• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengaruh Laba dan Arus Kas Dalam Memprediksi Financial Distress Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Period Tahun 2012-2014

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Pengaruh Laba dan Arus Kas Dalam Memprediksi Financial Distress Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Period Tahun 2012-2014"

Copied!
10
0
0

Teks penuh

(1)

SKRIPSI

PENGARUH LABA DAN ARUS KAS DALAM MEMPREDIKSI FINANCIAL DISTRESS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIOD TAHUN 2012-2014

OLEH:

ELSA VIONALIKA WINARDI 120503003

PROGRAM STUDI S1 DEPARTEMEN AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

(2)

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh variabel laba dan arus kas terhadap financial distress.Penelitian ini mengumpulkan bukti-bukti empiris.Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan manufaktur yang terdaftar di bursa efek Indonesia (BEI) periode tahun 2012 – 2014.

Berdasarkan hasil pengujian pengaruh simultan, diketahui pengaruh simultan seluruh variabel, yakni laba dan arus kas terhadap financial distress signifikan.Sementara pada pengujian pengaruh parsial, laba dan arus kas berpengaruh signifikan terhadap financial distress.

(3)

ABSTRACT

This study aimed to analyze the effect of variable income and cash flows of the financial distress . This research collects empirical evidence . The population in this study are all manufacturing companies listed in Indonesia Stock Exchange ( BEI) in the period 2012-2014 .

Based on the results of testing the effect of simultaneous , simultaneous effect of the variables are known , namely earnings and future cash flows to significant financial distress . While the testing partial effect , earnings and cash flow significantly influence financial distress .

(4)

KATA PENGANTAR

Alhamdulillah, puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan

rahmat-Nya kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan

judul : “PENGARUH LABA DAN ARUS KAS DALAM MEMPREDIKSI

FINANCIAL DISTRESS PADA PERUSAHAN MANUFAKTUR YANG

TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) PERIODE TAHUN 2012 -

2014”. Skripsi ini disusun dalam rangka untuk memenuhi salah satu syarat untuk

memperoleh gelar Sarjana Ekonomi dari Program S1 Akuntansi Fakultas

Ekonomi dan Bisnis, Universitas Sumatera Utara.

Selama proses penyusunan skripsi ini, penulis banyak memperoleh

dukungan, bimbingan, semangat, nasehat, doa, dan bantuan dari berbagai pihak.

Teristimewa Ayahanda dan Ibunda tercinta Bapak Agus Winardi S.T dan Ibu

Saniyah yang telah memberikan cinta, kasih sayang, dan doa yang tak

henti-hentinya selama ini. Penulis juga ingin menyampaikan terimakasih kepada:

1. Bapak Prof. Dr. Ramli, S.E., M.Si. selakuDekan Fakultas Ekonomi

UniversitasSumatera Utara.

2. Bapak Drs. Firman Syarif, M.Si.,Ak, selaku Ketua Program Studi S1

Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

3. Bapak Drs. Zainal Abidin Tarigan S., S.E., Ak. sebagai Dosen

Pembimbing yang telah banyak meluangkan waktu dalam memberikan

bimbingan, arahan, bantuan, dan motivasi kepada penulis selama proses

(5)

4. Bapak Drs. Chairul Nazwar, M.Si., Ak. Sebagai dosen penguji dan bapak

Drs. M. Utama Nasution, M.Si. sebagai dosen pembanding yang telah

meluangkan waktu memberikan bantuan dan arahan dalam penyusunan

skripsi ini.

5. Seluruh Dosen dan Pegawai Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas

Sumatera Utara untuk semua jasa-jasanya selama masa perkuliahan.

6. Kakak dan Adik tersayang Andrean Asprila Winardi, Mohammad Erics

Triatmojo Winardi,dan adik kecil kesayangan Hanadia Syahbilla Balqis

Winardi yang selalu mendoakan, menghibur dan menyemangati penulis

selama penelitian ini dilakukan.

7. T.S dan G.G yang selalu menjadi penyemangat saya dalam proses

penyusunan skripsi hingga akhirnya skripsi terselesaikan.

