PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2021
Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintah yang efektif, transparan, dan akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama : Drs. MUCH UMAR FAOZI, M. Kes
Jabatan : Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Purbalingga
Selanjutnya disebut pihak pertama
Nama : DYAH HAYUNING PRATIWI, SE.B.Econ.MM.
Jabatan : BUPATI PURBALINGGA
Selaku atasan langsung pihak pertama, selanjutnya disebut pihak kedua
Pihak pertama berjanji akan mewujudkan target kinerja yang seharusnya sesuai dengan lampiran perjanjian ini, dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab kami.
Pihak kedua akan melakukan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka pemberian penghargaan dan sanksi.
Purbalingga, Januari 2021 Pihak Kedua
BUPATI PURBALINGGA
DYAH HAYUNING PRATIWI, SE.B.Econ.MM
Pihak Pertama Kepala Pelaksanana BPBD
Drs. MUCH UMAR FAOZI, M. Kes Pembina Tingkat I
NIP. 19681022 199402 1 001
PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2021
BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH KABUPATEN PURBALINGGA
TUJUAN SASARAN INDIKATOR SATUAN TARGET 2021 Meningkatnya
ketahanan daerah dalam menghadapi bencana
Menurunnya Indeks Risiko Bencana
Indeks ketahanan daerah dalam menghadapi bencana
% 67
Cakupan Pelayanan Bencana Alam
% 100
Cakupan Pemberdayaan Masyarakat terhadap kesiapsiagaan bencana
% 34
No. Program dan Kegiatan Anggaran Keterangan
1 2 3 4
1. Program Penunjang Urusan Pemerintahan Daerah
Rp. 1.771.386.852,00 APBD 2. Program Penanggulangan
Bencana
Rp. 2.136.532.500,00 APBD JUMLAH Rp. 3.907.919.352,00
Purbalingga, Januari 2021 Pihak Kedua
BUPATI PURBALINGGA
DYAH HAYUNING PRATIWI, SE.B.Econ.MM
Pihak Pertama
Kepala Pelaksanana BPBD
Drs. MUCH UMAR FAOZI, M. Kes Pembina Tingkat I
NIP. 19681022 199402 1 001
PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2021
Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintah yang efektif, transparan, dan akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama : FARCHAN MAHMUDIN, S.Sos
Jabatan : Kasubbag. Tata Usaha Selanjutnya disebut pihak pertama
Nama : Drs. MUCH UMAR FAOZI, M. Kes
Jabatan : Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Purbalingga
Selaku atasan langsung pihak pertama, selanjutnya disebut pihak kedua
Pihak pertama berjanji akan mewujudkan target kinerja yang seharusnya sesuai dengan lampiran perjanjian ini, dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab kami.
Pihak kedua akan melakukan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka pemberian penghargaan dan sanksi.
Pihak Kedua,
Drs. MUCH UMAR FAOZI, M. Kes Pembina Tingkat I
NIP. 19681022 199402 1 001
Purbalingga, Januari 2021 Pihak Pertama,
FARCHAN MAHMUDIN, S.Sos Penata Tingkat I
NIP. 19660706 198902 1 003
PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2021
BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH KABUPATEN PURBALINGGA
No. Sasaran Strategis Indikator Kinerja Satuan Target
1 2 3 4 5
1. Tersedianya sarana dan prasarana
a. Terlaksananya belanja barang dan jasa
2. Tersedianya informasi kepegawaian sebagai bahan pengambil keputusan, perencanaan dan Evaluasi
a. Tersusunnya Renstra, Renja,LKPJ,LPPD, Evaluasi Renja dan Lakip
b. Terlaksananya rapat- rapat dan konsultasi c. Terpeliharanya Sarpras
Kantor
d. Tersedianya Sarpras Kantor
e. Terlaksananya Diklat/
Bintek
No. Program dan Kegiatan Anggaran Keterangan
1 2 3 4
1. Perencanaan, Penganggaran, dan Evaluasi Kinerja Peragkat Daerah
Rp. 14.000.000,00 APBD 2. Administrasi Keuangan Perangkat
Daerah
Rp.1.510.136.000,00 APBD 3. Administrasi Kepegawaian Perangkat
Daerah
Rp. 10.000.000,00 APBD 4. Administrasi Umum Perangkat Daerah Rp. 95.619.352,00 APBD 5. Pengadaan Barang Milik Daerah
Penunjang Urusan Pemerintah Daerah
Rp. 512.500,00 APBD 6. Penyediaan Jasa Penunjang Urusan
Pemerintahan Daerah
Rp. 51.900.000,00 APBD 7. Pemeliharaan Barang Milik Daerah
Penunjang Urusan Pemerintah Daerah
Rp. 89.219.000,00 APBD JUMLAH Rp. 1.771.386.852,00
Pihak Kedua,
Drs. MUCH UMAR FAOZI, M. Kes Pembina Tingkat I
NIP. 19681022 199402 1 001
Purbalingga, Januari 2021 Pihak Pertama,
FARCHAN MAHMUDIN, S.Sos Penata Tingkat I
NIP. 19690420 199303 2 003
PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2021
Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintah yang efektif, transparan, dan akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama : KUAT WALUYO, ST
Jabatan : Kasi Pencegahan dan Kesiapsiagaan Selanjutnya disebut pihak pertama
Nama : Drs. MUCH UMAR FAOZI, M. Kes
Jabatan : Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Purbalingga
Selaku atasan langsung pihak pertama, selanjutnya disebut pihak kedua
Pihak pertama berjanji akan mewujudkan target kinerja yang seharusnya sesuai dengan lampiran perjanjian ini, dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab kami.
