• Tidak ada hasil yang ditemukan

PT CITRA TUBINDO Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "PT CITRA TUBINDO Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN"

Copied!
42
0
0

Teks penuh

(1)

Laporan Keuangan Konsolidasi (Tidak Diaudit)

Sembilan Bulan Yang Berakhir

Pada Tanggal-tanggal 30 September 2006 Dan 2005

PT CITRA TUBINDO Tbk

(2)

PT CITRA TUBINDO Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN NERACA KONSOLIDASI (TIDAK DIAUDIT)

30 September 2006 dan 2005

(Dinyatakan dalam dolar Amerika Serikat, kecuali dinyatakan lain)

Catatan 2006 2005

AKTIVA

AKTIVA LANCAR

Kas dan setara kas 2d,3 24.882.407 20.598.814

Investasi pada efek - bersih 2e,4 5.407.922 3.376.206

Piutang usaha 5

Pihak ketiga - setelah dikurangi penyisihan piutang ragu-ragu sebesar AS$ 75.242 pada tahun 2006 dan AS$75.332 pada

tahun 2005 2f 42.255.374 22.930.954

Pihak yang mempunyai hubungan istimewa 2g,6 9.421.179 1.197.583

Piutang lain-lain 462.799 93.316

Persediaan - bersih 2h,7 64.224.433 8.187.909

Pajak dibayar di muka 13 - -

Biaya dibayar di muka dan uang muka lainnya 2i 2.324.727 982.850

JUMLAH AKTIVA LANCAR 148.978.841 57.367.632

AKTIVA TIDAK LANCAR

Piutang hubungan istimewa 2g,6,22a 3.082.995 2.938.917

Aktiva pajak tangguhan - bersih 2p,13 552.720 317.592

Investasi pada perusahaan asosiasi 2c,2g,6,8 7.183.233 8.041.226

Deposito berjangka yang dibatasi penggunaannya 2d,9 2.707 6.063

Aktiva tetap - setelah dikurangi akumulasi

penyusutan sebesar AS$61.399.297

pada tahun 2006 dan AS$56.518.091

pada tahun 2005 2j,2k,10,14 18.952.531 20.274.363

Pinjaman karyawan 89.408 95.537

Biaya ditangguhkan - hak atas tanah - bersih 2j,10 1.835.731 1.226.142

Kerugian tangguhan aktiva dijual dan

disewa guna usaha kembali 2k 113.905 -

Hak keanggotaan yang dapat dipindahkan - bersih 118.416 129.598

Uang muka jaminan dan aktiva lain 195 20.005

JUMLAH AKTIVA TIDAK LANCAR 31.931.841 33.049.443

JUMLAH AKTIVA 180.910.682 90.417.075

(3)

PT CITRA TUBINDO Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN NERACA KONSOLIDASI (TIDAK DIAUDIT) (lanjutan)

30 September 2006 dan 2005

(Dinyatakan dalam dolar Amerika Serikat, kecuali dinyatakan lain)

Catatan 2006 2005

KEWAJIBAN DAN EKUITAS KEWAJIBAN LANCAR

Pinjaman jangka pendek 11 831.270 56.455

Hutang usaha 12

Pihak ketiga 48.049.348 20.380.317

Pihak yang mempunyai hubungan istimewa 2g,6 2.949.167 337.864

Hutang lain-lain 112.295 86.938

Beban masih harus dibayar 21 5.658.731 1.789.909

Hutang pajak 2p,13 4.488.017 1.241.261

Uang muka pelanggan 40.143.312 1.766.809

Pinjaman jangka panjang yang akan jatuh

tempo dalam satu tahun 2k,14 1.109.226 383.692

JUMLAH KEWAJIBAN LANCAR 103.341.366 26.043.245

KEWAJIBAN TIDAK LANCAR

Pinjaman jangka panjang - setelah dikurangi bagian

yang akan jatuh tempo dalam satu tahun 2k,14 1.328.672 1.060.735

Hutang hubungan istimewa 2g,6 18.089 25.245

Kewajiban pajak tangguhan 2p,13 11.207 14.111

Penyisihan untuk beban jasa karyawan 2r,24 1.053.934 1.188.252

JUMLAH KEWAJIBAN TIDAK LANCAR 2.411.902 2.288.343

JUMLAH KEWAJIBAN 105.753.268 28.331.588

SELISIH LEBIH NILAI WAJAR AKTIVA BERSIH

ATAS BIAYA PEROLEHAN - BERSIH 2l 157.038 58.035

HAK MINORITAS ATAS AKTIVA BERSIH

ANAK PERUSAHAAN YANG DIKONSOLIDASI 2b 444.659 39.381

EKUITAS

Modal saham

Modal dasar - 320.000.000 saham dengan nilai nominal Rp1.000 (dalam Rupiah penuh) per saham

Modal ditempatkan dan disetor penuh -

80.000.000 saham 15 37.934.802 37.934.802

Agio saham 16 12.764.351 12.764.351

Selisih nilai transaksi restrukturisasi

entitas sepengendali 2c (553.384) (234.303)

Selisih kurs karena penjabaran laporan keuangan 2b (183.866) (351.041)

Selisih penilaian kembali aktiva tetap 2j 3.769.855 3.769.855

Laba yang belum direalisasi atas investasi efek

tersedia untuk dijual - bersih 2e,4 92.922 11.206

Saldo laba

Telah ditentukan penggunaannya untuk

cadangan umum 17 4.213.641 2.052.625

Belum ditentukan penggunaannya 16.517.396 6.040.576

JUMLAH EKUITAS 74.555.717 61.988.071

JUMLAH KEWAJIBAN DAN EKUITAS 180.910.682 90.417.075

(4)

PT CITRA TUBINDO Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN LAPORAN LABA RUGI KONSOLIDASI (TIDAK DIAUDIT)

Sembilan Bulan Yang Berakhir Pada Tanggal-tanggal 30 September 2006 dan 2005 (Dinyatakan dalam dolar Amerika Serikat, kecuali dinyatakan lain)

Catatan 2006 2005

PENDAPATAN DARI PENJUALAN 2g,2m,2n,6,

DAN JASA 18,21,23 166.387.415 86.301.709

BEBAN POKOK PENJUALAN 2g,2m,2n,6,

DAN JASA 19,21,23 141.087.801 74.954.776

LABA KOTOR 25.299.614 11.346.933

BEBAN USAHA 2m,20

Umum dan administrasi 6.827.781 6.318.427

Penjualan 279.285 41.572

Jumlah Beban Usaha 7.107.066 6.359.999

LABA (RUGI) USAHA 18.192.548 4.986.934

PENGHASILAN (BEBAN) LAIN-LAIN

Penghasilan bunga 882.633 414.971

Laba penjualan investasi 8 803.552 -

Penghasilan sewa 21g 230.624 226.714

Laba pelepasan aktiva tetap 2j,10 38.234 6.480

Beban bunga (325.688) (85.650)

Laba (rugi) selisih kurs - bersih 2o (276.870) 106.870

Penghapusan aktiva tetap 10 - (419.568)

Lain-lain - bersih 724.703 201.782

Penghasilan Lain-lain - Bersih 2.077.188 451.599

BAGIAN ATAS LABA BERSIH PERUSAHAAN

ASOSIASI - bersih 2c,8 2.175.977 1.889.078

LABA SEBELUM BEBAN

(MANFAAT) PAJAK 22.445.713 7.327.611

BEBAN (MANFAAT) PAJAK 2p,13

Pajak kini 6.046.833 1.964.972

Pajak tangguhan (243.260) (392.789)

Beban Pajak - Bersih 5.803.573 1.572.183

LABA SEBELUM HAK MINORITAS ATAS RUGI (LABA) BERSIH ANAK PERUSAHAAN

YANG DIKONSOLIDASI 16.642.140 5.755.428

HAK MINORITAS ATAS RUGI (LABA) BERSIH ANAK PERUSAHAAN YANG

DIKONSOLIDASI 2b (124.744) (3.286)

LABA BERSIH 16.517.396 5.752.142

(5)

PT CITRA TUBINDO Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

LAPORAN PERUBAHAN EKUITAS KONSOLIDASI (TIDAK DIAUDIT)

Sembilan Bulan Yang Berakhir Pada Tanggal-tanggal 30 September 2006 dan 2005 (Dinyatakan dalam dolar Amerika Serikat, kecuali dinyatakan lain)

Laba yang Saldo Laba

Selisih Nilai Selisih Kurs Belum

Modal Saham Transaksi Karena Selisih Direalisasi atas Telah Ditentukan

Ditempatkan Restrukturisasi Penjabaran Penilaian Investasi Efek Penggunaannya Belum

dan Entitas Laporan Kembali Tersedia untuk Untuk Cadangan Ditentukan Jumlah

Catatan Disetor Penuh Agio Saham Sepengendali Keuangan Aktiva Tetap Dijual - bersih Umum Penggunaannya Ekuitas

Saldo 1 Januari 2005 37.934.802 12.764.351 (234.303) (243.401) 3.769.855 - 2.052.625 2.288.434 58.332.363

Laba bersih - - - - 5.752.142 5.752.142

Selisih kurs karena penjabaran

laporan keuangan 2b - - - (107.640) - - - - (107.640)

Laba yang belum direalisasi atas kenaikan nilai wajar investasi

efek - bersih 2e, 4 - - - 11.206 - - 11.206

Dividen kas 17 - - - - (2.000.000 ) (2.000.000) Saldo 30 September 2005 37.934.802 12.764.351 (234.303) (351.041) 3.769.855 11.206 2.052.625 6.040.576 61.988.071 Saldo 1 Januari 2006 37.934.802 12.764.351 (553.384) (402.034) 3.769.855 84.538 2.052.625 7.761.016 63.411.769 Laba bersih - - - - 16.517.396 16.517.396

