• Tidak ada hasil yang ditemukan

KETERLIBATAN AYAH DALAM PENGASUHAN ANAK PADA KELUARGA JAWA BERDASARKAN PANDANGAN REMAJA Keterlibatan Ayah Dalam Pengasuhan Anak Pada Keluarga Jawa Berdasarkan Pandangan Remaja.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "KETERLIBATAN AYAH DALAM PENGASUHAN ANAK PADA KELUARGA JAWA BERDASARKAN PANDANGAN REMAJA Keterlibatan Ayah Dalam Pengasuhan Anak Pada Keluarga Jawa Berdasarkan Pandangan Remaja."

Copied!
15
0
0

Teks penuh

(1)

KETERLIBATAN AYAH DALAM PENGASUHAN ANAK PADA KELUARGA JAWA BERDASARKAN PANDANGAN REMAJA

TESIS

Disusun dan diajukan untuk memenuhi sebagian persyaratan Mencapai derajat Magister Sains Psikologi

Kakhususan Psikologi Pendidikan

Oleh :

SW Kartika Sari

S 300 100 022

MAGISTER SAINS PSIKOLOGI

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

(2)
(3)
(4)
(5)
(6)

vi M O T T O

“Sesungguhnya

bersama kesulitan ada kemudahan.

Maka apabila engkau telah selesai (dari sesuatu urusan),

kerjakanlah dengan sungguh-sungguh (untuk urusan yang lain),

dan hanya kepada Tuhan-mulah hendaknya engkau

berharap”.

( QS. Al Insyirah : 6 - 8 )

Berusaha meraih dan memberikan yang terbaik

dengan senantiasa menautkan Allah di hati kita

(Penulis)

(7)

vii

PERSEMBAHAN

Karya ini penulis persembahkan untuk:

Suami dan anak-anak tercinta,

atas dukungan dan jutaan inspirasi.

Sahabat-sahabat seperjuangan,

(8)

viii

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Segala puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT karena rahmat

dan hidayah-Nya penulis dapat menyelesaikan penyusunan tesis ini.

Penulis menyadari sepenuhnya bahwa dalam menyelesaikan karya

sederhana ini banyak mendapatkan bimbingan dan bantuan dari berbagai pihak,

sehingga dalam kesempatan ini dengan segala hormat dan kerendahan hati penulis

mengucapkan terima kasih kepada:

1. Prof. Dr. Khudzaifah Dimyati selaku Direktur Program Pasca Sarjana beserta

staf, atas kebijaksanaan yang membantu kelancaran studi.

2. Dr. Taufik, M.Si, selaku Ketua Program Studi Magister Sains Psikologi, atas

bimbingan dan saran membangun yang diberikan.

3. Dr. Nanik Prihartanti, M.Si, yang telah meluangkan waktu untuk memberikan

arahan, masukan, dan motivasi dalam penyusunan tesis ini.

4. Dr Moordiningsih, M.Si, Dr Titis Srimuda, M. Trop. Arch, dan Muna Erawati,

M.Si, yang berkenan berbagi serta memberikan bekal kepada penulis dalam

menelusuri keilmuan tentang ayah dan budaya Jawa.

5. Segenap informan utama dan pendukung serta semua pihak yang tidak dapat

penulis sebutkan satu persatu, atas bantuan yang diberikan kepada penulis

dalam menyelesaikan tesis ini.

Semoga Allah SWT melimpahkan pahala dan karunia-Nya atas segala

(9)

ix

sepenuhnya bahwa penyusunan tesis ini masih jauh dari kesempurnaan. Namun,

penulis berharap karya sederhana ini dapat bermanfaat bagi semua pihak. Amin.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

Surakarta, 1 September 2013

Penulis

(10)

x

E. Keterlibatan Ayah dalam Pengasuhan Anak pada Keluarga Jawa berdasarkan Pandangan Remaja... ... 19

F. Pertanyaan Penelitian... ... 21

BAB III METODE PENELITIAN ... 22

(11)

xi

1. Pandangan Remaja tentang Gaya Pengasuhan Ayah... 34

(12)

xii

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 1. Problematika terhadap Anak dan Remaja Awal ... 4

