• Tidak ada hasil yang ditemukan

PROSES PENCERNAAN PADA UNGGAS. docx

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "PROSES PENCERNAAN PADA UNGGAS. docx"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

PROSES PENCERNAAN PADA UNGGAS Pencernaan Utama oleh Enzim-enzim Saluran

Pencernaan utama yang dilakukan oelh unggas mulai dari mulut sampai dengan kolon berturut-turut adalah proses hidrolisis, hidrolisis mekanis, enzimatik hidrolisis dan fermentatif.

Pencernaan di Dalam Mulut

Di dalam mulut belum banyak terjadi proses pencernaan walaupun unggas sudah berusaha dengan paurh memecah makanannya dan saliva disekresikan oleh kelenjar maksilaris, palatini, pterigoidea dan mandibularis yang pada unggas dewasa produksinya 1-30 ml/jam. Alaiva unggas menandun enzim amilase dalam konsentrasi yang rendah dan mempunyai aktivitas sampai di tembolok dan gizzard.

Pencernaan di Tembolok

Fungsi tembolok adalah menampung sementara makanan yang masuk. Selanjutnya makanan dilunkkan dengan bantuan saliva dari kelenjar mulut, esophagus dan tembolok. Di dalam tembolok terjadi aktivitas enzim amilase dan proses fermentasi oleh bakteri yang didukung kondisi Ph tembolok sekitar 6,3 dengan hasil akhir berupa asetat. Selain itu menurut Zhou et al. (1990) bahwa pada pemberian pakan secara force feeding akan meningkatkan ukurna tembolok.

Pencernaan di Lambung

Lambung unggas terdiri dari dua yaitu lambung kelenjar (proventrikulus) dan lambung atas (gizzard) berhubungan dengan usus halus. Proses pencernaan yang terjadi di dalam

proventrukulus yaitu pencampuran makanan dengan getah lambung (HCL, pepsin), selanjutnya makanan digiling dalam gizzard secara mekanis dibantu oleh adanya grit yang mampu

meningkatkan kecernaan biji-bijian sampai 10% . Asam lambung menyebabkan cairan dalam lambung bersifat asam dengan pH antara 1,0 – 2,0, sehingga proses pencernaan protein oleh enzim pepsin dengan cara hidrolisis berjalan dengan baik.

Pencernaan Usus Halus

Sebagian besar pencernaan dan absorbsi nutrisi terjadi di dalam usus halus. Proses pencernaan dibantu oleh kelenjar intestinal yang mengahasilkan mucin berfungsi sebagai pelicin dan enzim sukrase memecah sukrosa menjadi glukosa, fruktosa, maltase memecah maltosa menjadi glukose, eripsin memecah bentuk intermediet protein menjadi asam amino.

Pencernaan karbohidrat di mulai dari mulut dengan pelumas saliva, di dalam gizzard secara mekanis dan hidrólisis, dilanjutkan di dalam usus halus oleh enzim pancreas, empedu serta getah usus. Proses pencernaan ini hanya mampu menghidrolisis karbohidrat sederhana sedangkan serat kasar tidak mampu didegradasi. Oleh karena itu sebagian serat kasar lewat dari organ pencernaan utama masuk ke organ bagian akhir saluran pencernaan (sekum, rectum, kolon) pada bagian miles terjadi pencernaan fermentasi (Scott et al. 1982).

Menurut Bing_hai et al., (1998)bahwa pertambahan bobot badan, retensi N dan waktu retensi zat makanan dalam ientestine pada anak ayam umur 2 bulan tidak dipengaruhi oleh tingkat selulosa sebanyak 3,5%, tetapi secara nyata turun sampai dengan 10%. Oleh karena itu disimpulkan bahwa penurunan pertumbuhan disebabkan oleh penggunaan selulosa pada tingkat 10% yang berakibat pada peningkatan laju aliran zat makanan pada usus halus.