Pembentukan cadangan umum 17 - - - - - - 2.161.016 (2.161.016) -

Selisih kurs karena penjabaran

laporan keuangan 2b - - - 218.168 - - - - 218.168

Laba yang belum direalisasi atas kenaikan nilai wajar investasi

efek - bersih 2e, 4 - - - 8.384 - - 8.384

Dividen kas 17 - - - - (5.600.000 ) (5.600.000) Saldo 30 September 2006 37.934.802 12.764.351 (553.384) (183.866 ) 3.769.855 92.922 4.213.641 16.517.396 74.555.717

(6)

PT CITRA TUBINDO Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN LAPORAN ARUS KAS KONSOLIDASI (TIDAK DIAUDIT)

Sembilan Bulan Yang Berakhir Pada Tanggal-tanggal 30 September 2006 dan 2005 (Dinyatakan dalam dolar Amerika Serikat, kecuali dinyatakan lain)

Catatan 2006 2005

ARUS KAS DARI AKTIVITAS OPERASI

Penerimaan kas bersih dari pelanggan 177.280.990 74.987.024

Pembayaran kepada pemasok dan karyawan (159.886.267) (62.392.188)

Kas diperoleh dari aktivitas operasi 17.394.723 12.594.836

Penerimaan dari:

Penghasilan bunga 660.227 400.421

Klaim atas pengembalian pajak 238.523 -

Pembayaran kas untuk:

Pajak (4.625.135) (2.148.094)

Beban usaha lainnya (2.607.376) (2.270.069)

Pembayaran provisi dan bunga bank (136.883) (49.953)

Beban lain-lain - bersih (185.732) (2.358)

Kas bersih diperoleh dari aktivitas operasi 10.738.347 8.524.783

ARUS KAS DARI AKTIVITAS INVESTASI

Pengembalian investasi jangka panjang lain 3.406.877 2.516.835

Penerimaan dividen kas dari perusahaan asosiasi 1.555.485 490.121

Hasil penjualan aktiva tetap 40.193 45.560

Kenaikan/(Penurunan) bersih piutang hubungan istimewa 4.943 6.261

Perolehan aktiva tetap (1.814.425) (2.901.080)

Penambahan investasi pada penyertaan saham (1.073.423) (364.543)

Penempatan pada investasi pada efek 4 (1.000.000) (3.365.000)

Uang muka pembelian aktiva tetap 21b,22b - (343.076)

Kas bersih diperoleh dari (digunakan untuk)

aktivitas investasi 1.119.650 (3.914.922)

ARUS KAS DARI AKTIVITAS PENDANAAN

Penerimaan dari hutang jangka pendek 11 782.980 -

Penerimaan dari hutang jangka panjang 14 44.000 -

Pembayaran dividen kas 17 (5.600.000) (2.000.000)

Angsuran kewajiban sewa guna usaha (516.142) (204.372)

Pembayaran hutang jangka panjang (107.247) (81.407)

Pembayaran hutang jangka pendek (12.772) -

Penerimaan dari penjualan aktiva tetap yang

disewa guna usaha kembali 21b - 1.336.423

Pinjaman perusahaan asosiasi - (50.000)

Kas bersih digunakan untuk aktivitas

pendanaan (5.409.181) (999.356)

KENAIKAN (PENURUNAN) BERSIH

KAS DAN SETARA KAS 6.448.816 3.610.505

KAS DAN SETARA KAS AWAL PERIODE 18.433.591 16.988.309

(7)

PT CITRA TUBINDO Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI (TIDAK DIAUDIT) 30 September 2006 dan 2005

(Dinyatakan dalam dolar Amerika Serikat, kecuali dinyatakan lain)

1. U M U M

a. Pendirian Perusahaan

PT Citra Tubindo Tbk (Perusahaan) didirikan pada tanggal 23 Agustus 1983 berdasarkan akta notaris R. Sudibio Djojopranoto, S.H. No. 78. Akta pendirian ini disetujui oleh Menteri Kehakiman Republik Indonesia dengan Surat Keputusan No. C2-3168.HT.01.01.Th.85 tanggal 25 Mei 1985 serta diumumkan dalam Berita Negara No. 81 Tambahan No. 1208 tanggal 8 Oktober 1985. Anggaran dasar Perusahaan telah mengalami beberapa kali perubahan, terakhir dengan akta notaris Maria Anastasia Halim, S.H. No. 17 tanggal 10 November 2000, untuk memenuhi ketentuan Undang-undang No. 1 tahun 1995 mengenai Undang-undang Perseroan Terbatas (PT). Perubahan terakhir ini dicatat dan dilaporkan ke Direktorat Umum dan Hukum Administrasi dengan Surat Keputusan No. C-24448 HT.01.04-TH.2000 tanggal 21 November 2000.

Perusahaan memulai kegiatan komersialnya yang meliputi penyediaan fasilitas untuk industri minyak yang mencakup jasa penguliran pipa dan pembuatan asesoris sejak tahun 1984, serta

pemrosesan pemanasan pipa baja tanpa kampuh (seamless) sejak tahun 1992.

Kantor pusat Perusahaan dan pabriknya terletak di Kabil Indonusa Estate, Jln. Hang Kesturi Km. 4, Kabil, Batam. Hasil produksi Perusahaan dipasarkan di pasar lokal dan diekspor ke Jepang, Amerika Serikat, Kanada, Australia, Timur Tengah dan Asia.

b. Penawaran umum efek Perusahaan

Kebijakan Perusahaan yang dapat mempengaruhi efek yang diterbitkan (corporate action) sejak tanggal penawaran umum perdana sampai dengan tanggal 30 September 2006, adalah sebagai berikut:

Saham Ditempatkan

Dan Nilai Nominal

Tanggal Kebijakan Perusahaan Disetor Penuh Per Saham (Rp)

1989 *) Penawaran umum perdana sebesar

1.600.000 saham 1.600.000 1.000

1990 Pencatatan saham sebesar

3.600.000 saham 3.600.000 1.000

1992 Penawaran umum kedua sebesar

800.000 saham 800.000 1.000

1993 Saham bonus dengan ketentuan empat (4) saham baru untuk setiap

satu (1) saham yang dimiliki 24.000.000 1.000 1994 Penawaran umum terbatas I

sebesar 15.000.000 saham 15.000.000 1.000 1999 Penawaran umum terbatas II

sebesar 5.000.000 saham 5.000.000 1.000 Saham bonus dengan ketentuan

tiga (3) saham baru untuk setiap

lima (5) saham yang dim iliki 30.000.000 1.000

Jumlah 80.000.000

*) Penawaran umum perdana berlaku efektif pada tanggal 28 November 1989.

(8)

PT CITRA TUBINDO Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI (TIDAK DIAUDIT) 30 September 2006 dan 2005

(Dinyatakan dalam dolar Amerika Serikat, kecuali dinyatakan lain)

1. U M U M (lanjutan)

c. Struktur Anak Perusahaan

Pada tanggal 30 September, struktur Anak perusahaan adalah sebagai berikut:

Persentase Kepemilikan

(Langsung dan Tidak Saat Langsung) (%) Dimulainya

Bidang Kegiatan

Anak Perusahaan 2006 2005 Usaha Usaha Lokasi

Citra Tubindo China Investments Pte., Ltd. (CTCI) 100,00 100,00 Jasa dukungan teknik 2005 Singapura

Citra Tubindo (International) Pte., Ltd. (CTI) 100,00 100,00 Jasa dukungan teknik 2004 Singapura NSCT Premium Tubular B.V. (NSCT BV) 100,00 100,00 Pemegang lisensi 2003 Belanda

NS Connection Technology Inc. 100,00 100,00 Pemilik lisensi 2003 Amerika (NSCT Inc melalui NSCT BV) utama Serikat

NS Connection Technology Pte., Ltd. (NSCT PL) 100,00 100,00 Jasa dukungan teknik 2002 Singapura

PT Citra Pembina Pengangkutan Industries (CPPI) 98,00 98,00 Jasa angkutan 1984 Batam

PT Citra Pembina Logistik (CPL melalui CPPI) 97,02 - Jasa logistik 2006 Batam PT Pelayaran Citranstirta Tatasarana 98,00 98,00 Jasa pengapalan 1990 Batam

(PCT melalui CPPI)

PT Bandar Kabil Indonusa (BKI melalui CPPI) 97,15 97,15 Jasa pelabuhan 2000 Batam

PT Citra Madya Cargindo (CMC melalui CPPI) 96,04 96,04 Jasa kargo 1989 Batam

Petromas Utama (HPU) 80,00 80,00 Sambungan pipa ulir 1999 Batam PT Hymindo

Pada tanggal 17 Januari 2006, CPPI, Anak perusahaan, membentuk perusahaan dengan kepemilikan 99% bernama PT Citra Pembina Logistik (CPL) di Batam dengan modal saham sebesar IDR 1.000.000.000 dan setoran saham sebesar Rp250.000.000. CPL bergerak dalam bidang jasa logistik.

