• Tidak ada hasil yang ditemukan

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perbedaan Prokrastinasi Akademik pada Siswa SMA Laboratorium Salatiga Ditinjau dari Jenis Kelamin

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perbedaan Prokrastinasi Akademik pada Siswa SMA Laboratorium Salatiga Ditinjau dari Jenis Kelamin"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

i Abstrak

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan prokrastinasi akademik pada siswa SMA Laboratorium Salatiga ditinjau dari jenis kelamin. Ada sejumlah 68 siswa SMA, 30 siswa laki-laki dan 38 siswa perempuan sebagai sampel yang dilakukan dengan menggunakan teknik sampel purposive sampling. Metode penelitian yang digunakan dalam pengumpulan data dengan metode skala, yaitu skala prokrastinasi yang disusun oleh Tuckman (1990), yang terdiri dari 35 pernyataan. Dari hasil analisa data menggunakan uji t diperoleh 0,079 (p>0,05) yang berarti tidak terdapat perbedaan antara laki-laki dan perempuan dalam melakukan prokrastinasi akademik. Rerata prokrastinasi akademik berdasarkan jenis kelamin laki-laki sebesar 54,13 dan perempuan sebesar 50,89

(2)

ii Abstract

The purpose of this study is to find the difference academic procrastination in high school students Laboratorium Salatiga in terms of sex. There are a amount of 68 students, 30 male student and 38 female students sample done by using purposive sampling technique. The research method which is used in data collection methods was scale method ; it was the scale of procrastinastion that complied by Tuckman (1990), which consists of 35 statements. From the data analysis t-test a result of 0,079 (p>0,05) which means there is no difference between men and women in doing academic procrastination. Mean academic procrastination on the type of male 54,13 and female 50.89.

Referensi

Dokumen terkait

0,531 (p > 0,05) sehingga hipotesis yang diajukan ditolak, yang berarti tidak ada perbedaan antara laki-laki dan perempuan dalam organizational citizenship behavior (OCB)

Uji Hipotesis menghasilkan signifikansi mendekati 0 yang kurang dari 0,05, artinya terdapat perbedaan yang signifikan antara kecerdasan spasial siswa laki-laki dan

Pada aspek Centrally dan Self-Expression, kedua grup memiliki urutan yang sama meski skor subjek perempuan lebih tinggi dibanding laki-laki dengan skor 3,605 untuk Centrally dan

“Perbedaan Kecerdasan Emosi Siswa SMA Negeri 2 Salatiga Ditinjau Dari Jenis kelamin ”.. beserta perangkat yang ada

Berdasarkan hasil analisis data penelitian mengenai perbedaan kepuasan hidup pada laki-laki dan perempuan usia dewasa madya diperoleh nilai sig 0,275 (p > 0,05), yang

Dari penelitian ini diperoleh hasil bahwa terdapat perbedaan antara nilai pandangan terhadap keperawanan pada siswa laki-laki dan perempuan SMP Negeri 21

laki-laki dan perempuan pada mahasiswa etnis sumba Universitas Kristen Satya

Hasil penelitian menunjukan bahwa Tidak ada perbedaan yang signifikan stres akademik antara laki-laki dan perempuan Hasil ini menunjukan bahwa kondisi stress akademik ini di hadapi oleh