Pencernaan lemak, proses pencernaan lemak aktif dimulai secara hidrolisis dibagian usus halus, oleh adanya aktivasi garam empedu sebagai emulsifier yaitu mengemulsikan lewat dan

(2)

pencernaan dengan hidrólisis menjadi peptida sederhanan dengan produk akhir asam-asam amino.

Kehadiran HCL akan mengaktifkan pepsinogen menjadi pepsin sejak dari proventrikulus sampai dengan usus halus (scott et el., 1982). Dengan demikian pencernaan nutrisi yang meliputi karbohidrat, lemak protein dan vitamin dapat diselesaikan oleh ternak unggas dan langsung diabsorbsi ke dalam tubuh, sedangkan nutrisi yang tidak dicerna yaitu serat kasar yang lewat organ penyerapan utama akan didegradasi secara fermentatif terutama di sekum.

D. PENCERNAAN FERMENTATIF

Pencernaan fermentatif pada ternak unggas berlangsung dibagian organ pencernaan tembolok, sekum, lectum dan kolon. Fermentasi terjadi oleh adanya serat kasar pakan dalam bagian saluran pencernaan tersebut. Mikriflora saluran pencernaan berasal dari luar tubuh yang masuk bersama makanan, yang mampu tumbuh baik di dalam saluran pencernaan dan dapat beradaptasi, tumbuh berkembang di dalam saluran pencernaan.

Degradasi serat kasar oleh enzim selulase merupakan protein fermentasi dan pentosa yang terkandung dalam pakan menjadi asam organik terutama asetat propionat dan butirat atau dikenal sebagai VFA. Bejana fermentor yang efektif pada ternak unggas adalah sekum. Kondisi substrat yang mengisi sekum berasal dari usus halus yang masuk ke dalam sekum karena tidak dapat didegradasi oleh sistem pencernaan di usus halus, juga mengisi rectum. Hal ini didukung oleh kondisi saluran pencernaan yang lebih lentur dan lebih banyak menampung makanan.

Pertumbuhan mikroflora tidak cukup hanya didasarkan pada ketersediaan sumber karbon tanpa sumber nitrogen. Menurut Morita et al. (1999) dari hasil uji peranan protein dan peptida resisten sperti aligo-L methionin, dalam menaikkan produk butiran sekum tkus yang diberi pakan

karbohidrat yang cepat di fermentasi terdapat perbedaan dalam menaikkan produk butiran sekum. Ternyata tikus yang diberi pakan pati kentang kasar denan casein, asam organic sekum yang utama adalah asetat (441 umol), tetapi laktat dan suksinat juga didapatkan dalam jumlah cukup banyak (324 umol). Suksinat adalah asam organic sekum yang utama pula (235 umol) pada tikus yang diberi pakan fruktoaligosakarid dengan casein. Ketika protein beras diberikan dengan pati kentang kasar, konstribusi laktat secara nyata lebih rendah dan propionat cenderung lebih tinggi daripada tikus dengan pakan ditambah kasein. Peptida resisten yang masuk sekum digunakan sebagai sumber N bagi pertumbuhan mikrobia lebih baik sehingga dapat dihasilkan VFA dengan proporsi asetat, propionat dan butirat bervariasi.

Menurut Savory dan Knox (1991) bahwa rata-rata kandungan VFA isi sekum ayam 27 – 34 umol/g berat basah terdiri dari asetat 16,5 – 22,98 umol/g, propionat 5,5 – 6,0 umol/g dan iso – valerat 0,39 – 0,52 umol/g. Tingkat serat kasar dalam ransum berpengaruh terhadap komposisi VFA isi sekum. Profil VFA tersebut didapatkan dengan makanan sumber serat dari rumput kering, tepung selulosa serta perlakuan suplementasi enzim.

(3)

Senyawa VFA sebagai sumber energi dalam transportasinya keseluruh tubuh melalui sirkulasi yang berperan di bagian sekum meliputi ramus cecalis pada arteria mesentrica cranialis. Selain itu dalam sekum juga ditemukan VFA, asam amino serta nutrien lainnya.