Pihak kedua akan melakukan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka pemberian penghargaan dan sanksi.
Pihak Kedua,
Drs. MUCH UMAR FAOZI, M. Kes Pembina Tingkat I
NIP. 19681022 199402 1 001
Purbalingga, Januari 2021 Pihak Pertama,
KUAT WALUYO, ST Penata
NIP. 19720806 200701 1 015
PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2021
BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH KABUPATEN PURBALINGGA
No. Sasaran Strategis Indikator Kinerja Satuan Target
1 2 3 4 5
1 Meningkatnya masyarakat yang tangguh bencana
a. Persentase jumlah penduduk di kawasan rawan bencana yang memperoleh informasi rawan bencana sesuai jenis ancaman bencana
% 100
b. Presentase jumlah aparatur dan Warga Negara yang ikut pelatihan
% 100
No. Program dan Kegiatan Anggaran Keterangan
1 2 3 4
1. Pelayanan Informasi Rawan Bencana kabupaten/Kota
Rp. 25.000.000,00 APBD 2. Pelayanan Pencegahan dan
Kesiapsiagaan Terhadap Bencana
Rp. 1.489.500.000,00 APBD JUMLAH Rp. 1.514.500.000,00
Pihak Kedua,
Drs. MUCH UMAR FAOZI, M. Kes Pembina Tingkat I
NIP. 19681022 199402 1 001
Purbalingga, Januari 2021 Pihak Pertama,
KUAT WALUYO, ST Penata
NIP. 19720806 200701 1 015
PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2021
Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintah yang efektif, transparan, dan akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama : MUHSONI, SH
Jabatan : Kasi Darurat dan Logistik Selanjutnya disebut pihak pertama
Nama : Drs. MUCH UMAR FAOZI, M. Kes
Jabatan : Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Purbalingga
Selaku atasan langsung pihak pertama, selanjutnya disebut pihak kedua
Pihak pertama berjanji akan mewujudkan target kinerja yang seharusnya sesuai dengan lampiran perjanjian ini, dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab kami.
Pihak kedua akan melakukan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka pemberian penghargaan dan sanksi.
Pihak Kedua,
Drs. MUCH UMAR FAOZI, M. Kes Pembina Tingkat I
NIP. 19681022 199402 1 001
Purbalingga, Januari 2021 Pihak Pertama,
MUHSONI, SH Penata Tingkat I NIP. 19650828 199003 1 007
PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2021
BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH KABUPATEN PURBALINGGA
No. Sasaran Strategis Indikator Kinerja Satuan Target
1 2 3 4 5
1 Meningkatnya penanganan darurat dan percepatan pemulihan pasca bencana
a. Presentase kecepatan respon kurang dari 24 jam untuk setiap status darurat bencana
% 100
b. Presentase jumlah korban bencana yang berhasil dicari, ditolong, dan dievakuasi terhadap kejadian bencana
% 100
c. Presentase logistik penyelamatan dan evakuasi korban bencana Kab/Kota
% 100
No. Program dan Kegiatan Anggaran Keterangan
1 2 3 4
1. Pelayanan Penyelamatan dan Evakuasi Korban Bencana
Rp. 597.032.500,00 APBD JUMLAH Rp. 597.032.500,00
Pihak Kedua,
Drs. MUCH UMAR FAOZI, M. Kes Pembina Tingkat I
NIP. 19681022 199402 1 001
Purbalingga, Januari 2021 Pihak Pertama,
MUHSONI, SH Penata Tk. I
NIP. 19650828 199003 1 007
PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2021
Dalam rangka mewujudkan manajemen pemerintah yang efektif, transparan, dan akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama : RAKHMAN WIDIARTO, ST.
Jabatan : Kasi Rehabilitasi dan Konstruksi Selanjutnya disebut pihak pertama
Nama : Drs. MUCH UMAR FAOZI, M. Kes
Jabatan : Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Purbalingga
Selaku atasan langsung pihak pertama, selanjutnya disebut pihak kedua
Pihak pertama berjanji akan mewujudkan target kinerja yang seharusnya sesuai dengan lampiran perjanjian ini, dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab kami.
Pihak kedua akan melakukan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka pemberian penghargaan dan sanksi.
Pihak Kedua,
Drs. MUCH UMAR FAOZI, M. Kes Pembina Tingkat I
NIP. 19681022 199402 1 001
Purbalingga, Januari 2021 Pihak Pertama,
RAKHMAN WIDIARTO, ST.
Penata Tingkat I NIP. 19780209 200501 1 007
PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2021
BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH KABUPATEN PURBALINGGA
No. Sasaran Strategis Indikator Kinerja Satuan Target
1 2 3 4 5
Percepatan pemulihan pasca bencana
Presentase penanganan pasca bencana berupa assesment perencanaan pemulihan sarpras yang rusak akibat bencana
% 100
No. Program dan Kegiatan Anggaran Keterangan
1 2 3 4
1. Penanganan Pasca Bencana Kabupaten/Kota
Rp. 25.000.000 APBD
JUMLAH Rp 25.000.000
Pihak Kedua,
Drs. MUCH UMAR FAOZI, M. Kes Pembina Tingkat I
NIP. 19681022 199402 1 001
Purbalingga, Januari 2021 Pihak Pertama,
RAKHMAN WIDIARTO, ST.
Penata Tingkat I NIP. 19780209 200501 1 007