Pada tanggal 12 Agustus 2005, Perusahaan membeli tambahan saham sebesar 40% di PT Hymindo Petromas Utama (HPU), perusahaan asosiasi, sehingga pemilikan saham Perusahaan menjadi 80%. HPU bergerak dalam bidang produksi sambungan pipa ulir.

c. Karyawan, dewan komisaris dan direksi

Berdasarkan notulen Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa tanggal 8 Juli 2004 yang disahkah oleh akta notaris Maria Anastasia Halim S.H., No. 57, anggota dewan komisaris dan direksi Perusahaan pada tanggal 30 September 2006 dan 2005 adalah sebagai berikut:

Dewan komisaris Direksi

1. Ir. Suyitno Patmosukismo - Komisaris Utama 1. Kris Taenar Wiluan - Direktur Utama 2. Sri Murwardjo 2. Hedy Wiluan (Hedy Kurniawan) - Direktur Keuangan Srimardji MSC, FSA.I - Komisaris (Independen) 3. Drs. Frankie Setiadi - Direktur Umum 3. Doktor Ingenieur Ilham 4. Lay Herman Hermanto - Direktur

Akbar Habibie - Komisaris Pengembangan

Usaha

5. Dr. Adam Paul Brunet BA MA

(9)

PT CITRA TUBINDO Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI (TIDAK DIAUDIT) 30 September 2006 dan 2005

(Dinyatakan dalam dolar Amerika Serikat, kecuali dinyatakan lain)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI

a. Dasar penyajian laporan keuangan konsolidasi

Laporan keuangan konsolidasi disusun sesuai dengan prinsip akuntansi yang berlaku umum di Indonesia, yaitu Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan (PSAK), Peraturan dan Pedoman Penyajian Laporan Keuangan yang ditetapkan Badan Pengawas Pasar Modal (BAPEPAM) bagi perusahaan manufaktur yang menjual sahamnya kepada masyarakat.

Laporan keuangan konsolidasi disusun atas dasar akrual (accrual basis) dengan menggunakan

konsep biaya perolehan (historical cost), kecuali untuk persediaan yang dicatat sebesar nilai yang lebih rendah antara biaya perolehan atau nilai realisasi bersih, investasi pada perusahaan asosiasi yang dicatat dengan metode ekuitas dan aktiva tetap tertentu yang telah dinilai kembali.

Laporan arus kas konsolidasi menyajikan penerimaan dan pengeluaran kas dan setara kas yang diklasifikasikan dalam aktivitas operasi, investasi dan pendanaan. Arus kas dari aktivitas operasi disajikan dengan menggunakan metode langsung.

Menteri Keuangan Republik Indonesia dalam Surat Keputusan No. KEP-654/PJ.42/1998 tanggal 2 Desember 1998, menyetujui permohonan Perusahaan untuk menggunakan bahasa Inggris dan mata uang Dolar Amerika Serikat dalam mencatat transaksi dan pembukuan Perusahaan mulai tanggal 1 Januari 1999. Sejak tanggal 1 Januari 1999, Perusahaan mengubah mata uang pelaporan dan pencatatannya dari Rupiah menjadi dolar AS, sebagai mata uang fungsionalnya, sesuai dengan PSAK No. 52, “Mata Uang Pelaporan”. Dolar AS telah memenuhi kriteria sebagai mata uang fungsionalnya sesuai dengan PSAK No. 52, karena semua penjualan Perusahaan ditagih dan diterima dalam dolar AS, mesin dan bahan baku impor dari luar negeri dan beban-beban yang signifikan seperti beban-beban subkontrak, biaya pengiriman, royalti dan gaji tenaga asing dinyatakan dan terhutang dalam dolar AS.

b. Prinsip-prinsip konsolidasi

Laporan keuangan konsolidasi meliputi laporan keuangan Perusahaan dan Anak perusahaan yang dimiliki oleh Perusahaan secara langsung maupun tidak langsung, dengan hak suara lebih dari 50% atau Perusahaan memiliki pengendalian atas anak perusahaan (Catatan 1c) sebagaimana didefinisikan dalam PSAK No. 4, “Laporan Keuangan Konsolidasi”.

Untuk tujuan konsolidasi, akun-akun Anak perusahaan, yang menggunakan mata uang selain dolar AS sebagai mata uang pelaporannya, dijabarkan ke dalam mata uang Dolar Amerika Serikat (Dolar AS).

Selisih kurs karena penjabaran akun neraca dan akun laporan laba rugi disajikan sebagai “Selisih Kurs Karena Penjabaran Laporan Keuangan” yang merupakan bagian dari Ekuitas dalam neraca konsolidasi.

Seluruh transaksi dan saldo yang signifikan antara perusahaan yang dikonsolidasi telah dieliminasi.

Hak minoritas atas laba (rugi) bersih dan ekuitas anak perusahaan dinyatakan sebesar proporsi pemegang saham minoritas atas laba (rugi) bersih dan ekuitas anak perusahaan tersebut.

(10)

PT CITRA TUBINDO Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI (TIDAK DIAUDIT) 30 September 2006 dan 2005

(Dinyatakan dalam dolar Amerika Serikat, kecuali dinyatakan lain)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (lanjutan) c. Investasi pada perusahaan asosiasi

Penyertaan saham Perusahaan atau Anak perusahaan dengan persentase pemilikan paling sedikit 20% tetapi tidak lebih dari 50%, dicatat dengan menggunakan metode ekuitas (equity method). Dengan metode ini, investasi pada perusahaan asosiasi dinyatakan sebesar biaya perolehannya dan ditambah/dikurangi dengan bagian Perusahaan atau Anak perusahaan atas laba (rugi) bersih perusahaan asosiasi sejak tanggal perolehan serta dividen kas yang diterima. Bagian atas laba (rugi) bersih perusahaan asosiasi disesuaikan dengan jumlah amortisasi secara garis lurus selama dua puluh (20) tahun, atas selisih antara biaya perolehan penyertaan saham dan proporsi pemilikan Perusahaan atau Anak perusahaan atas nilai wajar aktiva bersih pada tanggal perolehan (goodwill).

Sesuai dengan PSAK No. 38, “Akuntansi Restrukturisasi Entitas Sepengendali”, selisih antara biaya perolehan dengan bagian pemilikan atas aktiva bersih Anak Perusahaan yang diakuisisi pada tanggal akuisisi, disajikan sebagai “Selisih Nilai Transaksi Restrukturisasi Entitas Sepengendali”, yang merupakan bagian dari Ekuitas dalam neraca konsolidasi.

d. Setara kas

Deposito berjangka dengan jangka waktu tiga (3) bulan atau kurang sejak tanggal penempatan dan tidak digunakan sebagai jaminan atau dibatasi penggunaannya diklasifikasikan sebagai “Setara Kas”.

e. Investasi pada Efek

Berdasarkan PSAK No. 50, “Akuntansi Investasi Efek Tertentu”, surat berharga yang diklasifikasikan sebagai investasi “tersedia untuk dijual“ dicatat dalam laporan keuangan konsolidasi pada nilai wajar. Laba (rugi) yang belum direalisasi pada tanggal neraca dilaporkan terpisah sebagai bagian dari ekuitas sampai investasi tersebut dijual, yang mana dikreditkan atau dibebankan pada usaha periode berjalan pada saat realisasi.

f. Penyisihan piutang ragu-ragu

Perusahaan dan Anak perusahaan membentuk penyisihan piutang ragu-ragu yang ditentukan berdasarkan hasil penelaahan terhadap akun piutang masing-masing pelanggan pada akhir periode.

g. Transaksi dengan pihak yang mempunyai hubungan istimewa

Perusahaan dan Anak perusahaan melakukan transaksi dengan pihak-pihak yang mempunyai hubungan istimewa, sebagaimana didefinisikan dalam PSAK No. 7, “Pengungkapan Pihak-pihak yang Mempunyai Hubungan Istimewa”.

Semua transaksi signifikan dengan pihak yang mempunyai hubungan istimewa, baik dilakukan dengan atau tidak dengan tingkat harga dan kondisi yang sama dengan pihak ketiga, diungkapkan dalam catatan atas laporan keuangan konsolidasi.

(11)

PT CITRA TUBINDO Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI (TIDAK DIAUDIT) 30 September 2006 dan 2005

(Dinyatakan dalam dolar Amerika Serikat, kecuali dinyatakan lain)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (lanjutan)

h. Persediaan

Persediaan dinyatakan sebesar nilai yang lebih rendah antara biaya perolehan atau nilai realisasi bersih. Biaya perolehan ditentukan dengan menggunakan metode rata-rata tertimbang yang meliputi biaya pembelian, biaya konversi dan biaya lain yang timbul untuk membawa persediaan ke lokasi dan kondisinya yang sekarang. Persediaan barang jadi dan barang dalam proses mencakup bahan baku, upah langsung dan biaya overhead pabrik, tetap maupun variabel. Penyisihan persediaan usang ditentukan berdasarkan penelaahan kondisi persediaan pada akhir periode untuk mengurangi nilai tercatat persediaan menjadi nilai realisasi bersih.

i. Biaya dibayar di muka

Biaya dibayar di muka diamortisasi selama masa manfaat dengan menggunakan metode garis lurus (straight-line method).

j. Aktiva tetap

Aktiva tetap dinyatakan sebesar biaya perolehan, kecuali untuk aktiva tetap tertentu yang dinilai kembali, dikurangi akumulasi penyusutan. Aktiva tetap tertentu dinilai kembali berdasarkan hasil penilaian yang dilakukan oleh perusahaan penilai independen sesuai dengan peraturan pemerintah yang berlaku. Selisih penilaian kembali, bersih setelah pajak, disajikan sebagai “Selisih Penilaian Kembali Aktiva Tetap” yang merupakan bagian dari ekuitas dalam neraca konsolidasi.