Ditinjau dari ternak ruminansia, ransum berserat lebih serat terdegradasi dalam rumen oleh mikrobia selulolitik dan menghasilkan VFA serta proporsi asam astat lebih tinggi, sedangkan pati lambat sedikit propionat. Dijkstra (1994) menyatakan bahwa fermentasi karbohidrat setructural (dinding sel) menghasilkan asam asetat lebih tinggi dibandingkan karbohidrat non setruktural (isi sel tanaman) fraksi menyusun menyusun isi sel terdiri dari gula, pati karbohidrat yang larut, pectin, nitrogen non protein, protein lipida dan zat lain yang larut di dalm air termasuk vitamin dan mineral, sedangkan fraksi dinding sel terdiri dari selulosa, lignin dan silica. Fraksi menyusun dinding sel tidak larut di dalm air sehingga sukar dicerna disebut pula neutral-detergen-insoluble fiber (NDF).

Menurut Raharjo at al. (2000), bahwa teknik fermentasi di luar tubuh menggunakan inokulum aspergilus neger NRRL 37 M\mampu meningkatkan kandungan protein 100%, menurunkan serat/ dinding sel yang tidak larut detergen nautral (NDF) sebanyak 25% an meningkatkan kecernaan nutrisi pollard gandum setelah di fermentasikan, khususnya serta NDF, serat / Legno – selulose / selulosa, lignin dan silica tidak larut dengan asam (ADF) 12 – 15 kali, selulosa 2 – 26 kali, lignin 2 – 3 kali pada itik alabio. Hal ini memberikan gambaran tidak menutup kemungkinan proses fermentatif dalam tubuh itik juga cukup potensial, apabila persyaratan untuk terjadinya proses fermentasi terpenuhi.

Komposisi kimia berpengaruh terhadap kecernaan, semakin tingi serat dalam ransum, maka kecernaan akan semakin menurun (minish dan Fox 1979). Efisiensi penggunaan energi metabolis untuk mendeposit lemak, menurun dengan meningkatnya kandungan serta kasar di dalam ransum (Theriez dkk, 1980). Metode pengukuran daya cerna untuk unggas telah dikembangkan oleh Sklan dan Harwitz (1980) dan Wiriadisastra (1986) dengan modifikasi. Metode ini

Referensi

Dokumen terkait

Tabel 3.2 merupakan tabel ruangan yang memuat 5 fields yaitu field id yang digunakan untuk menyimpan ID ruangan dan sebagai primary key, field nama untuk menyimpan

Pada halaman ganjil tuliskan header “Ini adalah header halaman ganjil untuk section 1” dengan cara seperti yang terdapat pada bagian Membuat Header dan Footer.. Kemudian lakukan

Anak yang mempunyai Modalitas auditori dapat belajar lebih cepat dengan menggunakan diskusi verbal dan mendengarkan apa yang guru katakan.. Anak auditori dapat

Artistik dalam televisi maupun film adalah segala sesuatu, baik teknik maupun pemahaman yang terdapat dalam suatu kegiatan pengkomposisian dekorasi suatu program acara televisi

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis factor yang berhubungan dengan kejadian dismenore primer (status gizi, aktivitas fisik dan stress) pada remaja putri di

29.11 Pembatasan (jika ada) mengenai penggunaan dokumen dan piranti lunak tersebut di atas di kemudian hari diatur dalam SSKK. Penghentian Kontrak dapat dilakukan

Dengan adanya sistem informasi ini, pencatatan transaksi dari masing-masing unit pelayanan medis, baik laboratorium, apotek maupun dokter dapat dilakukan secara mudah dan tercatat

Hasil dari tahapan identifikasi masalah adalah : (1) Mendapatkan gambaran informasi dan pengetahuan yang dibutuhkan oleh petani, (2) Dokumentasi atas visi dan ruang