• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengaruh Work-Family Conflict Dan Stress Kerja Terhadap Kinerja Wanita Pekerja(Studi pada Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Delanggu)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "Pengaruh Work-Family Conflict Dan Stress Kerja Terhadap Kinerja Wanita Pekerja(Studi pada Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Delanggu)"

Copied!
14
0
0

Teks penuh

(1)

i

PENGARUH WORK-FAMILY CONFLICT DAN STRESS KERJA TERHADAP KINERJA WANITA PEKERJA

(Studi pada Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Delanggu)

SKRIPSI

Disusun Guna Memenuhi Tugas dan Syarat-Syarat Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi

Dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta

Disusun oleh:

HAFIDA NIKMAWATI NUR ROHMAH B100140127

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2020

(2)

ii

HALAMAN PERSETUJUAN

Yang bertanda tangan dibawah ini pembimbing skripsi tugas akhir: Nama : Drs. Ma’ruf, M.M

Telah membaca dan mencermati skripsi dengan judul:

“PENGARUH WORK-FAMILY CONFLICT DAN STRESS KERJA TERHADAP KINERJA WANITA PEKERJA (Studi pada Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Delanggu)”

Oleh:

HAFIDA NIKMAWATI NUR ROHMAH B100140127

Penandatanganan ini berpendapat bahwa skripsi tersebut telah memenuhi syarat untuk diterima.

Surakarta, 25 April 2020 Pembimbing

Drs. Ma’ruf, M.M

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

Jl. A. Yani Tromol Pos 1 Pabelan, Kartasura Telp. (0271) 717417, Fax. 715448 Surakarta 57102

(3)

iii

HALAMAN PENGESAHAN

Yang bertanda tangan di bawah ini telah membaca skripsi dengan judul :

“PENGARUH WORK-FAMILY CONFLICT DAN STRESS KERJA TERHADAP KINERJA WANITA PEKERJA (Studi pada Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Delanggu)”

.

Yang disusun oleh :

HAFIDA NIKMAWATI NUR ROHMAH B100140127

Penandatangan berpendapat bahwa skripsi tersebut telah memenuhi syarat untuk diterima.

Surakarta, 25 April 2020 Pembimbing Utama

(Drs. Ma’ruf, M.M)

Mengetahui,

Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta

(4)

iv

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI

Saya yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama : HAFIDA NIKMAWATI NUR ROHMAH

NIRM : B 100 140 127

Jurusan : EKONOMI MANAJEMEN

Judul Skripsi : PENGARUH WORK-FAMILY CONFLICT DAN STRESS KERJA TERHADAP KINERJA WANITA PEKERJA

(Studi pada Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Delanggu)

Menyatakan dengan sebenarnya bahwa skripsi yang saya buat dan serahkan ini merupakan hasil karya saya sendiri, kecuali kutipan-kutipan dan ringkasan-ringkasan yang semuanya telah saya jelaskan sumbernya. Apabila dikemudian hari terbukti dan atau dapat dibuktikan bahwa skripsi ini hasil jiplakan, maka saya bersedia menerima sanksi apapun dari Fakultas Ekonomi dan gelar atau ijazah yang diberikan oleh Universitas Muhammadiyah Surakarta batal saya terima.

Surakarta, 8 Juni 2020 Yang membuat pernyataan,

HAFIDA NIKMAWATI NUR ROHMAH

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

(5)

v MOTTO

Pergilah dengan percaya diri ke arah mimpimu. Hidupkan hidup yang kamu inginkan.

(Lisa Lieberman Wang)

Selalu pusatkan perhatian pada suatu tujuan.

(Last Lemon)

Perubahan tidak akan terjadi, jika kita terus menunggu waktu yang tepat. Kita adalah perubahan itu sendiri.

(6)

vi

PERSEMBAHAN

Dengan segala kerendahan hati penulis mempersembahkan karya kecil ini spesial untuk:

1. Allah SWT, yang memberikan hidup dan memegang kematian setiap mahluk, tanpa-Nya tulisan ini tiada bermakna. Semoga dari awal proses sampai karya ini selesai dapat memberikan amalan bagi kita semua.