Penyusutan dihitung dengan menggunakan metode garis lurus berdasarkan taksiran masa manfaat ekonomis aktiva tetap sebagai berikut:

Tahun

Bangunan dan prasarana 20

Mesin dan peralatan 5 - 15

Peralatan kantor 4 - 7

Peralatan pengangkutan 4 - 10

Aktiva dalam penyelesaian dinyatakan sebesar biaya perolehan dan disajikan sebagai bagian dari aktiva tetap. Akumulasi biaya perolehan akan dipindahkan ke masing-masing aktiva tetap yang bersangkutan pada saat aktiva tersebut secara substansial selesai dikerjakan dan siap digunakan. Biaya pemeliharaan dan perbaikan dibebankan pada laporan laba rugi pada saat terjadinya; biaya pemugaran dan penambahan dalam jumlah signifikan dikapitalisasi. Aktiva tetap yang sudah tidak digunakan lagi atau yang dijual, nilai tercatat serta akumulasi penyusutannya dikeluarkan dari kelompok aktiva tetap yang bersangkutan dan laba atau rugi yang terjadi dibukukan dalam laporan laba rugi konsolidasi periode yang bersangkutan.

Penurunan nilai aktiva tetap dibebankan ke usaha periode berjalan pada saat kejadian atau perubahan keadaan yang mengindikasikan nilai tercatat aktiva telah menurun.

Biaya yang berkaitan dengan pengurusan hak atas tanah, termasuk jasa legal audit, jasa notaris, pajak dan jasa lainnya ditangguhkan dan diamortisasi dengan menggunakan metode garis lurus selama umur hak atas tanah tiga puluh (30) tahun.

(12)

PT CITRA TUBINDO Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI (TIDAK DIAUDIT) 30 September 2006 dan 2005

(Dinyatakan dalam dolar Amerika Serikat, kecuali dinyatakan lain)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (lanjutan) k. Sewa guna usaha

Transaksi sewa guna usaha digolongkan sebagai sewa guna usaha yang dikapitalisasi (capital lease) apabila memenuhi seluruh kriteria yang disyaratkan PSAK No. 30, “Akuntansi Sewa Guna Usaha”. Jika salah satu kriteria tidak terpenuhi, maka transaksi sewa guna usaha dikelompokkan sebagai transaksi sewa menyewa biasa (operating lease). Aktiva sewa guna usaha yang dikapitalisasi, disajikan dalam neraca sebagai bagian dari aktiva tetap sebesar nilai tunai dari seluruh pembayaran sewa guna usaha pada awal masa sewa guna usaha ditambah nilai sisa (harga opsi) yang harus dibayar pada akhir masa sewa guna usaha. Penyusutan dihitung dengan menggunakan metode garis lurus berdasarkan taksiran masa manfaat ekonomis yang sama dengan yang diterapkan untuk aktiva tetap dengan pemilikan langsung.

Laba atau rugi dari transaksi jual-dan-sewa guna usaha kembali, ditangguhkan dan diamortisasi dengan menggunakan metode lurus selama masa sewa gunsa usaha.

Kewajiban sewa guna usaha disajikan sebesar nilai tunai dari pembayaran sewa guna usaha.

l. Selisih lebih nilai wajar aktiva bersih atas biaya perolehan

Selisih lebih dari nilai wajar aktiva bersih yang tidak teridentifikasi atas harga pembelian kepemilikan saham di anak perusahaan, dicatat sebagai “Selisih Lebih Nilai Wajar Aktiva Bersih atas Biaya Perolehan” dan diamortisasi dengan menggunakan metode garis lurus selama dua puluh (20) tahun.

m. Pengakuan pendapatan dan beban

Pendapatan dari proses pemanasan dan penguliran pipa berdasarkan pesanan (job order) diakui pada saat proses selesai dan telah diperiksa oleh pelanggan.

Pendapatan dari jasa pengangkutan diakui pada saat jasa tersebut diberikan kepada pelanggan. Pendapatan dari jasa dukungan teknik diakui pada saat jasa diberikan kepada pelanggan.

Pendapatan yang ditagih berdasarkan kontrak, ditangguhkan dan disajikan sebagai akun “Pendapatan Ditangguhkan” dalam neraca konsolidasi. Pendapatan ditangguhkan diakui sebagai pendapatan selama periode sesuai dengan periode pemberian jasa.

Beban diakui pada saat terjadinya (dasar akrual).

n. Segmen usaha

Perusahaan dan Anak perusahaan bergerak dalam bidang usaha jasa penyediaan fasilitas yang berhubungan dengan pipa dan asesorisnya untuk industri minyak dan gas bumi. Sesuai dengan organisasi dan struktur manajemen dari Perusahaan dan Anak perusahaan, pelaporan segmen primer informasi keuangan adalah disajikan berdasarkan segmen usaha, dimana risiko dan imbalan sangat dipengaruhi oleh aktivitas usaha yang berlainan. Pelaporan segmen sekunder didasarkan pada lokasi geografis dari aktivitas usaha Perusahaan dan Anak perusahaan.

(13)

PT CITRA TUBINDO Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI (TIDAK DIAUDIT) 30 September 2006 dan 2005

(Dinyatakan dalam dolar Amerika Serikat, kecuali dinyatakan lain)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (lanjutan)

o. Transaksi dan saldo dalam mata uang asing (selain mata uang fungsional dolar AS)

Transaksi dalam mata uang asing (selain mata uang fungsional dolar AS) dicatat dalam dolar AS berdasarkan kurs yang berlaku pada saat transaksi dilakukan. Pada tanggal neraca, aktiva dan kewajiban moneter dalam mata uang asing selain dolar AS dijabarkan ke dalam dolar AS untuk mencerminkan kurs tengah Bank Indonesia yang berlaku pada tanggal tersebut. Laba atau rugi kurs yang terjadi dikreditkan atau dibebankan pada usaha periode berjalan.

p. Pajak penghasilan

Beban pajak kini dicatat berdasarkan taksiran penghasilan kena pajak periode berjalan. Aktiva dan kewajiban pajak tangguhan diakui untuk beda temporer antara tujuan komersial dan tujuan pajak dari aktiva dan kewajiban pada setiap tanggal pelaporan. Manfaat pajak di masa mendatang, seperti akumulasi rugi fiskal, juga diakui sepanjang manfaat tersebut diperkirakan dapat direalisasikan.

Aktiva dan kewajiban pajak tangguhan dihitung dengan menggunakan tarif pajak yang diperkirakan diterapkan pada saat dimana aktiva direalisasikan atau kewajiban diselesaikan berdasarkan tarif pajak (dan undang-undang pajak) yang berlaku atau yang sesungguhnya berlaku pada tanggal neraca.

Perubahan kewajiban pajak dicatat pada saat hasil pemeriksaan diperoleh atau, jika adanya permohonan keberatan oleh Perusahaan atau Anak perusahaan, pada saat hasil permohonan keberatan tersebut ditetapkan.

Untuk setiap perusahaan yang dikonsolidasikan, pengaruh pajak atas beda temporer dan akumulasi rugi fiskal, yang masing-masing dapat berupa aktiva atau kewajiban, disajikan dalam jumlah bersih.

q. Laba per saham

Laba per saham, dihitung dengan membagi laba bersih dengan jumlah rata-rata tertimbang saham pada periode yang bersangkutan. Jumlah rata-rata tertimbang saham yang beredar adalah sebanyak 80.000.000 saham pada periode 2006 dan 2005. Pada tanggal 30 September 2006 dan 2005, tidak terdapat potensi dilusi saham Perusahaan.

r. Penyisihan untuk beban imbalan kerja

Perusahaan dan Anak perusahaan mengakui kewajiban imbalan kerja yang tidak didanai sesuai dengan Undang-undang Tenaga Kerja No. 13/2003, tanggal 25 Maret 2003. Berdasarkan PSAK No. 24,”Imbalan Kerja”, (revisi 2004), beban imbalan kerja ditentukan dengan metode penilaian aktuaris “Projected Unit Credit”. Keuntungan dan kerugian aktuarial diakui sebagai penghasilan atau beban apabila akumulasi keuntungan dan kerugian aktuarial bersih yang belum diakui pada akhir tahun pelaporan sebelumnya melebihi 10% dari nilai kini imbalan pasti pada tanggal tersebut. Beban jasa masa lalu diakui seluruhnya pada tahun-tahun sebelumnya, karena manajemen Perusahaan dan Anak perusahaan berkeyakinan imbalan tersebut menjadi hak (vested) segera.

(14)

PT CITRA TUBINDO Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI (TIDAK DIAUDIT) 30 September 2006 dan 2005

(Dinyatakan dalam dolar Amerika Serikat, kecuali dinyatakan lain)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI (lanjutan)

s. Penggunaan estimasi

Penyajian laporan keuangan konsolidasi sesuai dengan prinsip akuntansi yang berlaku umum di Indonesia mewajibkan pihak manajemen untuk membuat estimasi dan asumsi yang akan mempengaruhi jumlah yang dilaporkan. Karena adanya ketidakpastian bawaan dalam membuat estimasi, hasil sebenarnya yang dilaporkan di masa yang akan datang dapat berdasarkan jumlah yang berbeda dengan yang diperkirakan.

