• Tidak ada hasil yang ditemukan

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2017 KANTOR KECAMATAN KARANGBINANGUN

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2017 KANTOR KECAMATAN KARANGBINANGUN"

Copied!
29
0
0

Teks penuh

(1)

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2017 KANTOR KECAMATAN KARANGBINANGUN

Dalam rangka mewujudkan managemen pemerintahan yang efektif, transparan dan akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertanda tangan dibawah ini:

Nama : SAMI’AN, SE, MM

Jabatan : Camat Karangbinangun Kabupaten Lamongan Selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA.

Nama : H. FADELI, SH, MM Jabatan : Bupati Lamongan

Selaku atasan dari PIHAK PERTAMA, selanjutnya disebut PIHAK KEDUA.

PIHAK PERTAMA berjanji akan mewujudkan target kinerja yang seharusnya sesuai lampiran perjanjian ini dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab kami.

PIHAK KEDUA akan melakukan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka pemberian penghargaan dan sanksi.

Karangbinangun, Januari 2017 PIHAK KEDUA BUPATI LAMONGAN H. FADELI, SH, MM PIHAK PERTAMA CAMAT KARANGBINANGUN SAMI’AN, SE, MM Pembina NIP. 19700611 199302 1 002

(2)

LAMPIRAN PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2017 KANTOR KECAMATAN KARANGBINANGUN

No. Sasaran Strategis Indikator Kinerja Target

1 2 3 4

1, Meningkatnya kualitas pelayanan administrasi perkantoran

- Penyediaan jasa komunikasi, sumber daya air dan listrik

- Penyediaan jasa peralatan dan perlengkapan kantor

- Penyediaan jasa pemeliharaan& perijinan kendaraan dinas operasional

- Penyediaan alat tulis kantor

- Penyediaan barang cetak dan penggandaan

- Penyediaan komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor - Penyediaan bahan bacaan dan

peraturan perundang-undangan - Penyediaan makan dan minum - Penyediaan jasa administrasi /teknis

kegiatan

100 %

2. Meningkatnya kualitas sarana dan prasarana Aparatur

- % peralatan kantor dalam kondisi baik

- % gedung kantor dengan kondisi baik

- % kendaraan dinas dengan kondisi baik

- % pengadaan meubelair

- % rehabilitasi berat/sedan gedung kantor

100 %

3. Meningkatnya Displin aparatur - Jumlah aparatur yang mendapatkan seragam dinas beserta perlengkapannya

22 Orang

4. Meningkatnya kualitas penyusunan laporan capaian kinerja dan keuangan kecamatan

- Jumlah penyampaian laporan capaian kinerja dan ikhtisar realisasi kinerja PD tepat waktu

- Jumlah penyampaian laporan keuangan semesteran tepat waktu - Jumlah penyampaian laporan

keuangan akhir tahun tepat waktu - Jumlah penyampaian dokumen

perencanaan dan evaluasi tepat waktu

1 dokumen

1 dokumen 1 dokumen 2 dokumen

5. Meningkatnya Kualitas pelayanan kecamatan

- % capaian pelayanan administrasi terpadu

(3)

1 2 3 4 6. Meningkatnya penyelenggaraan

pemerintahan dan pembangunan kecamatan

- % penurunan angka kriminal

- Jumlah laporan APBDdesa tepat waktu dan penyusunan Perdes tepat waktu

- % peserta yang hadir dalam pelaksanaan musyawarah pembangunan Tk. kecamatan - Jumlah organisasi kepemudaan yang

dibina

- % pemeliharaan berkala program ADD

- Tersedianya fasilitasi kemiskinan

10 % 21 desa 100 % 10 organisasi 100 % 100% Jumlah Anggaran : Rp. 880.744.800,- Program 1. 2. 3. 4. 5. 6

Pelayanan Administrasi Perkantoran Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur Peningkatan Disiplin Aparatur

Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan

Peningkatan Kualitas Pelayanan Kecamatan Penyelenggaraan Pemerintahan dan Pembangunan Kecamatan Rp. 224.964.800,- Rp. 395.000.000,- Rp. 24.000.000,- Rp. 30.000.000,- Rp. 40.000.000,- Rp. 166.780.000,- APBD APBD APBD APBD APBD APBD Karangbinangun, Januari2017 PIHAK KEDUA BUPATI LAMONGAN H. FADELI, SH, MM PIHAK PERTAMA CAMAT KARANGBINANGUN SAMI’AN, SE, MM Pembina NIP. 19700611 199302 1 002

(4)

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2017 KANTOR KECAMATAN KARANGBINANGUN

Dalam rangka mewujudkan managemen pemerintahan yang efektif, transparan dan akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertanda tangan dibawah ini:

Nama : SUTIKNO, SPd, MM

Jabatan : Sekretaris Kecamatan Karangbinangun Selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA.

Nama : SAMI’AN, SE, MM Jabatan : Camat Karangbinangun

Selaku atasan dari PIHAK PERTAMA, selanjutnya disebut PIHAK KEDUA.

PIHAK PERTAMA berjanji akan mewujudkan target kinerja yang seharusnya sesuai lampiran perjanjian ini dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab kami.

PIHAK KEDUA akan melakukan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka pemberian penghargaan dan sanksi.

