• Tidak ada hasil yang ditemukan

Analisis Karakteristik Modifikasi Aspal Penetrasi 60/70 Dengan Ethylene Vinyl Acetate.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Analisis Karakteristik Modifikasi Aspal Penetrasi 60/70 Dengan Ethylene Vinyl Acetate."

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

viii

PRAKATA

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan

rahmat-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi dengan

judul berikut: “ANALISIS KARAKTERISTIK MODIFIKASI ASPAL PENETRASI 60/70 DENGAN ETHYLENE VINYL ACETATE (EVA)”

Skripsi ini merupakan salah satu persyaratan akademik untuk menyelesaikan

Program Sarjana pada Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas

Sebelas Maret Surakarta. Skripsi ini mengangkat permasalahan tentang modifikasi

aspal penetrasi 60/70 dengan polimer Etyhlene Vinyl Acetate (EVA) dengan

metode penelitian ini adalah metode eksperimen.

Skripsi ini tidak dapat terselesaikan tanpa bantuan dari pihak-pihak yang ada di

sekitar penulis, karena itu dalam kesempatan ini penulis menyampaikan terima

kasih sebesar-besarnya kepada:

1. Pimpinan Fakultas Teknik Universitas Sebelas Maret Surakarta.

2. Pimpinan Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik UNS Surakarta.

3. Bapak Ir. Ary Setyawan, M.Sc., P.hD. selaku Dosen Pembimbing I.

4. Bapak Ir. Djoko Sarwono, MT selaku Dosen Pembimbing II.

5. Bapak Ir. Djumari, M.T. selaku Dosen Pembimbing Akademik.

6. Ibu Dr. Florentina Pungky Pramesti, ST, MT. selaku Penguji Pendadaran.

7. Sahabat-sahabatku yang telah membantu selama penyelesaian skripsi.

8. Teman-teman Mahasiswa Teknik Sipil 2011 UNS.

9. Semua pihak yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.

Penulis menyadari keterbatasan kemampuan dan pengetahuan yang penulis miliki

sehingga masih ada kekurangan dalam penyusunan skripsi ini. Akhir kata semoga

skripsi ini dapat memberikan manfaat bagi semua pihak pada umumnya dan

mahasiswa pada khususnya.

Surakarta,17 November 2015

Referensi

Dokumen terkait

Surat Kuasa (Full Powers) adalah surat yang dikeluarkan oleh Presiden atau Menteri yang memberikan kuasa kepada satu atau beberapa orang yang mewakili Pemerintah Republik

Unit lahan tersebut adalah gabungan dari lima parameter yang digunakan untuk pemetaan zona agroekosistem yaitu, jenis tanah dengan kode T, bentuklahan dengan kode B,

Berdasarkan hal yang dipaparkan diatas, maka akan dilakukan penelitian tentang pembuatan sabun dan penentuan karakteristik sabun terbaik dari limbah CPO dan

Keterikatan mengenai teori solidaritas dari Durkheim dan teori ekonomi moral dari James Scott yang relevan dengan realita, mengungkapkan bahwa moral ekonomi

Kemampuan enzim selulase Trichoderma viride strain T1 sk menghasilkan glukosa dari substrat ampas sagu telah dilakukan dengan membuat variasi jumlah ampas sagu

Yang dimaksud dengan pihak yang dirugikan disini adalah para Stakeholders, termasuk kreditor dan para pemegang saham yang secara individual merasa dirugikan oleh tindakan,

Hasil yang dicapai adalah Performans sapi Bali secara umum ditunjukkan dengan rataan bobot lahir, bobot sapih, lingkar dada, panjang badan dan tinggi badan, sedangkan

ASSA, laki-laki, usia 21 tahun, penduduk Desa Rensing Bat, Kecamatan Sakra Barat, Kabupaten Lombok Timur yang diumumkan positif pada tanggal 18 Januari 2021