3. KAS DAN SETARA KAS

Kas dan setara kas terdiri dari:

2006 2005

Kas 136.063 16.374

Bank 2.716.475 2.257.288

Setara kas - Deposito berjangka 22.029.869 18.325.152

Jumlah 24.882.407 20.598.814

4. INVESTASI PADA EFEK

Perusahaan memiliki investasi pada efek - tersedia untuk dijual yang terdiri dari:

2006 2005

Efek – tersedia untuk dijual

American Express Bank - Singapura 4.500.000 2.500.000

ING Asia Private Bank Limited - Singapura 815.000 865.000

5.315.000 3.365.000

Keuntungan yang belum direalisasi:

American Express Bank - Singapura 72.131 3.275

ING Asia Private Bank Limited - Singapura 20.791 7.931

(15)

PT CITRA TUBINDO Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI (TIDAK DIAUDIT) 30 September 2006 dan 2005

(Dinyatakan dalam dolar Amerika Serikat, kecuali dinyatakan lain)

5. PIUTANG USAHA

Piutang usaha terdiri dari:

2006 2005

Pihak ketiga

Total FinaElf E&P Indonesie 17.498.496 11.485.384

Anadarko Indonesia 10.110.443 -

Santos (Sampang) Pte., Ltd 4.684.882 -

Ras Gas Company Limited 2.014.995 2.327.797

Oil Metals Pacific Limited 1.399.556 480.726

Edge Trend Limited 1.321.230 101.863

Vico Indonesia 1.154.455 2.323.647

Citra Disi Enterprises Pte., Ltd. 688.114 164.126

Chevron Pacific Indonesia 664.089 -

BP West Java 577.490 41.967

Pacific Tubulars Limited 348.760 1.279.383

PremieOil Natuna Sea Ltd 249.142 -

Brodero Shaw Indonesia 178.080 -

EMP Kangean Ltd 154.471 -

Bimaruna Kargo Service 113.712 -

Drilltec International Ltd 109.776 -

Laurison Limited 56.211 166.180

BUT Conoco Philip Indonesia 49.920 206.295

Interpacific Oil Pipes Limited 37.445 847.503

KNOC Korea National Oil Corp - 1.222.646

Caltex Pacific Indonesia - 1.120.900

Lain-lain (masing-masing di bawah AS$100.000) 919.349 1.237.869

42.330.616 23.006.286

Dikurangi penyisihan piutang ragu-ragu (75.242) (75.332)

Sub-jumlah pihak ketiga - bersih 42.255.374 22.930.954

Pihak yang mempunyai hubungan istimewa

(Catatan 6) 9.421.179 1.197.583

Bersih 51.676.553 24.128.537

Berdasarkan penelaahan keadaan akun piutang masing-masing pelanggan pada akhir periode, manajemen Perusahaan dan Anak perusahaan berpendapat bahwa penyisihan piutang ragu-ragu cukup untuk menutup kemungkinan kerugian atas tidak tertagihnya piutang usaha.

6. TRANSAKSI DAN SALDO DENGAN PIHAK-PIHAK YANG MEMPUNYAI HUBUNGAN ISTIMEWA

Dalam kegiatan usaha normal, Perusahaan dan Anak perusahaan melakukan transaksi dengan pihak-pihak yang mempunyai hubungan istimewa, terutama yang berhubungan dengan pembelian bahan baku, bahan pembantu, subkontrak, uang muka, penyediaan jasa pengangkutan serta penjualan produk yang dilaksanakan pada tingkat harga dan persyaratan yang sama dengan pihak ketiga.

Rincian saldo dan transaksi dengan pihak-pihak yang mempunyai hubungan istimewa adalah sebagai berikut:

(16)

PT CITRA TUBINDO Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI (TIDAK DIAUDIT) 30 September 2006 dan 2005

(Dinyatakan dalam dolar Amerika Serikat, kecuali dinyatakan lain)

6. TRANSAKSI DAN SALDO DENGAN PIHAK-PIHAK YANG MEMPUNYAI HUBUNGAN ISTIMEWA (lanjutan)

Persentase dari Jumlah Aktiva/

Kewajiban/Pendapatan atau

Jumlah Beban yang Bersangkutan (%)

2006 2005 2006 2005

Piutang usaha

PT H-Tech Oilfield Equipment 4.593.910 1.002.195 2,5393 1,1084 Vallourec & Mannesmann Oil Gas 2.830.278 - 1,5645 - Sumitomo Corporation Pte., Ltd 1.057.677 - 0,5846 - PT Dwi Sumber Arca Waja 869.687 117.169 0,4807 0,1296

PT Semblog Citranusa 29.068 21.373 0.0161 0,0236

Lain-lain (masing-masing di bawah

AS$10.000) 40.559 56.846 0,0224 0,0629

Jumlah 9.421.179 1.197.583 5,2076 1,3245

Investasi pada perusahaan asosiasi

PT H-Tech Oilfield Equipment 3.045.132 2.285.092 1,6832 2,5273 Citra Sumit Valind Investment Pte., Ltd.

dan Anak perusahaan 2.163.828 1.256.632 1,1961 1,3898 PT Dwi Sumber Arca Waja 1.752.137 1.628.855 0,9685 1,8015

PT Semblog Citranusa 222.136 215.365 0,1228 0,2382

UMW Citra Maju Sdn., Bhd.

dan Anak perusahaan - 2.655.282 - 2,9367

Jumlah 7.183.233 8.041.226 3,9706 8,8935

Hutang usaha

PT H-Tech Oilfield Equipment 2.570.370 - 2.4305 -

PT Semblog Citranusa 165.794 136.363 0,1568 0,4813

Vallourec & Mannesmann Tubes 63.451 56.973 0,0600 0,2011

PT Kabil Indonusa Estate 50.852 45.759 0,0481 0,1615

PT Kabil Citranusa 13.954 - 0,0132 - Haskon Citra Perdana 12.879 - 0,0122 - PT Dwi Sumber Arca Waja 475 10.266 0,0004 0,0362 Lain-lain (masing-masing di bawah

AS$10.000) 71.392 88.503 0,0675 0,3124

Jumlah 2.949.167 337.864 2,7887 1,1925

Piutang hubungan istimewa

PT Semblog Citranusa 2.739.278 2.555.735 1,5142 2,8267

PT H-Tech Oilfield Equipment 198.090 127.843 0,1095 0,1414

PT Dwi Sumber Arca Waja 49.391 182.596 0,0273 0,2019

Vallourec & Mannesmann Tubes 31.408 31.408 0,0174 0,0347

Sumitomo Corporation 30.000 30.000 0,0166 0,0332

Lain-lain (masing-masing di bawah

AS$10.000) 34.828 11.335 0,01932 0,0125

Jumlah 3.082.995 2.938.917 1,7042 3,2504

Hutang hubungan istimewa

PT Citra Byard 12.341 - 0, 0117 -

Lain-lain (masing-masing di bawah

(17)

PT CITRA TUBINDO Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI (TIDAK DIAUDIT) 30 September 2006 dan 2005

(Dinyatakan dalam dolar Amerika Serikat, kecuali dinyatakan lain)

6. TRANSAKSI DAN SALDO DENGAN PIHAK-PIHAK YANG MEMPUNYAI HUBUNGAN ISTIMEWA

(lanjutan)

Perusahaan memberikan pinjaman kepada PT Semblog Citranusa, perusahaan asosiasi, dengan jumlah maksimum sebesar AS$2.479.500 dan Sin$463.500 yang yang mewakili 30% kepemilikan saham Perusahaan pada perusahaan asosiasi tersebut (Catatan 22a).

Sifat transaksi/saldo dan hubungan antara Perusahaan dengan pihak-pihak yang mempunyai hubungan istimewa di atas adalah sebagai berikut:

Sifat Transaksi/

Perusahaan Hubungan Saldo Akun

PT Citra Agramansiti Nusantara Pemegang saham Beban antar perusahaan

Sumitomo Corporation Pemegang saham Jasa teknik

Sumitomo Corporation (S'Pore) Pte., Ltd. Pemegang saham Penjualan dan jasa

Sumitomo Metal Industries Ltd. Pemegang saham Beban royalti

Vallourec & Mannesmann Tubes Pemegang saham Penjualan dan jasa,

pembelian bahan baku

dan jasa teknik

Citra Sumit Valind Investment Pte., Ltd. Perusahaan asosiasi Penyertaan saham

PT Citra Byard Perusahaan asosiasi Penyertaan saham dan

penjualan dan jasa

PT Dwi Sumber Arca Waja Perusahaan asosiasi Penyertaan saham,

penjualan dan jasa, dan

penggunaan fasilitas

PT H-Tech Oilfield Equipment Perusahaan asosiasi Penyertaan saham,

penjualan dan jasa

subkontrak dan

beban antar perusahaan

PT Semblog Citranusa Perusahaan asosiasi Penyertaan saham,

beban antar perusahaan,

dan pinjaman

Inter-Premium Group Services Pte., Ltd. Perusahaan afiliasi Beban antar perusahaan

PT Haskon Citra Perdana Perusahaan afiliasi Penggunaan fasilitas

PT Kabil Indonusa Estate Perusahaan afiliasi Penggunaan fasilitas

PT Kabil Citranusa Perusahaan afiliasi Penggunaan fasilitas

PT Nongsa Point Marina Perusahaan afiliasi Penggunaan fasilitas

PT Turi Beach Resort Perusahaan afiliasi Penggunaan fasilitas

PT Unimas Motor Wasta Perusahaan afiliasi Penggunaan fasilitas

Perusahaan afiliasi merupakan entitas sepengendali yang memiliki pemegang saham dan atau anggota direksi dan dewan komisaris yang sama dengan Perusahaan atau Anak Perusahaan.

(18)

PT CITRA TUBINDO Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI (TIDAK DIAUDIT) 30 September 2006 dan 2005

(Dinyatakan dalam dolar Amerika Serikat, kecuali dinyatakan lain)

7. PERSEDIAAN

Persediaan terdiri dari:

2006 2005

Barang jadi

Milik sendiri 4.332.367 2.441.691

Biaya pemrosesan 1.197.279 606.168

Barang dalam proses

Milik sendiri 223.893 133.290

Biaya pemrosesan 2.622.868 1.253.274

Bahan baku dan pembantu 56.444.263 4.344.723

Jumlah 64.820.670 8.779.146

Dikurangi penyisihan persediaan usang (596.237) (591.237)

Bersih 64.224.433 8.187.909

Manajemen Perusahaan dan Anak perusahaan berkeyakinan bahwa penyisihan persediaan usang cukup untuk menutup kemungkinan kerugian dari persediaan usang.