2. Nabi Muhammad SAW, semoga sholawat dan salam selalu tercurah kepada beliau Nabi Muhammad SAW, keluarga serta sahabat tercinta.

3. Orang tua saya yang selalu memberikan kasih sayang, semangat, motivasi yang sangat besar sehingga saya bisa menyelesaikan kuliah saya di Universitas Muhammadiyah ini.

(7)

vii

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb

Alhamdulillah, puji syukur atas kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat, hidayah serta inayah-Nya kepada penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul “PENGARUH WORK-FAMILY CONFLICT DAN STRESS KERJA TERHADAP KINERJA WANITA PEKERJA (Studi Pada Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Delanggu)”.

Dalam penulisan Skripsi ini, penulis telah banyak mendapat bantuan yang tulus dan ikhlas dari berbagai pihak sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan Skripsi ini. Dengan segala kerendahan hati, pada kesempatan ini penulis menyampaikan rasa terima kasih pada berbagai pihak yang telah membantu mulai dari persiapan penulisan hingga selesainya penulisan ini kepada:

1. Bapak Prof. Dr. Sofyan Anif, M.Si., selaku Rektor Universitas Muhammadiyah Surakarta.

2. Bapak Dr. Syamsudin, SE, M.M., Selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta.

3. Bapak Imronudin, SE., M.Si., Ph.D, selaku ketua Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta.

4. Bapak Drs. Ma’ruf, M.M., selaku pembimbing akademik dan pembimbing skripsi yang telah memberikan bimbingan selama penulisan dalam menempuh skripsi.

(8)

viii

5. Bapak dan Ibu dosen Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah memberikan bekal ilmu pengetahuan kepada penulis selama masa studi.

6. Ibu dan (Alm) Ayah tercinta yang telah memberikan dorongan baik moril maupun materiil. Terima kasih untuk semua, motivasi, bimbingan, kerja keras dan pengorbanan yang telah dilakukan.

7. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu atas bantuannya dalam penyusunan skripsi ini.

Dengan selesainya penyusunan penelitian ini, penulis berharap dapat memberikan manfaat yang baik, serta menjadi arahan dalam perjalanan pengetahuan.

Penulis menyadari bahwa penyusunan penelitian ini masih jauh dari sempurna, maka penulis sangat berterima kasih apabila diantara pembaca ada yang memberikan saran dan kritik yang membangun guna memperluas wawasan penulis sebagai proses pembelajaran diri.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb

Surakarta, 8 Juni 2020 Penulis

(9)

ix DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PERSETUJUAN ... ii

HALAMAN PENGESAHAN ... iii

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI ... iv

MOTTO... v

PERSEMBAHAN ... vi

KATA PENGANTAR ... vii

DAFTAR ISI ... ix

DAFTAR TABEL ... xi

DAFTAR GAMBAR ... xii

DAFTAR LAMPIRAN ... xiii

ABSTRAKS ... xiv BAB I PENDAHULUAN ... 1 A. Latar Belakang ... 1 B. Rumusan Masalah ... 5 C. Tujuan Penelitian ... 6 D. Manfaat Penelitian ... 6

E. Sistematika Penulisan Skripsi ... 7

BAB II TINJAUAN PUSTAKA... 9

(10)

x

B. Penelitian Terdahulu ... 20

C. Kerangka Pemikiran ... 22

D. Hipotesis Penelitian ... 23

BAB III METODE PENELITIAN ... 27

A. Jenis Penelitian ... 27

B. Populasi dan Sampel ... 27

C. Data dan Sumber Data ... 28

D. Teknik Pengumpulan Data ... 29

E. Skala Pengukuran ... 29

F. Variabel Penelitian ... 31

G. Definisi Operasional ... 31

H. Teknik Analisis Data ... 34

BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN ... 42

A. Deskripsi Karakteristik Responden ... 43

B. Hasil Analisis Data ... 45

C. Pembahasan ... 54

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ... 58

A. Kesimpulan ... 58

B. Keterbatasan penelitian ... 58

C. Saran ... 59

DAFTAR PUSTAKA ... 60 LAMPIRAN

(11)

xi

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel IV.1 Hasil Deskripsi Status ... 43