Karangbinangun, Januari 2017 PIHAK KEDUA CAMAT KARANGBINANGUN SAMI’AN, SE, MM Pembina NIP. 19700611 199302 1 003 PIHAK PERTAMA

SEKRETARIS KECAMATAN KARANGBINANGUN

SUTIKNO, SPd, MM

Penata Tk.I

(5)

LAMPIRAN PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2017 KANTOR KECAMATAN KARANGBINANGUN

No. Sasaran Strategis Indikator Kinerja Target

1 2 3 4 1. 2. 3. 4. - - - - Meningkatnya kualitas pelayanan administrasi perkantoran Meningkatnya Disiplin aparatur Meningkatnya kualitas sarana dan prasarana aparatur

Meningkatkan kualitas penyusunan laporan capaian kinerja dan Meningkatkan kualitas penyusunan laporan capaian kinerja dan kegiatan

- Penyediaan jasa komunikasi, sumber daya air dan listrik

- Penyediaan jasa peralatan dan perlengkapan kantor

- Penyediaan jasa pemeliharaan & perijinan kendaraan dinas operasional - Penyediaan alat tulis kantor

- Penyediaan barang cetak dan penggandaan

- Penyediaan komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor - Penyediaan bahan bacaan dan peraturan

perundang-undangan

- Penyediaan makan dan minum

- - Penyediaan jasa administrasi /teknis Kegiatan

- Jumlah aparatur yg mendapatkan seragam dinas beserta perlengkapannya - % peralatan kantor dalam kondisi baik - % gedung kantor dengan kondisi baik - % kendaraan dinas dengan kondisi baik - % pengadaan meubelair

- Jumlah laporan capaian kinerja dan ikhtisar realisasi kinerja PD tepat waktu - Jumlah laporan keuangan semesteran

tepat waktu

- Jumlah laporan keuangan akhir tahun tepat waktu

- Jumlah dokumen perencanaan dan evaluasi tepat waktu 100 % 22 org 100 % 1 dokumen 1 dokumen 1 dokumen 2 dokumen

(6)

Jumlah Anggaran : Rp. 473.964.800,-

Kegiatan Anggaran Keterangan 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

Penyediaan jasa komunikasi, sumber daya air dan listrik

Penyediaan jasa peralatan dan perlengkapan kantor

Penyediaan jasa pemeliharaan dan perijinan kendaraan dinas/operasional

Penyediaan alat tulis kantor

Penyediaan barang cetakan dan penggandaan Penyediaan komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor

Penyediaan bahan bacaan dan peraturan perundang-undangan

Penyediaan makan dan minum

Penyediaan jasa administrasi/teknis kegiatan Pengadaan pakaian dinas dan perlengkapannya Pengadaan mebeiler

Pengadaan peralatan gedung kantor

Pemeliharaan rutin berkala/berkala kendaraan dinas/operasional

Pengadaan rutin / berkala gedung kantor Penyusunan laporan capaian kinerja dan ikhtisar realisasi PD

Penyusunan laporan keuangan semesteran Penyusunan laporan akhir tahun

Penyusunan dokumen perencanaan dan evaluasi Rp. 36.500.000 ,- Rp. 15.000.000,- Rp. 2.000.000,- Rp. 40.000.000,- Rp. 30.000.000,- Rp. 3.000.000,- Rp. 5.000.000,- Rp. 25.000.000,- Rp. 24.000.000,- Rp. 65.000.000,- Rp. 65.000.000,- Rp. 30.000.000,- Rp. 35.000.000,- Rp. 5.000.000,- Rp. 5.000.000,- Rp. 5.000.000,- Rp. 15.000.000,- APBD APBD APBD APBD APBD APBD APBD APBD APBD APBD APBD APBD APBD APBD APBD APBD APBD Karangbinangun, Januari 2017 PIHAK KEDUA CAMAT KARANGBINANGUN SAMI’AN, SE, MM Pembina NIP. 19700611 199302 1 003 PIHAK PERTAMA

SEKRETARIS KECAMATAN KARANGBINANGUN

SUTIKNO, SPd, MM

Penata Tk.I

(7)

PERJANJIAN KINERJA

KANTOR KECAMATAN KARANGBINANGUN TAHUN 2017

Dalam rangka mewujudkan managemen pemerintahan yang efektif, transparan dan akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertanda tangan dibawah ini:

Nama : DIANA DEWI I,SP,ME

Jabatan : Kasubbg Umum Kecamatan Karangbinangun Selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA.

Nama : SUTIKNO, SPd, MM

Jabatan : Sekretaris Kecamatan Karangbinangun

Selaku atasan dari PIHAK PERTAMA, selanjutnya disebut PIHAK KEDUA.

PIHAK PERTAMA berjanji akan mewujudkan target kinerja yang seharusnya sesuai lampiran perjanjian ini dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab kami.

PIHAK KEDUA akan melakukan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka pemberian penghargaan dan sanksi.

