• Tidak ada hasil yang ditemukan

DASAR DASAR LATIHAN KEBUGARAN

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "DASAR DASAR LATIHAN KEBUGARAN"

Copied!
7
0
0

Teks penuh

(1)

DASAR-DASAR LATIHAN

KEBUGARAN

Oleh:

Fatkurahman Arjuna, M.Or Arjuna@UNY.ac.id

FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAN UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

Oleh:

Fatkurahman Arjuna, M.Or Arjuna@UNY.ac.id

(2)

DASAR-DASAR

LATIHAN KEBUGARAN

Latihan kebugaran diartikan sebagai proses sistematis menggunakan gerakan bertujuan meningkatkan atau mempertahankan kualitas fungsi tubuh yang meliputi kualitas daya tahan paru jantung, kekuatan dan daya tahan otot, kelentukan dan komposisi tubuh.

(3)

PRINSIP-PRINSIP

LATIHAN KEBUGARAN

• Overload (beban berlebih) pembebanan dalam

latihan harus lebih berat dibandingkan aktivitas fisik sehari-hari.

• Specifity (kekususan). Latihan yang dipilih harus

disesuaikan dengan tujuan latihan yang hendak dicapai

Reversibel (kembali ke asal) kebugaran yang telah dicapai akan berangsur-angsur menurun jika

latihan tidak dilakukan secara teratur

Overload (beban berlebih) pembebanan dalam latihan harus lebih berat dibandingkan aktivitas fisik sehari-hari.

• Specifity (kekususan). Latihan yang dipilih harus

disesuaikan dengan tujuan latihan yang hendak dicapai

• Reversibel (kembali ke asal) kebugaran yang telah

(4)

Tahapan Latihan Kebugaran

Tahapan Latihan adalah rangkaian proses dalam setiap latihan: meliputi pemanasan,

konditioning, dan penenangan.

Tahapan ini dikerjakan secara beruntun

Tahapan Latihan adalah rangkaian proses dalam setiap latihan: meliputi pemanasan,

konditioning, dan penenangan.

(5)

PEMANASAN (Warm-up)

• Pemanasan dilakukan sebelum latihan. • Pemanasan betujuan untuk menyiapkan

fungsi organ tubuh agar mampu menerima pembebanan yang lebih berat

Adapun rangkaian gerak pemanasan adalah sebagai berikut:

Aerobik ringan, Streching, Kalistenik, Aktivitas formal.

Pemanasan dilakukan sebelum latihan. Pemanasan betujuan untuk menyiapkan

fungsi organ tubuh agar mampu menerima pembebanan yang lebih berat

• Adapun rangkaian gerak pemanasan adalah

sebagai berikut:

(6)

KONDITIONING

• Yaitu melakukan berbagai rangkaian gerak

dengan modellatihan yang sesuai dengan tujuan program latihan, misalnya jogging untuk meningkatkan daya tahan paru.

(7)

PENENANGAN (Coolingdown)

• Tahpan ini bertujuan mengembalikan kondisi

tubuh seperti sebelum berlatih

• Gerakanya berupa streching, dan aerobik

ringan misalnya jalan ditempat.

Tahpan ini bertujuan mengembalikan kondisi tubuh seperti sebelum berlatih

Referensi

Dokumen terkait

Kebutuhan yang semakin lama semakin mendesak bisa saja seseorang me-lakukan suatu perbuatan yang nekat, oleh sebab itu seseorang menjadi pelacur itu dikarenakan

Sutrisno (2015:109) menyatakan bahwa motivasi adalah suatu faktor yang mendorong seseorang untuk melakukan suatu aktivitas tertentu, oleh karena itu motivasi sering kali

Disampaikan dalam Seminar Nasional Bahasa, Sastra, dan Kekuasaan yang diaksanakan pada 26 November 2015 di Ruang Seminar Gedung PLA Lt 3, Fakultas Bahasa dan Seni,

Pengumuman ujian diberikan segera setelah ujian selesai dan berita acara ujian dikirim ke Subbag Pendidikan pada hari dan tanggal ujian. !9!r, biaya yang diperlukan

8.1.2 Membuat kalimat sederhana berdasarkan kata 8.1.3 Melengkapi kalimat dengan kata yang tepat.. 8.1.5 Menulis kalimat dengan

Tsunami threat is more factual determined by height, distance from the shoreline, distance from the nearest river, and peak ground acceleration.. The correlation between

8) Penetapan kebijakan pengelolaan sekolah bersama-sama dengan komite sekolah. Efektifitas sekolah adalah tingkat kesesuaian antara hasil-hasil yang dicapai dengan

Variabel independen dalam penelitian ini adalah pelayanan, nisbah bagi hasil, religiusitas, kualitas produk dan lokasi dan variabel dependennya adalah minat nasabah