Tabel IV.2 Hasil Deskripsi Jenis Kelamin ... 43

Tabel IV.3 Hasil Deskripsi Usia ... 44

Tabel IV.4 Hasil Deskripsi Pendidikan Terakhir ... 44

Tabel IV.5 Hasil Deskripsi Lama Bekerja ... 45

Tabel IV.6 Korelasi Work-Family Conflict (WFC) ... 46

Tabel IV.7 Korelasi Stress Kerja (STK) ... 46

Tabel IV.8 Korelasi Kinerja (KK) ... 47

Tabel IV.9 Hasil Uji Reliabilitas ... 47

Tabel IV.10 Hasil Uji Normalitas ... 48

Tabel IV.11 Hasil Uji Multikolinieritas ... 49

Tabel IV.12 Hasil Uji Heteroskedastisitas ... 49

(12)

xii

DAFTAR GAMBAR

Halaman Gambar 2.1 Kerangka Pemikiran ... 23

(13)

xiii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1. Kuesioner Penelitian Lampiran 2. Hasil Olah Data

Lampiran 3. Tabel r Product Moment

Lampiran 4. Tabel Nilai t Lampiran 5. Tabel Nilai F

(14)

xiv ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruhwork-family conflict dan stress kerja terhadap kinerja wanita pekerja. Studi yang dilakukan pada Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Delanggu. Sampel studi ini sebanyak 51 responden yang bekerja di rumah sakit tersebut. Pengumpulan data menggunakan kuesioner. Metode analisis yang dipergunakan adalah analisis regresi linier berganda, uji t, uji F, dan koefisien determinan, uji validitas dan reliabilitas. Hasil penelitian terakhir kuesioner sudah valid adan reliebel. Berdasarkan hasil analisis yang ditemukan maka dapat dijelaskan bahwa work-family conflict berpengaruh positif dan signifikan dan stress kerja berpengaruh negatif dan signifikan terhadap kinerja wanita pekerja pada Rumah Sakit tersebut.

Kata kunci: work-family conflict, stress kerja, kinerja karryawan

ABSTRACT

This study aims to influence the work-family conflict and work stress on the performance of women workers. Study conducted at PKU Muhammadiyah Delanggu Hospital. The sample of this study were 51 respondents who worked at the hospital. Data collection using a questionnaire. The analytical method used is multiple linear regression analysis, t test, F test, and determinant coefficients, validity and reliability tests. The results of the last research questionnaire were valid and reliebel. Based on the results of the analysis found it can be explained that the work-family conflict has a positive and significant and work stress have a negative and significant effect on the performance of women workers at the hospital.

Referensi

Dokumen terkait

Bagaimana deskripsi maksud dari majas sarkasme yang terdapat dalam penulisan komentar pada facebook Cicak Vs Buaya..

Berijazah magister atau doktor dari program studi atau perguruan tinggi terakreditasi dalam bidang ilmu yang sesuai dengan bidang ilmu.. penugasannya;

Segala puji hanya milik ALLAH pencipta alam semesta ini, dengan rasa syukur penulis panjatkan kepada-Nya atas berkat rahmat serta hidayah, sehingga penulis dapat

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas berkah, rahmat, karunia, kesehatan, kekuatan dan kemudahan dalam penyusunan skripsi untuk menyelesaikan pendidikan di

[r]

Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan dan berdasarkan sistem hirarki keputusan yang telah disusun dan diolah menggunakan metode PHA, maka dapat disimpulkan Bahwa

berbasis web yang dapat digunakan untuk admin maupun

[r]