Karangbinangun, Januari 2017 PIHAK KEDUA SEKRETARIS KECAMATAN KARANGBINANGUN SUTIKNO, SPd, MM Penata Tk.I NIP. 19700309 199104 1 001 PIHAK PERTAMA KASUBBAG UMUM KECAMATAN KARANGBINANGUN DIANA DEWI I, SP, ME Pembina NIP. 19740730 199803 2 002

(8)

LAMPIRAN PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2017 KANTOR KECAMATAN KARANGBINANGUN

No. Sasaran Strategis Indikator Kinerja Target

1 2 3 4 1. 2. 3. - - -

Meningkatnya kualitas sarana dan prasarana aparatur

Meningkatnya kualitas pelayanan administrasi perkantoran

Meningkatnya Disiplin aparatur

- % peralatan kantor dalam kondisi baik

- % gedung kantor dengan kondisi baik

- % kendaraan dinas dengan kondisi baik

- % pengadaan meubelair

- Penyediaan jasa komunikasi, sumber daya air dan listrik - Penyediaan jasa peralatan dan

perlengkapan kantor

- Penyediaan jasa pemeliharaan & perijinan kendaraan dinas operasional

- Penyediaan alat tulis kantor - Penyediaan barang cetak dan

penggandaan

- Penyediaan komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor

- Penyediaan bahan bacaan dan peraturan perundang-undangan - Penyediaan makan dan minum - - Penyediaan jasa adm./teknis - Kegiatan

-

- Jumlah aparatur yg mendapatkan seragam dinas beserta perlengkapannya - - 100 % 100 % 22 Orang

(9)

Jumlah Anggaran : Rp. 473.964.800,-

Kegiatan Anggaran Keterangan 1. 2. 3. 4. 5. 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17

Penyediaan jasa komunikasi, sumber daya air dan listrik

Penyediaan jasa peralatan dan perlengkapan kantor

Penyediaan jasa pemeliharaan dan perijinan kendaraan dinas/operasional

Penyediaan alat tulis kantor

Penyediaan barang cetakan dan penggandaan Penyediaan komponen instalasi listrik/penerangan bangunan kantor

Penyediaan bahan bacaan dan peraturan perundang-undangan

Penyediaan makan dan minum

Penyediaan jasa administrasi/teknis kegiatan Pengadaan pakaian dinas dan perlengkapannya Pengadaan mubeiler

Pengadaan peralatan gedung kantor

Pemeliharaan rutin berkala/berkala kendaraan dinas/operasional

Pengadaan rutin / berkala gedung kantor

Rp. 36.500.000 ,- Rp. 15.000.000,- Rp. 2.000.000,- Rp. 40.000.000,- Rp. 30.000.000,- Rp. 3.000.000,- Rp. 5.000.000,- Rp. 25.000.000,- Rp. 24.000.000,- Rp. 65.000.000,- Rp. 65.000.000,- Rp. 30.000.000,- Rp. 35.000.000,- APBD APBD APBD APBD APBD APBD APBD APBD APBD APBD APBD APBD APBD Karangbinangun, Januari 2017 PIHAK KEDUA SEKRETARIS KECAMATAN KARANGBINANGUN SUTIKNO, SPd, MM Penata Tk.I NIP. 19700309 199104 1 001 PIHAK PERTAMA KASUBBAG UMUM KECAMATAN KARANGBINANGUN DIANA DEWI I, SP, ME Pembina NIP. 19740730 199803 2 002

(10)

PERJANJIAN KINERJA

KANTOR KECAMATAN KARANGBINANGUN TAHUN 2017

Dalam rangka mewujudkan managemen pemerintahan yang efektif, transparan dan akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertanda tangan dibawah ini:

Nama : HAMIM TOHARI,SE

Jabatan : Kasubbag Keuangan dan Perlengkapan Kecamatan Karangbinangun Selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA.

Nama : SUTIKNO, SPd, MM

Jabatan : Sekretaris Kecamatan Karangbinangun

Selaku atasan dari PIHAK PERTAMA, selanjutnya disebut PIHAK KEDUA.

PIHAK PERTAMA berjanji akan mewujudkan target kinerja yang seharusnya sesuai lampiran perjanjian ini dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab kami.

PIHAK KEDUA akan melakukan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka pemberian penghargaan dan sanksi.

Karangbinangun, Januari 2017 PIHAK KEDUA SEKRETARIS KECAMATAN KARANGBINANGUN SUTIKNO, SPd, MM Penata Tk.I NIP. 19700309 199104 1 001 PIHAK PERTAMA

KASUBBAG KEUANGAN DAN PERLENGKAPAN KECAMATAN KARANGBINANGUN

HAMIM TOHARI, SE

Penata Tk.

(11)

LAMPIRAN PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2017 KANTOR KECAMATAN KARANGBINANGUN

No. Sasaran Strategis Indikator Kinerja Target

1 2 3 4

1. - Meningkatkan kualitas penyusunan laporan capaian kinerja dan Meningkatkan kualitas penyusunan laporan capaian kinerja dan kegiatan

- Jumlah laporan capaian kinerja dan ikhtisar realisasi kinerja PD tepat waktu - Jumlah laporan keuangan semesteran

tepat waktu

- Jumlah laporan keuangan akhir tahun tepat waktu

- Jumlah dokumen perencanaan dan evaluasi tepat waktu 1 dokumen 1 dokumen 1 dokumen 2 dokumen Jumlah Anggaran : Rp. 30.000.000,-

Kegiatan Anggaran Keterangan 1.

