• Tidak ada hasil yang ditemukan

TINJAUAN YURIDIS UNDANG-UNDANG APARATUR SIPIL NEGARA DALAM PEMENUHAN HAK DISABILITAS SEBAGAI PEGAWAI NEGERI SIPIL SKRIPSI BAYYINATI JANAH

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "TINJAUAN YURIDIS UNDANG-UNDANG APARATUR SIPIL NEGARA DALAM PEMENUHAN HAK DISABILITAS SEBAGAI PEGAWAI NEGERI SIPIL SKRIPSI BAYYINATI JANAH"

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)

TINJAUAN YURIDIS UNDANG-UNDANG APARATUR SIPIL NEGARA DALAM PEMENUHAN HAK DISABILITAS SEBAGAI

PEGAWAI NEGERI SIPIL

SKRIPSI

BAYYINATI JANAH 171061106

UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL VETERAN JAKARTA FAKULTAS HUKUM

PROGRAM STUDI S1 ILMU HUKUM 2021

(2)

UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL VETERAN JAKARTA FAKULTAS HUKUM

PROGRAM STUDI S1- ILMU HUKUM LEMBAR PERSETUJUAN SKRIPSI

JUDUL :

TINJAUAN YURIDIS UNDANG-UNDANG APARATUR SIPIL NEGARA DALAM PEMENUHAN HAK DISABILITAS SEBAGAI

PEGAWAI NEGERI SIPIL

BAYYINATI JANAH 1710611106

Skripsi ini telah disetujui untuk dipertahankan dihadapan Tim Penguji Program Studi S1- Ilmu Hukum Fakultas Hukum Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta

Jakarta,13 Juli 2021 Menetahui,

Dekan Kaprodi

Dr. Abdul Halim, M.Ag Taupiqurrahman, S.H.,M.Kn NIP. 196706081994031005 NIP. 198701b 022019031006

(3)

Dosen Pembimbing Skripsi

Alm Robinsar Marbun,S.H,M.H NIP. 196306151985091002

(4)

LEMBAR PENGESAHAN Skripsi diajukan oleh :

Nama : Bayyinati Janah NPM : 1710611106 Program Studi : S1 Ilmu Hukum

Judul : Tinjauan Yuridis Undang-Undang Aparatur Sipil Dalam Pemenuhan Hak Disabilitas Sebagai Pegawai Negeri Sipil Telah berhasil dipertahankan di hadapan Tim Penguji dan diterima sebagai bagian persyaratan yang diperlukan untuk memperoleh gelar Sarjana Hukum pada Program Studi S1 Ilmu Hukum, Fakultas Hukum, Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta

Ketua Penguji

Khoirur Rizal Lutfi SH, MH

Taufiqurrahman Syahuri SH, M.H Alm. Robinsar Marbun, S.H, M.H

Anggota 1 Anggota 2

Dr. Abdul Halim, M.Ag Taupiqurrahman,S.H.,M.Kn Dekan Kaprodi

Ditetapkan di : Jakarta Tanggal Ujian : 13 Juli 2021

(5)
(6)

Pernyataan Persetujuan Publikasi Skripsi Untuk Kepentingan Akademik

Yang bertandatangan dibawah ini:

Nama : Bayyinati Janah NIM/NPM :1710611106 Fakultas : Hukum

Program Studi : S1 Ilmu Hukum Jenis Karya : Skripsi

Judul : Tinjauan Yuridis Undang-Undang Aparatur Sipil Dalam Pemenuhan Hak Disabilitas Sebagai Pegawai Negeri Sipil

1. Untuk kepentingan ilmu pengetahuan, menyetujui untuk memberikan karya ilmiah skripsi dengan judul tersebut diatas kepada Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta dengan Hak Bebas Royalti Nonekslusif (Non- exclusive Royalty Rights).

2. Menyatakan SETUJU untuk melanjutkan pengolahan data skripsi menjadi artikel ilmiah yang dipublikasikan bersama Dosen Pembimbing Tugas Akhir.

3. Menyatakan BERSEDIA mengirimkan (submit) naskah artikel yang merupakan bagian dari skripsi untuk dipublikasikan pada jurnal internasional bereputasi/jurnal nasional terakreditasi/jurnal nasional ber-ISSN Bersama dengan Dosen Pembimbing Tugas Akhir.

