• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pembangunan Sistem Pendistribusian Pembayaran Zakat Online Berbasis Web

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "Pembangunan Sistem Pendistribusian Pembayaran Zakat Online Berbasis Web"

Copied!
5
0
0

Teks penuh

(1)

Pembangunan Sistem Pendistribusian Pembayaran

Zakat Online Berbasis Web

Fadrin Helmi1, Nana Suarna2, Odi Nurdiawan3

1,2Program Studi Teknik Informatika, STMIK IKMI Cirebon 3Program Studi Komputerisasi Akuntansi, STMIK IKMI Cirebon

1,2,3Jl. Perjuangan No. 10-B Majasem Cirebon, Indonesia

Abstrak

Lembaga Amil Zakat diharapkan agar dana zakat selain dapat disalurkan dengan baik dan benar peruntukannya, juga dapat ditingkatkan hasil guna dan daya guna dari dana zakat tersebut melalui usaha yang produktif. Banyak sekali kendala yang dihadapi saat pengumpulan dan pendistribusian zakat tersebut, salah satu diantaranya pada saat pengambilan dana zakat, untuk itu diperlukan sarana unuk mempermudah muzaki dalam menyampaikan zakat secara online untuk meningkatkan potensi pembayaran zakat. Proses pengembangan sisem menggunakan metode ADDIE (Analysis- Design- Develop- Implement-Evaluate) sehingga lebih detail dan efektif dalam pembuatannya. Berdasarkan hasil penelitian bahawa perangkat teknologi yang diusulkan pada Badan Amil Zakat Kota Cirebon dapat dimanfaatkan sebagai perangkat pendukung untuk aplikasi online yang dibuat.

Kata kunci: zakat, metode ADDIE, aplikasi online

A. Pendahuluan

Fakta bahwa masih banyak warganegara Indonesia hidup dibawah garis kemiskinan tentu tak dapat dipungkiri lagi. Data menunjukkan, kondisi ekonomi makro tahun 2008 mengalami perlambatan ekonomi. Selain itu, krisis multidimensional yang mengancam masyarakat Indonesia juga merupakan factor penyebab terjadinya kemerosotan ekonomi bangsa Indonesia. Sebagai Negara dengan mayoritas penduduk muslim terbesar di Indonesia potensi zakat belum digalang dan diberdayakan dengan baik. Survei ini merupakan update data sekaligus pembanding bagi survey serupa yang pernah dilakukan pada tahun 2000.

Survei menunjukkan bahwa rata-rata zakat per tahunnya cukup tinggi, yaitu sebesar Rp 416.400/muzakki, dengan nilai berkisar antara Rp. 30.000 – Rp. 797.160. Dengan potensi yang demikian besar maka potensi dana zakat yang bisa digalang dari masayarakat mencapai 6,132 trilyun/tahun. Menanggapi permasalahan bahwa hanya sekitar 7,2 persen yang menyalurkan zakat kelembaga resmi, Badan Amil Zakat kota

membantu menangani permasalahan tersebut, namun sayangnya fasilitas Information and

Communication Technology (ICT) belum

mendominasi lembaga ini terutama dalam bidang publikasi dan penanganan muzakki atau donatur yang berjarak jauh dari kantor, padahal perkembangan ICT di Indonesia justru dirasa mengalami peningkatan yang signifikan. Menurut data, Selama kurun 2007-2008, akses internet dalam rumah tangga Indonesia mengalami kenaikan yang cukup signifikan. Pada tahun 2007, persentase rumah tangga Indonesia yang sudah memiliki akses internet adalah 5,58%. Selanjutnya pada tahun 2008 mengalami peningkatan menjadi 8,56%. Sedangkan pada tahun 2008, Diikuti oleh wilayah Sumatera yaitu sekitar 16,58% dari total rumah tangga dengan komputer. Maka perlu adanya suatu system informasi zakat berbasis web yang dapat meningkatkan potensi lembaga tersebut.