2 3. 4’

Penyusunan laporan capaian kinerja dan ikhtisar realisasi PD

Penyusunan laporan keuangan semesteran Penyusunan laporan akhir tahun

Penyusunan dokumen perencanaan dan evaluasi Rp. 5.000.000,- Rp. 5.000.000,- Rp. 5.000.000,- Rp. 15.000.000,- APBD APBD APBD APBD Karangbinangun, Januari 2017 PIHAK KEDUA SEKRETARIS KECAMATAN KARANGBINANGUN SUTIKNO, SPd, MM Penata Tk.I NIP. 19700309 199104 1 001 PIHAK PERTAMA

KASUBBAG KEUANGAN DAN PERLENGKAPAN KECAMATAN KARANGBINANGUN

HAMIM TOHARI, SE

Penata Tk.

(12)

PERJANJIAN KINERJA

KANTOR KECAMATAN KARANGBINANGUN TAHUN 2017

Dalam rangka mewujudkan managemen pemerintahan yang efektif, transparan dan akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertanda tangan dibawah ini:

Nama : MADELAR

Jabatan : STAF SUBBAG UMUM KECAMATAN KARANGBINANGUN Selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA.

Nama : DIANA DEWI ISWANDARI, SP, ME

Jabatan : KASUBBAG UMUM KECAMATAN KARANGBINANGUN Selaku atasan dari PIHAK PERTAMA, selanjutnya disebut PIHAK KEDUA.

PIHAK PERTAMA berjanji akan mewujudkan target kinerja yang seharusnya sesuai lampiran perjanjian ini dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab kami.

PIHAK KEDUA akan melakukan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka pemberian penghargaan dan sanksi.

Karangbinangun, Januari 2017 PIHAK KEDUA SEKRETARIS KECAMATAN KARANGBINANGUN SUTIKNO, SPd, MM Penata Tk.I NIP. 19700309 199104 1 001 PIHAK PERTAMA STAF SUBBAG UMUM KECAMATAN KARANGBINANGUN

MADELAR

Pengatur

(13)

LAMPIRAN PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2017 KANTOR KECAMATAN KARANGBINANGUN

No. Kegiatan Tugas Jabatan TARGET

Kuant/Output Kual/Mutu Waktu 1. Menerima surat masuk dan memeriksa

kelengkapannya

1050 surat 100 12 bulan 2. Mencatat dan memberi nomor agenda

masuk dengan menulis nomor dan tanggal penerimaan

1050 surat 100 12 bulan

3. Memeriksa,mencatat dan memberi nomor agenda surat keluar berdasarkan tanggal,perihal dan tujuan surat

1050 surat 100 12 bulan

4. Mendistribusikan surat dokumen yang masuk berdasarkan masalah dan maslah serta tujuannya

1050 surat 100 12 bulan

5. Melaksanakan tugas-tugas lain yang diberikan oleh kasubbag umum dengan tugas dan fungsinya

1050 surat 100 12 bulan Karangbinangun, Januari 2017 PIHAK KEDUA SEKRETARIS KECAMATAN KARANGBINANGUN SUTIKNO, SPd, MM Penata Tk.I NIP. 19700309 199104 1 001 PIHAK PERTAMA STAF SUBBAG UMUM KECAMATAN KARANGBINANGUN

MADELAR

Pengatur

(14)

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2017 KANTOR KECAMATAN KARANGBINANGUN

Dalam rangka mewujudkan managemen pemerintahan yang efektif, transparan dan akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertanda tangan dibawah ini:

Nama : MOH. ANSHORI,SE

Jabatan : KASI EKBANG Kecamatan Karangbinangun Selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA.

Nama : SAMI’AN

Jabatan : CAMAT KARANGBINANGUN

Selaku atasan dari PIHAK PERTAMA, selanjutnya disebut PIHAK KEDUA.

PIHAK PERTAMA berjanji akan mewujudkan target kinerja yang seharusnya sesuai lampiran perjanjian ini dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab kami.

PIHAK KEDUA akan melakukan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka pemberian penghargaan dan sanksi.

Karangbinangun, Januari 2017 PIHAK KEDUA SEKRETARIS KECAMATAN KARANGBINANGUN SUTIKNO, SPd, MM Penata Tk.I NIP. 19700309 199104 1 001 PIHAK PERTAMA KASI EKBANG KECAMATAN KARANGBINANGUN MOH. ANSHORI, SE Penata Tk.I NIP. 19650903 198703 1 007

(15)

LAMPIRAN PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2017 KANTOR KECAMATAN KARANGBINANGUN

No. Sasaran Strategis Indikator Kinerja Target

1 2 3 4

1,

2.

Meningkatnya penyenggaraan pemerintahan dan pembangunan kecamatan

Meningkatnya sarana dan prasarana aparatur

- % peserta yang hadir dalam pelaksanaan musyawarah pembangunan Tk. Kecamatan - % Rehab sedang/berat gedung kantor

100 %

100%

Jumlah Anggaran : Rp. 210.000.000,-

Kegiatan Anggaran Keterangan 1.

2.