Jakarta, 04 Juni 2021 Yang menyatakan,

Bayyinati Janah

(7)

ABSTRAK/ABSTRACT Abstrak

Tujuan penulisan ini adalah untuk mengetahui bagaimana pelaksanaan pemenuhan Hak Asasi Manusia bagi disabilitas yang ingin menjadi Pegawai Negeri Sipil serta bertujuan sebagai bentuk kontribusi atas isu hukum disabilitas dalam aspek hukum dan perundang-undangan, yang mana penelitian ini membahas mengenai perlindungan hak penyandang disabilitas sebagai pegawai negeri sipil dan konsekuensi hukum terhadap adanya diskriminasi dalam pemenuhan hak pegawai negeri sipil bagi para penyandang disabilitas. Melihat sering kali terjadinya tindak diskriminasi salah satunya diskriminasi yang dialami oleh Alde Maulana, Alde maulana gagal dilantik menjadi PNS dan dberhentikant sebagai calon pegawai negeri sipil dengan dalih kesehetan yaitu disabilitas, ini merupakan contoh bahwa pelaksanaan perlindungan hukum bagi penyandang disabilitas oleh pemerintah kurang maksimal dalam memberikan keadilan dan fasilitas yang tidak sesuai dengan keberlakuan peraturan perundang-undangnya. Metode penelitian yang digunakan dalam penulisan ini menggunakan yuridis normatif yaitu pendekatan peraturan perundag-udangan. Dari penelitian ini penulis dapat menulis kesimpulan baha secra tertulis semua kebutuhan hidup penyandag disablitas telah dilindungi oleh Undang-Undang baik dalam UU ASN, UUD 1945 dan UU Disabilitas namun pada penyelenggarannya segala aturan tersebut masih belum

(8)

dilaksanakan dengan baik dan sempurna dalam kualifikasi kesehatannya dalam pelaksanaan pengadaan Calon Pegawai Negeri Sipil.

Kata Kunci: Disabilitas, Pegawai Negeri Sipil, Perlindungan hukum, Konsekuensi Hukum

(9)

viii Abstract

The purpose of this paper is to find out how the implementation of the fulfillment of human rights for people with disabilities who want to become Civil Servants and aims as a form of contribution to the issue of disability law in the legal and regulatory aspects, in which this study discusses the protection of the rights of persons with disabilities as civil servants. civil servants and the legal consequences of discrimination in the fulfillment of civil servant rights for persons with disabilities. Seeing the frequent occurrence of acts of discrimination, one of which is discrimination experienced by Alde Maulana, Alde Maulana failed to be appointed as a civil servant and was dismissed as a civil servant candidate for reasons of health or disability, this is an example that the implementation of legal protection for persons with disabilities by the government is not optimal in providing justice and facilities that are not in accordance with the applicable laws and regulations. The research method in this paper uses a normative juridical approach to legislation. The conclusion of this paper is that in writing all persons with disabilities have been protected by law both in the ASN Law, the 1945 Constitution and the Disability Law, but in the implementation all these rules are still not implemented properly and perfectly in their health qualifications in the procurement of Civil Servant Candidates.

Key Words: : disabilities, civil servants, law protection, legal consequences.

(10)

KATA PENGANTAR

Segala puji syukur kehadirat Allah SWT. Yang Maha Pengasih Lagi Maha Penyayang. Atas rajmat dan karunia-Nya penulis saat ini mampu menyesaikan skripsi yang berjudul:

“Tinjauan Yuridis Undang-Undang Aparatur Sipil Dalam Pemenuhan Hak Disabilitas Sebagai Pegawai Negeri Sipil”.

Skripsi yang telah penulis susun ini guna untuk memenuhi satu syarat memperoleh gelar sarjana hukum (S1) pada jurusan Ilmu Hukum di Fakultas Hukum Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta.

1. Ibu Erna Hernawati, Ak., CPMA., CA. selaku Rektor Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta;

2. Bapak Dr. Abdul Halim, M.Ag., CM. selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta.

3. Bapak Taupiqqurrahman, SH., M.Kn. selaku Kaprodi Fakultas Hukum Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta;

4. Almarhum Bapak Robinsar Marbun, S.H, M.H selaku Dosen Pembimbing Tugas Akhir

5. Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Hukum Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta yang telah memberikan ilmu kepada penulis.