Beberapa penelitian telah dilakukan untuk zakat ini, diantaranya adalah oleh

Sukmana, dkk., (2017) mengembangkan

sistem prototype sistem manajemen zakat.

Kemudian pengembangan aplikasi zakat

(2)

untuk membantu dalam pengelolaan zakat

(Swara & Hakim, 2016; Khoirun, &

Munawir, 2016; Putra, dkk., 2015;

Herdiyansyah, dkk., 2014).

Pengukuran tingkat penerimaan user

terhadap sistem aplikasi zakat yang

dibangun telah dilakukan pula untuk

mengevaluasi tingkat penerimaan user

terhadap

sistem

zakat

yang

dibuat

(Noorhayati, 2011; Ahmad, dkk., 2014)

Pada makalah ini diusulkan sebuah sistem pendistribusian pembayaran zakat online menggunakan metode analytical hierarchy process pada badan amil zakat kota Cirebon, sehingga proses pengambilan informasi dan pembayaran zakat dapat lebih mudah dilakukan.

B. Metode Penelitian 2.1 Data Penelitian

Data pada penelitian ini adalah data yang berasal dari Badan Amil Zakat kota Cirebon yang diambil tahun 2017.

2.2 Metode Pengembangan Sistem

Pada penelitian ini, metode pengembangan sistem menggunakan metode model ADDIE (Analysis- Design- Develop- Implement-Evaluate) karena model ini mudah diterapkan di mana proses yang digunakan bersifat sistematis dengan kerangka kerja yang jelas menghasilkan produk yang efektif, kreatif, dan efisien (

Branch, 2009).

C. Hasil Dan Pembahasan 3.1 Perancangan Sistem

Pada proses tahapan ini, perancangan sistem dilakukan dengan mengedepankan kebutuhan terhadap user, setelah dilakukannya analisis sistem. Pada perancangan sistem ini dilakukan perancangan yang terdiri dari diantaranya Flowchart sistem dan Entitas Relationship Diagram sebagai bagian dari perancangan sistem-sietm yang lainnya. Penggambaran flowchart sistem aplikasi zakat online diperlihatkan oleh Gamabar 1, Gambar 2, Gambar 3, dan Gambar 4.

Gambar 1. Flow Chart Sistem yang diusulkan

(3)

Gambar 3. Flow Chart Login

Penggambaran hubungan antar entitas-entitas sistem yang dihubungkan dengan suatu relasi yang diusulkan diperlihatkan pada Gambar 5.

Gambar 5. Entitas Relationship Diagram

3.2 Interface

Dengan menggunakan bahasa

pemrograman PHP sistem zakat online diimplementasikan. Tampilan utama website zakat online diperlihatkan sesuai dengan Gambar 6, dimana untuk masuk kedalam sistem maka user harus terlebih dahulu melakukan login seperti pada Gambar 7.

(4)

Gambar 8. Form Zakat

Gambar 9. Form Pembayaran

Gambar 8 memperlihatkan tampilan form zakat, dimana form tersebut akan digunakan untuk mengisi data indentitas mengenai informasi zakat itu sendiri. Pembayaran zakat dilakukan melalui sistem seperti pada Gambar 9, diamana user dapat lngsung mengisi data pembayaran zakat tersebut dan melakukan perintah-perintah arahan selanjutnya yang diberikan pada aplikasi tersebut.

D. Kesimpulan

Pada Badan Amil Zakat Kota Cirebon diperlukan sarana unuk mempermudah muzaki dalam menyampaikan zakat secara online untuk meningkatkan potensi pembayaran zakat. Perangkat teknologi yang diusulkan pada Badan Amil Zakat Kota Cirebon dapat dimanfaatkan sebagai perangkat pendukung untuk aplikasi yang akan dibuat. Adapun saran yang dapat dianjurkan agar sistem dapat berjalan optimal yaitu diperlukan website untuk mengelola dan menyampaikan informasi tentang zakat kepada masyarakat umum. Dengan adanya sistem pembayaran secara online diharapkan muzaki dapat lebih mudah membayar zakat.