Pelaksanaan musyawarah perencanaan pembangunan

Rehabilitasi sedang/berat gedung kantor

Rp. 10.000.000,- Rp. 200.000.000,- APBD APBD PIHAK KEDUA SEKRETARIS KECAMATAN KARANGBINANGUN SUTIKNO, SPd, MM Penata Tk.I NIP. 19700309 199104 1 001 PIHAK PERTAMA KASI EKBANG KECAMATAN KARANGBINANGUN MOH. ANSHORI, SE Penata Tk.I NIP. 19650903 198703 1 007

(16)

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2017 KANTOR KECAMATAN KARANGBINANGUN

Dalam rangka mewujudkan managemen pemerintahan yang efektif, transparan dan akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertanda tangan dibawah ini:

Nama : AHMAD KURNIAWAN, SSTP, M.Si Jabatan : KASI PMD Kecamatan Karangbinangun Selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA.

Nama : SAMI’AN

Jabatan : CAMAT KARANGBINANGUN

Selaku atasan dari PIHAK PERTAMA, selanjutnya disebut PIHAK KEDUA.

PIHAK PERTAMA berjanji akan mewujudkan target kinerja yang seharusnya sesuai lampiran perjanjian ini dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab kami.

PIHAK KEDUA akan melakukan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka pemberian penghargaan dan sanksi.

Karangbinangun, Januari 2017 PIHAK KEDUA CAMAT KARANGBINANGUN SAMI’AN, SE, MM Pembina NIP. 19700611 199302 1 003 PIHAK PERTAMA

KASI PMD KECAMATAN KARANGBINANGUN

AHMAD KURNIAWAN, SSTP,MS.i

Penata

(17)

LAMPIRAN PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2017 KANTOR KECAMATAN KARANGBINANGUN

No. Sasaran Strategis Indikator Kinerja Target

1 2 3 4

1, Meningkatnya penyenggaraan pemerintahan dan pembangunan kecamatan

- Jumlah organisasi kepemudaan yang dibina

- Tersedianya fasilitasi kemiskinan

10 organisasi

100%

Jumlah Anggaran : Rp. 25.000.000,-

Kegiatan Anggaran Keterangan 1.

2.

Pembinaan organisasi kepemudaan Fasilitasi Kemiskinan Rp. 10.000.000,- Rp. 15.000.000,- APBD APBD PIHAK KEDUA CAMAT KARANGBINANGUN SAMI’AN, SE, MM Pembina NIP. 19700611 199302 1 003 PIHAK PERTAMA

KASI PMD KECAMATAN KARANGBINANGUN

AHMAD KURNIAWAN, SSTP,MS.i

Penata

NIP. 19850102 200312 1 001

(18)

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2017 KANTOR KECAMATAN KARANGBINANGUN

Dalam rangka mewujudkan managemen pemerintahan yang efektif, transparan dan akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertanda tangan dibawah ini:

Nama : BUDI NURCAHYO, SH, MM

Jabatan : KASI TRANTIBUM Kecamatan Karangbinangun Selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA.

Nama : SAMI’AN

Jabatan : CAMAT KARANGBINANGUN

Selaku atasan dari PIHAK PERTAMA, selanjutnya disebut PIHAK KEDUA.

PIHAK PERTAMA berjanji akan mewujudkan target kinerja yang seharusnya sesuai lampiran perjanjian ini dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab kami.

PIHAK KEDUA akan melakukan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka pemberian penghargaan dan sanksi.

Karangbinangun, Januari 2017 PIHAK KEDUA CAMAT KARANGBINANGUN SAMI’AN, SE, MM Pembina NIP. 19700611 199302 1 003 PIHAK PERTAMA

KASI TRANTIBUM KECAMATAN KARANGBINANGUN

BUDI NURCAHYO, SH,MM

Pembina

(19)

LAMPIRAN PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2017 KANTOR KECAMATAN KARANGBINANGUN

No. Sasaran Strategis Indikator Kinerja Target

1 2 3 4

1, Meningkatnya penyelenggaraan pemerintahan dan pembangunan Kecamatan

- % penurunan angka kriminal 10 %

Jumlah Anggaran : Rp. 21.780.000,- Kegiatan

- Pengendalian Keamanan Lingkungan Rp. 21.780.000,- APBD

Karangbinangun, Januari 2017 PIHAK KEDUA CAMAT KARANGBINANGUN SAMI’AN, SE, MM Pembina NIP. 19700611 199302 1 003 PIHAK PERTAMA

KASI TRANTIBUM KECAMATAN KARANGBINANGUN

BUDI NURCAHYO, SH,MM

Pembina

(20)

PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2017 KANTOR KECAMATAN KARANGBINANGUN

Dalam rangka mewujudkan managemen pemerintahan yang efektif, transparan dan akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertanda tangan dibawah ini:

Nama : KHOIRUL MUHSININ, S.Pd

Jabatan : KASI TATAPEM Kecamatan Karangbinangun Selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA.

Nama : SAMI’AN

Jabatan : CAMAT KARANGBINANGUN

Selaku atasan dari PIHAK PERTAMA, selanjutnya disebut PIHAK KEDUA.

PIHAK PERTAMA berjanji akan mewujudkan target kinerja yang seharusnya sesuai lampiran perjanjian ini dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab kami.

PIHAK KEDUA akan melakukan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka pemberian penghargaan dan sanksi.

