Dekan 2 2011 Sampul dan isi

Pergantian nama fakultas dari Fakultas Ilmu Budaya

ke Fakultas Ilmu Budaya

Dekan Dekan

3 2014

Sampul, dan isi

Tanggal, bulan, tahun, nomor, logo USU

Dekan Dekan

4 2014

Sampul, dan isi

Tanggal, bulan, tahun, nomor, logo USU

Dekan Dekan 5 2016 Sampul, dan isi 1. Tanggal, bulan, tahun, nomor, logo USU. 2. Penggantian Dekan dari Dr. Syahron Lubis, MA kepada Dr. Budi Agustono, M.S. Dr. Budi Agustono, M.S. Dekan 6 2017 Sampul, dan isi 1. Tanggal, bulan, tahun. 2. Penggantian Kaprodi dari Drs. Irwansyah, MA., kepada Drs. Muhammad Takari., M.Hum., Ph.D. Dr. Budi Agustono, M.S. Dekan

(6)

GUGUS KENDALI MUTU

MAGISTER (S-2) PENCIPTAAN DAN PENGKAJIAN SENI FAKULTAS IMU BUDAYA

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

PROSEDUR: Y U D I S I U M

No. Dokumen : MM – GKM-FIB-MPPS-6.07 Revisi : 06

Tanggal terbit : Nopember 2017

Hal. 5 dari 12

1. TUJUAN

Prosedur yudisium ini disiapkan untuk memberi penjelasan kepada mahasiswa dan setiap penyelenggara akademik tentang tata cara pelaksanaan yudisium dan dasar penetapan kriteria kelulusan di lingkungan Fakultas Ilmu Budaya USU.

2. RUANG LINGKUP

Prosedur ini digunakan sebagai petunjuk dalam pelaksanaan yang meliputi : a. Tujuan dan persyaratan yudisium;

b. Tata cara pelaksanaannya.

3. DEFINISI

3.1 Yudisium :

3.2 Tanggal Yudisium :

Kegiatan yang dilaksanakan oleh fakultas/ departemen/ program studi yang menyatakan selesainya studi mahasiswa. Tanggal kelulusan mahasiswa dan dicantumkan dalam ijazah.

4. REFERENSI

4.1 Peraturan Akademik Program Pascasarjana USU. 4.2 Peraturan Akademik Program Sarjana USU 2005 4.3 Peraturan Akademik Program Diploma USU 2004 4.4 Peraturan Akademik Fakultas Ilmu Budaya USU 2004 4.5 Manual Mutu Fakultas Ilmu Budaya USU 2007

5. KETENTUAN UMUM

Yudisium dapat dilaksanakan dengan seorang, beberapa, atau kelompok besar peserta yudisium

6. TUJUAN YUDISIUM

Yudisium bertujuan untuk menyatakan seorang mahasiswa telah menyelesaikan studi dengan kriteria kelulusan tertentu pada program studi yang dijalaninya.

7. PERSYARATAN

Mahasiswa dapat mengikuti kegiatan yudisium apabila telah dinyatakan lulus ujian skripsi/tugas akhir.

8. TATA CARA PELAKSANAAN

(7)

GUGUS KENDALI MUTU

MAGISTER (S-2) PENCIPTAAN DAN PENGKAJIAN SENI FAKULTAS IMU BUDAYA

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

PROSEDUR: Y U D I S I U M

No. Dokumen : MM – GKM-FIB-MPPS-6.07 Revisi : 06

Tanggal terbit : Nopember 2017

Hal. 6 dari 12

a. Ketua departemen/prodi mengumpulkan nilai yang diperoleh selama menjadi mahasiswa di program studi yang dijalaninya.

b. Ketua departemen membuat daftar lulusan.

c. Ketua departemen membuat daftar peserta yudisium.

d. Ketua departemen melaksanakan yudisium terhadap mahasiswa yang telah dinyatakan lulus e. Ketua departemen membuat berita acara yudisium.

f. Ketua Departemen menyerahkan berita acara yudisium ke fakultas

g. Bagian pendidikan mendaftarkan semua mahasiswa yang telah diyudisium untuk didaftarkan sebagai peserta wisuda.

