• Tidak ada hasil yang ditemukan

Analisis Kualitas Layanan Video Call Menggunakan Codec H.263 Dan H.264 Terhadap Lebar Pita Jaringan Yang Tersedia (Aplikasi Pada Laboratorium Sistem Komunikasi Radio FT-USU)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Analisis Kualitas Layanan Video Call Menggunakan Codec H.263 Dan H.264 Terhadap Lebar Pita Jaringan Yang Tersedia (Aplikasi Pada Laboratorium Sistem Komunikasi Radio FT-USU)"

Copied!
13
0
0

Teks penuh

(1)

TUGAS AKHIR

ANALISIS KUALITAS LAYANAN VIDEO CALL MENGGUNAKAN CODEC H.263 DAN H.264 TERHADAP LEBAR PITA JARINGAN

YANG TERSEDIA

(Aplikasi Pada Laboratorium Sistem Komunikasi Radio FT-USU)

Oleh :

090402066

NUZUL LUTHFIHADI

DEPARTEMEN TEKNIK ELEKTRO

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN

(2)

ANALISIS KUALITAS LAYANAN VIDEO CALL MENGGUNAKAN CODEC H.263 DAN H.264 TERHADAP LEBAR PITA JARINGAN

YANG TERSEDIA

(Aplikasi Pada Laboratorium Sistem Komunikasi Radio FT-USU) Oleh :

090402066 NUZUL LUTHFIHADI

Disetujui oleh: Pembimbing,

NIP.

19631128 199103 1003 Ir. ARMAN SANI, MT

Diketahui oleh:

Ketua Departemen Teknik Elektro FT USU,

Ir. SURYA TARMIZI KASIM, M.Si

NIP. 19540531 198601 1002

DEPARTEMEN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK

(3)

ABSTRAK

Saat ini sistem komunikasi dengan mengunakan Video Call sering kali menjadi alternatif dalam melakukan komunikasi jarak jauh. Video Call merupakan suatu layanan yang dapat digunakan untuk mentransmisikan gambar serta suara dalam bentuk video sehingga terlihat seperti nyata (real-time). Salah satu software pilihan untuk layanan komunikasi Video Call adalah Ekiga.

Pada Tugas Akhir ini dilakukan analisis kualitas layanan Video Call menggunakan codec H.263 dan H.264 pada perangkat NSN FlexiPacket Radio yang ada pada Laboratorium Sistem Komunikasi Radio Departemen Teknik Elektro Fakultas Teknik USU. Penelitian ini menggunakan software Ekiga untuk memvariasikan codec serta resolusi gambar dan perangkat NSN FlexiPacket Radio untuk memvariasikan bandwidth dengan mengamati kualitas layanan

Video Call yang dihasilkan berupa jitter, packet loss, delay dan throughput

dengan menggunakan software network packet analyzer yaitu Wireshark. Adapun resolusi gambar yang digunakan pada penelitian ini adalah CIF (352 x 288) dan 4CIF (704x576).

Dengan mengacu pada standar ITU-T G.1010 tentang parameter QoS dan setelah melakukan pengujian dengan variasi bandwidth 128 Kbps, 256 Kbps, 512 Kbps, dan 1024 Kbps diperoleh bahwa untuk Codec H.263 pada resolusi 352 x 288 Video Call dapat berjalan dengan baik pada minimum bandwidth 1024 Kbps, untuk Codec H.264 pada resolusi 352 x 288 Video Call dapat berjalan dengan baik pada minimum bandwidth 512 Kbps, dan pada resolusi 704 x 576 untuk Codec H.263 dan H.264 Video Call dapat berjalan dengan baik pada minimum

bandwidth 1024 Kbps.

(4)

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Allah S.W.T atas rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir ini, serta shalawat beriring salam penulis sampaikan kepada junjungan Nabi Besar Muhammad S.A.W.