8. Teman-teman dari BOLANG (Abdel Renzy Lubis, Abdurrahman Efendi

Tanjung, Amy Mauliddya, Ayu Enne Dahlia, Fitri Handayani,Gita

Chantika Mentari, Jauhar An-nahya, Mardatilla Rahayu, M. Aldy Nazam,

Ricky Suryahadi , Sartika Maha, Sri Karina Br. Kaban, dan Tri Raza

Aulawie) yang selalu meluangkan waktu menghibur dan membantu

mengerjakan skripsi ini.

9. Asliza Br Purba , Laila Nurli dan Siti Maisarah Lubis teman dan kakak

yang selalu memberi saya semangat dan motivasi dalam mengerjakan

skripsi ini.

10. Erna Hernawati dan Thara Marsela teman main yang jauh tapi selalu

(6)

Akhir kata penulis berharap semoga skripsi ini bermanfaat bagi pembaca

dan peneliti selanjutnya.

Medan,

Penulis

(7)

DAFTAR ISI

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang... 1

1.2 Perumusan Masalah ... 7

1.3 Tujuan Penelitian ... 7

1.4 Manfaat Penelitian ... 7

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN KERANGKA KONSEPTUAL 2.1Uraian Teoritis ... 10

BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Jenis Penelitian ... 33

BAB IV HASIL PENELITAN DAN PEMBAHASAN 4.1 Analisis Statistik Deskriptif ... 50

4.2 Uji Asumsi Multikolinearitas ... 51

4.3 Menguji Model Fit ( Overall Model Fit Test) ... 52

4.4 Menguji Kelayakan Model Regresi ... 53

4.4 Koefisien Determinasi ( Nagelkerke R Square ) ... 55

4.6 Uji Signifikan Model Secara Simultan ... 56

(8)

4.8 Pembahasan ... 57

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan ... 59 5.2 Saran ... 59

(9)

DAFTAR TABEL

No. Tabel Judul Halaman

2.1Penelitian Terdahulu ... 28

3.1Data Sampel ... 38

4.1 Statistik Deskriptif ... 50

4.2 Multikolinearitas dengan Matriks Korelasi ... 51

4.3 Nilai -2 Log likelihood (-2 LL Awal) ... 52

4.4 Nilai -2 Log likelihood (-2 LL Akhir) ... 52

4.5 Menguji Model Fit ... 53

4.6 Hosmer and Lemeshow Test ... 53

4.7 Kelayakan Model Regregi dengan pendekatan Nilai Chi - Square ... 54

4.8 Kelayakan Model Regresi dengan Pendekatan Nilai Sig .... 55

4.9 Nagelkerke R Square ... 55

4.10 Uji Signifikansi Model Secara Simultan ... 56

(10)

DAFTAR GAMBAR

No. Gambar Judul Halaman

Referensi

Dokumen terkait

6 Berdasarkan latar belakang dan kerangka penelitian diatas, penulis berhipotesis bahwa dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe snowball throwing dapat

laporan dan reviu konsep laporan pengendali teknis/pengendali mutu sebagaimana dimaksud pada ayat (2) huruf a dan huruf b pada Formulir 15 dan Formulir 16 dalam Lampiran

Aplikasi yang dibuat Untuk HRIS, Divisi Sumber Daya Manusia & Bagian Umum dengan didukung oleh Divisi Teknologi Informasi telah bekerja sama dalam

Berdasarkan latar belakang di atas dapat dirumuskan melalui layanan orientasi dengan teknik simulasi dapat dirumuskan permasalahan dalam penelitian ini yaitu

Pejabat Pengadaan Barang / Jasa Bidang Sumber Daya Air Dinas Pekerjaan Umum dan ESDM Kabupaten

Pada hari ini RABU, tanggal LIMA BELAS, bulan JUNI, tahun DUA RIBU SEBELAS (15 - 06 - 2011), kami Panitia Pengadaan Barang/Jasa Dinas Sosial Provinsi Jawa Tengah Tahun

Bagi peserta pelelangan yang merasa keberatan atas hasil pelelangan tersebut diatas diberi kesempatan untuk mengajukan sanggahan secara on line melalui portal LPSE Provinsi

Pejabat Pengadaan Barang / Jasa Bidang Sumber Daya Air Dinas Pekerjaan Umum dan ESDM Kabupaten