Karangbinangun, Januari 2017 PIHAK KEDUA CAMAT KARANGBINANGUN SAMI’AN, SE, MM Pembina NIP. 19700611 199302 1 003 PIHAK PERTAMA

KASI TATAPEM KECAMATAN KARANGBINANGUN

KHOIRUL MUHSININ. S.Pd

Penata

(21)

LAMPIRAN PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2017 KANTOR KECAMATAN KARANGBINANGUN

No. Sasaran Strategis Indikator Kinerja Target

1 2 3 4

1.

2.

Meningkatnya Kualitas pelayanan kecamatan

Meningkatnya penyelenggaraan pemerintahan dan pembangunan kecamatan

- % pencapaian pelayanan administrasi terpadu

- Jumlah laporan APBDdesa tepat waktu dan penyusunan perdes tepat waktu

- % berkala program ADD

100 %

21 Desa

100 %

Jumlah Anggaran : Rp. 150.000.000,-

Kegiatan Anggaran Keterangan 1.

2. 3.

Sarana Prasarana Pelayanan Administrasi terpadu.

Monitoring dan Evaluasi APBDdesa dan Perdes

Fasilitasi penyelenggaraan pemerintahan desa

Rp. 40.000.000,- Rp. 60.000.000,- Rp. 50.000.000,- APBD APBD APBD Karangbinangun, Januari 2017 PIHAK KEDUA CAMAT KARANGBINANGUN SAMI’AN, SE, MM Pembina NIP. 19700611 199302 1 003 PIHAK PERTAMA

KASI TATAPEM KECAMATAN KARANGBINANGUN

KHOIRUL MUHSININ. S.Pd

Penata

(22)

PERJANJIAN KINERJA

KANTOR KECAMATAN KARANGBINANGUN TAHUN 2017

Dalam rangka mewujudkan managemen pemerintahan yang efektif, transparan dan akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertanda tangan dibawah ini:

Nama : SYAFI’I

Jabatan : STAF SEKSI PMD KECAMATAN KARANGBINANGUN Selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA.

Nama : AHMAD KURNIAWAN, SSTP, MS.i

Jabatan : KASI PMD KECAMATAN KARANGBINANGUN

Selaku atasan dari PIHAK PERTAMA, selanjutnya disebut PIHAK KEDUA.

PIHAK PERTAMA berjanji akan mewujudkan target kinerja yang seharusnya sesuai lampiran perjanjian ini dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab kami.

PIHAK KEDUA akan melakukan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka pemberian penghargaan dan sanksi.

Karangbinangun, Januari 2017 PIHAK KEDUA

KASI PMD

KECAMATAN KARANGBINANGUN

AKMAD KURNIAWAN,SSTP, MS.I

Penata NIP. 19850102 200312 1 001 PIHAK PERTAMA STAF SEKSI PMD KECAMATAN KARANGBINANGUN SYAFI’I,SAP, MM Penata NIP. 19690701 199202 1 002

(23)

LAMPIRAN PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2017 KANTOR KECAMATAN KARANGBINANGUN

No. Kegiatan Tugas Jabatan TARGET

Kuant/Output Kual/Mutu Waktu 1. Mempelajari data bidang pemberdayaan

masyarakat sesuai dengan klasifikasi untuk dibuat konsep

130 data 100 12 bulan

2. Menyusun telaah data bidang pemberdayaan masyarakat sesuai dengan pedoman dan petunjuk atasan

130 data 100 12 bulan

3. Menyiapkan konsep data guna pembinan dan pengawasan terhadap seluruh unit kerja baik pemerintah maupun swasta yang mempunyai program kerja dan kegiatan pemberdayaan masyarakat diwilayah kecamatan

270 data 100 12 bulan

4. Menyiapkan data guna pelaksanaan evaluasi terhadap berbagai kegiatan pemberdayaan masyarakat diwilayah kecamatan baik yang dilakukan oleh unit kerja pemerintah maupun swasta

50 data 100 12 bulan

5. Melakukan tugas tugas lain dibidang pemberdayaan masyarakat sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku

270 kali 100 12 bulan

6. Menyiapkan konsep dan data pembinaan dan pengawasan terhadap pelaksanaan urusan kegiatan kesejahteraan sosial

50 data 100 12 bulan

7, Menyiapkan konsep pelaporan terhadap pelaksanaan tugas pemberdayaan masyarakat diwilayah kerja diwilayah kecamatan

30 laporan 100 12 bulan

8. Melaksanakan tugas-tugas lain yang diberikan oleh kasi PMD dengan tugas dan fungsinya

265 kali 100 12 bulan

Karangbinangun, Januari 2017

PIHAK KEDUA KASI PMD

KECAMATAN KARANGBINANGUN

AKMAD KURNIAWAN,SSTP, MS.I

Penata NIP. 19850102 200312 1 001 PIHAK PERTAMA STAF SEKSI PMD KECAMATAN KARANGBINANGUN SYAFI’I,SAP, MM Penata NIP. 19690701 199202 1 002

(24)

PERJANJIAN KINERJA

KANTOR KECAMATAN KARANGBINANGUN TAHUN 2017

Dalam rangka mewujudkan managemen pemerintahan yang efektif, transparan dan akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertanda tangan dibawah ini:

Nama : TUMAJI SUMAJI SUSILA

Jabatan : STAF SEKSI EKBANG KECAMATAN KARANGBINANGUN Selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA.