Tugas Akhir ini merupakan bagian dari kurikulum yang harus diselesaikan untuk memenuhi persyaratan untuk menyelesaikan studi pendidikan sarjana strata satu di Departemen Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Sumatera Utara. Adapun judul Tugas Akhir ini adalah:

“ANALISIS KUALITAS LAYANAN VIDEO CALL MENGGUNAKAN CODEC H.263 DAN H.264 TERHADAP LEBAR PITA JARINGAN

YANG TERSEDIA”

Penulisan Tugas Akhir ini dapat berlangsung dengan baik karena adanya dukungan dari beberapa pihak, oleh karena itu penulis ingin mengucapkan banyak terima kasih kepada:

1. Bapak Ir. Arman Sani, MT selaku dosen Pembimbing Tugas Akhir, atas nasehat, bimbingan dan motivasi dalam menyelesaikan Tugas Akhir ini. 2. Bapak Maksum Pinem, ST. MT selaku Penasehat Akademis penulis, atas

bimbingan dan arahannya dalam menyelesaikan perkuliahan selama ini. 3. Bapak Ir. Surya Tarmizi Kasim, Msi dan Bapak Rahmad Fauzi, ST. MT

(5)

4. Keluarga tercinta, ayahanda Zulfikar Zakaria, SE, ibunda dr. Nurna Fauziah, adik-adik Hadyan Fauzan, SE dan Halizha Nadirha yang telah memberikan banyak dukungan dengan sepenuh hati dalam penyelesaian Tugas Akhir ini.

5. Seluruh staf pengajar Departemen Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Sumatera Utara yang telah memberi bekal ilmu kepada penulis.

6. Teman baik penulis yang selalu memberi masukan, nasihat, pendapat, dan motivasi kepada penulis, Maya Angelia

7. Sahabat – sahabat terbaik di Elektro: si bats Oloni Simanjuntak, Dea Reo, si bet James, Kevin Pinem, Muhammad Farizi, Samuel Aland, Eko Kurniawan, Nicholas Tanzil, bang Anes, bang Luis, bang Jo, bang Sandy, bang Marthin, dan kepala preman esdua bang Dian.

8. Keluarga besar Laboratorium Komunikasi Radio FT USU: Bapak Ir. Arman Sani, MT, Bang Mukhlis, Bang Auliya, dan Irsyad yang telah memberikan banyak bantuan.

9. Rekan – rekan ‘09 lainnya yang tidak sempat penulis sebutkan satu per satu yang selama ini menjadi teman seperjuangan dalam hari – hari kuliah, semoga kita semua sukses di masa depan.

(6)

Penulis menyadari dalam penulisan Tugas Akhir ini masih banyak sekali kekurangan baik dari segi materi maupun penyajiannya. Oleh karena itu saran dan kritik dengan tujuan mendekati kesempurnaan dan mengembangkan kajian dalam bidang ini sangat penulis harapkan.

Akhir kata, semoga Tugas Akhir ini dapat berguna untuk menambah wawasan dan wacana bagi rekan – rekan mahasiswa.

Medan, Mei 2014 Penulis,

(7)
(8)

2.4.4 Bandwidth ... 12

2.9.1 Transmission Control Protocol/Internet Protocol (TCP/IP) ... 18

(9)

2.10.4 Jitter ... 25

2.11 Pemanfaatan Video Call ... 26

III. INSTALASI DAN PENGUJIAN 3.1 Umum ... 27

3.2 Spesifikasi Sistem ... 27

3.2.1 Spesifikasi Perangkat Keras ... 27

3.2.2 Spesifikasi Perangkat Lunak ... 29

3.3 Langkah-langkah Pengukuran menggunakan Wireshark ... 31

3.4 Spesifikasi video ... 33

3.5 Uji Coba Video Call dengan menggunakan Ekiga ... 34

3.5.1 Pengujian Video Call Menggunakan Codec H.263 ... 36

3.5.2 Pengujian Video Call Menggunakan Codec H.264 ... 36

IV. DATA DAN ANALISA 4.1 Umum ... 37

4.2 Pengukuran dan Analisa Kualitas Layanan Video Call Menggunakan Codec H.263 pada Resolusi 352x288 dan 704x576 ... 39

4.2.1 Pengukuran dan Analisa Delay ... 40

4.2.2 Pengukuran dan Analisa Throughput ... 41

4.2.3 Pengukuran dan analisa Packet Loss ... 42

4.2.4 Pengukuran dan Analisa Jitter ... 44

4.3 Pengukuran dan Analisa Kualitas Layanan Video Call Menggunakan Codec H.264 pada Resolusi 352x288 dan 706x576 ... 45

(10)