Persediaan diasuransikan terhadap risiko kerugian fisik atau kerusakan termasuk didalamnya risiko kebakaran dan kehilangan berdasarkan suatu paket polis pertanggungan dengan nilai pertanggungan sebesar AS$20.000.000. Manajemen Perusahaan dan Anak perusahaan berpendapat bahwa nilai pertanggungan tersebut cukup untuk menutup kemungkinan kerugian atas risiko tersebut.

8. INVESTASI PADA PERUSAHAAN ASOSIASI

Rincian investasi pada perusahaan asosiasi adalah sebagai berikut:

2006

Mutasi selama periode berjalan

Bagian atas

Penambahan Laba (Rugi) Penerimaan Saldo Persentase Saldo Awal (Pengurangan) Bersih Perusahaan Dividen Akhir Pemilikan (%) Investasi Investasi Asosiasi - Bersih Kas Investasi

UMW Citra Maju Sdn., Bhd.

dan Anak perusahaan 30,00 2.603.256 (2.603.256 ) - - - PT H-Tech Oilfield

Equipment 23,07 2.464.250 - 1.561.124 980.242 3.045.132 PT Dwi Sumber Arca Waja 30,00 1.607.043 - 145.094 - 1.752.137 Citra Sumit Valind

Investment Pte., Ltd.

dan Anak perusahaan 48,00 962.508 1.045.875 558.645 403.200 2.163.828 PT Semblog Citranusa 30,00 311.022 - (88.886) - 222.136 PT Citra Byard 41,00 - - - - -

Jumlah 7.948.079 (1.557.381 ) 2.175.977 1.383.442 7.183.233

(19)

PT CITRA TUBINDO Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI (TIDAK DIAUDIT) 30 September 2006 dan 2005

(Dinyatakan dalam dolar Amerika Serikat, kecuali dinyatakan lain)

8. INVESTASI PADA PERUSAHAAN ASOSIASI (lanjutan)

2005

Mutasi selama periode berjalan

Bagian atas

Penambahan Laba (Rugi) Penerimaan Saldo Persentase Saldo Awal (Pengurangan) Bersih Perusahaan Dividen Akhir Pemilikan (%) Investasi Investasi Asosiasi - Bersih Kas Investasi

UMW Citra Maju Sdn., Bhd.

dan Anak perusahaan 30,00 2.256.977 - 398.305 - 2.655.282 PT H-Tech Oilfield

Equipment 23,07 1.963.303 - 811.910 490.121 2.285.092 PT Dwi Sumber Arca Waja 30,00 1.507.255 - 121.600 - 1.628.855 PT Hymindo Petromas Utama 80,00 745.056 (745.056 ) - - - Citra Sumit Valind

Investment Pte., Ltd.

dan Anak perusahaan 30,00 673.405 - 583.227 - 1.256.632 PT Semblog Citranusa 30,00 241.329 - (25.964) - 215.365 PT Citra Byard 41,00 - - - - -

Jumlah 7.387.325 (745.056 ) 1.889.078 490.121 8.041.226

PT H-Tech Oilfield Equipment (HOE)

Pada tahun 1999, Perusahaan membeli 440.000 saham dengan nilai investasi sebesar Rp3.080.000.000 (setara AS$344.128), yang merupakan 7,10% kepemilikan di HOE, dari pemegang saham Perusahaan, PT Citra Agramasinti Nusantara. Pada tahun 2000, Perusahaan membeli tambahan 990.000 saham dengan nilai investasi sebesar Rp6.930.000.000 (setara AS$776.471) dari Nissho Iwai Corporation, sehingga meningkatkan kepemilikan menjadi 23,07%. HOE bergerak di bidang produksi pipa pengeboran dan jasa yang sesuai dengan Spesifikasi American Petroleum Institute.

PT Dwi Sumber Arca Waja (DSAW)

Perusahaan mempunyai investasi 2.700.000 saham dengan nilai investasi sebesar AS$2.700.000 yang merupakan 30% pemilikan di DSAW sejak tahun 1996. Pada tahun 2001, DSAW telah meningkatkan modal sahamnya melalui penerbitan saham baru. Perusahaan telah menambah jumlah sahamnya sesuai porsi kepemilikannya sebesar 1.800.000 saham. Pada tahun 2003, Perusahaan meningkatkan kepemilikannya sebesar 900.000 saham, sehingga persentase kepemilikannya tetap sebesar 30% dengan nilai investasi sebesar AS$5.400.000. DSAW bergerak dalam bidang penyediaan fasilitas untuk industri minyak, termasuk pengelasan pipa double submerged arc welding dan pembuatan asesorisnya.

PT Citra Byard (CB)

Pada tahun 1999, Perusahaan melakukan penyertaan saham di CB dengan membeli 533.000 saham dengan nilai investasi sebesar AS$533.000, yang merupakan 41% kepemilikan. CB bergerak dalam bidang usaha produksi pengelasan pipa (welded pipes) dan asesorisnya. CB mempunyai akumulasi kerugian bersih melebihi nilai tercatat investasi Perusahaan. Oleh karena itu, Perusahaan memutuskan untuk menghentikan penerapan metode ekuitas sampai dengan kumulatif laba bersih melebihi nilai kerugian yang tidak dicatat.

PT Semblog Citranusa (SC)

Pada tahun 2000, Perusahaan bersama dengan Singapore Offshore Petroleum Service Pte., Ltd. mendirikan perusahaan asosiasi, SC, yang bergerak dalam bidang gudang kontainer, pergudangan, jasa perawatan dan perbaikan peralatan berat dan persewaan peralatan berat. Perusahaan memiliki 300.000 saham dengan nilai investasi sebesar AS$300.000 yang merupakan 30% kepemilikan.

(20)

PT CITRA TUBINDO Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI (TIDAK DIAUDIT) 30 September 2006 dan 2005

(Dinyatakan dalam dolar Amerika Serikat, kecuali dinyatakan lain)

8. INVESTASI PADA PERUSAHAAN ASOSIASI (lanjutan)

Citra Sumit Valind Investment Pte., Ltd. (CSV) dan Anak perusahaan

Pada tahun 1996, Perusahaan membeli 840.000 saham dengan nilai investasi sebesar Sin$840.000 (setara AS$597.143) yang merupakan 30% kepemilikan CSV, perusahaan yang didirikan di Singapura. Kegiatan utama CSV adalah sebagai perusahaan induk dan penyediaan dukungan teknis kepada anak perusahaannya yang bergerak dalam bidang penguliran pipa, perbaikan dan perawatan segala jenis pipa casing dan pipa pengeboran dan memproduksi sambungan pipa untuk aktivitas pengeboran minyak.

Pada 23 Februari 2006, Perusahaan memasuki perjanjian jual beli saham dengan UMW, dimana Perusahaan membeli kepemilikan saham UMW di CSV, perusahaan asosiasi. Total saham yang dibeli adalah 504.000 saham, yang merupakan 18% kepemilikan. Nilai investasi sebesar Sin$1,692,000 (setara to US$1.045.168). Dengan pembelian ini, persentase kepemilikan saham di CSV meningkat menjadi 48%.

UMW Citra Maju Sdn., Bhd. (UMW) dan Anak perusahaan

Pada tahun 1989, Perusahaan membeli 1.275.000 saham dengan nilai investasi sebesar RM1.275.000 (setara AS$493.946) yang merupakan 30% kepemilikan di UMW, perusahaan yang didirikan di Malaysia. UMW bergerak dalam bidang penguliran pipa tubing dan pipa casing dan membuat coupling untuk keperluan industri minyak dan gas. Anak perusahaan UMW bergerak dalam jasa penguliran, rekayasa serta perbaikan dan perawatan peralatan lapangan minyak dan gas.

Pada 23 Februari 2006, Perusahaan memasuki perjanjian jual beli saham dengan UMW dan Blackrock Corporation Sdn., Bhd., Malaysia (Blackrock), dimana Perusahaan menjual seluruh kepemilikan saham di UMW, perusahaan asosiasi, kepada UMW dan Blackrock, secara proporsional, masing-masing senilai RM9.181.200 (setara AS2.482.478) dan RM3.418.800 (setara AS$924.399), dan menghasilkan laba penjualan investasi sebesar AS$803.552.

PT Hymindo Petromas Utama (HPU)

Pada tahun 1999, Perusahaan membeli 400.000 saham HPU dengan nilai investasi sebesar Rp6.000.000.000 (setara AS$670.380), yang merupakan 40% kepemilikan, dari pemegang saham Perusahaan, PT Citra Agramasinti Nusantara. HPU bergerak dalam bidang penyambungan uliran untuk pipa pengeboran, pipa tubular, pipa casing dan asesorisnya.

Pada tanggal 12 Agustus 2005, Perusahaan membeli tambahan 40% kepemilikan di HPU, sehingga sejak tanggal tersebut laporan keuangan HPU dikonsolidasi dengan laporan keuangan Perusahaan.

9. DEPOSITO BERJANGKA YANG DIBATASI PENGGUNAANNYA

Akun ini merupakan deposito berjangka yang ditempatkan pada PT Bank Mandiri (Persero) Tbk yang digunakan sebagai jaminan pelaksanaan untuk kontrak-kontrak tertentu.