Nama : MOH. ANSHORI, SE

Jabatan : KASi EKBANG KECAMATAN KARANGBINANGUN

Selaku atasan dari PIHAK PERTAMA, selanjutnya disebut PIHAK KEDUA.

PIHAK PERTAMA berjanji akan mewujudkan target kinerja yang seharusnya sesuai lampiran perjanjian ini dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab kami.

PIHAK KEDUA akan melakukan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka pemberian penghargaan dan sanksi.

Karangbinangun, Januari 2017 PIHAK KEDUA KASI EKBANG KECAMATAN KARANGBINANGUN MOH. ANSHORI, SE Penata Tk. I NIP. 19650903 198703 1 007 PIHAK PERTAMA STAF SEKSI EKBANG KECAMATAN KARANGBINANGUN

TUMAJI SUMAJI SUSILA

Penata Muda NIP. 19610928 198503 1 006

(25)

LAMPIRAN PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2017 KANTOR KECAMATAN KARANGBINANGUN

No. Kegiatan Tugas Jabatan TARGET

Kuant/Output Kual/Mutu Waktu 1. Melakukan pengumpulan data atau bahan bidang

perekonomian dan pembangunan ditingkat kecamatan meliputi sumber daya alam ( pertanian, perkebunan, kehutanan,perikanan,kelautan dan peternakan ) bina usaha ( Indrustri, perdagangan, koperasi, usaha kecil, mikro dan menengah, budaya dan pariwisata, perhubungan dan penanaman modal) pertambangan,energi dan lingkungan hidup

65 data 100 12 bulan

2. Melakukan pengumpulan data atau bahan koordinasi terhadap segala kegiatan yang dilakukan oleh perangkat daerah di kecamatan dalam rangka penyelenggaraan administrasi perekonomian dan pembangunan yang terpadu

50 program 100 12 bulan

3. Melakukan pengumpulan data atau bahan pembinaan dan pengawasan terhadap penyelenggaraan kegiatan dibidang perekonomian dan pembangunan

50 data 100 12 bulan

4. Menyusun dan mengetik konsep analisa bidang perekonomian dan pembangunan

65 konsep 100 12 bulan 5. Melaksanakan tugas-tugas lain yang diberikan oleh kasi

Ekbang dengan tugas dan fungsinya

40 kegiatan 100 12 bulan Karangbinangun, Januari 2017 PIHAK KEDUA KASI EKBANG KECAMATAN KARANGBINANGUN MOH. ANSHORI, SE Penata Tk. I NIP. 19650903 198703 1 007 PIHAK PERTAMA STAF SEKSI EKBANG KECAMATAN KARANGBINANGUN

TUMAJI SUMAJI SUSILA

Penata Muda NIP. 19610928 198503 1 006

(26)

PERJANJIAN KINERJA

KANTOR KECAMATAN KARANGBINANGUN TAHUN 2017

Dalam rangka mewujudkan managemen pemerintahan yang efektif, transparan dan akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertanda tangan dibawah ini:

Nama : HARI NURROCHMAN, SE, MM

Jabatan : STAF SEKSI TRANTIBUM KECAMATAN KARANGBINANGUN Selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA.

Nama : BUDI NURCAHYO, SH, MM

Jabatan : KASI TRANTIBUM KECAMATAN KARANGBINANGUN Selaku atasan dari PIHAK PERTAMA, selanjutnya disebut PIHAK KEDUA.

PIHAK PERTAMA berjanji akan mewujudkan target kinerja yang seharusnya sesuai lampiran perjanjian ini dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab kami.

PIHAK KEDUA akan melakukan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka pemberian penghargaan dan sanksi.

Karangbinangun, Januari 2017 PIHAK KEDUA KASI TRANTIBUM KECAMATAN KARANGBINANGUN BUDI NURCAHYO, SH, MM Pembina NIP. 19620114 198603 1 013 PIHAK PERTAMA STAF SEKSI TRANTIBUM KECAMATAN KARANGBINANGUN

HARI NURROCHMAN, SE, MM

Penata

(27)

LAMPIRAN PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2017 KANTOR KECAMATAN KARANGBINANGUN

No. Kegiatan Tugas Jabatan TARGET

Kuant/Output Kual/Mutu Waktu 1. Menggali dan mencari informasi bidang

ketentraman dan ketertiban sesuai dengan ketentuan yang berlaku untuk memudahkan pencatatan dan data

100 kali 100 12 bulan

2. Memberikankan masukan informasi kepada kepala seksi keentraman dan ketertiban umum sebagai bahan analisa dan telaah atasan

42 kali 100 12 bulan

3. Memberikan informasi dan kegiatan preventif kepada masyarakat tentang kegiatan bidang ketentraman dan ketertiban

30 kali 100 12 bulan

4. Membantu atasan terhadap tindakan yang dilakukan terkait dengan penegakan ketentraman dan ketertiban berdasarkan undang-undang yang berlaku