4.3.3 Pengukuran dan Analisa Packet Loss ... 48

4.3.4 Pengukuran dan Analisa Jitter ... 49

V. KESIMPULAN DAN SARAN

(11)

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Hubungan Teknologi Komunikasi Video Call sederhana ... 8

Gambar 2.2 Arsitektur jaringan Video Call ... 9

Gambar 2.3 Konversi analog ke digital ... 11

Gambar 2.4 Diagram Bandwidth dengan Resolusi ... 11

Gambar 2.5 Proses Konversi Sinyal dari pengirim ke penerima ... 13

Gambar 2.6 Format dan kompresi di dalam Codec ... 13

Gambar 3.5 Proses Capture paket menggunakan Wireshark... 32

Gambar 3.6 Pengukuran rata-rata Jitter dan Packet Loss ... 32

Gambar 3.7 Pengukuran Delay dan Throughput ... 33

Gambar 3.8 Flowchart Pengujian dan Pengukuran ... 35

Gambar 3.9 Uji Coba Video Call Menggunakan Codec H.263 ... 36

Gambar 3.10 Uji Coba Video Call Menggunakan Codec H.264 ... 36

Gambar 4.1 Hasil Capture pada perangkat lunak Wireshark ... 38

Gambar 4.2 Hasil Capture pada perangkat lunak Wireshark ... 39

(12)

Gambar 4.5 Hasil pengukuran Packet Loss pada resolusi 352 x 288 dan

704x576 ... 43 Gambar 4.6 Hasil pengukuran Jitter pada resolusi 352 x 288 dan 704 x 576 44 Gambar 4.7 Hasil Pengukuran Delay Pada Resolusi 352 x 288 dan 704 x 576 46 Gambar 4.8 Hasil pengukuran Throughput pada resolusi 352 x 288 dan

704x576 ... 47 Gambar 4.9 Hasil pengukuran Packet Loss pada resolusi 352 x 288 dan

(13)

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Lapisan TCP/IP ... 18

Tabel 2.2 Pengelompokan Waktu Tunda ... 22

Tabel 2.3 Standar Tingkat Paket Hilang ... 25

Tabel 2.4 Standar Jitter ... 25

Tabel 4.1 Hasil pengukuran QoS pada resolusi 352 x 288 menggunakan Codec H.263 ... 39

Tabel 4.2 Hasil pengukuran QoS pada resolusi 704 x 576 menggunakan Codec H.263 ... 40

Tabel 4.3 Hasil pengukuran QoS pada resolusi 352 x 288 menggunakan Codec H.264 ... 45

Referensi

Dokumen terkait

[r]

Pajak penghasilan terkait pos-pos yang tidak akan direklasifikasi ke laba rugi - 2.. Pos-pos yang akan direklasifikasi ke

[r]

Keuntungan (kerugian) dari perubahan nilai aset keuangan dalam kelompok tersedia untuk dijual -c. Pajak penghasilan terkait pos-pos yang akan direklasifikasi ke laba rugi

Pengadaan barang/jasa dilaksanakan secara elektronik, dengan mengakses aplikasi Sistem. Pengadaan Secara Elektronik (aplikasi SPSE) pada alamat website

Pengadaan barang/jasa dilaksanakan secara elektronik, dengan mengakses aplikasi Sistem. Pengadaan Secara Elektronik (aplikasi SPSE) pada alamat website

Paket pengadaan ini terbuka untuk penyedia barang/jasa yang memenuhi persyaratan a.. Penyedia jasa usaha (kecil /non kecil) berbadan usaha/orang perorangan

Aplikasi permainan catur ini merupakan aplikasi permainan yang mensimulasikan permainan catur ke dalam PC agar dapat dimainkan oleh user yang menyukai permainan 2 dimensi.