(21)

PT CITRA TUBINDO Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI (TIDAK DIAUDIT) 30 September 2006 dan 2005

(Dinyatakan dalam dolar Amerika Serikat, kecuali dinyatakan lain)

10. AKTIVA TETAP

Aktiva tetap terdiri dari:

Penambahan/ Pengurangan/

2006 Saldo Awal Reklasifikasi Reklasifikasi Saldo Akhir

Nilai Tercatat Pemilikan langsung

Bangunan dan prasarana 18.618.115 473.232 - 19.091.347 Mesin dan peralatan 50.802.796 2.771.606 - 53.574.402 Peralatan kantor 2.483.067 636.635 - 3.119.702 Peralatan pengangkutan 1.150.892 339.956 - 1.490.848

Aktiva dalam penyelesaian 22.835 - 22.835 -

73.077.705 4.221.429 22.835 77.276.299

Pemilikan tidak langsung

Aktiva sewa guna usaha 3.075.529 - - 3.075.529

Jumlah 76.153.234 4.221.429 22.835 80.351.828

Akumulasi Penyusutan Pemilikan langsung

Bangunan dan prasarana 9.687.666 373.264 - 10.060.930 Mesin dan peralatan 43.342.825 3.698.388 - 47.041.213 Peralatan kantor 2.388.511 504.557 - 2.893.068 Peralatan pengangkutan 893.117 140.602 - 1.033.719

56.312.119 4.716.811 - 61.028.930

Pemilikan tidak langsung

Aktiva sewa guna usaha 139.702 230.665 - 370.367

Jumlah 56.451.821 4.947.476 - 61.399.297 Nilai Buku 19.701.413 18.952.531 Penambahan/ Pengurangan/

2005 Saldo Awal Reklasifikasi Reklasifikasi Saldo Akhir

Nilai Tercatat Pemilikan langsung

Bangunan dan prasarana 17.680.311 2.010.283 - 19.690.594 Mesin dan peralatan 50.887.533 556.977 - 51.444.510 Peralatan kantor 2.370.535 325.581 - 2.696.116 Peralatan pengangkutan 1.017.614 103.091 - 1.120.705 Aktiva dalam penyelesaian 585.070 - 585.070 -

72.541.063 2.995.932 585.070 74.951.925

Pemilikan tidak langsung

Aktiva sewa guna usaha 170.000 1.670.529 - 1.840.529

Jumlah 72.711.063 4.666.461 585.070 76.792.454

(22)

PT CITRA TUBINDO Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI (TIDAK DIAUDIT) 30 September 2006 dan 2005

(Dinyatakan dalam dolar Amerika Serikat, kecuali dinyatakan lain)

10. AKTIVA TETAP (lanjutan)

Penambahan/ Pengurangan/

2005 Saldo Awal Reklasifikasi Reklasifikasi Saldo Akhir

Akumulasi Penyusutan Pemilikan langsung

Bangunan dan prasarana 8.694.873 475.394 - 9.170.267 Mesin dan peralatan 41.256.096 2.460.145 - 43.716.241 Peralatan kantor 2.287.346 290.079 - 2.577.425 Peralatan pengangkutan 834.234 126.235 - 960.469

53.072.549 3.351.853 - 56.424.402

Pemilikan tidak langsung

Aktiva sewa guna usaha 11.333 82.356 - 93.689

Jumlah 53.083.882 3.434.209 - 56.518.091 Nilai Buku 19.627.181 20.274.363

Selama tahun 2005, Manajemen Perusahaan memutuskan untuk menghapus bukukan beberapa aktiva tetap sebagai berikut:

Nilai Akumulasi

2005 Tercatat Penyusutan Nilai Buku

1 (satu) unit loewy hydrotester 709.909 627.761 82.148

2 (dua) unit mesin pemotong (cropping) 272.662 88.615 184.047

1 (satu) unit mesin Cridan CNC lathe 227.219 73.846 153.373

1 (satu) unit mesin bucking 254.934 254.934 -

3 (tiga) unit proyek optikal 9.361 9.361 -

Jumlah 419.568

Perusahaan dan Anak perusahaan telah memperoleh sertifikat Hak Guna Bangunan (HGB) yang meliputi tanah-tanah sebagai berikut:

Nomor HGB Luas Areal Lokasi Tanggal Berakhir HGB

Perusahaan

HGB No. 07/Kabil 200.200 m2 Kabil 4 Januari 2020 HGB No. 13 s/d 15/Kabil 30.000 m2 Kabil 4 Januari 2020 HGB No. 150-151/Nongsa 360 m2 Komp. Citramas 4 Januari 2020 HGB No. 16-18/Kabil 32.450m2 Kabil 4 Januari 2020 PT Citra Pembina Pengangkutan Industries

HGB No. 54/Kabil 2.944 m2 Kabil 1 April 2020 HGB No. 30-31/Kabil 17.500 m2 Kabil 4 Januari 2020 PT Hymindo Petromas Utama

HGB No. 50/Kabil 10.016 m2 Kabil 4 Januari 2020

Manajemen berkeyakinan bahwa sertifikat tersebut di atas akan dapat diperpanjang pada saat masa berlakunya berakhir.

(23)

PT CITRA TUBINDO Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI (TIDAK DIAUDIT) 30 September 2006 dan 2005

(Dinyatakan dalam dolar Amerika Serikat, kecuali dinyatakan lain)

10. AKTIVA TETAP (lanjutan)

Rincian biaya ditangguhkan untuk hak atas tanah sebagai berikut:

2006 2005 Biaya perolehan 2.596.373 1.909.599 Akumulasi amortisasi (760.642) (683.457) Bersih 1.835.731 1.226.142

Perusahaan dan Anak perusahaan mengasuransikan bangunan dan prasarana, mesin dan peralatan serta peralatan pengangkutan terhadap risiko hilang atau kerusakan termasuk di dalamnya risiko kebakaran, kerusakan mesin dan penghentian usaha akibat hilang atau kerusakan mesin dengan nilai pertanggungan sebesar AS$86.684.868. Manajemen berpendapat bahwa nilai pertanggungan tersebut cukup untuk menutup kemungkinan kerugian atas risiko tersebut.

HGB No. 54, 50, 30 dan 31, peralatan pengangkutan tertentu, mesin dan peralatan tertentu, dan bangunan dan prasarana tertentu digunakan sebagai jaminan atas pinjaman jangka pendek dan panjang (Catatan 11 dan 14).

Berdasarkan evaluasi manajemen Perusahaan dan Anak perusahaan, tidak terdapat kejadian atau perubahan keadaan yang mengindikasikan adanya penurunan nilai aktiva Perusahaan dan Anak perusahaan.

Aktiva tetap tertentu telah dinilai kembali pada tahun 1999 dan 1987, dan telah disahkan oleh Kantor Pajak dengan surat keputusan masing-masing No. KEP-05/WPJ.06/KP.0404/2000 tanggal 31 Maret 2000 dan No. KEP-1164/WPJ.12/KI.12/1988 tanggal 8 November 1988.

Sehubungan dengan penawaran umum saham perdana Perusahaan kepada masyarakat pada tahun 1989, selisih penilaian kembali aktiva tetap sebesar AS$154.904 (setara dengan Rp252.958.000), telah dikapitalisasi ke dalam modal saham.

11. PINJAMAN JANGKA PENDEK

Pinjaman jangka pendek terdiri atas:

2006 2005

Pinjaman bank

PT Bank Mizuho Indonesia 752.688 -

PT Bank Mandiri Tbk 61.062 56.455 Hutang promes 17.520 - Jumlah 831.270 56.455 a. Pinjaman Bank

PT Bank Mizuho Indonesia

Pada tanggal 18 Juli 2006 Perusahaan memperoleh pinjaman Rp7.000.000.000 dengan jaminan Surat Sanggup yang jatuh tempo pada tanggal 18 Agustus 2006 dan dapat diperbaharui setiap bulan. Pinjaman ini merupakan satu kesatuan dengan fasilitas performance bond dan tender bond dengan batas maksimum sebesar AS$7 juta yang akan berakhir pada tanggal 2 Maret 2007.

(24)

PT CITRA TUBINDO Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI (TIDAK DIAUDIT) 30 September 2006 dan 2005

(Dinyatakan dalam dolar Amerika Serikat, kecuali dinyatakan lain)

11. PINJAMAN JANGKA PENDEK (lanjutan)

a. Pinjaman Bank (lanjutan) PT Bank Mandiri Tbk

HPU, Anak perusahaan, mendapatkan fasilitas pinjaman untuk modal usaha dari PT Bank Mandiri (Persero) Tbk dengan jumlah fasilitas kredit maksimum sebesar Rp669.000.000. Pinjaman tersebut dikenakan bunga sebesar 17,50% per tahun dan dijamin dengan piutang usaha, persediaan serta tanah dan bangunan tertentu. Pinjaman tersebut akan jatuh tempo pada tanggal 19 September 2007.

b. Hutang promes

NSCT Inc, Anak perusahaan, mempunyai hutang promes kepada AICCO Inc., perusahaan asuransi pembiayaan sebesar AS$30.292. Hutang ini tidak dijamin serta dikenakan bunga sebesar 8,32% per tahun dan dilunasi dengan angsuran bulanan sebesar AS$2.897 (termasuk bunga) sampai tanggal 12 April 2007.