Daftar Pustaka

Ahmad, N. N., Tarmidi, M., Ridzwan, I. U., Hamid, M., & Roni, R. (2014). The Application of Unified Theory of Acceptance and Use of Technology (UTAUT) for Predicting the Usage of E-Zakat Online System. International Journal of Science and Research (IJSR), 3(4), 63-70.

Branch, R. M. (2009). Instructional design: The ADDIE approach (Vol. 722). Springer Science & Business Media. Herdiyansyah, E., Satria, E., & Cahyana, R.

(2014). Pengembangan Aplikasi Pendaftaran Muzakki dan Mustahik berbasis Web di Badan Amil Zakat Daerah Kabupaten Garut. Jurnal Algoritma, 10(1).

Khoirun, N., Hafidh Munawir, S. T., & Eng, M. (2016). Perancangan Sistem Informasi Penyaluran Dana Zakat, Infak & Sedekah Berbasis Aplikasi Web

Menggunakan CodeIgniter Web

Framework (Doctoral dissertation,

Universitas Muhammadiyah Surakarta). Noorhayati, A. H. (2011). Customers'

Perception of Online Zakat Payment Between Government and Private Sector

Employees (Doctoral dissertation,

Universiti Utara Malaysia).

Putra, R. J. E., Nasution, N., & Yummastian, Y. (2015). Aplikasi E-Zakat Penerimaan dan Penyaluran Menggunakan Fuzzy C-Means (Studi Kasus: LAZISMU Pekanbaru). Digital Zone: Jurnal

(5)

Teknologi Informasi dan Komunikasi, 6(2), 42-54.

Sukmana, H. T., Lestiani, D., Anggraeni, N., & Soetarno, D. (2017, August). The prototype of zakat management system in Indonesia by using the social society approach: a case study. In 2017 5th International Conference on Cyber and

IT Service Management (CITSM) (pp. 1-4). IEEE.

Swara, G. Y., & Hakim, D. (2016). PERANCANGAN SISTEM APLIKASI PENGOLAHAN ZAKAT BERBASIS WEB (Studi Kasus: Badan Amil Zakat Masjid Raya Andalas Kota Padang). Jurnal TeknoIf, 4(1).

Gambar

Gambar 1. Flow Chart Sistem yang diusulkan
Gambar 5. Entitas Relationship Diagram
Gambar 9. Form Pembayaran

Referensi

Dokumen terkait

Judul Skripsi : ANALISIS DESAIN DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN DAN MANAJEMEN DATA PEMBAYARAN BERBASIS ONLINE (Studi Kasus Pada AMAZON.COM)..

tidak bisa melihat gambar mobil yang akan disewa. Untuk menanggulangi kendala tersebut maka dibangun sebuah aplikasi sistem pemesanan dan pembayaran sewa mobil online

Sehingga program ini dapat berfungsi dengan baik dan tepat digunakan dalam proses pembayaran sekolah pada SMA Negeri 1 Rembang yang dilakukan oleh petugas

Dengan ini penelitian akan dilanjutkan dengan memasukan pembayaran registras Penelitian yang dijalankan oleh Adhani dkk (2017), Penelitian ini berjudul “Analisa dan

Berdasarkan hasil perancangan sistem informasi yang dilakukan pada administrasi pembayaran SPP di MI Nurul Falah dapat disimpulkan bahwa: Pertama perancangan website

Lebih lanjut berdasarkan penelitian yang dilaksanakan oleh Tirna Waty Deddy, dkk (2018), pembayaran pajak berbasis online perlu dilakukan karena melihat banyaknya

Oleh karena itu, penulis ingin mencoba merancang sistem informasi pemesanan tiket bus secara online dan dukungan teknologi berbasis web diharapkan dapat mempermudah

Merancang sistem informasi pembayaran SPP online berbasis web pada sekolah tersebut agar dapat memberikan pelayanan lebih kepada siswa dan orang tua dalam