Tabel 2. Problematika terhadap Anak Perempuan.... ... 4

Tabel 3. Panduan Wawancara Informan Utama ... 23

Tabel 4. Panduan Wawancara Informan Pendukung... 25

Tabel 5. Latar Belakang Subjek ... 31

(13)
(14)

xiv

DAFTAR LAMPIRAN

Halaman

Lampiran 1. Matriks Verbatim Informan Utama ... 88

Lampiran 2. Matriks Verbatim Informan Pendukung... 111

Lampiran 3. Transkrip Verbatim Informan Utama ...126

Lampiran 4. Transkrip Verbatim Informan Pendukung ... ... 202

(15)

xv ABSTRAK

KETERLIBATAN AYAH DALAM PENGASUHAN ANAK

PADA KELUARGA JAWA BERDASARKAN PANDANGAN REMAJA

SW KARTIKA SARI, S300100022, Program Studi Magister Sains Psikologi Pendidikan, Fakultas Psikologi, Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2013.

Penelitian ini bertujuan untuk memahami secara mendalam mengenai keterlibatan ayah dalam pengasuhan anak pada keluarga Jawa. Metode kualitatif digunakan dengan tujuan memperoleh pemahaman menyeluruh

tentang fenomena keterlibatan ayah dalam pengasuhan anak.

Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan wawancara. Adapun kriteria yang dipilih untuk informan utama adalah: (1) remaja yang berusia 12-18 tahun, (2) tinggal di wilayah Surakarta dan sekitarnya, serta (3) menggunakan bahasa Jawa sebagai bahasa ibu. Ayah akan ditempatkan pada informan pendukung yang akan memberikan informasi gambaran pengasuhannya terhadap informan utama. Kesimpulan yang diperoleh mengenai keterlibatan ayah dalam pengasuhan anak pada keluarga Jawa berdasarkan pandangan remaja adalah sebagai berikut: (1) Pengasuhan anak yang dilakukan sangat dipengaruhi oleh hubungan komunikasi ayah-anak yang terjalin serta dipilih ayah berdasarkan pola efektif yang diyakini dan pengalaman pengasuhan yang pernah diterima sebelumnya., (2)Pola komunikasi, kedekatan, dan pemahaman ayah terhadap anak mempengaruhi bentuk keterlibatan ayah dalam melakukan transfer nilai dalam keseharian dalam rangka mendampingi remaja mencapai perkembangan yang optimal. Pada penelitian ini juga diperoleh temuan gaya pengasuhan tarik ulur, dimana dimensi kontrol dan emosional diterapkan ayah secara variatif sesuai lageyan (body language) anak.

Referensi

Dokumen terkait

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah ada hubungan yang signifikan antara keterlibatan ayah dalam pengasuhan anak dengan perilaku moral anak di

KETERLIBATAN AYAH DALAM PENGASUHAN, KEMAMPUAN COPING DENGAN RESILIENSI REMAJA YANG IBUNYA.. SEBAGAI TENAGA

Tuntutan pada ayah untuk berpartisipasi lebih aktif dalam pengasuhan dan sosialisasi terkait anak dan keluarga telah mengalami peningkatan selama beberapa dekade ini. Peningkatan

Hipotesis penelitian adalah ada hubungan negatif antara keterlibatan ayah dalam pengasuhan dengan tingkat stres pengasuhan pada ibu yang memiliki anak retardasi

Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa remaja yang melaporkan keterlibatan ayah yang tinggi dalam pengasuhan dapat mengurangi tingkat perilaku kenakalan pada

Hasil-hasil penelitian terdahulu di Indonesia tentang pengasuhan ayah antara lain, ada hubungan peran pengasuhan ayah dengan kemandirian anak usia dini Syafrina & Andini, 2021, para

KESIMPULAN Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan, maka dapat disimpulkan bahwa ada hubungan negatif antara persepsi terhadap keterlibatan ayah dalam pengasuhan dengan intensi

Hal ini sesuai dengan penelitian yang dilakukan oleh Shekarkhar & Gibson 2011 bahwa keterlibatan ayah dalam pengasuhan yang dilakukan ketika seorang ayah dapat memberikan interaksi