12. HUTANG USAHA

Akun ini terdiri dari hutang pembelian bahan baku, bahan pembantu dan jasa dari:

2006 2005

Pihak ketiga

Interpacific Oil Pipes Limited 28.221.738 3.360.011

Laurison Limited 14.708.026 6.199.004

Oil Metals Pacific Limited 995.649 1.695.719

Premium Multi Trading Pte., Ltd. 602.883 695.639

PT Prima Karya Pondasi 497.803 -

Citra Disi Enterprise Pte., Ltd 353.774 -

Taka Asia Pacific 247.995 -

PT Radiant Utama 244.211 103.496

PT Perusahaan Gas Negara 171.435 110.735

Pacific Tubulars Limited 157.264 4.095.998

PT Prima Nutran 141.063 -

PT Hardwerindo Jaya Sejati 30.691 215.618

Edge Trend Limited - 1.531.940

Grant Prideco Pte. Ltd - 805.874

Grant Prideco Inc. - 133.028

Lain-lain (masing-masing di bawah AS$100.000) 1.676.816 1.433.255

Sub-jumlah pihak ketiga 48.049.348 20.380.317

Pihak yang mempunyai hubungan istimewa (Catatan 6) 2.949.167 337.864

Jumlah 50.998.515 20.718.181

(25)

PT CITRA TUBINDO Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI (TIDAK DIAUDIT) 30 September 2006 dan 2005

(Dinyatakan dalam dolar Amerika Serikat, kecuali dinyatakan lain)

13. HUTANG PAJAK

Hutang pajak terdiri dari:

2006 2005

Taksiran hutang pajak penghasilan

Perusahaan (setelah dikurangi pembayaran

pajak di muka sebesar AS$ 1.617.153 pada tahun

2006 dan AS$ 870.593 pada tahun 2005) 3.899.148 942.974

Anak perusahaan (setelah dikurangi pembayaran pajak di muka sebesar AS$ 218.418 pada tahun

2006 dan AS$ 94.531 pada tahun 2005) 312.114 56.874

4.211.262 999.848

Hutang pajak lainnya Perusahaan Pajak Penghasilan Pasal 21 24.540 63.317 Pasal 23 - 13.440 Pasal 25 214.377 41.440 Pasal 26 - 35.868 238.917 154.065 Anak perusahaan Pajak Penghasilan Pasal 21 5.146 4.085 Pasal 23 18.053 4.492 Pasal 4 (2) 1.405 6.248 Pasal 25 - 8.154 Pasal 26 4.899 5.393

Pajak Pertambahan Nilai 8.335 58.976

37.838 87.348

Jumlah 4.488.017 1.241.261

Beban pajak kini

Rekonsiliasi antara laba sebelum beban (manfaat) pajak, seperti yang disajikan dalam laporan laba rugi konsolidasi, dengan taksiran penghasilan kena pajak Perusahaan untuk sembilan bulan yang berakhir pada tanggal-tanggal 30 September 2006 dan 2005 adalah sebagai berikut:

(26)

PT CITRA TUBINDO Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI (TIDAK DIAUDIT) 30 September 2006 dan 2005

(Dinyatakan dalam dolar Amerika Serikat, kecuali dinyatakan lain)

13. HUTANG PAJAK (lanjutan)

2006 2005

Laba sebelum beban (manfaat) pajak

menurut laporan laba rugi konsolidasi 22.445.713 7.327.611

Ditambah (dikurangi) rugi (laba) sebelum beban (manfaat)

pajak Anak perusahaan yang dikonsolidasi (2.656.085) (775.150)

Laba sebelum beban (manfaat) pajak Perusahaan 19.789.628 6.552.461

Ditambah (dikurangi) beda temporer

Penyusutan aktiva tetap 935.270 1.157.571

Gaji, upah dan kesejahteraan karyawan 209.099 103.026

Laba pelepasan aktiva tetap 3.720 36.447

Transaksi sewa guna usaha (366.302) (80.571)

Penghapusan aktiva tetap - 152.182

Penghapusan piutang ragu-ragu - 62.090

Ditambah (dikurangi) beda tetap

Beban pajak 202.244 -

Sumbangan, jamuan dan perayaan 49.388 88.840

Bagian atas laba bersih perusahaan

asosiasi - bersih (2.175.977) (1.889.078)

Penghasilan lain yang pajaknya bersifat final (230.624) (108.000)

Penghasilan bunga yang pajaknya bersifat final (22.405) (23.275)

Taksiran penghasilan kena pajak

Perusahaan 18.394.041 6.051.693

Perhitungan taksiran hutang pajak (tagihan pajak) penghasilan adalah sebagai berikut:

2006 2005

Beban pajak kini

Perusahaan 5.516.301 1.813.567

Anak perusahaan 530.532 151.405

6.046.833 1.964.972

Pajak penghasilan dibayar di muka Perusahaan Pasal 22 13.184 2.924 Pasal 23 20.451 60.739 Pasal 25 1.583.518 806.930 1.617.153 870.593 Anak perusahaan Pasal 22 66 29 Pasal 23 79.395 21.165 Pasal 25 138.957 73.337 218.418 94.531

(27)

PT CITRA TUBINDO Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI (TIDAK DIAUDIT) 30 September 2006 dan 2005

(Dinyatakan dalam dolar Amerika Serikat, kecuali dinyatakan lain)

13. HUTANG PAJAK (la

njutan)

2006 2005

Hutang pajak penghasilan pasal 29 - kini

Perusahaan 3.899.148 942.974

Anak perusahaan 312.114 56.874

Jumlah 4.211.262 999.848

Manfaat pajak tangguhan

Manfaat pajak tangguhan atas beda temporer untuk sembilan bulan yang berakhir pada tanggal 30 September 2006 dan 2005, dengan menggunakan tarif pajak maksimum sebesar 30%, adalah sebagai berikut:

2006 2005

Perusahaan

Penyusutan aktiva tetap 280.581 347.271

Gaji, upah dan kesejahteraan karyawan 62.730 30.908

Transaksi sewa guna usaha (109.891) (24.171)

Penghapusan piutang ragu-ragu - 18.627

Sub-jumlah 233.420 372.635

Anak perusahaan

Gaji, upah dan kesejahteraan karyawan 7.996 14.557

Penyusutan aktiva tetap 1.844 5.597

Sub-jumlah 9.840 20.154

Manfaat pajak tangguhan - bersih 243.260 392.789

Rincian aktiva dan kewajiban pajak tangguhan adalah sebagai berikut:

2006 2005

Perusahaan

Aktiva pajak tangguhan

Gaji, upah dan kesejahteraan karyawan 255.389 309.288

Penyusutan aktiva tetap 182.096 -

Penyisihan persediaan usang 172.871 172.871

Penyisihan piutang ragu-ragu 22.573 41.200

Sub-jumlah 632.929 523.359

Kewajiban pajak tangguhan

Transaksi sewa guna usaha 168.190 25.039

Penyusutan aktiva tetap - 325.388

Sub-jumlah 168.190 350.427

Aktiva pajak tangguhan - bersih 464.739 172.932

(28)

PT CITRA TUBINDO Tbk DAN ANAK PERUSAHAAN

CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI (TIDAK DIAUDIT) 30 September 2006 dan 2005

(Dinyatakan dalam dolar Amerika Serikat, kecuali dinyatakan lain)

13. HUTANG PAJAK (lanjutan)

2006 2005

Anak perusahaan

Aktiva pajak tangguhan

PT Citra Pembina Pengangkutan Industries 80.773 144.660

PT Hymindo Petromas Utama 7.208 -

Jumlah 87.981 144.660

Kewajiban pajak tangguhan

NSCT Premium Tubular BV 9.800 14.111

Citra Tubindo (International) Pte., Ltd 1.407 -

Jumlah 11.207 14.111

14. PINJAMAN JANGKA PANJANG

Pinjaman jangka panjang terdiri dari:

2006 2005

Pinjaman bank

PT Bank Internasional Indonesia Tbk

(Sin$920.628) 578.902 -

PT Bank Niaga Tbk

Pinjaman dalam dolar AS 37.000 -

Pinjaman dalam dolar Singapura

(Sin$180.000 pada tahun 2006 dan

Sin$300.000 pada tahun 2005) 113.207 187.650

Pinjaman Sewa Guna Usaha

PT UFJ–BRI Finance 1.708.789 1.256.777

Jumlah 2.437.898 1.444.427

Dikurangi bagian yang akan jatuh tempo

dalam satu tahun:

Pinjaman Bank 372.736 26.499

Pinjaman Sewa Guna Usaha 736.490 357.193

Jumlah bagian yang akan jatuh tempo dalam

satu tahun 1.109.226 383.692

Pinjaman jangka panjang - setelah dikurangi bagian yang akan jatuh tempo dalam satu tahun

Pinjaman bank 356.373 161.151

Kewajiban sewa guna usaha 972.299 899.584

Bagian jangka panjang 1.328.672 1.060.735

Referensi

Dokumen terkait

Berbeda dengan yang dirasakan beberapa aktivis dakwahis yang menolak terlalu dekat dengan non-Muslim karena khawatir kemurnian akidahnya tergerus, Arsyad justru merasakan

d. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, b, c dan d di atas, dipandang perlu untuk melakukan perubahan atas Keputusan Direksi PT Bursa Efek

Pada reaksi oksimerkurasi-demerkurasi yang di lakukan selama 20 menit yang dilakukan pada suhu kamar, pengadukan dilakukan menggunakan mixer, berdasarkan hasil analisis dengan

Dengan berdasarkan pada angka pertumbuhan yang sangat cepat pada tahun pertama dan angka mortalitas yang tinggi, dapat diduga bahwa jumlah hewan yang besar pada kohor ketiga

PRA RANCANGAN PABRIK KARAGINAN DENGAN BAHAN BAKU RUMPUT LAUT (EUCHEMA COTTONI sp) KAPASITAS

03 Medan Estate mengatakan bahwa “Materi paragraf persuasi ini merupakan suatu materi yang sukar, sehingga membuat siswa tersebut kurang memahami pemahaman pola

Berdasarkan pertimbangan-pertimbangan di atas maka direncanakan pabrik bioetanol yang akan mulai produksi pada tahun 2015 dengan kapasitas 1 liter/hari (340 liter/tahun)

Puji Syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas limpahan rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan tesis dengan judul : “Efektivitas