(11)

6. Orang tua dan Keluarga Yoyob yang telah memberikan dukungan, kesabaran hingga penulis mencapai gelar Sarjana Hukum

7. Sahabat dekat Penulis selama empat (4) Tahun di Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta (Mayang Abrilianti, Mayrina Dwiyanti, Desy Fitri, Lulu Mufidah, Vivi Ariesthia) terimakasih telah berjuang bersama, mendengarkan keluh kesah salama masa perkuliahan, semoga tetap berjalin silaturahmi yang kuat hingga kami semua sukses

8. Teman teman kost selama hampir tiga (3) Tahun bersama di kost Om B (Ka Fidella Thasia, Ka Sri Devi, Ka Parnanda Soraya, Ka Irma Gusti, Ka Tia Alfareza) yang telah memberikan bimbingan dan arahan saat penulis memiliki tugas selama masa kuliah

9. Kepada sahabat dan teman-teman saya yang selalu men- support saya dengan berbagai cara, menyemangati dikala penulis sedang menemui kendala dalam penulisan skripsi. Semoga semangat kebersamaan selalu ada dan diberikan yang terbaik untuk masa depan kita semua.

10. Serta kepada semua pihak-pihak yang telah terlibat dalam penulisan skripsi ini yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu terimakasih atas selaga bentuk bantuan yang telah saya terima

Penulis menyadari bahwa artikel jurnal ini masih jauh dari

(12)

sempurna, oleh karenanya penulis mengharapkan kritik dan saran yang membangun untuk penyempurnaannya. Akhir kata penulis mendoakan semoga artikel jurnal ini dapat bermanfaat bagi pembaca.

Jakarta, Juni 2021 Bayyinati Janah

(13)

DAFTAR ISI

COVER

LEMBAR PERSETUJUAN ... i

LEMBAR PENGESAHAN ... ii

PERNYATAAN ORISINALITAS ... iii

PERSETUJUAN PUBLIKASI ... iv

ABSTRAK/ABSTRACT ... v

KATA PENGANTAR ... vii

DAFTAR ISI ... viii

DAFTAR TABEL ... x

DAFTAR LAMPIRAN ... xi

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang ... 1

B. Rumusan Masalah ... 7

C. Ruang Lingkup Penelitian ... 8

D. Tujuan Dan Manfaat Penelitian ... 8

BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Literature Review ... 9

B. Tinjauan Teori ... 13

(14)

BAB III METODE PENELITIAN

A. Jenis Penelitian ... 29 B. Pendekatan Penelitian ... 29 C. Sumber Data ... 30

BAB IV PEMBAHASAN

A. Perlindungan Hukum dalam Pemenuhan Hak Disabilitas pada Rekrutmen Pegawai Negeri Sipil...33 B. Konsekuensi Hukum Terhadap Adanya Diskriminasi

dalam Pemenuhan Hak Pegawai Negeri Sipil bagi Penyandang

Disabilitas...46 BAB V PENUTUP

A. Kesimpulan...55 B. Saran...57 DAFTAR PUSTAKA...59

(15)

xiv DAFTAR TABEL

Tabel 1. Ragam Penyandang Disabilitas

(16)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Berita Acara Sidang Skripsi/Tugas Akhir Lampiran 2 Lembar Perbaikan Ujian Skripsi

Lampiran 3 Rekapitulasi Nilai Ujian Skripsi

Lampiran 4 Kartu Monitoring Bimbingan Tugas Akhir Lampiran 5 Hasil Cek Turnitin

Referensi

Dokumen terkait

Berdasarkan pengujian in vitro dapat disimpulkan bahwa pelepah sawit menghasilkan tingkat kecernaan bahan kering dan bahan organik yang lebih tinggi dari

Data-data di rumah sakit maupun di masyarakat menunjukkan penyakit kardiovaskuler yang terdiri dari penyakit jantung koroner, penyakit jantung hiperten- si dan stroke adalah

Teori Fisiologis Terdiri dari teori oksidasi stres (penyebab terjadinya stress oksidasi adalah penyakit degenerasi basal ganglion yang menyebabkan terjadinya

Evaluasi dilakukan dengan pemilihan titik standar yang diikutsertakan pada kurva kalibrasi hingga diperoleh hasil pengukuran yang optimum dengan kemiringan kurva (slope) dan

Tujuan dari penelitian ini adalah (1) Untuk mengetahui tingkat keterampilan proses sains peserta didik yang diajar dan yang tidak diajar dengan model pembelajaran project

Dalam Deklarasi PBB tentang Penghapusan Kekerasan Perempuan yang diatur dalam Pasal 1 menyatakan bahwa, Deklarasi ini yang dimaksud dengan “Kekerasan terhadap perempuan” adalah

Dari latar belakang dapat dirumuskan suatu permasalahan bagaimana dapat mendesain bangunan yang menggunakan struktur baja dengan metode SRMPK untuk mendapatkan penampang

Perumahan Istana Dieng BRI Malang Bank Muamalat Pusat kediri ATM Muamalat Mall Sri Ratu Kediri ATM Muamalat Kantor Pos Pare Kediri ATM Muamalat Blitar ATM Muamalat Tulungagung