• Tidak ada hasil yang ditemukan

KONTROL STRUKTUR GEOLOGI PADA ZONA ALTERASI SULFIDA TINGGI (HIGH SULFIDATION) DAERAH MEKARMUKTI DAN SEKITARNYA, KECAMATAN TALEGONG, KABUPATEN GARUT, PROVINSI JAWA BARAT.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "KONTROL STRUKTUR GEOLOGI PADA ZONA ALTERASI SULFIDA TINGGI (HIGH SULFIDATION) DAERAH MEKARMUKTI DAN SEKITARNYA, KECAMATAN TALEGONG, KABUPATEN GARUT, PROVINSI JAWA BARAT."

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

99 BAB V

KESIMPULAN

Berdasarkan hasil penelitian lapangan dan analisis data struktur geologi pada penelitian dapat disimpulkan sebagai berikut:

1. Stratigrafi daerah penelitian tersusun atas tiga satuan litostratigrafi dari tua ke muda, yaitu Satuan Tuf Kristal (Tmtk), Satuan Mikrodiorit (Tmmd), dan Satuan Tuf Gelas (Qtv).

2. Struktur geologi yang berkembang di daerah penelitian dalam satu periode tektonik Pliosen-Pleistosen. Patahan yang terdapat di daerah penelitian berupa sesar mendatar sinistral yang semuanya berarah timurlaut – baratdaya dan sesar normal yang berarah utara – selatan. Sesar – sesar tersebut antara lain Sesar Cibuni, Sesar Citando, Sesar Cilangong dan Sesar Cikahuripan.

3. Zona alterasi yang terdapat di daerah penelitian antara lain zona silisifikasi, zona argilik/advanced argilik dan zona propilitik. Zona alterasi tersebut berpola konsentris dengan zona silisifikasi pada bagaian sentralnya. Zona silisifikasi yang ditandai dengan kehadiran silika masif secara khas berpola halo pada bukit Cisuru, Dangur, dan Limus.

(2)

100

dilational yang memfasilitasi sebaran zona alterasi berpola barat-timur di bagian tengah dan utara daerah penelitian.

5. Hasil pengolahan intensitas kekar dengan menggunakan analisis geostatistik dengan metode trend surface analysis mendukung interpretasi struktur patahan yang berkembang di daerah penelitian. Anomali – anomali residual positif mengindikasikan zona lemah yang memungkinkan sistem tegasan yang bekerja secara regional pada daerah penelitian membentuk patahan – patahan. Dengan kata lain anomali – anomali lokal intensitas kekar yang meninggi sebagai daerah yang memiliki kecenderungan terbentuknya zona sesar.

Referensi

Dokumen terkait

Hal ini membuktikan kesetimbangan reaksi terletak pada temperatur 70 C dengan waktu 60 menit, hal ini diperkuat dimana yield atau massa gliserol tribenzoat

Berdasarkan hasil pengumpulan data yang dilakukan pada responden, untuk mengetahui perbedaan tingkat kesiapsiagaan bencana gempa bumi dan tsunami pre-test dan post-test

MODEL INVESTIGASI KELOMPOK (GROUP INVESTIGATION) HERBERT THELEN JOHN DEWEY Mengembangkan keterampilan berpartisipasi dalam proses sosial yang demokratis melalui penekanan

Manfaat dari penelitian ini adalah dapat mengetahui lebih dalam mengenai Shamanisme serta unsur-unsurnya terutama yang terdapat dalam ritual perkawinan dan kematian di

Prototipe dilengkapi dengan baling-baling yang cukup dicelup-celupkankan atau di tempatkan pada aliran air banjir yang mengalir untuk mendapatkan energi sebesar 10

1) Pembahasan Skenario Pemesanan: Perhitungan beberapa skenario pemesanan barang pada tahap sebelumnya menunjukkan bahwa skenario 5 merupakan pilihan terbaik dari

Dalam program opsi saham, suatu perusahaan memberikan kepada karyawan secara perorangan hak kontraktual, atau opsi, yang merupakan untuk membeli suatu jumlah tertentu atas

Hanya bagaimana individu berusaha dan mere- alisasikan cita-cita dan harapan tersebut dengan mo- tivasi yang ada dalam dirinya dan mengarahkan pemikiran ke arah yang lebih