25 kali 100 12 bulan

5. Melakukan koordinasi dengan pemuka agama yang berada diwilayah kecamatan

25 kali 100 12 bulan 6. Melaksanakan tugas-tugas lain yang

diberikan oleh kasi Trantibum dengan tugas dan fungsinya

30 kali 100 12 bulan Karangbinangun, Januari 2017 PIHAK KEDUA KASI TRANTIBUM KECAMATAN KARANGBINANGUN BUDI NURCAHYO, SH, MM Pembina NIP. 19620114 198603 1 013 PIHAK PERTAMA STAF SEKSI TRANTIBUM KECAMATAN KARANGBINANGUN

HARI NURROCHMAN, SE, MM

Penata

NIP. 19720105 199402 1 002

(28)

PERJANJIAN KINERJA

KANTOR KECAMATAN KARANGBINANGUN TAHUN 2017

Dalam rangka mewujudkan managemen pemerintahan yang efektif, transparan dan akuntabel serta berorientasi pada hasil, kami yang bertanda tangan dibawah ini:

Nama : SUBIANTORO

Jabatan : STAF SEKSI TATAPEM KECAMATAN KARANGBINANGUN Selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA.

Nama : KHOIRUR MUHSININ, SPd

Jabatan : KASI TATAPEM KECAMATAN KARANGBINANGUN Selaku atasan dari PIHAK PERTAMA, selanjutnya disebut PIHAK KEDUA.

PIHAK PERTAMA berjanji akan mewujudkan target kinerja yang seharusnya sesuai lampiran perjanjian ini dalam rangka mencapai target kinerja jangka menengah seperti yang telah ditetapkan dalam dokumen perencanaan. Keberhasilan dan kegagalan pencapaian target kinerja tersebut menjadi tanggung jawab kami.

PIHAK KEDUA akan melakukan supervisi yang diperlukan serta akan melakukan evaluasi terhadap capaian kinerja dari perjanjian ini dan mengambil tindakan yang diperlukan dalam rangka pemberian penghargaan dan sanksi.

Karangbinangun, Januari 2017 PIHAK KEDUA KASI TATAPEM KECAMATAN KARANGBINANGUN KHOIRUR MUHSININ,SPd Penata NIP. 19690503 200902 1 001 PIHAK PERTAMA STAF SEKSI TATAPEM KECAMATAN KARANGBINANGUN

SUBIYANTORO

Penata Muda

(29)

LAMPIRAN PERJANJIAN KINERJA TAHUN 2017 KANTOR KECAMATAN KARANGBINANGUN

No. Kegiatan Tugas Jabatan TARGET

Kuant/Output Kual/Mutu Waktu 1. Mencatat data kependudukan dan catatan

sipil yang diterima sesuai dengan ketentuan yang berlaku untuk memudahkan klasifikasinya

1055 dokumen 100 12 bulan

2. Mempelajari data kependudukan dan catatan sipil sesuai dengan klasifikasinya untukdibuatkan konsep telaah

110 dokumen 100 12 bulan

3. Menyusun konsep telaah data kependudukan dan catatan sipil sesuai dengan pedoman dan petunjuk atasan

110 dokumen 100 12 bulan

4. Mengolah dan menganalisa data kependudukan dan catatan sipil berdasarkan hasil telaah dan petunjuk atasan

125 dokumen 100 12 bulan

5. Menyusun dan mengetik konsep dan analisa kependudukan dan catatan sipil sesuai dengan ketentuan yang berlaku untuk yang disampaikan kepada atasa sebagai bahan kebijakan

110 dokumen 100 12 bulan

5. Melaksanakan tugas-tugas lain yang diberikan oleh kasi Tatapem dengan tugas dan fungsinya

160 program 100 12 bulan Karangbinangun, Januari 2017 PIHAK KEDUA KASI TATAPEM KECAMATAN KARANGBINANGUN KHOIRUR MUHSININ,SPd Penata NIP. 19690503 200902 1 001 PIHAK PERTAMA STAF SEKSI TATAPEM KECAMATAN KARANGBINANGUN

SUBIYANTORO

Penata Muda

Referensi

Dokumen terkait

kuat antara lama bekerja dengan waktu transport mukosiliar hidung pada.. pekerja

Terdapat banyak mata uang yang ada di dunia ini dari berbagai macam negara, namun pada penelitian ini, penulis menggunakan mata uang US dollar.Penulis

Penelitian ini ingin mengetahui mengapa mediasi merupakan pilihan terbaik dalam penyelesaian sengketa medis dan bagaimana implikasi berlakunya PERMA Nomor 01 Tahun

Abdi Desa Ehipassiko di Prigi, Hesti Gayawati, rutin memberikan ceramah kepada umat Buddha, baik anak maupun dewasa.. Dharma yang Hesti bagikan sering kali berkenaan

Masing-masing gerakan periodik yang terlontar biasanya tidak stabil, akibatnya pada suatu nilai parameter tertentu akan sangat banyak gerakan periodik yang tidak stabil

Skala inovasi organisasi menggunakan delapan dimensi yaitu leadership (cara pemimpin dalam mendorong bawahannya untuk berpikir kritis, mengemukakan pendapat, memiliki dan

Tujuan penelitian ini adalah untuk dapat meningkatkan partisipasi aktif dan motivasii berprestasi mahasiswa dalam kegiatan pembelajaran kewirausahaan. Penelitian ini menggunakan

Segmentasi multi kanal merupakan salah satu metode segmentasi yang menggunakan lebih dari satu kanal warna untuk memunculkan fitur.. Dengan menggunakan metode