(8)

GUGUS KENDALI MUTU

MAGISTER (S-2) PENCIPTAAN DAN PENGKAJIAN SENI FAKULTAS IMU BUDAYA

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

PROSEDUR: Y U D I S I U M

No. Dokumen : MM – GKM-FIB-MPPS-6.07 Revisi : 06

Tanggal terbit : Nopember 2017

Hal. 7 dari 12

9. KEGIATAN YUDISIUM DALAM DIAGRAM ALIR

(9)

GUGUS KENDALI MUTU

MAGISTER (S-2) PENCIPTAAN DAN PENGKAJIAN SENI FAKULTAS IMU BUDAYA

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

PROSEDUR: Y U D I S I U M

No. Dokumen : MM – GKM-FIB-MPPS-6.07 Revisi : 06

Tanggal terbit : Nopember 2017

Hal. 8 dari 12

10. LAMPIRAN

10.1 Tabel Predikat Kelulusan

Mengumpulkan / menghitung nilai mahasiswa

Mulai

Ketua Departemen

Ketua Departemen

Ketua Departemen

Membuat daftar lulusan

Membuat daftar yudisium

Ketua Departemen

Ketua Departemen

Ya

Tidak

Lulus

Membuat berita acara

Menyerahkan berita acara yudisium ke fakultas

Melaksanakan yudisium

Mendaftarkan mahasiswa yang telah diyudisium untuk mengikuti wisuda

WISUDA

Ketua Departemen

(10)

GUGUS KENDALI MUTU

MAGISTER (S-2) PENCIPTAAN DAN PENGKAJIAN SENI FAKULTAS IMU BUDAYA

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

PROSEDUR: Y U D I S I U M

No. Dokumen : MM – GKM-FIB-MPPS-6.07 Revisi : 06

Tanggal terbit : Nopember 2017

Hal. 9 dari 12

PREDIKAT IPK

Memuaskan 2,00 – 2,75

Sangat Memuaskan 2,76 – 3,50

Dengan Pujian/Cumlaude 3,51 – 4,00

(Dengan lama studi terjadwal ditambah 1 tahun [n+1] dan tidak ada nilai D)

(11)

GUGUS KENDALI MUTU

MAGISTER (S-2) PENCIPTAAN DAN PENGKAJIAN SENI FAKULTAS IMU BUDAYA

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

PROSEDUR: Y U D I S I U M

No. Dokumen : MM – GKM-FIB-MPPS-6.07 Revisi : 06

Tanggal terbit : Nopember 2017

Hal. 10 dari 12

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS SASTRA

DEPARTEMEN ____________________

DAFTAR PESERTA YUDISIUM

Hari/Tanggal Yudisium: ... / ...

NO. NIM NAMA KATEGORI KELULUSAN

1. 2. 3. ... Medan, ………. Dekan Ketua Departemen.

____________________ ___________________________ NIP NIP

(12)

GUGUS KENDALI MUTU

MAGISTER (S-2) PENCIPTAAN DAN PENGKAJIAN SENI FAKULTAS IMU BUDAYA

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

PROSEDUR: Y U D I S I U M

No. Dokumen : MM – GKM-FIB-MPPS-6.07 Revisi : 06

Tanggal terbit : Nopember 2017

Hal. 11 dari 12

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA FAKULTAS ILMU BUDAYA

DEPARTEMEN ____________________

BERITA ACARA YUDISIUM

Hari ini ………. tanggal ……….. Tempat ………. dilaksanakan yudisium

Fak/Dept/P.S………. Dengan jumlah peserta ……….. orang (daftar peserta yudisium Terlampir)

Medan, ………. Dekan Ketua Departemen

____________________ ___________________________ NIP NIP

Referensi

Dokumen terkait

Kemudian dilakukan revisi uji coba luas, revisi ini dilakukan berdasarkan dari hasil angket tanggapan siswa pada penerapan media pembelajaran video tutorial pada mata pelajaran

Kelelahan otot adalah merupakan tremor pada otot atau perasaan nyeri pada otot, sedangkan kelelahan umum biasanya ditandai dengan berkurangnya kemauan untuk bekerja yang

Diharapkan dapat menjadi bahan pertimbangan terutama terhadap Direktur Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Jakarta II agar dapat mengatasi permasalahan berkenaan dengan

menggunakan beberapa sumber baik sumber data primer maupun sekunder. Selain itu dalam penelitian ini peneliti juga menggunakan triangulasi tehnik. guna menguji

KOMPETENSI MANAJERIAL , adalah kemampuan, keahlian dan kecakapan seorang pegawai negeri dilingkungan Dipenda dalam memahami dan melaksanakan aspek-aspek manajerial,

Dalam melakukan kegiatan layanan bimbingan konseling yang diberikan oleh guru BK kepada siswa dalam membantu permasalahannya tidak selalu berhasil baik Adapun

38 ث - ثحبلا دونب انايبلا عملج ةثحابلا اهمدختست تىلا ةلآ وه ثحبلا دونب .ت 58 لمعتستو ةيتلآا دونبلا ةثحابلا : 1 - داولما و تاودلأا

Hasil penelitian ini adalah persiapan guru agama dalam implementasi kurikulum 2013 pada bidang studi PAI dan Budi Pekerti di SMPN 8 Padang yaitu membuat prota, promes,